55
i Kementrian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi Universitas Airlangga SAMPUL LAPORAN AKHIR Oleh : Ilham Wildan Ahmad 011311133021 Mohammad Zulkifli 041211233079 Ryan Septiovan 121311133033 Awanengga Lestyowidiarto 141311133040 Nathania 011311133100 Mega Indah Permata Sari 031311133186 Suhul Rahayu 041211331268 Shahnas shihhah 054311133022 Febianti Nurlaily 061311133050 Nadiah Oryza Shabrina 071311233014 Desa : Balenrejo Kecamatan : Balen Kabupaten : Bojonegoro Lembaga Pengabdian, Pendidikan, Pelatihan Dan Pengembangan Masyarakat Universitas Airlangga Surabaya Tahun 2016

LAPORAN AKHIR - lp4m.unair.ac.idlp4m.unair.ac.id/trial/images/Laporan_Hasil_KKN_BBM_Ke_54/Kabu... · HALAMAN PENGESAHAN PROPOSAL KULIAH KERJA ... b Peraturan Pemerintah Nomor 30 Tahun

Embed Size (px)

Citation preview

i

Kementrian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi

Universitas Airlangga

SAMPUL

LAPORAN AKHIR

Oleh :

Ilham Wildan Ahmad 011311133021

Mohammad Zulkifli 041211233079

Ryan Septiovan 121311133033

Awanengga Lestyowidiarto 141311133040

Nathania 011311133100

Mega Indah Permata Sari 031311133186

Suhul Rahayu 041211331268

Shahnas shihhah 054311133022

Febianti Nurlaily 061311133050

Nadiah Oryza Shabrina 071311233014

Desa : Balenrejo

Kecamatan : Balen

Kabupaten : Bojonegoro

Lembaga Pengabdian, Pendidikan, Pelatihan

Dan Pengembangan Masyarakat

Universitas Airlangga

Surabaya

Tahun 2016

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) ii

HALAMAN PENGESAHAN PROPOSAL

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT

(KKN-BBM) KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DI KELURAHAN BALENREJO KECAMATAN BALEN

KABUPATEN BOJONEGORO

Ilham Wildan Ahmad 011311133021

Mohammad Zulkifli 041211233079

Ryan Septiovan 121311133033

Awanengga Lestyowidiarto 141311133040

Nathania 011311133100

Mega Indah Permata Sari 031311133186

Suhul Rahayu 041211331268

Shahnas shihhah 054311133022

Febianti Nurlaily 061311133050

Nadiah Oryza Shabrina 071311233014

Bojonegoro, 11 Agustus 2016

Dosen Pembimbing Lapangan Koordinator Kelurahan/Desa

Eddy Sugiri, M.Hum Ilham Wildan Ahmad

NIP.195508054985021001 NIM. 011311133021

Mengetahui,

Lurah/Kepala Desa Balenrejo

MUGIHARTO

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) iii

DAFTAR ISI

SAMPUL ................................................................................................................. i HALAMAN PENGESAHAN PROPOSAL ........................................................... ii

DAFTAR ISI .......................................................................................................... iii BAB I ...................................................................................................................... 4 PENDAHULUAN .................................................................................................. 4

1.1 LATAR BELAKANG MASALAH ......................................................... 4 1.2 HASIL OBSERVASI ............................................................................... 5

1.3 RUMUSAN MASALAH ......................................................................... 7 1.4 TUJUAN .................................................................................................. 7 1.5 SASARAN ............................................................................................... 8

1.6 WAKTU PELAKSANAAN ..................................................................... 9 1.7 TEMPAT PELAKSANAAN KEGIATAN .............................................. 9

BAB II ................................................................................................................... 10 RENCANA KEGIATAN PER BIDANG GARAPAN ........................................ 10

BAB III ................................................................................................................. 13 REALISASI KEGIATAN ..................................................................................... 13

BAB IV ................................................................................................................. 18 PEMBAHASAN ................................................................................................... 18

BAB V ................................................................................................................... 25 SIMPULAN DAN SARAN .................................................................................. 25

REKOMENDASI .................................................................................................. 27

LAMPIRAN……………………………………………………………………...29

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 4

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG MASALAH

Kuliah Kerja Nyata Belajar Bersama Masyarakat (KKN-BBM) merupakan

bagian dari proses pendidikan yang berhubungan erat dengan pembinaan

mahasiswa secara utuh serta pengembangan dan peningkatan kemampuan

masyarakat. Mahasiswa sebagai bagian dari masyarakat menjadi agent of change

dalam sebuah negara diharapkan memberikan sumbangsihnya secara nyata bagi

masyarakat, sesuai dengan disiplin ilmu dan keahlian yang dimilikinya. Hal ini

bukan hanya sebagai wujud amanat sebagaimana tercantum dalam tri dharma

perguruan tinggi, namun juga sebagai bentuk riil kepedulian mahasiswa dalam

sebuah dinamika pembangunan bangsa.

Kuliah Kerja Nyata Belajar Bersama Masyarakat (KKN-BBM) merupakan

bentuk pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi, yaitu pendidikan, penelitian,

dan pengabdian. Dengan berbekal ilmu yang dimiliki, mahasiswa yang terlibat

dapat memberi solusi terhadap permasalahan yang dihadapi masyarakat di

wilayah KKN dilaksanakan.

KKN BBM dilaksanakan dalam lingkungan masyarakat di luar kampus

dengan maksud meningkatkan relevansi pendidikan perguruan tinggi dengan

perkembangan kebutuhan masyarakat akan IPTEK serta meningkatkan persepsi

mahasiswa tentang relevensi materi kurikulum di kampus dengan realita

pembangunan dalam masyarakat. Dengan demikian KKN BBM diharapkan dapat

memberikan pengalaman kepada mahasiswa untuk di tengah masyarakat dan

menangani masalah-masalah yang dihadapi dalam upaya meningkatkan isi dan

kualitas pendidikan serta mendapat nilai tambah bagi proses pembelajaran

mahasiswa itu sendiri.

Berkaitan dengan hal tersebut, maka Universitas Airlangga melalui

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM)

menyelanggarakan Kuliah Kerja Nyata sebagai wujud nyata kontribusi mahasiswa

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 5

dalam memberikan solusi berbagai permasalahan yang dihadapi masyarakat di

wilayah KKN BBM, yaitu di wilayah Desa Balenrejo, Kecamatan Balen,

Kabupaten Bojonegoro.

1.2 HASIL OBSERVASI

Berdasarkan hasil observasi yang telah kami lakukan bersama-sama di Desa

Balenrejo pada khususnya dan Kecamatan Balen pada umumnya, didapatkan

beberapa data sekunder dan primer mengenai kondisi dari Desa Balenrejo sebagai

berikut :

a Data Geografis

1 Luas Wilayah : 802,403 ha/m2

2 Batas Wilayah

Sebelah utara : Berbatasan dengan Desa Lengkong

Kecamatan Balen

Sebelah selatan : Berbatasan dengan Desa Suwaloh

Kecamatan Balen

Sebelah timur : Berbatasan dengan Desa Margomulyo

Kecamatan Balen

Sebelah barat : Berbatasan dengan Desa Sarbontoro

Kecamatan Balen

3 Orbitasi

Jarak dari pusat pemerintahan kecamatan : ± 0,5 km

Jarak dari Ibu Kota Kabupaten : ± 10 km

Jarak dari Ibu Kota Provinsi : ± 110 km

4 Sarana dan Prasarana Pendidikan

Perguruan Tinggi Negeri (PTN) : -

Perguruan Tinggi Swasta (PTS) : -

SMA/sederajat : 3 unit

SMP/sederajat : 4 unit

SD/sederajat : 3 unit

Taman Kanak-kanak (TK) : 3 unit

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 6

Taman bermain anak : -

Lembaga pendidikan agama : 7 unit

Perpustakaan keliling : -

Perpustakaan desa : 1 unit

Taman bacaan : 1 unit

a Data Demografis

Desa Balenrejo terletak di Kecamatan Balen Kabupaten Bojonegoro

ini memiliki kepadatan penduduk 0,5 per km2

dengan jumlah penduduk

sebanyak 3.356 orang dengan rincian jumlah laki-laki sebanyak 1.558 orang

dan jumalh perempuan sebanyak 1.798 orang, terbagi dalam anggota kepala

keluarga sebanyak 1.113 orang. Semua penduduk di desa ini adalah warga

Negara Indonesia dan mayoritas beragama islam. Mata pencaharian utama

penduduk desa Balen adalah bertani dan berternak.

1.2 Latar Belakang Keilmuan

a. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem

Pendidikan Nasional.

b Peraturan Pemerintah Nomor 30 Tahun 2006 Pasal 1 tentang Program Studi

dan Pasal 30 tentang Fakultas.

c Rancangan Keputusan Senat Akademik tentang kebijakan kurikulum pasal 6.

d Instruksi Rektor Unair No. 306/PT.03.H/P/1998 tgl. 22 April 1989, tentang

Penyelenggaraan Kuliah Kerja Nyata di Universitas Airlangga.

e Surat Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Propinsi Jawa Timur No.

