30
PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010 Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 1 I. TUJUAN PEMBELAJARAN Siswa diharapkan dapat: 1. Mengerjakan rangkaian proses pembelian 2. Mengerjakan rangkaian proses penjualan 3. Mengerjakan transaksi penerimaan kas 4. Mengerjakan transaksi pengeluaran kas II. URAIAN MATERI Tujuan utama dilakukannya pencatatan transaksi keuangan adalah untuk mengetahui konsidi keuangan perusahaan pada suatu periode. Selain menggunakan pencatatan secara manual, perusahaan juga dimudahkan dengan tersedianya berbagai software komputer akuntansi yang dapat memproses dan menghasilkan laporan keuangan. Salah satunya adalah MYOB versi 17. MYOB versi 17 menyediakan berbagai fitur yang memfasilitasi hampir semua transaksi yang terjadi di perusahaan seperti pembelian, penjualan, penerimaan dan pengeluaran uang, persediaan barang, dan sebagainya. III. PERALATAN DAN BAHAN a. Komputer b. Modul dan Soal MYOB c. Program MYOB V. 17 IV. PRASYARAT Sebelum melaksanakan praktik ini siswa harus sudah terampil: a. Mengenal dan memahami dasar-dasar komputer b. Mengusai siklus Akuntansi Perusahaan BAB I ENTRI JURNAL Kode : JAP.PA03.002.01 Waktu : 20 Jam

myob_17

Embed Size (px)

DESCRIPTION

materi my ob 17

Citation preview

Page 1: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 1

I. TUJUAN PEMBELAJARAN

Siswa diharapkan dapat:

1. Mengerjakan rangkaian proses pembelian

2. Mengerjakan rangkaian proses penjualan

3. Mengerjakan transaksi penerimaan kas

4. Mengerjakan transaksi pengeluaran kas

II. URAIAN MATERI

Tujuan utama dilakukannya pencatatan transaksi keuangan adalah untuk mengetahui

konsidi keuangan perusahaan pada suatu periode. Selain menggunakan pencatatan secara

manual, perusahaan juga dimudahkan dengan tersedianya berbagai software komputer

akuntansi yang dapat memproses dan menghasilkan laporan keuangan. Salah satunya adalah

MYOB versi 17.

MYOB versi 17 menyediakan berbagai fitur yang memfasilitasi hampir semua transaksi

yang terjadi di perusahaan seperti pembelian, penjualan, penerimaan dan pengeluaran

uang, persediaan barang, dan sebagainya.

III. PERALATAN DAN BAHAN

a. Komputer

b. Modul dan Soal MYOB

c. Program MYOB V. 17

IV. PRASYARAT

Sebelum melaksanakan praktik ini siswa harus sudah terampil:

a. Mengenal dan memahami dasar-dasar komputer

b. Mengusai siklus Akuntansi Perusahaan

BAB I

ENTRI JURNAL

Kode : JAP.PA03.002.01

Waktu : 20 Jam

Page 2: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 2

c. Memiliki data perusahaan

V. KESELAMATAN KERJA

a. Berdoa sebelum mulai bekerja

b. Ikuti langkah-langkah setup awal program MYOB dengan benar

VI. LANGKAH KERJA

a. Pelajari materi dengan seksama. Tanyakan kepada instruktur bila ada hal yang

belum jelas

b. Perhatikan langkah-langkah yang harus dikerjakan

c. Teliti

VII. PENILAIAN

Aspek Penilaian Bobot Nilai Total

(Bobot x Nilai)

Rangkaian Transaksi Pembelian 30%

Rangkaian Transaksi Penjualan 30%

Transaksi Penerimaan Kas 20%

Transaksi Pengeluaran Kas 20%

100% Nilai Total

VIII. STUDI KASUS DAN PENYELESAIANNYA

1. TRANSAKSI PEMBELIAN

a. Order Pembelian

Menandakan transaksi ini

hanya pesanan, belum

mengakibatkan perubahan

posisi keuangan

Page 3: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 3

Pada Comand Centre klik modul Purchase – Enter Purchase

Pada kiri atas pilih jenis form – ORDER

Pastikan kolom Tax Inclusive tidak terisi

Klik tanda panah biru pada kolom Supplier

Pilih pemasok yang bersangkutan

Klik Use Supplier

Isi Terms seperti yang tertera di

bukti dengan cara mengklik tanda

panah putih di sampingnya dan isi

seperti di bawah ini lalu klik OK.

