kepribadiandanpengembangandiri-121204030102-phpapp01

  • Upload
    mengaak

  • View
    212

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/17/2019 kepribadiandanpengembangandiri-121204030102-phpapp01

    1/6

    KEPRIBADIAN DAN

    PENGEMBANGAN

    DIRI

  • 8/17/2019 kepribadiandanpengembangandiri-121204030102-phpapp01

    2/6

    Adalah suatu organisasi yang dinamis dalamdiri individu, yang sistem psikofisiknyamenentukan karakteristik, tingkah laku

    serta cara berpikir seseorang (Allport)

    Roys and Powell menyatakan bahwa,kepribadian merupakan sebuah sistem dlmdiri yang terbangun dari cara individu:memandang dunianya (world views),memandang dirinya sendiri (images ofself) dan menjalani hidupnya (life styles)

     

    !PR"#A$"A%

  • 8/17/2019 kepribadiandanpengembangandiri-121204030102-phpapp01

    3/6

    Faktor yg mempengaruhi terbentuknyakepribadian:

    Faktor bawaan (genetik)

     warna kulit,rambut, mata, kepekaan, penyesuaian diri

    Faktor lingkungan (sekolah, lingkunganrumah, pekerjaan)

    Interaksi antara genetik dan lingkungan

    Pengembangan diri adalah:Usaha membantu individu agar memahami

    dirinya sendiri, yaitu minat-minatnya,kemampuan-kemampuannya, hasrat-

    hasratnya dan rencana-rencananya dalam

    menghadapi masa depannya

  • 8/17/2019 kepribadiandanpengembangandiri-121204030102-phpapp01

    4/6

    MENGENALI DIRI

    Menurut Abraham Maslow, pada setiap diri individu ada sejumlah

    kebutuhan (needs), mengenali dan memahami kebutuhan mana yang pada

    saat tertentu paling dominan dlm dirinya, akan menentukan siapa individutersebut. Teori ini dikenal sebagaihierarchy of needs

     Aktualisasi Diri

    Harga diri

    Kasih Sayang

    Rasa Aman

    BiologisMembentuk identitas diri

    Mempertebal keyakinan dan rasa percaya diridalam mengembangkan diri

     m e m u d a h k a n p e n y e s u a i a n d i r i

    memudahkan memahami orang lain dariberbagai latar belakang sosial

    Kenalilah pada level mana kebutuhan kita saatini, untuk menentukan siapa kita sesungguhnya

  • 8/17/2019 kepribadiandanpengembangandiri-121204030102-phpapp01

    5/6

    FAKTOR PENDUKUNG DAN

    PENGHAMBAT PENGEMBANGAN

    PRIBADI

    Setiap orang pada dasarnya dapat

    mengembangkan diri, jika memiliki keinginan

    yang kuat untuk berubah dan berkembang

    kearah yang lebih baik.

    Usaha pengembangan diri akan terhalang jika:Merasa tidak ada tantangan

    Merasa tidak mampu

    Merasa tidak ada tujuan hidup yang jelas

    Merasa sudah cukup puas

    Merasa tidak cukup berharga (seseorang akan

    memandang dirinya banyak kekurangan atau ragu

    dalam bertindak, tampak sebagai pribadi yang

    malas dan tidak bergairah)

  • 8/17/2019 kepribadiandanpengembangandiri-121204030102-phpapp01

    6/6

    MENETAPKAN VISI DAN TUJUAN

    Untuk dapat mengembangkan diri, dibutuhkan kemauan dan kemampuanuntuk mendorong diri untuk selalu berkembang dan berubah kearah yanglebih baik.

    Dalam menetapkan visi dan tujuan pengembangan diri diperlukan langkahsistematis dan terstruktur yang perlu dilatih dan terus dilakukan, diantarametodenya adalah:

    Gunakan analisa SWOTStrength (pendukung/positif)Weakness (kelemahan/negatif)Opportunity (kesempatan/peluang)Threat (ancaman/hambatan)

    Tetapkan POA (Plan of Action) SMART Subjective (tujuan jelas) Measureable (terukur) Acceptable (bisa diterima) Realistic (realistis, memungkinkan utk dicapai)

    Time management (pengelolaan waktu)