465/143/201.4/2003, tentang Pembangunan Program Penanganan Kemiskinan

di Jawa Timur.

f SK Rektor Nomor 8435/J03/PP/2008 tertanggal 31 Desember 2008 tentang

Kuliah Kerja Nyata Belajar Bersama Masyarakat.

Peserta KKN-BBM ini merupakan gabungan dari kelompok mahasiswa

yang mempunyai latar belakang disiplin ilmu pengetahuan yang berbeda, antara

lain:

a. Ilmu Kedokteran

b. Ilmu Farmasi

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 7

c. Ilmu Hukum

d. Ilmu Ekonomi dan Bisnis

e. Ilmu Budaya

f. Ilmu Hubungan Internasional

g. Ilmu Kedokteran Hewan

h. Ilmu Budidaya Perairan

1.3 RUMUSAN MASALAH

Berdasarkan survey yang telah kami lakukan berupa observasi langsung dan

masukan dari aparat pemerintahan dan pihak-pihak terkait, maka dapat

dirumuskan beberapa permasalahan yang perlu mendapat perhatian lebih lanjut,

yaitu antara lain:

- Bagaimana penyakit demam berdarah dengue dapat terjadi dan cara

mencegahnya?

- Bagaimana mendapatkan dan menggunakan obat yang benar?

- Bagaimana gejala diabetes dan darah tinggi serta pengobatannya?

- Bagaiamana anak-anak dapat membiasakan cara belajar yang baik dan

benar?

- Bagaimana mengurangi tingkat pernikahan dini dikalangan remaja?

1.4 TUJUAN

Secara umum tujuan KKN-BBM ini adalah untuk membangun kebersamaan

sebagai mahasiswa Universitas Airlangga pada saat menjelang akhir studi

sebelum meraih gelar sarjana, dengan melaksanakan program pembelajaran

bersama di masyarakat serta memberdayakan masyarakat dan membantu

pemerintah dalam memecahkan berbagai persoalan yang kompleks.

Adapun tujuan dari KKN-BBM ini adalah :

a. Meningkatkan sikap empati dan kepedulian mahasiswa terhadap masyarakat

beserta problematikanya.

b. Melaksanakan terapan kemampuan hard skills dan soft skills yang telah

dipelajari dikampus secara teamwork dan interdisipliner.

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 8

c. Menanamkan nilai kepribadian nasionalisme dan jiwa pancasilais, keuletan,

etos kerja, dan tanggung jawab, kemandirian, kepemimpinan, dan

kewirausahaan.

d. Menanamkan jiwa eksploratif dan analisis, learning comunity, dan learning

society.

e. Meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga kesehatan.

f. Meningkatkan minat belajar dan kreatifitas anak-anak.

g. Meningkatkan motivasi berwirausaha untuk meningkatkan kesejahteraan

masyarakat.

1.5 SASARAN

1. Bagi Mahasiswa

a. Dapat memahami kehidupan dan masalah-masalah yang ada dalam

masyarakat.

b. Melatih cara berfikir interdisipliner didalam merumuskan,

merencanakan, melatih, melaksanakan dan mengevaluasi program-

program kegiatan yang berorientasi pada pembangunan.

c. Mendewasakan cara berfikir dan sikap bertanggung jawab.

d. Menambah keterampilan khususnya dalam bermasyarakat.

e. Melatih mahasiswa untuk menjadi seorang inovator dan problem solver.

2. Bagi Perguruan Tinggi

a. Memberikan feed back dalam mengembangkan kurikulum dan sistem

pendidikan perguruan tinggi.

b. Memperkaya berbagai kasus yang dapat dijadikan sebagai bahan studi

lebih lanjut bagi staf pengajar.

c. Mempererat dan meningkatkan kerja sama perguruan tinggi dengan

institusi diluar kampus.

3. Bagi masyarakat

a. Memperoleh bantuan ide-ide dan tenaga segar dari mahasiswa dalam

memecahkan masalah pembangunan di masyarakat.

b. Menjadi penghubung antara masyarakat dengan institusi-institusi diluar

masyarakat.

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 9

c. Menambah wawasan dan cara berfikir ilmiah yang diperlukan untuk

mencegah berbagai masalah.

d. Masyarakat menjadi lebih aktif, kreatif, dan mandiri.

1.6 WAKTU PELAKSANAAN

KKN-BBM ke-54 di Desa Balenrejo, Kecamatan Balen, Kabupaten

Bojonegoro akan dilaksanakan mulai 28 Maret hingga 6 September 2016.

Kegiatan diadakan setiap hari selama kurun waktu tersebut.

1.7 TEMPAT PELAKSANAAN KEGIATAN

Kegiatan KKN-BBM ke-54 Universitas Airlangga tahun 2015 dilaksanakan

di Desa Balenrejo, Kecamatan Balen, Kabupaten Bojonegoro.

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 10

BAB II

RENCANA KEGIATAN PER BIDANG GARAPAN

Berdasarkan pada rumusan masalah yang telah dipaparkan pada bab

sebelumnya, dan dengan mempertimbangkan keadaan keberagaman latar

belakang keilmuan dan kemampuan peserta KKN-BBM yang meliputi tenaga,

dana, dan pengetahuan, maka berikut ini disusun beberapa program kegiatan

utama yang akan dilakukan mahasiswa peserta KKN-BBM ke-54 di Desa

Balenrejo, Kecamatan Balen, Kota Bojonegoro, sebagai berikut:

A. Penyuluhan mengenai “Demam Berdarah Dengue”

1. Deskripsi Kegiatan:

Penyuluhan tentang siklus perkembangan nyamuk Aides Aegypti

serta bahayanya dan cara pencegahan Demam Berdarah Dengue

kepada masyarakat.

2. Sasaran :

Seluruh masyarakat di Desa Balenrejo, Kecamatan Balen, Kab

Bojonegoro

3. Penanggung Jawab : Nathania

4. Tanggal : Tentative

5. Waktu dan Tempat : Tentative

6. Pelaksana : Tim KKN-BBM ke-54 UNAIR

7. Tujuan kegiatan :

a. Memberikan pengetahuan pada masyarakat tentang siklus

perkembangan aides aegypti

b. Memberikan pengetahuan kepada masyarakat tentang bahaya

demam berdarah dengue

c. Memberikan pengetahuan kepada masyarakat cara mencegah

demam berdarah dengue

8. Dana : Rp 950.000,-

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 11

B. Jalan Sehat

1. Deskripsi Kegiatan :

Mengenalkan pola hidup sehat melalui jalan sehat bersama dengan

masyarakat umum di Desa Balenrejo, Kecamatan Balen, Kab

Bojonegoro

2. Sasaran :

Masyarakat umum di Desa Balenrejo, Kecamatan Balen, Kab

Bojonegoro

3. Penanggung jawab : Nadiah

4. Tanggal : Tentative

5. Waktu dan Tempat : Tentative

6. Pelaksana : Tim KKN-BBM ke-54 UNAIR

7. Tujuan kegiatan :

Mengajak para dan masyarakat sekitar untuk hidup sehat dengan rutin

olahraga.

8. Dana : Rp 300.000,-

C. Kegiatan Bimbingan Belajar

1. Deskripsi Kegiatan :

Pembiasaan mengenai cara belajar kepada anak-anak dengan baik dan

benar. Tim akan menjadi fasilitator pemahaman materi dan problem-

solver kepada anak-anak. Kegiatan ini untuk membiasakan anak-anak

menggunakan waktu belajar dan sekolahnya dengan baik.

Sasaran :

Siswa/siswi SD Desa Balenrejo, Kecamatan Balen, Kab Bojonegoro

2. Penanggung jawab : Ryan septiovan

3. Tanggal : Tentative

4. Waktu dan Tempat : Tentative

5. Pelaksana : Tim KKN-BBM ke-54 UNAIR

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 12

6. Tujuan kegiatan :

Menambah wawasan pemahaman materi pelajaran yang telah diajarkan

guru di sekolah. Bimbingan belajar juga sebagai sarana problem-

solving tugas diluar jam sekolah.