Untuk mengganti tampilan menjadi

berbentuk kolom, klik ikon Layout

dan pilih Item – Klik OK.

Masukan data-data yang

tersedia ke dalam kolom

yang disediakan. Untuk

pindah kolom gunakan

tombol Tab.

Pastikan tanggal dan

jumlah transaksi sesuai

dengan yang ada di bukti

Bila sudah lengkap semua,

klik Record.

Page 4: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 4

b. Pembelian Kredit

Pada Command Centre – klik Purchases

Setelah muncul form Purchase, pada kiri atas

ubah jenis form menjadi BILL

Ketika kita memasukkan nama

supplier, apabila sudah tercatat

Ordernya, akan muncul kotak

pilihan order pembelian seperti

berikut, pilih salah satu, klik Use

Purchase

Akan muncul form

Order seperti yang

sudah kita buat

sebelumnya

Klik Bill untuk

mengubahnya menjadi

invoice

Perubahan yang terjadi

terlihat dari jenis form

dan warna yang

berubah

Page 5: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 5

Isi bagian-bagian yang

perlu diganti seperti

tanggal dan nomor invoice

Pastikan nilai transaksi

sama dengan yang ada di

bukti

Klik Record

c. Retur Pembelian

Pada Command Centre –

Purchases

Pastikan jenis form adalah

BILL

Pastikan kolom Tax Inclusive

tidak terisi

Isi Supplier

Abaikan Terms

Isi tanggal dan nomor faktur

pada kolom Supplier Invoice

Isi kuantitas barang yang

diretur dengan cara memberi

tanda minus di depan

jumlahnya

Klik Record

Page 6: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 6

Untuk mengaitkan retur tersebut

dengan transaksi pembelian, klik

Register

Pilih tab Returns & Debits

Pilih transaksi yang diretur

Klik – Apply to Purchase

Isi tanggal dan nomor faktur

Hapus diskon yang tidak perlu

Klik pada baris transaksi di kolom

Amount Applied

Tekan Enter untuk

menghilangkan angka pada

Finance Charge

Klik Record - Close

2. TRANSAKSI PENJUALAN

a. Order Penjualan

dihapus

Page 7: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 7

Pada Command Centre - Sales – Enter Sales

Pastikan bentuk form ini adalah ORDER

Pilih Customer yang terkait - Use Customer

Isi Terms seperti

yang tertera pada

bukti transaksi

Klik OK

Setelah mengisi

termin, ubah

tampilan form

menjadi bentuk

kolom dengan cara

meng-klik Layout

Pilih Item - OK

Pastikan kolom

Tax Inclusive

tidak terisi

Page 8: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 8

Isi barang yang dipesan sesuai

dengan bukti transaksi

Untuk berpindah kolom

gunakan Tab

Pilih item – Use Item

Pastikan jumlah yang tertera

di Total Amount sama dengan

di bukti transaksi

Klik Record

Tampilan setelah

diubah menjadi

layout Item

Page 9: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 9

b. Penjualan

Untuk menginput transaksi penjualan, yang pertama kita lakukan adalah membuka

jendela penjualan baru melalui Sales- Enter Sales

Pastikan jenis form-nya adalah INVOICE yang terletak di kiri atas

Tampilan form dibuat sesuai dengan kebutuhan, yaitu Item

Mulai mengisi form dari nama Customer

Bila muncul kotak daftar

ORDER pilih order yang

berkaitan, klik Use Sale

INVOICE

Pastikan

tidak terisi

Page 10: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 10

Setelah muncul rincian

transaksi, ubah form ini

menjadi bentuk invoice

dengan mengklik ikon

Invoice di kiri bawah

Isi data-data yang belum

lengkap seperti tanggal dan

nomor invoice

Bila ada tambahan transaksi,

masukan di sini

Klik Record

c. Retur Penjualan

Pada dasarnya, tata cara menginput transaksi retur penjualan kredit sama dengan

trnsaksi penjualan kredit. Hanya saja pada saat memasukkan kuantitas item yang diinput

