13
ANALISIS FAKTOR KEBERHASILAN IBU DALAM PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI KABUPATEN MAJENE TAHUN 2014 Muhammad Taufik Page P1805213006

Ppt Pra Proposal

Embed Size (px)

DESCRIPTION

PPT ASI Eksklusif

Citation preview

Page 1: Ppt Pra Proposal

ANALISIS FAKTOR KEBERHASILAN IBU DALAM PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF

DI KABUPATEN MAJENE TAHUN 2014

Muhammad Taufik PageP1805213006

Page 2: Ppt Pra Proposal

Penurunan

Angka Kematian Ibu (AKI) dan

Angka Kematian Bayi (AKB)

2 Indikator

Peningkatan Derajat

Kesmas

(RPJMN Bidang

Kesehatan)

Page 3: Ppt Pra Proposal

Pemberian ASI Eksklusif kepada bayi sampai umur 6 bulan dan memberikan

makanan pendamping ASI setelah 6 bulan(WHO, 2002)

Bagaimana menurunkan Angka

Kematian Bayi?

Bagaimana menurunkan Angka

Kematian Bayi?

Page 4: Ppt Pra Proposal

Dengan pemberian ASI eksklusif diharapkan dapat menurunkan angka kesakitan pada

bayi. Menurut data SDKI 2012, bayi umur < 6 bulan sebanyak 87,2% menderita ISPA,

dan 47,1% menderita diare (SDKI, 2012)

Page 5: Ppt Pra Proposal

Provinsi Sulawesi Barat tahun 2013 sendiri, dari 26.231 bayi umur 0-6

bulan, pencapaian ASI eksklusif mencapai 46,9% dari total 5

kabupaten di Provinsi Sulawesi Barat. Persentase capaian ini meningkat dari

laporan tahun 2012 sebesar 32,1% (Profil Kesehatan Prov.Sulbar, 2013)

Page 6: Ppt Pra Proposal

Kabupaten Majene Urutan 4 terendah dalam pencapaian ASI

Eksklusif dari 5 kabupaten di Sulawesi Barat

dengan jumlah

persentase pemberian ASI Eksklusif sebesar

30,2%

(Profil Kesehatan Prov.Sulbar, 2013)Tahun 2013 meningkat cukup signifikan

yaitu sebesar 52,5% dan menempati

urutan tertinggi ke-2

di Sulawesi Barat

(Profil Kesehatan Prov.Sulbar, 2014).

Page 7: Ppt Pra Proposal

Rumusan Masalah

Apa faktor yang menyebabkan keberhasilan ibu dalam pemberian ASI

eksklusif di Kabupaten Majene?

Page 8: Ppt Pra Proposal

Tujuan Penelitian

• Menganalisis faktor pengetahuan dalam keberhasilan pemberian ASI Ekslusif

• Menganalisis faktor kepercayaan dalam keberhasilan pemberian ASI Ekslusif

• Menganalisis faktor sikap dalam keberhasilan pemberian ASI Ekslusif

• Menganalisis faktor orang yang penting sebagai sebagai referensi dalam keberhasilan pemberian ASI Ekslusif

• Menganalisis faktor sumber daya dalam keberhasilan pemberian ASI Ekslusif

Page 9: Ppt Pra Proposal

Kerangka Teori

Page 10: Ppt Pra Proposal

Kerangka Konsep

Page 11: Ppt Pra Proposal

Metode Penelitian• Kualilitatif dengan pendekatan

fenomenologi• Lokasi : Kabupaten Majene Waktu : 18 Maret 2015 sampai

dengan 16 April 2015

• Informan : - Ibu menyusui ≥ 6 bulan - Keluarga Inti - Petugas Kesehatan

Page 12: Ppt Pra Proposal

Lanjutan . . .

• Metode Pengumpulan Data:Indept Interview

• Keabsahan Data:Triangulasi Sumber

Page 13: Ppt Pra Proposal

TERIMA KASIH