7. Dana : Rp 240.000,-

D. Penyuluhan Pra Nikah

1. Deskripsi kegiatan :

Penyuluhan mengenai pra nikah ditinjau dari sisi kesehatan, hukum,

social ekonomi dan agama

2. Sasaran :

Warga Desa Balenrejo, Kecamatan Balen, Kab Bojonegoro

3. Penanggung jawab : Febianti Nurlaily

4. Tanggal : Tentative

5. Waktu dan Tempat : Tentative

6. Pelaksana : Tim KKN-BBM ke-54 UNAIR

7. Tujuan kegiatan :

Memberikan pengetahuan tentang pra nikah untuk mengurangi angka

pernikahan dini dan perceraian

8. Dana : Rp 950.000,-

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 13

BAB III

REALISASI KEGIATAN

A. Nama kegiatan :Penyuluhan Demam Berdarah dan

DAGUSIBU

Status kegiatan : Program Tidak Terencana

Penanggung jawab kegiatan : Nathania

Pelaksana kegiatan : Seluruh peserta KKN-BBM 54 Desa

Balenrejo

Sasaran kegiatan : Seluruh ibu-ibu PKK desa Balenrejo

Target

- Pelaksanaan : Senin, 25 Juli 2016

- Personil : Seluruh peserta KKN-BBM 54 Desa

Balenrejo

- Peserta : Seluruh ibu-ibu PKK desa Balenrejo

Pelaksanaan kegiatan

- Hari/Tanggal : Senin, 25 Juli 2016

- Waktu : 09.00-11.00 WIB

- Peserta : Seluruh ibu-ibu PKK desa Balenrejo

- Tempat : Balai pertemuan desa Balenrejo

B. Nama kegiatan : Mengajar

Status kegiatan : Program Tidak Terencana

Penanggung jawab kegiatan : Ryan Septiovan

Pelaksana kegiatan : Seluruh peserta KKN-BBM 54 Desa

Balenrejo

Sasaran kegiatan : MIN Balenrejo dan SDN 1 Balenrejo

Target

- Pelaksanaan : 26, 27, 29 Juli 2016 dan 5 Agustus 2016

- Personil : Seluruh peserta KKN-BBM 54 Desa

Balenrejo

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 14

- Peserta : Murid MIN Balenrejo dan SDN 1 Balenrejo

Pelaksanaan kegiatan

- Hari/Tanggal : 26, 27, 29 Juli 2016 dan 5 Agustus 2016

- Waktu : 07.30 – 09.20 WIB

- Peserta : Murid MIN Balenrejo dan SDN 1 Balenrejo

- Tempat : MIN Balenrejo dan SDN 1 Balenrejo

C. Nama kegiatan : Penyuluhan pra nikah

Status kegiatan : Program Terencana

Penanggung jawab kegiatan : Febianti Nurlaily

Pelaksana kegiatan :Seluruh peserta KKN-BBM 54 Desa

Balenrejo

Sasaran kegiatan : MA Muhammadiyah 4 Balen dan SMP

Muhammadiyah 4 Balen

Target

- Pelaksanaan : 2 dan 3 Agustus 2016

- Personil :Seluruh peserta KKN-BBM 54 Desa

Balenrejo

- Peserta :Murid MA Muhammadiyah 4 Balen dan

SMP Muhammadiyah 4 Balen

Pelaksanaan kegiatan

- Hari/Tanggal : 2 dan 3 Agustus 2016

- Waktu : 09.00 – 11.00 WIB

- Peserta :Murid MA Muhammadiyah 4 Balen dan

SMP Muhammadiyah 4 Balen

- Tempat :MA Muhammadiyah 4 Balen dan SMP

Muhammadiyah 4 Balen

D. Nama kegiatan : Tasyakuran

Status kegiatan : Program Tidak Terencana

Penanggung jawab kegiatan : Awanengga Lestyowidiarto

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 15

Pelaksana kegiatan :Seluruh peserta KKN-BBM 54 Desa

Balenrejo

Sasaran kegiatan : Warga desa Balenrejo

Target

- Pelaksanaan : 6 Agustus 2016

- Personil :Seluruh peserta KKN-BBM 54 Desa

Balenrejo

- Peserta : Warga desa Balenrejo

Pelaksanaan kegiatan

- Hari/Tanggal : 6 Agustus 2016

- Waktu : 19.30 – 21.00 WIB

- Peserta : Warga desa Balenrejo

- Tempat : Balai pertemuan desa Balnrejo

E. Nama kegiatan : Bimbingan belajar

Status kegiatan : Program Terencana

Penanggung jawab kegiatan : Ryan Septiovan

Pelaksana kegiatan : Seluruh peserta KKN-BBM 54 Desa

Balenrejo

Sasaran kegiatan : Anak-anak usia sekolah desa Balenrejo

Target

- Pelaksanaan : Senin - Jumat

- Personil : Seluruh peserta KKN-BBM 54 Desa

Balenrejo

- Peserta : Anak-anak usia sekolah desa Balenrejo

Pelaksanaan kegiatan

- Hari/Tanggal : Setiap hari

- Waktu : 18.00 – 21.00 WIB

- Peserta : Warga desa Balenrejo

- Tempat : Balai pertemuan desa Balnrejo

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 16

F. Nama kegiatan : Penyuluhan Hipeetensi dan Diabetes serta

pembagian sembako

Status kegiatan : Program Tidak Terencana

Penanggung jawab kegiatan : Nathania

Pelaksana kegiatan : Seluruh peserta KKN-BBM 54 Desa

Balenrejo

Sasaran kegiatan : Perwakilan tiap RT desa Balenrejo

Target

- Pelaksanaan : Kamis, 28 Juli 2016

- Personil : Seluruh peserta KKN-BBM 54 Desa

Balenrejo

- Peserta : Perwakilan tiap RT desa Balenrejo

Pelaksanaan kegiatan

- Hari/Tanggal : Kamis, 28 Juli 2016

- Waktu : 08.00-11.00 WIB

- Peserta : Perwakilan tiap RT desa Balenrejo

- Tempat : Balai pertemuan desa Balenrejo

G. Nama kegiatan : Pemisahan sampah kering dan basah

Status kegiatan : Program Tidak Terencana

Penanggung jawab kegiatan : Shahnas Shihhah

Pelaksana kegiatan :Seluruh peserta KKN-BBM 54 Desa

Balenrejo

Sasaran kegiatan : Seluruh ketua RT Desa Balenrejo

Target

- Pelaksanaan : Selasa, 9 Agustus 2016

- Personil :Seluruh peserta KKN-BBM 54 Desa

Balenrejo

- Peserta : Seluruh ketua RT Desa Balenrejo

Pelaksanaan kegiatan

- Hari/Tanggal : Selasa, 9 Agustus 2016

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 17

- Waktu : 08.00-11.00 WIB

- Peserta : Seluruh ketua RT Desa Balenrejo

Tempat : Balai pertemuan desa Balenrejo

H. Nama kegiatan : Cek tekanan darah dan gula darah

Status kegiatan : Program Tidak Terencana

Penanggung jawab kegiatan : Ilham Wildan Ahmad

Pelaksana kegiatan :Seluruh peserta KKN-BBM 54 Desa

Balenrejo

Sasaran kegiatan : Seluruh warga Desa Balenrejo

Target

- Pelaksanaan : Senin, 8 Agustus 2016

- Personil :Seluruh peserta KKN-BBM 54 Desa

Balenrejo

- Peserta : Seluruh warga desa Balenrejo

Pelaksanaan kegiatan

- Hari/Tanggal : Senin, 8 Agustus 2016

- Waktu : 08.00-12.00 WIB

- Peserta : Warga desa Balenrejo

Tempat : Tempat tinggal sasaran kegiatan

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 18

BAB IV

PEMBAHASAN

KKN-BBM 54 Universitas Airlangga di Desa Balenrejo, Kecamatan

Balen, Kabupaten Bojonegoro telah terlaksana sesuai dengan jadwal yang sudah

direncanakan. Pelaksanaan kegiatan ini meliputi berbagai bidang, seperti

kesehatan, penddikan, perencanaan bisnis dan lingkungan.

I. PENYULUHAN DEMAM BERDARAH DENGUE DAN

DAGUSIBU

Kepekaan masyarakat terhadap suatu penyakit, terutama penyakit

tropis yang menular sangat diperlukan untuk penanganan awal yang cepat dan

tepat. Hal inilah yang mendasari kami, mahasiswa KKN-BBM 54 Desa Balenrejo,

Kecamatan Balen, Kabupaten Bojonegoro untuk mengadakan penyuluhan tentang

Demam Berdarah Dengue (DBD), mengingat bahwa data catatan Puskesmas

tahun lalu terjadi wabah DBD.

DBD memanglah suatu penyakit yang tidak asing lagi di telinga

masyarakat, akan tetapi kecurigaan awal sering terlupa karena dianggap sebagai

dermam biasa. Akhirnya, yang terjadi ialah banyaknya masyarakat yang tidak

terdiagnosa cepat dan menjadi sumber penularan DBD di wilayah sekitarnya. Hal

ini juga bias disebabkan karena pencegahan terhadap nyamuk penyebab penularan

yang kurang.

Selain penyuluhan DBD, mahasiswa juga menambahkan

penyuluhan mengenai cara penggunaan atau menyikapi obat dengan benar. Cara

tersebut diwujudkan dengan singkatan DAGUSIBU untuk mempermudah diingat

oleh masyarakat, yaitu DApatkan, GUnakan, SImpan, dan BUang.

DAGUSIBU sangat penting untuk diterapkan. Jika obat tidak

didapatkan di tempat yang menjamin kualitas dan mutu obat tetap terjaga dengan

baik, tidak digunakan dengan tepat sesuai kaidahnya, tidak disimpan dengan baik

sehingga kandungan zat aktifnya berubah, dantidak dibuang dengan cara yang

benar tentunya akan merusak lingkungan.

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 19

Banyak peluang yang terbuka untuk terlaksananya kegiatan ini,

diantaranya adalah ibu lurah selaku ketua PKK yang dengan senang hati mau

menerima dan menyediakan waktu ntuk penyuluhan ini. Selain itu, banyaknya

peserta yang hadir, suasana yang kondusif, dan antusiasme ibu-ibu PKK saat

penyuluhan berlangsung. Tentu hal-hal tersebut sangat memudahkan kami

sehingga dapat dikatakan kami tidak menjumpai kendala dalam terlaksananya

kegiatan ini.