diberi tanda minus (-). Misalnya -3 dan -7 seperti contoh berikut. Selain itu, untuk membuat

agar nilai nominal retur masuk ke dalam akun Sales Return, maka sebelum di-Record, akun

link-nya harus diubah terlebih dahulu menjadi Sales Return.

Berikut adalah ilustrasinya.

Page 11: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 11

Pada Command Centre –

Sales

Pastikan jenis form

adalah INVOICE

Masukkan nama

customer yang

melakukan retur – Use

Supplier

Isi kelengkapan data,

abaikan Terms

Isi kuantitas item

dengan membubuhkan

tanda minus di

depannya

Pastikan jumlah yang

diretur sama dengan

yang ada di bukti

transaksi

Bila sudah sama, ubah

akun link-nya dengan

cara:

Klik tanda panah pada item yang akan diubah

Pada akun link-nya, ubah akun Income Account for Tracking Sales

menjadi Sales Return

SEBELUM DIUBAH

Ubah akun Sales menjadi Sales

Return

Page 12: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 12

Lakukan hal yang sama untuk

item lain yang diretur

Tutup jendela Item List

Pada form retur, klik Record –

Register

Pilih tab Returns & Credits

Pilih transaksi retur yang dimaksud

Klik Apply to Sale

Isi tanggal dan nomor retur

Hapus Discount

Pada kolom Amount Applied klik

pada baris transaksi yang diretur

SETELAH DIUBAH

Akun link menjadi Sales Return – Klik OK

Tekan ENTER Hapus

Page 13: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 13

3. TRANSAKSI ANTAR KAS

Bila sebuah perusahaan mempunyai lebih dari satu akun kas, maka untuk memindahkan

saldo antar akun tersebut dapat menggunakan fasilitas Transfer Money.

Pada Command Centre – Accounts

Klik Transfer Money

Isi tanggal dan nomor bukti transaksi

Isi Transfer Money from dengan

sumber asal dana

Isi Transfer Money to dengan

akun tujuan

Isi Amount sebesar jumlah yang

ditransfer

Klik Record

Page 14: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 14

4. TRANSAKSI PENERIMAAN KAS

a. Pelunasan Piutang oleh Customer

Pada Command Centre – Sales- Receive Payment

Pilih akun yang menjadi tempat penerimaan

pada Deposit to Account

Pilih Customer yang melakukan pelunasan

Klik Use Customer

Isi kelengkapan data transaksi mulai dari

tanggal, nomor bukti, hingga memo

Isi Amount Received sebesar nominal yang

dilunasi

Klik baris transaksi yang dibayar pada kolom

Amount Applied

Page 15: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 15

Setelah muncul nominal yang dilunasi pada kolom Amount Applied, tekan Enter

untuk menghilangkan angka di Finance Charge

Klik Record

b. Pelunasan Piutang oleh Instansi Pemerintah

Terdapat sedikit perbedaan untuk

menangani pelunasan dari instansi

pemerintah karena pelunasan ini dipotong PPh

22 dan PPN Keluarannya langsung disetor.

Pada Command Centre – Sales -

Receive Payment

Isi seperti mengisi pelunasan dari

customer biasa.