II. BIMBINGAN BELAJAR

Di desa Balenrejo, kecamatan Balen, Kabupaten Bojonegoro,

sangat diperlukan adanya bimbingan belajar, karena pada saat inipendidikan di

daerah ini sangat rendah untuk ukuran kota sebesar Bojonegoro. Maka dari itu,

kami dari kelomppok KKN-BBM 54 Universitas Airlangga, ikut serta terjun

langsung ke lokasi untuk mengadakan bimbingan belajar bersama setiap habis

magrib dan selesai pukul 21.00 WIB.

Bimbingan belajar ini bertujuan untuk membantu generasi muda di

Desa Balen, generasi muda di sekitar juga sangat tertarik untuk mengikuti

kegiatan yang kami lakukan.

III. MENGAJAR

Kelompok KKN-BBM 54 Universitas Airlangga desa Balenrejo juga

mengadakan kegiatan mengajar ke sekolah-sekolah yang ada di sekitar desa

Balen. Sekolah-sekolah yang kami kunjungi adalah MIN Balenrejo (Madrasah

Ibtidaiyah) pada tanggal 26,27, dan 29 Juli 2016 serta SDN 1 Balenrejo pada

tanggal 5 Agustus 2016.

Kegiatan mengajar ini bertujuan untuk membantu anak-anak dalam hal

belajar, terutama untuk meningkatkan kemampuan dalam berbicara bahasa

Inggris, mahasiswa juga mengajarkan pendidikan dasar Negara pada anak kelas 4

dan 5 SD yang masih kesulitan dalam pengerjaan soal yang diberikan, tujuan

lainnya yaitu untuk mengisi waktu luang, sehingga anak-anak bias memperlancar

kosakata berbicara dengan baik dan benar. Sasaran yang ingin dicapai adalah agar

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 20

anak-anak bias menyukaibahasa Inggris dan mengetahui tata cara pendidikan

dasar Negara.

IV. PENYULUHAN PRA-NIKAH

Desa Balenrejo, kecamatan Balen memiliki angka pernikahan dini

yang tinggi. Angka pemuda yang melanjutkan pendidikan ke Perguruan Tinggi

sangat sedikit. Hal ini diungkapakan saat perwakilan Bupati Bojonegoro

memberikan sambutan. Menanggapi permasalah yang demikian, kelompok KKN

BBM-54 desa Balenrejo berinisiatif untuk memberikan penyuluhan Pra-Nikah dan

Motivasi pendidikan kepada siswa-siswi Sekolah Menengah Atas (SMA). Tujuan

penyuluhan ini dilakukan adalah untuk mengurangi angka pernikahan dini dan

putus sekolah yang terjadi di desa Balenrejo, serta untuk memberikan

pengetahuan-pengetahuan baru yang diharapkan dapat menstimulasi keinginan

para siswa untuk melanjutkan pendidikan kejenjang yang lebih tinggi.

Penyuluhan dilakukan di Madrasah Aliyah (MA) Muhammadiyah 4

dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) Muhammadiyah 4 Balen dengan peserta

60 siswa-siswi (MA) dan 120 (SMP) Muhammadiyah 4 Balen. Penyuluhan

dilaukukan selama dua hari yang terbagi pada dua sesi. Penyuluhan yang

diberikan pada sesi pertama pada tanggal 2 Agustus 2016 dipusatkan pada tiga hal

yaitu;

a. Usia laki-laki dan perempuan yang diijinkan menikah menurut hukum;

b. Usia laki-laki dan perempuan terbaik untuk menikah menurut

kesehatan;

c. Persiapan pernikahan menurut agama dan persyaratannya;

d. Pentingnya pendidikan bagi calon mempelai;

Penyuluhan hari kedua pada tanggal 3 Agustus 2016 diberikan dengan

materi promosi Universitas Airlangga yang dilakukan dengan memberikan

penjelasan mengenai setiap fakultas yang ada di Universitas Airlangga dan

beasiswa-beasiswa yang tersedia.

Kendala yang terjadi selama penyuluhan adalah kurang kondusifnya

peserta penyuluhan yang terjadi ditengah-tengah acara. Secara keseluruhan, acara

penyuluhan terlaksana dengan lancar, antusisame para siswa untuk bertanya

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 21

seputar materi yang diberikan sangat tinggi. Dapat dilihat dari beberapa

pertanyaan yang diajukan, para siswa memiliki antusisasme tinggi dan keinginan

untuk melanjutkan pendidikan kejenjang Perguruan Tinggi terutama di

Universitas Airlangga. Selain itu, setelah mendengarkan materi dan dari beberapa

pertanyaan yang diajukan para pemberi materi, yaitu peserta KKN itu sendiri, para

siswa menargetkan menikah diusia yang cukup dewasa yakni antara 23-26 tahun.

Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa program kerja Penyuluhan

Pra-Nikah telah terlaksana dan tujuannya telah tercapai dengan cukup baik.

V. PENYULUHAN DIABETES MELITUS DAN HIPERTENSI

Dari segi kesehatan, mahasiswa KKN BBM 54 Desa Balenrejo,

Kecamatan Balen, Kabupaten Bojonegoro juga mengadakan penyuluhan tentang

Diabetes Mellitus dan Hipertensi. Kedua penyakit ini merupakan penyakit

masyarakat, yang artinya mayoritas masyarakat mengalaminya. Sehingga

diharapkan, setelah berbagi informasi mengenai kedua penyakit ini masyarakat

mampu menjadi lebih peka dan lebih segera untuk mencegah.

Tak hanya penyuluhan, mahasiswa juga melakukan pengukuran tekanan

darah secara gratis sebelum acara dimulai. Disini mahasiswa mampu secara

langsung berinteraksi dengan warga yang datang.

Kegiatan penyuluhan ini berjalan cukup lancar dan berhasil menggapai

antusias masyarakat yang datang. Banyak sekali pertanyaan yang dilontarkan,

sampai pada akhirnya dapat berdiskusi dengan pembawa materi. Tak cukup

sampai disitu saja, kami juga membagikan leaflet sehingga dapat dijadikan

pegangan oleh warga yang datang.

Seperti pepatah mengatakan "Tak ada gading yang tak retak", maka

peluang yang kami miliki pun tentu mempunyai kendala, yaitu ketidaktepatan

waktu berjalannya acara dan pemilihan hari serta jam penyuluhan. Mengingat

bahwa mayoritas penduduk Desa Balenrejo bekerja sebagai petani, pemilihan

pada hari kerja dan jam kerja petani pun menjadi kendala kegiatan ini tidak

mampu mencapai target peserta. Akan tapi, antisipasi pada hari lain tidak dapat

dimungkinkan setelah berdiskusi dengan perangkat desa

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 22

VI. TASYAKURAN

Kegiatan KKN-BBM 54 yang diadakan oleh pihak Universitas Airlangga

selama kurang lebih 25 hari di Desan Balenrejo, Kecamatan Balen, Kabupaten

Bojonegoro berjalan dengan sangat baik. Walaupun terdapat sedikit kendala

dalam pelaksaan program kerjanya namun, segala masalah dapat teratasi. Sebagai

bentuk rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas kemudahan yang

diberikan, maka mahasiswa KKN BBM 54 Desa Balenrejo mengadakan acara

tasyakuran dan pengajian yang diisi oleh pemuka agama setempat.

Terlaksananya kegiatan KKN BBM 54 ini juga tak lepas dari dukungan

warga Desa Balenrejo. Warga Desa sangat ramah dan dengan senang hati mau

membantu mahasiswa dalam menjalankan program kerja. Selain warga Desa,

perangkat kelurahan juga turut membantu dalam hal kesekretariatan. Oleh karena

itu, kami juga mengundang perangkat desa Balenrejo untuk turut hadir dalam

tasyakuran ini. Selain sebagai ungkapan terimakasih, tujuan diadakannya

tasyakuran dan pengajian ini adalah untuk memperkuat jalinan silaturahim antara

warga desa dengan mahasiswa KKN. Tak lupa, mahasiswa juga berpamitan

kepada karena serangkaian kegiatan KKN sakan segera berakhir.

Pelaksanaan kegiatan ini terkendala pada bagian tamu undangan.

Kurangnya koordinasi antar mahasiswa membuat jumlah daftar tamu undangan

melebihi rencana awal. Hal ini tentu berpengaruh terhadap konsumsi yang

tersedia. Namun, kendala ini pada akhirnya dapat teratasi dengan baik.

VII. PENDISTRIBUSIAN TEMPAT SAMPAH KERING DAN

SAMPAH BASAH

Pentingnya menjaga kebersihan disekitar lingkungan tempat tinggal belum

sepenuhnya disadari masyarakat desa Balenrejo. Hal ini terbukti dari banyaknya

masyarakat yang membuang sampah tidak pada tempat yang semestinya.

Kurangnya tempat sampah umum menjadi salah satu pemicu kegemaran

masyarakat membuang sampah sembarangan.

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 23

Sampah rumah tangga dapat dibedakan menjadi dua jenis, yakni

sampah basah dan sampah kering. Sampah basah adalah sampah yang dapat

dilebur, dapat secara alami hancur dengan cepat. Seperti misalnya sampah kertas,

bekas makanan dan minuman. Sedangkan sampah jenis kedua, yakni sampah

kering. Sampah kering merupakan sampah yang tidak dapat hancur dengan

sendirinya. Sampah jenis ini apabila dibuang sembarangan akan menyebabkan

polusi tanah. Sampah ini akan hancur setelah puluhan bahkan ratusan tahun.

Contoh dari sampah ini adalah, plastic, kaleng, botol air mineral dan sebagainya.

Kedua jenis sampah ini, pembuangannya harus dipisahkan agar mempermudah

pengelolaannya.

Solusi yang dapat diberikan mahasiswa terhadap masalah ini adalah

dengan melakukan pendistribusian tempat sampah kering dan basah. Kami

memberikan dua tempat sampah, tempat sampah yang satu untuk sampah kering

sedangkan tempat sampah yang lain untuk sampah basah. Tempat sampah ini

diberikan kepada ke-18 ketua RT. Dengan harapan kegiatan ini dapat

ditindaklanjuti dengan pemberian tempat sampah lain oleh pemerintah desa.

Kendala yang dihadapi mahasiswa dalam pelaksanaan kegiatan ini adalah,

kurangnya tenaga untuk mengecat dan mendistribusikan tempat sampah kepada

para ketua RT setempat.

VIII. CEK TEKANAN DARAH DAN GULA DARAH

Untuk meningkatkan kualitas hidup warga Desa Balenrejo, Kecamatan

Balen, Kabupaten Bojonegoro, mahasiswa KKN BBM 54 Universitas Airlangga

turut serta didalamnya dengan mengadakan pemeriksaan tekanan darah dan gula

darah secara cuma-cuma kepada warga Desa Balenrejo, sehingga diharapkan

setelah warga mengetahui tentang tekanan darah dan gula darahnya akan lebih

bisa menjaga kesehatannya lebih baik lagi.

Sebelum mengadakan cek tekanan darah dan gula darah ini kami

menjelaskan terlebih dahulu tentang penyakit tersebut, guna memberi penjelasan

yang detail tentang kesehatan warga. Sehingga warga semakin mengerti akan

pentingnya menjaga kesehatan.

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 24

Kegiatan cek tekanan darah dan gula darah ini berjalan cukup lancar

dan berhasil mendapat perhatian masyarakat, banyak sekali warga yang meminta

untuk dicek kesehatannya, tak jarang 1, 2 pertanyaan dilontarkan warga untuk

mengetahui lebih lanjut tentang penyakitnya.

Tetapi tetap saja disuatu kegiatan pastilah ada kendala, kendala yang

dihadapi yaitu keterbatasan bahan habis pakai yang dipakai untuk memeriksa, dan

ditambah lagi kami tidak mendapat bantuan bahan habis pakai dari pihak lain.

Serta keterbatasan personil kesehatan yang mengakibatkan lambatnya cek

kesehatan dari rumah kerumah.

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 25

BAB V

SIMPULAN DAN SARAN

5.1 Simpulan

Secara keseluruhan dapat disimpulkan bahwa KKN-BBM 54 Universitas

Airlangga di Desa Balenrejo, Kecamatan Balen, Kabupaten Bojonegoro telah

sukses terlaksana, beberapa progeam terlaksana sesuai dengan jadwal pelaksanaan

dan beberapa merupakan program kerja yang tidak terlaksana. Pelaksanaan KKN-

BBM ini terdiri dari berbagai macam kegiatan yang mempresentasikan berbagai

bidang, yakni bidang kesehatan, pendidikan, dan lingkungan.

Dalam bidang kesehatan, kegiatan yang dilaksanakan meliputi Penyuluhan

Demam Berdarah Dengue dan DAGUSIBU, serta Penyuluhan Diabetes dan

Hipertensi. Penyuluhan DBD berlangsung lancar tanpa kendala, hal tersebut

tentunya tak lepas dari dukungan dari ibu-ibu PKK. Sedangkan Penyuluhan

Diabetes dan Hipertensi kurang memenuhi target peserta karena pemilihan tanggal

yang terbatas, namun tetap berlangsung baik karena antusias masyarakat yang luar

biasa. Tak lupa juga dibagikan leaflet untuk mendukung kegiatan dan agar peserta

penyuluhan diharapkan lebih mudah untuk mengingat dan menjadi manfaat dalam

kehidupan sehari-hari.

Dalam bidang pendidikan, kegiatan berupa pengajaran di adik-adik

setingkat SD, SMP, dan SMA. Kegiatan ini dilaksanakan di SD MIN Balenrejo,

SDN 1 Balen, SMP Muhammadiyah 4, dan MA Muhammadyah 4 masing-

masing selama 3 hari, 1 hari, dan 2 hari. Materi yang diajarkan di setingkat SD

meliputi berbagai bidang seperti Bahasa Inggris, Matematika, IPA, dan lain-lain.

Dalam bidang lingkungan, kegiatan yang dilaksanakan meliputi

Tasyukuran dan Pemilahan Sampah Kering dan Sampah Basah. Tasyukuran

berjalan dengan baik, meskipun pada awalnya ternyata jumlah undangan yang

harus disebar jauh melebihi target awal kami. Akan tetapi dengan bantuan dari

berbagai pihak, acara ini berhasil berjalan mulus dan mendekatkan kami dengan

para warga serta stakeholder di dalamnya.

5.2 Saran

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 26

Dari berbagai permasalahan yang melatarbelakangi program kerja,

terdapat beberapa masukan dan saran yang dapat diperikan untuk perkembangan

Desa Balenrejo menjadi lebih baik lagi, diantaranya yaitu :

Dalam bidang kesehatan, diharapkan kepekaan masyarakat terhadap

Demam Berdarah Dengue meningkat, masyarakat menjadi lebih bijak dalam

memperlakukan obat yang mereka peroleh (DAGUSIBU), kesadaran masyarakat

meningkat akan diabetes dan hipertensi yang merupakan penyakit masyarakat

pada umumnya. Selain itu, harapan kami adalah seluruh warga Desa Balenrejo

mau lebih preventif akan kesehatan diri dan keluarga.

Dalam bidang pendidikan, diharapkan masyarakat Desa Balenrejo

khususnya murid-murid setingkat SD, SMP, dan SMA mampu menyadari belajar

yang menyenangkan , sehingga mampu dan sadar akan pentingnya pendidikan

selama 12 tahun. Dengan demikian kualitas mereka sebagai anak bangsa semakin

meningkat. Selain itu, dengan adanya Penyuluhan Pra-Nikah di SMP-SMA dapat

menyadarkan mereka untuk tidak terlalu cepat menikah jika belum siap,

melainkan dapat dewasa terlebih dahulu secara fisik, terutama mental.

Dalam bidang lingkungan, diharapakan masyarakat Desa Balenrejo

semakin menyadari pentingnya hidup bersih, dimulai dari pembuangan sampah

yang benar dengan pemilahan samapah basah dan sampah kering, sehingga dapat

memudahkan proses pengolahan sampah selanjutnya.

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 27

REKOMENDASI

Dari keseluruhan pelaksanaan program kegiatan Kuliah Kerja Nyata

Belajar Bersama Masyarakat (KKN-BBM) ke-54 Universitas Airlangga di Desa

Balenrejo, Kecamatan Balen, Kabupaten Bojonegoro selama kurang lebih 26 hari,

terhitung mulai tanggal 19Juli – 13Agustus 2016, telah diketahui potensi yang

dimiliki oleh Desa Balenrejo yang masih perlu dikembangkan lebih lanjut dan

juga permasalahan yang perlu segera ditindaklanjuti.

Oleh karena itu berikut rekomendasi yang dapat kami berikan sebagai

peserta KKN-BBM ke-54 untuk pihak-pihak yang bersangkutan dan

berkepentingan agar dapat dipertimbangkan sebagai salah satu sumber informasi

untuk kegiatan-kegiatan serupa berikutnya di Desa Balenrejo.

1. Kepada Pemerintah Kabupaten

a. Untuk mengetahui potensi yang dapat dikembangkan di lokasi KKN,

Pemkab Bojonegoro perlu turut serta aktif dalam berbagai kegiatan

yang terdapat di masing masing desa.

b. Perhatian kepada masyarakat perlu lebih ditingkatkan terutama dalam

bidang kesehatan, perencanaan bisnis, lingkungan, dan pendidikan.

c. Pemkab Bojonegoro mampu menjadi fasilitator untuk menggerakan

kembali kegiatan-kegiatan yang mampu memberdayakan masyarakat

di bidang Kewirausahaan karena di Desa Balenrejo perlu

dikembangkan berbagai usaha yang memanfaatkan sumber daya alam

setempat agar budaya merantau ke luar kota bisa diminimalisir.

d. Pemkab bojonegoro harus lebih reponsif dan aktif dalam menanggapi

kebutuhan masyarakat sehingga program-program yang dijalankan

bukan hanya mengatasi masalah di permukaan.

2. Kepada UNAIR - LPPM

a. Agar perencanaan dan pelaksanaan KKN lebih optimal, dibutuhkan

waktu yang lebih lama dari pengenalan sampai pelaksanaan.

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 28

b. Pembekalan KKN harusnya lebih jelas lagi dan lebih efektif dalam

pengarahan.

c. Meningkatkan koordinasi dengan pihak-pihak diluar kampus sehingga

dapat mempermudah birokrasi terutama masalah pemberian bantuan

dana dan kerjasama.