Masukkan jumlah nilai tagihan pada

Amount Received

Klik pada baris Amount Applied

Tekan Enter, klik Record

Untuk mencatat potongan PPh 22 dan PPN Keluaran, kita gunakan fasilitas Spend Money

dengan tata cara sebagai berikut:

Pada Command Centre – Banking – Spend Money

Pilih akun kas yang digunakan untuk melakukan pembayaran PPh 22 dan PPN

Keluaran

Isi kelengkapan data transaksi seperti tanggal dan nomor cek atau bukti

Isi jumlah nominal yang dibayarkan

Masukkan akun-akun yang terkait (Prepaid Tax Article 22 dan VAT Out) beserta

saldonya

Tekan Enter , klik Record

Page 16: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 16

c. Pelunasan untuk Transaksi Penjualan Jasa

Untuk perusahaan yang

melakukan transaksi jasa, maka

saat terjadi pembayaran, transaksi

tersebut dipotong PPh Pasal 23

sebesar 2% dari DPP-nya (sebelum

PPN).

Gunakan cara yang sama

dengan pelunasan customer

biasa yaitu menggunakan

fasilitas Receive Payment

dalam tagihan penuh

Setelah mencatat pelunasan tersebut, masuk ke fasilitas Banking – Spend Money

untuk mencatat pemotongan PPh Pasal 23

Pada kiri atas, isi akun kas yang

digunakan untuk pemotongan

PPh 23 ini

Ini nomor cek, tanggal, dan

jumlah nominal yang dipotong

Isi nama pemotong PPh pada

kolom Payee

Isi nama akun yang terkait pada

kolom Account

Klik Record

Page 17: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 17

5. TRANSAKSI PENGELUARAN KAS

a. Petty Cash

Berdasarkan studi kasus yang kita bahas, untuk pengeluaran di bawah Rp 1 juta

menggunakan akun Petty Cash. Tata caranya adalah sebagai berikut:

Pada Command Centre – Banking – Spend Money

Pastikan akun yang digunakan adalah Petty Cash

pada kiri atas

Masukkan nomor cek,

tanggal, dan nominal uang

Masukkan nama akun yang

sesuai dengan bukti transaksi

– Use Account

Tekan Enter - Klik Record

Page 18: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 18

b. Pembayaran Utang Dagang

Pada Command Centre – Purchase –

Pay Bills

Pilih akun yang digunakan untuk

melakukan pembayaran pada

Account di kanan atas

Pilih Supplier yang akan dilunasi

utangnya – Use Supplier

Isi tanggal, nomor cek, dan nominal

yang dibayar

Pilih transaksi tanggal berapa yang

akan dibayar

Klik baris transaksi yang dibayar pada kolom Amount Applied

Bila sudah muncul nominal yang dibayar, tekan Enter untuk menghilangkan saldo

Finance Charge,

Klik Record

Sebelum Enter

Setelah Enter

Page 19: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 19

c. Pembayaran Lain-lain

Pada Command Centre – Banking – Spend Money

Pilih akun kas yang digunakan untuk

transaksi tersebut – Use Account

Isi tanggal, nomor bukti, dan nominal uang

Isi Payee dengan penerima pembayaran

Isi nama akun yang terkait dengan transaksi tersebut

Tekan Enter – Klik Record

Page 20: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 20

I. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mempelajari Entry Jurnal Transaksi, siswa diharapkan dapat:

1. Mencetak Laporan Pendukung untuk Jurnal Penyesuaian.

2. Mengentry Jurnal Penyesuaian

3. Membuat Laporan Rekonsiliasi Bank

II. URAIAN MATERI

Setelah entri jurnal, tahapan selanjutnya yang kita lakukan adalah melakukan

penyesuaian. Data penyesuaian diperoleh dari Trial Balance per tanggal 31 Desember 2010.

Jadi, sebelum menginput data, kita harus mengetahui dan menghitung berdasarkan data

yang ada.

III. PERALATAN DAN BAHAN

a. Komputer

b. Modul dan Soal MYOB

c. Program MYOB V. 17

IV. PRASYARAT

Sebelum melaksanakan praktik ini siswa harus sudah terampil:

a. Mengenal dan memahami dasar-dasar komputer

b. Mengusai siklus Akuntansi Perusahaan

c. Memiliki data perusahaan

V. KESELAMATAN KERJA

a. Berdoa sebelum mulai bekerja

b. Ikuti langkah-langkah setup awal dan input transaksi program MYOB dengan

benar

JURNAL PENYESUAIAN

Kode : JAP.PA03.002.01

Waktu : 20 Jam

Page 21: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 21

VI. LANGKAH KERJA

a. Pelajari materi dengan seksama. Tanyakan kepada instruktur bila ada hal yang

belum jelas

b. Perhatikan langkah-langkah yang harus dikerjakan

c. Teliti

VII. PENILAIAN

Aspek Penilaian Bobot Nilai Total

(Bobot x Nilai)