3. Kepada Mahasiswa

a. Pendekatan kepada organisasi kemasyarakatan, perangkat Desa, dan

tokoh agama yang memberikan pengaruh masyarakat agar pelaksanaan

kegiatan berjalan lancar.

b. Lanjutkan, kembangkan, dan benahi program yang dirintis oleh peserta

KKN sebelumnya.

c. Mencari tahu informasi kebiasaan masyarakat di lokasi KKN-BBM,

contohnya bahasa, kebudayaan, dll,sehingga dapat memudahkan dalam

berkomunikasi.

d. Mencari tahu sumberdaya apa yang ada pada desa tersebut yang dapat

dikembangkan lebih lanjut.

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 29

Lampiran 1 LAMPIRAN

RINGKASAN KEGIATAN

RINGKASAN KEGIATAN PER KELURAHAN (TABEL BIDANG PER GARAPAN)

SIFAT KEGIATAN : NON-FISIK (BIDANG GARAPAN)

No. Bidang

Kegiatan

Rumusan

Masalah

Macam

Kegiatan

Situasi

Awal

Sasaran

Target

Situasi

Akhir

Sasaran

Faktor yang

Berpengaruh Dana

Pendukung Kendala Sumber

Dana

Jumlah

(Rp)

1 Kesehata

n

Bagaima

na

meningka

tkan

kepekaan

masyarak

at

terhadap

DBD dan

bagaiman

a

memperl

akukan

obat

dengan

benar

Penyuluh

an DBD

dan

DAGUSI

BU

50

orang

50

orang

54

orang

Ibu-ibu

PKK Desa

Balenrejo

Tidak

ada

Kas

Kelomp

ok

210,00

0

2 Kesehata

n

Bagaima

na

meningka

tkan

kesadara

n

masyarak

at akan

diabetes

dan

hipertensi

Penyuluh

an

Diabetes

dan

Hipertens

i,

Pembagia

n

Sembako

50

orang

50

orang

23

orang

Dukungan

dari bapak

lurah,

masyarakat

Ketepata

n waktu

Kas

Kelomp

ok

274,00

0

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 30

3 Pendidik

an

Bagaima

na

menemuk

an

metode

mengajar

yang

efektif

dan

pengelola

an

suasana

kelas

yang baik

Mengajar

di SD

40

orang

40

orang

39

orang

Dukungan

kepala

sekolah

dan guru

SD MIN

Balenrejo

dan SDN 1

Balenrejo

Pengajar

kurang

memaha

mi

materi

yang

sedang

diajarka

n pada

awal

pertemu

an,

suasana

kelas

yang

agak

sulit

dikendal

ikan

Kas

Kelomp

ok

393,00

0

4 Pendidik

an

Bagaima

na

meningka

tkan

antusias

me

belajar

anak-

anak

sekitar

desa,

bagaiman

a

mendekat

kan

mahasisw

a pada

warga

sekitar

Bimbinga

n belajar

10

orang

5 kali

tatap

muka

per

mingg

u (@1

jam

pelajar

an)

7 kali

tatap

muka

per

minggu

(@1-

1,5 jam

pelajara

n)

Dukungan

orang tua

anak

Anak-

anak

sulit

disuruh

pulang

menging

at hari

sudah

mulai

malam

Tidak

ada

Tidak

ada

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 31

5 Pendidik

an

Bagaima

na

mengura

ngi

tingkat

pernikaha

n dini di

kalangan

remaja

desa dan

meningka

tkan

keinginan

para

remaja

untuk

melanjut

kan

pendidika

n ke

jenjang

yang

lebih

tinggi

Penyuuha

n pra

nikah

40

orang

40

orang

146

orang

Dukungan

dari pihak

sekolah

dan para

siswa MA

Muhamma

diyah 4

Balen dan

SMPN 4

Balen

Suasana

kurang

kondusif

serta

para

siswa

yang

hiperakti

f.

Disampi

ng itu,

para

siswa

merasa

materi

yang

diberika

n kurang

memberi

manfaat

bagi

mereka

Kas

Kelomp

ok

832,00

0

6 Lingkung

an

Bagaima

na

meningka

tkan

keakraba

n antara

mahasisw

a dengan

masyarak

at desa

serta

mengung

kapan

rasa

terima

kasih atas

penerima

annya

terhadap

mahasisw

a peserta

Tasyakur

an

100

orang

100

orang

47

orang

Dukungan

masyarakat

desa

Jumlah

tamu

undanga

n

melebihi

yang

direncak

an.

Kas

Kelomp

ok

1,154,0

00

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 32

KKN

7 Kesehata

n

Bagaima

na

meningka

tkan

kualitas

hidup

masyarak

at desa

Balenrejo

Pengecek

an

tekanan

darah dan

gula

darah

50

orang

50

orang

27

orang

Dukungan

masyarakat

desa

Keterbat

asan alat

yang

tersedia

Tidak

ada

Tidak

ada

SIFAT KEGIATAN : FISIK (BIDANG GARAPAN)

1 Lingkung

an Hidup

Bagaima

na

meningkt

kan

kesadara

n

masyarak

at

memilah

sampah

yang

dapat

melebur

dan yang

dapat

diolah

kembali

Pendistri

busian

tempat

sampah

basah dan

kering

18

orang 18 orang

18

orang

Dukungan dari

kepala RT desa

Balenrejo

T

i

d

a

k

a

d

a

Kas

Kelomp

ok

747,00

0

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 33

Lampiran 2

REALISASI ANGGARAN DANA

REALISASI ANGGARAN DANA

PEMASUKAN

Iuran Anggota KKN BBM 54 @10 orang xRp. 350.000 Rp. 3.500.000

TOTAL PEMASUKAN

PENGELUARAN

A. PROKER BIDANG KESEHATAN

Penyuluhan Demam Berdarah dan Dagusibu

1) Leaflet dan poster Rp. 210.000

Total Rp. 210.000

Penyuluhan Diabates dan Hipertensi

1) Konsumsi Rp. 192.000

2) Air Minum Dalam Kemasan Rp. 84.000

Total Rp. 274.000

Cek Tekanan Darah dan Gula Darah

Total Rp. 0

B. PROKER BIDANG PENDIDIKAN

PRA Nikah

1) Konsumsi Rp. 280.000

2) Plakat dan Biaya Kirim Rp. 120.000

3) Kemeja Rp. 228.000

4) Pasmina Rp. 204.000

Total Rp. 832.000

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 34

Mengajar

1) Konsusmsi Rp. 273.000

2) Plakat Rp. 120.000

Total Rp. 393.000

Bimbingan Belajar

Total Rp. 0

C. PROKER LINGKUNGAN

Tasyakuran

1) Undangan Rp. 14.500

2) Konsumsi Rp. 793.700

3) Air Minum Dalam Kemasan Rp. 49.500

4) Rokok Rp. 37.000

5) Lain-lain Rp. 209.000

6) Plakat Rp. 50.000

Total Rp. 1.154.000

Pendistribuan Tempat Sampah Kering dan Basah

1) Tempat Sampah Rp. 486.000

2) Cat,Kuas dan Tiner Rp. 171.000

3) Pilok Rp. 90.000

Total Rp. 747.000

TOTAL PENGELUARAN SELURUH PROKER Rp. 3.500.000

TOTAL PEMASUKAN Rp. 3.500.000

TOTAL PENGELUARAN SELURUH PROKER Rp. 3.500.000

SISA Rp. 0

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 35

Lampiran 3

DOKUMENTASI

A. Penyuluhan Demam Berdarah dan DAGUSIBU

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 36

B. Kegiatan Mengajar di MIN Balenrejo dan SDN 1 Balenrejo

MIN Balenrejo

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 37

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 38

SDN 1 Balenrejo

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 39

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 40

C. Bimbingan Belajar

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 41

D. Penyuluhan Diabetes Melitus dan Hipertensi serta Pembagian sembako

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 42

E. Penyuluhan pra nikah

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 43

F. Tasyakuran

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 44

G. Pengecekan gula darah dan Tekanan darah

H. Pendistribusian tempat sampah basah dan kering

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 45

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 46

Lampiran 4

CATATAN KEGIATAN INDIVIDU PESERTA KKN-BBM

UNIVERSITAS AIRLANGGA KE-54

Nama : Nathania Kelurahan : Balenrejo

NIM : 011311133100 Kecamatan : Balen

Fakultas : Kedokteran

No. Jenis/Bentuk Kegiatan Aktivitas yang Dilakukan

Posisi dalam Kegiatan

(penganggungjawab/

anggota tim)

1 Penyuluhan DBD dan

DAGUSIBU

Pemberian materi dan tanya

jawab Penanggungjawab utama

2 Mengajar Mengajar Anggota tim

3

Penyuluhan Diabetes dan

Hipertensi, Pembagian

Sembako

Pemberian materi dan Tanya

jawab, pengukuran tekanan

darah

Penganggungjawab utama

4 Bimbingan belajar Mengajar Anggota tim

5

Tasyakuran desa

Balenrejo oleh

mahasiswa KKN BBM

54 Universitas Airlangga

Desa Balenrejo

Sosialisasi dengan

stakeholder serta warga

masyarakat desa Balenrejo

Anggota tim

6 Penyuluhan pra-nikah Pemberian materi dan Tanya

jawab Anggota tim

7 Pemisahan sampah basah

dan kering

Pendistribusian bak sampah

kering dan basah ke 18 RT Anggota tim

8 Cek tekanan darah dan

gula darah

Pengecekan tekanan darah

dan gula darah Anggota tim

TANDA TANGAN PERSETUJUAN

Kolom persetujuan sebagai

penanggung jawab

Kolom persetujuan sebagai anggota

tim kegiatan KORKEL

Nama anggota tim

(min 2 orang)

Tanda

Tangan Nama penanggung jawab

Tanda

Tangan

Tanda

Tangan

Shahnas shihhah Ryan S (kegiatan 2 )

Ilham wildan Awanengga L (kegiatan 5)

Febianti ( kegiatan 6)

Shahnas (kegiatan 7)

Ilham (kegiatan 8)

Mega Indah (kegiatan 4)

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 47

Nama : Ilham Wildan Ahmad Kelurahan : Balenrejo

NIM : 011311133021 Kecamatan : Balen

Fakultas : Kedokteran

No. Jenis/Bentuk Kegiatan Aktivitas yang Dilakukan

Posisi dalam Kegiatan

(penganggungjawab/

anggota tim)

1 Penyuluhan DBD dan

DAGUSIBU

Pemberian materi dan tanya

jawab Anggota tim

2 Mengajar Mengajar Anggota tim

3

Penyuluhan Diabetes dan

Hipertensi, Pembagian

Sembako

Pemberian materi dan Tanya

jawab, pengukuran tekanan

darah

Anggota tim

4 Bimbingan belajar Mengajar Anggota tim

5

Tasyakuran desa

Balenrejo oleh

mahasiswa KKN BBM

54 Universitas Airlangga

Desa Balenrejo

Sosialisasi dengan

stakeholder serta warga

masyarakat desa Balenrejo

Anggota tim

6 Penyuluhan pra-nikah Pemberian materi dan Tanya

jawab Anggota tim

7 Pemisahan sampah basah

dan kering

Pendistribusian bak sampah

kering dan basah ke 18 RT Anggota tim

8 Cek tekanan darah dan

gula darah

Pengecekan tekanan darah

dan gula darah Penanggungjawab utama

TANDA TANGAN PERSETUJUAN

Kolom persetujuan sebagai

penanggung jawab

Kolom persetujuan sebagai anggota

tim kegiatan KORKEL

Nama anggota tim

(min 2 orang)

Tanda

Tangan Nama penanggung jawab

Tanda

Tangan

Tanda

Tangan

Awanengga L Ryan S (kegiatan 2)

Nadiah Awanengga L (kegiatan 5)

Febianti ( kegiatan 6)

Nathania (kegiatan 1&3)

Shahnas (kegiatan 7)

Mega Indah (kegiatan 4)

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 48

Nama : Muhammad Zulkifli Sofyan Kelurahan : Balenrejo

NIM : 041211233079 Kecamatan : Balen

Fakultas : Ekonomi dan Bisnis

No. Jenis/Bentuk Kegiatan Aktivitas yang Dilakukan

Posisi dalam Kegiatan

(penganggungjawab/

anggota tim)

1 Penyuluhan DBD dan

DAGUSIBU

Pemberian materi dan tanya

jawab Anggota tim

2 Mengajar Mengajar Anggota tim

3

Penyuluhan Diabetes dan

Hipertensi, Pembagian

Sembako

Pemberian materi dan Tanya

jawab, pengukuran tekanan

darah

Anggota tim

4 Bimbingan belajar Mengajar Anggota tim

5

Tasyakuran desa

Balenrejo oleh

mahasiswa KKN BBM

54 Universitas Airlangga

Desa Balenrejo

Sosialisasi dengan

stakeholder serta warga

masyarakat desa Balenrejo

Anggota tim

6 Penyuluhan pra-nikah Pemberian materi dan Tanya

jawab Anggota tim

7 Pemisahan sampah basah

dan kering

Pendistribusian bak sampah

kering dan basah ke 18 RT Anggota tim

8 Cek tekanan darah dan

gula darah

Pengecekan tekanan darah

dan gula darah Anggota tim

TANDA TANGAN PERSETUJUAN

Kolom persetujuan sebagai

penanggung jawab

Kolom persetujuan sebagai anggota

tim kegiatan KORKEL

Nama anggota tim

(min 2 orang)

Tanda

Tangan Nama penanggung jawab

Tanda

Tangan

Tanda

Tangan

Ryan S (kegiatan 2)

Awanengga L (kegiatan 5)

Febianti ( kegiatan 6)

Nathania (kegiatan 1&3)

Shahnas (kegiatan 7)

Ilham (kegiatan 8)

Mega Indah (kegiatan 4)

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 49

Nama : Ryan Septiovan Kelurahan : Balenrejo

NIM : 121311133033 Kecamatan : Balen

Fakultas : Ilmu Budaya

No. Jenis/Bentuk Kegiatan Aktivitas yang Dilakukan

Posisi dalam Kegiatan

(penganggungjawab/

anggota tim)

1 Penyuluhan DBD dan

DAGUSIBU

Pemberian materi dan tanya

jawab Anggota tim

2 Mengajar Mengajar Penanggungjawab utama

3

Penyuluhan Diabetes dan

Hipertensi, Pembagian

Sembako

Pemberian materi dan Tanya

jawab, pengukuran tekanan

darah

Anggota tim

4 Bimbingan belajar Mengajar Penanggungjawab utama

5

Tasyakuran desa

Balenrejo oleh

mahasiswa KKN BBM

54 Universitas Airlangga

Desa Balenrejo

Sosialisasi dengan

stakeholder serta warga

masyarakat desa Balenrejo

Anggota tim

6 Penyuluhan pra-nikah Pemberian materi dan Tanya

jawab Anggota tim

7 Pemisahan sampah basah

dan kering

Pendistribusian bak sampah

kering dan basah ke 18 RT Anggota tim

8 Cek tekanan darah dan

gula darah

Pengecekan tekanan darah

dan gula darah Anggota tim

TANDA TANGAN PERSETUJUAN

Kolom persetujuan sebagai

penanggung jawab

Kolom persetujuan sebagai anggota

tim kegiatan KORKEL

Nama anggota tim

(min 2 orang)

Tanda

Tangan Nama penanggung jawab

Tanda

Tangan

Tanda

Tangan

Suhul Rahayu Awanengga L (kegiatan 5)

Awanengga L Febianti ( kegiatan 6)

Nathania (kegiatan 1&3)

Shahnas (kegiatan 7)

Ilham (kegiatan 8)

Mega Indah (kegiatan 4)

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 50

Nama : Awanengga Lestyowidiarto Kelurahan : Balenrejo

NIM : 141311133040 Kecamatan : Balen

Fakultas : Perikanan dan Kelautan

No. Jenis/Bentuk Kegiatan Aktivitas yang Dilakukan

Posisi dalam Kegiatan

(penganggungjawab/

anggota tim)

1 Penyuluhan DBD dan

DAGUSIBU

Pemberian materi dan tanya

jawab Anggota tim

2 Mengajar Mengajar Anggota tim

3

Penyuluhan Diabetes dan

Hipertensi, Pembagian

Sembako

Pemberian materi dan Tanya

jawab, pengukuran tekanan

darah

Anggota tim

4 Bimbingan belajar Mengajar Anggota tim

5

Tasyakuran desa

Balenrejo oleh

mahasiswa KKN BBM

54 Universitas Airlangga

Desa Balenrejo

Sosialisasi dengan

stakeholder serta warga

masyarakat desa Balenrejo

Penanggungjawab utama

6 Penyuluhan pra-nikah Pemberian materi dan Tanya

jawab Anggota tim

7 Pemisahan sampah basah

dan kering

Pendistribusian bak sampah

kering dan basah ke 18 RT Anggota tim

8 Cek tekanan darah dan

gula darah

Pengecekan tekanan darah

dan gula darah Anggota tim

TANDA TANGAN PERSETUJUAN

Kolom persetujuan sebagai

penanggung jawab

Kolom persetujuan sebagai anggota

tim kegiatan KORKEL

Nama anggota tim

(min 2 orang)

Tanda

Tangan Nama penanggung jawab

Tanda

Tangan

Tanda

Tangan

Zulkifli Sofyan Ryan S (kegiatan 2)

Ryan Septiovan Febianti ( kegiatan 6)

Nathania (kegiatan 1&3)

Shahnas (kegiatan 7)

Ilham (kegiatan 8)

Mega Indah (kegiatan 4)

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 51

Nama : Mega Indah Permata Sari Kelurahan : Balenrejo

NIM : 031311133186 Kecamatan : Balen

Fakultas : Hukum

No. Jenis/Bentuk Kegiatan Aktivitas yang Dilakukan

Posisi dalam Kegiatan

(penganggungjawab/

anggota tim)