Menampilkan Trial Balance 10%

Menginput Jurnal Penyesuaian 60%

Rekonsiliasi Bank 30%

100% Nilai Total

VIII. STUDI KASUS DAN PENYELESAIANNYA

1. TRIAL BALANCE

Pada Command Centre – Reports -

Accounts

Pada tab Accounts pilih Trial Balance -

Customise

Isi Selected Period dengan

bulan transaksi yaitu

Desember

Klik Display

Page 22: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 22

Akan muncul Trial

Balance UD Radian

Electronics per 31

Desember 2010

Data terakhir adalah data

yang berada di kolom

paling kanan yaitu YTD

Debit dan YTD Credit

Bila ingin memindahkan

data ini ke bentuk lain,

klik Send To di kiri bawah

dan pilih media yang akan

digunakan, misalnya Excel

dalam contoh ini.

Maka akan muncul

tampilan di Excel yang

dapat dimodifikasi dan

disimpan.

Bila tampilan ini akan

dicetak, klik Print.

2. JURNAL PENYESUAIAN

Berdasarkan data dari Trial Balance dan memo di atas, kita dapat menghitung jurnal

penyesuaian dan menginputnya ke dalam MYOB dengan cara sebagai berikut.

Pada Command Centre – Accounts – Record Journal Entry

Isi nomor memo, tanggal, dan keterangan memo

Page 23: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 23

Masukkan akun-akun

yang menjadi bahan

penyesuaian beserta

saldonya sesuai

dengan posisinya

masing-masing

Bila semua akun

sudah masuk,

pastikan saldo debit

dan kreditnya sama

Klik Record

3. REKONSILIASI BANK

UD Radian Electronics memiliki rekening di Bank BCA dan mendapatkan lembaran

rekening korang setiap bulan. Oleh karena itu, perlu dilakukan rekonsiliasi antara

pencatatan di bank dengan di perusahaan.

Pada Command Centre – Banking- Reconcile Account

Masukkan akun Cash in Bank (A/C BCA) pada kolom

Account di kiri atas

Isi tanggal 31 Desember 2010 pada kolom Bank

Statement Date

Tekan Enter dan akan muncul transaksi-transaksi yang

berkaitan dengan Cash in Bank sampai akhir bulan

Desember 2010

Saldo Debit =

Saldo Kredit

Page 24: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 24

Pada kolom New

Statement Balance

terisi angka tertentu,

maka ubah angka

tersebut dengan saldo

akun yang ada di

rekening Koran

Tekan Enter dan akan

muncul transaksi yang

berkaitan dengan Cash

in Bank

Klik tanda Check-List

pada kiri atas dan

semua transaksi akan

bertanda check list

Pada baris Out of

Balance akan terisi

jumlah sebesar selisih

antara kas perusahaan

dan bank.

Dari rekening koran terlihat

ada dua transaksi yang

belum tercatat oleh

perusahaan, yaitu Interest

Income dan Bank Service

Charge

Untuk menginputnya, klik ikon

Bank Entry

Isi akun Bank Service Charge dan

Interest Income beserta saldonya

Klik Record

Out of Balance akan tersisa Rp 0

Page 25: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 25

Klik Reconcile

Akan muncul kotak dialog, klik Reconcile

Maka tampilah rekonsiliasi bank akan

kosong

Page 26: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 26

I. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mempelajari jurnal penyesuaian, siswa diharapkan dapat:

1. Menampilkan Laporan Keuangan

2. Mencetak Laporan Keuangan

II. URAIAN MATERI

Setelah menginput data, maka MYOB akan secara otomatis memprosesnya

menjadi berbagai format laporan keuangan. Laporan keuangan yang biasanya

digunakan adalah laporan laba rugi, neraca, dan laporan arus kas.