1 Penyuluhan DBD dan

DAGUSIBU

Pemberian materi dan tanya

jawab Anggota tim

2 Mengajar Mengajar Anggota tim

3

Penyuluhan Diabetes dan

Hipertensi, Pembagian

Sembako

Pemberian materi dan Tanya

jawab, pengukuran tekanan

darah

Anggota tim

4 Bimbingan belajar Mengajar Penanggungjawab utama

5

Tasyakuran desa

Balenrejo oleh

mahasiswa KKN BBM

54 Universitas Airlangga

Desa Balenrejo

Sosialisasi dengan

stakeholder serta warga

masyarakat desa Balenrejo

Anggota tim

6 Penyuluhan pra-nikah Pemberian materi dan Tanya

jawab Anggota tim

7 Pemisahan sampah basah

dan kering

Pendistribusian bak sampah

kering dan basah ke 18 RT Anggota tim

8 Cek tekanan darah dan

gula darah

Pengecekan tekanan darah

dan gula darah Anggota tim

TANDA TANGAN PERSETUJUAN

Kolom persetujuan sebagai

penanggung jawab

Kolom persetujuan sebagai anggota

tim kegiatan KORKEL

Nama anggota tim

(min 2 orang)

Tanda

Tangan Nama penanggung jawab

Tanda

Tangan

Tanda

Tangan

Febianti Ryan S (kegiatan 2)

Awengga Awanengga L (kegiatan 5)

Shul Febianti ( kegiatan 6)

Nathania (kegiatan 1&3)

Shahnas (kegiatan 7)

Ilham (kegiatan 8)

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 52

Nama : Suhul Rahayu Kelurahan : Balenrejo

NIM : 041211331268 Kecamatan : Balen

Fakultas : Ekonomi dan Bisnis

No. Jenis/Bentuk Kegiatan Aktivitas yang Dilakukan

Posisi dalam Kegiatan

(penganggungjawab/

anggota tim)

1 Penyuluhan DBD dan

DAGUSIBU

Pemberian materi dan tanya

jawab Anggota tim

2 Mengajar Mengajar Anggota tim

3

Penyuluhan Diabetes dan

Hipertensi, Pembagian

Sembako

Pemberian materi dan Tanya

jawab, pengukuran tekanan

darah

Anggota tim

4 Bimbingan belajar Mengajar Anggota tim

5

Tasyakuran desa

Balenrejo oleh

mahasiswa KKN BBM

54 Universitas Airlangga

Desa Balenrejo

Sosialisasi dengan

stakeholder serta warga

masyarakat desa Balenrejo

Anggota tim

6 Penyuluhan pra-nikah Pemberian materi dan Tanya

jawab Anggota tim

7 Pemisahan sampah basah

dan kering

Pendistribusian bak sampah

kering dan basah ke 18 RT Anggota tim

8 Cek tekanan darah dan

gula darah

Pengecekan tekanan darah

dan gula darah Anggota tim

TANDA TANGAN PERSETUJUAN

Kolom persetujuan sebagai

penanggung jawab

Kolom persetujuan sebagai anggota

tim kegiatan KORKEL

Nama anggota tim

(min 2 orang)

Tanda

Tangan Nama penanggung jawab

Tanda

Tangan

Tanda

Tangan

Ryan S (kegiatan 2)

Awanengga L (kegiatan 5)

Febianti ( kegiatan 6)

Nathania (kegiatan 1&3)

Shahnas (kegiatan 7)

Ilham (kegiatan 8)

Mega Indah (kegiatan 4)

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 53

Nama : Shahnas shihhah Kelurahan : Balenrejo

NIM : 051311133022 Kecamatan : Balen

Fakultas : Farmasi

No. Jenis/Bentuk Kegiatan Aktivitas yang Dilakukan

Posisi dalam Kegiatan

(penganggungjawab/

anggota tim)

1 Penyuluhan DBD dan

DAGUSIBU

Pemberian materi dan tanya

jawab Anggota tim

2 Mengajar Mengajar Anggota tim

3

Penyuluhan Diabetes dan

Hipertensi, Pembagian

Sembako

Pemberian materi dan Tanya

jawab, pengukuran tekanan

darah

Anggota tim

4 Bimbingan belajar Mengajar Anggota tim

5

Tasyakuran desa

Balenrejo oleh

mahasiswa KKN BBM

54 Universitas Airlangga

Desa Balenrejo

Sosialisasi dengan

stakeholder serta warga

masyarakat desa Balenrejo

Anggota tim

6 Penyuluhan pra-nikah Pemberian materi dan Tanya

jawab Anggota tim

7 Pemisahan sampah basah

dan kering

Pendistribusian bak sampah

kering dan basah ke 18 RT Penanggungjawab utama

8 Cek tekanan darah dan

gula darah

Pengecekan tekanan darah

dan gula darah Anggota tim

TANDA TANGAN PERSETUJUAN

Kolom persetujuan sebagai

penanggung jawab

Kolom persetujuan sebagai anggota

tim kegiatan KORKEL

Nama anggota tim

(min 2 orang)

Tanda

Tangan Nama penanggung jawab

Tanda

Tangan

Tanda

Tangan

Suhul rahayu Ryan S (kegiatan 2)

Zulkifli S Awanengga L (kegiatan 5)

Febianti ( kegiatan 6)

Nathania (kegiatan 1&3)

Ilham (kegiatan 8)

Mega Indah (kegiatan 4)

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 54

Nama : Febianti Nurlaily Kelurahan : Balenrejo

NIM : 061311133050 Kecamatan : Balen

Fakultas : Kedokteran Hewan

No. Jenis/Bentuk Kegiatan Aktivitas yang Dilakukan

Posisi dalam Kegiatan

(penganggungjawab/

anggota tim)

1 Penyuluhan DBD dan

DAGUSIBU

Pemberian materi dan tanya

jawab Anggota tim

2 Mengajar Mengajar Anggota tim

3

Penyuluhan Diabetes dan

Hipertensi, Pembagian

Sembako

Pemberian materi dan Tanya

jawab, pengukuran tekanan

darah

Anggota tim

4 Bimbingan belajar Mengajar Anggota tim

5

Tasyakuran desa

Balenrejo oleh

mahasiswa KKN BBM

54 Universitas Airlangga

Desa Balenrejo

Sosialisasi dengan

stakeholder serta warga

masyarakat desa Balenrejo

Anggota tim

6 Penyuluhan pra-nikah Pemberian materi dan Tanya

jawab Penanggungjawab utama

7 Pemisahan sampah basah

dan kering

Pendistribusian bak sampah

kering dan basah ke 18 RT Anggota tim

8 Cek tekanan darah dan

gula darah

Pengecekan tekanan darah

dan gula darah Anggota tim

TANDA TANGAN PERSETUJUAN

Kolom persetujuan sebagai

penanggung jawab

Kolom persetujuan sebagai anggota

tim kegiatan KORKEL

Nama anggota tim

(min 2 orang)

Tanda

Tangan Nama penanggung jawab

Tanda

Tangan

Tanda

Tangan

Mega Indah P Ryan S (kegiatan 2)

Nadiah Oryza Awanengga L (kegiatan 5)

Nathania (kegiatan 1&3)

Shahnas (kegiatan7)

Ilham (kegiatan 8)

Mega Indah (kegiatan 4)

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT KE-54

UNIVERSITAS AIRLANGGA

DESA BALENREJO

KECAMATAN BALEN, KABUPATEN BOJONEGORO

18 JULI – 13 AGUSTUS 2016

Sekretariat : Gedung LP4M Universitas Airlangga

Kampus Mulyorejo Surabaya

Koordinator Desa : Ilham Wildan (085730041814) 55

Nama : Nadiah Oryza Shabrina Kelurahan : Balenrejo

NIM : 071311233014 Kecamatan : Balen

Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

No. Jenis/Bentuk Kegiatan Aktivitas yang Dilakukan

Posisi dalam Kegiatan

(penganggungjawab/

anggota tim)

1 Penyuluhan DBD dan

DAGUSIBU

Pemberian materi dan tanya

jawab Anggota tim

2 Mengajar Mengajar Anggota tim

3

Penyuluhan Diabetes dan

Hipertensi, Pembagian

Sembako

Pemberian materi dan Tanya

jawab, pengukuran tekanan

darah

Anggota tim

4 Bimbingan belajar Mengajar Anggota tim

5

Tasyakuran desa

Balenrejo oleh

mahasiswa KKN BBM

54 Universitas Airlangga

Desa Balenrejo

Sosialisasi dengan

stakeholder serta warga

masyarakat desa Balenrejo

Anggota tim

6 Penyuluhan pra-nikah Pemberian materi dan Tanya

jawab anggota tim

7 Pemisahan sampah basah

dan kering

Pendistribusian bak sampah

kering dan basah ke 18 RT Anggota tim

8 Cek tekanan darah dan

gula darah

Pengecekan tekanan darah

dan gula darah Anggota tim

TANDA TANGAN PERSETUJUAN

Kolom persetujuan sebagai

penanggung jawab

Kolom persetujuan sebagai anggota

tim kegiatan KORKEL

Nama anggota tim

(min 2 orang)

Tanda

Tangan Nama penanggung jawab

Tanda

Tangan

Tanda

Tangan

Ryan S (kegiatan 2)

Awanengga L (kegiatan 5)

Febianti ( kegiatan 6)

Nathania (kegiatan 1&3)

Shahnas (kegiatan 7)

Ilham (kegiatan 8)

Mega Indah (kegiatan 4)