1. Laporan Laba Rugi (Income Statement)

2. Neraca (Balance Sheet)

3. Laporan Arus Kas (Statement of Cash Flow)

III. PERALATAN DAN BAHAN

a. Komputer

b. Modul dan Soal MYOB

c. Program MYOB V. 17

IV. PRASYARAT

Sebelum melaksanakan praktik ini siswa harus sudah terampil:

a. Mengenal dan memahami dasar-dasar komputer

b. Mengusai siklus Akuntansi Perusahaan

c. Memiliki data perusahaan

V. KESELAMATAN KERJA

a. Berdoa sebelum mulai bekerja

b. Ikuti langkah-langkah setup awal dan input transaksi program MYOB dengan

benar

LAPORAN KEUANGAN

Waktu : 30 Menit

Page 27: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 27

VI. LANGKAH KERJA

a. Pelajari materi dengan seksama. Tanyakan kepada instruktur bila ada hal yang

belum jelas

b. Perhatikan langkah-langkah yang harus dikerjakan

c. Teliti

VII. PENILAIAN

Aspek Penilaian Bobot Nilai Total

(Bobot x Nilai)

Menampilkan Laporan Keuangan 30%

Mencetak Laporan Keuangan 70%

100% Nilai Total

VIII. STUDI KASUS DAN PENYELESAIANNYA

1. LAPORAN LABA RUGI (PROFIT &LOSS)

Laporan ini menampilkan besarnya pendapatan dan pengeluaran perusahaan

selama periode tertentu. Yang akan kita tampilkan adalah untuk periode Januari

sampai dengan Desember 2010. Tata caranya adalah sebagai berikut.

Pada Command Centre – Reports – Accounts

Pilih Profit & Loss – Customise

Ubah periode tanggal menjadi

Januari- Desember

Klik Display

Page 28: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 28

Laporan laba rugi yang muncul

harus sama dengan laporan laba

rugi yang disusun secara manual

Bila ingin mengubah laporan ini

dalam bentuk media yang lain,

klik Send To dan pilih media yang

diinginkan

Bila ingin langsung mencetaknya,

pilih Print

Bila ingin memodifikasi tampilan

laporan, klik Customise – Format

Lakukan modifikasi seperti yang

diinginkan – Klik OK

2. NERACA (BALANCE SHEET)

Neraca menampilkan posisi keuangan

perusahaan pada tanggal tertentu.

Untuk kasus UD Radian Electronics, kita

akan menampilkannya per tanggal 31

Desember 2010

Pada Command Centre – Reports –

Accounts

Pilih Standar Balance Sheet –

Customise

Pilih Selected Periode – Desember

Klik Display

Page 29: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 29

Ini adalah tampilan

Balance Sheet. Pastikan

bahwa angka-angka

yang tertera pada setiap

akun adalah sama persis

dengan yang ada di

Neraca perhitungan

manual.

Untuk memindahkan

dan menyimpan ke

dalam media lain, klik

Send To dan pilih media

yang diinginkan.

Untuk memodifikasi,

klik Customise - Format

Untuk mencetak klik

Print.

3. LAPORAN ARUS KAS (STATEMENT OF CASH FLOW)

Laporan arus kas adalah laporan yang menggambarkan masuk dan keluarnya kas

perusahaan selama satu periode.

Pada Command Centre – Reports

– Banking

Pilih Statement of Cash Flow -

Customise

Ubah periode laporan menjadi

Dated from January To

Desember

Klik Display

Page 30: myob_17

PENYELESAIAN STUDI KASUS PERUSAHAAN JASA DAGANG DENGAN MYOB V.17 2010

Balai Pelatihan Pendidikan Kejuruan Jakarta Selatan Page 30

Bila ingin memodifikasi

tampilan laporan, klik

Customise – Format

Untuk memindahkan dan

menyimpannya dalam

media lain seperti Excel,

PDF, klik Send To dan pilih

media yang diinginkan

Untuk mencetak klik Print