27
Kue Kering Cokelat Chip Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek. • 80 gram gula halus • 1 kuning telur, kukus, haluskan • 200 gram tepung terigu protein rendah • 5 gram cokelat bubuk • 15 gram susu bubuk • 150 gram cokelat chip warna orang Cara membuat : 1. Campur mentega, gula, dan kuning telur, aduk rata menngunakan sendok. 2. Masukkan terigu, coklat bubuk dan susu bubuk, aduk rata 3. Bentuk adonan bulat kecil. Letakkan di atas Loyang datar sambil tekan sedikit agar pipih. 4. Pasang cokelat chip di pemukaan kue.

elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

Kue Kering Cokelat Chip

Bahan :

• 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1 kuning telur, kukus, haluskan• 200 gram tepung terigu protein rendah• 5 gram cokelat bubuk• 15 gram susu bubuk• 150 gram cokelat chip warna orang

Cara membuat :

1. Campur mentega, gula, dan kuning telur, aduk rata menngunakan

sendok.

2. Masukkan terigu, coklat bubuk dan susu bubuk, aduk rata

3. Bentuk adonan bulat kecil. Letakkan di atas Loyang datar sambil

tekan sedikit agar pipih.

4. Pasang cokelat chip di pemukaan kue.

5. Panggang dalam oven bersuhu 160 derajat selam 15 menit atau hingga

matang.

6. Angkat dan dinginkan.

Page 2: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

Kue Kering Domino Rempah

Bahan:100 gram mentega75 gram gula halus1 butir kuning telur1/2 sendok teh vanili175 gram tepung terigu

2 sendok makan tepung maizena1/2 sendok teh rempah bumbu lapis legit1/2 sendok teh cokelat bubuk

Cara membuat:

1. Kocok mentega, gula, telur, vanili.2. Masukkan terigu, maizena. Aduk rata. Adonan dibagi 2. Selapis

biarkan putih. Gilas tebal 1/2 cm.3. Yang sebagian lagi diberi rempah dan coklat bubuk. Gilas tebal 1/2

cm.4. Susun putih dengan coklat. Tekan. Potong-potong menjadi bentuk

domino.5. Oven 170 derajat Celsius 15 menit.

Page 3: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

Kue Kering Coklat Kacang

Bahan-Bahan

180 g margarin 150 g gula tepung 80 g selai kacang chunky 1/8 sendok teh garam 1 kuning telur 1/2 sendok teh coklat pasta 200 g tepung terigu protein rendah 30 g cokelat bubuk 20 g maizena 1/2 sendok teh baking powder 50 g kacang mede, disangrai dan dicincang kasar

Cara Membuat Kue Kering Coklat Kacang :

1. Kocok margarin dan gula tepung 30 detik. Masukkan selai kacang dan garam.Kocok rata. Tambahkan telur dan cokelat pasta. Kocok rata.

2. Masukkan tepung terigu, cokelat bubuk, maizena, dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata.

3. Masukkan kacang mede. Aduk rata.4. Giling adonan. Cetak. Letakkan di loyang yang dioles margarin.5. Oven 30 menit dengan api dibawah suhu 150 derajat Celcius

sampai matang.

Untuk 625 gram

Page 4: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

Kue Kering Biskuit Keju Almond

Bahan :

100 gr almond panggang, cincang 225 gr tepung terigu 1/2 sdt baking powder 175 gr mentega 2 btr telur 125 gr keju parut 1/2 sdt garam

Cara Membuat :

Kocok mentega dengan mikser hingga lembut. Masukkan telur satu per satu.

Campur tepung terigu dengan baking powder, aduk rata. Masukkan campuran terigu tadi ke dalam kocokan mentega sedikit

demi sedikit. Masukkan almond, keju dan garam. Aduk rata. Ambil adonan sesendok demi sesendok dan tata di loyang datar

yang telah dioles margarin. Panggang selama 20 menit atau hingga matang berwarna

kecokelatan.

Page 5: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

Resep Brownies Kukus

Bahan

- Telur 6 butir- Gula 225 gram- Pasta Coklat- Garam secukupnya- Emulsifier 1 sdt teh- Terigu 125 gram, ayak, aduk rata dengan coklat bubuk- Coklat bubuk 50 gram, ayak, aduk rata dengan terigu- Susu Kental Manis 75 ml- Minyak goreng 175 ml- Dark Cooking Cokelat 100 gram, lelehkan, campur dengan minyak

Cara membuat Brownies Kukus

Kocok telur, gula, emulsifier, garam dan pasta coklat hingga benar benar mengembang dan kaku.Masukkan campuran tepung terigu dan cokelat bubuk. Aduk perlahan hingga rata.Masukkan campuran minyak dan coklat yang sudah dicairkan, aduk hingga rata.Sisihkan sepertiga bagian adonan, beri susu kental manis, aduk rata.Bagi 2 adonan tanpa susu kental manis, bagian I kukus selama 10 menit, tambahkan adonan dg SKM selama 10 menit, terakhir masukkan adonan sisa tanpa Susu Kental Manis, lanjutkan mengukus selama kira kira 20 menit. Angkat dan Siap disajikan.

Tips Tambahan Dalam Pembuatan :

Kukusan harus benar benar panas saat adonan dimasukkan ke dalam kukusan.Jangan lupa membungkus tutup kukusan dengan serbet bersih supaya air kukusan tidak turun dan membasahi kue yang sedang dikukusPengukusan menggunakan api sedang, api yang terlalu besar menyebabkan permukaan brownies kukus menjadi bergelombang dan berlubang lubang

Page 6: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

Brownies Cokelat Kelapa

Bahan I :

100 gr tepung terigu 200 gr gula pasir 125 gr mentega 2 sdm susu cair 50 gr dark cooking chocolate 1/2 sdt baking powder 1/4 sdt garam 2 butir telur ayam Cokelate chips

Bahan II :

100 gr kelapa parut kering 125 gr gula halus 2 sdm susu cair 2 sdm margarin ( lembutkan ). Campur semua bahan.

Cara Membuat :

1. Panaskan oven 180 derajat Celcius,2. Oleskan loyang ukuran 20cm x 20cm x 5cm dengan

mentega,3. Tim cokelat dan mentega diatas api kecil sambil aduk-aduk

hingga leleh, angkat.4. Masukkan semua bahan, aduk rata. Tuang ke loyang,5. Panggang selama 25 mnt.6. Setelah dingin, olesi dengan bahan II, lalu hias dengan

cokelat chips sesuai selera.

Page 7: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

Kue lidah coklat

bahan

200 g margarin 75 g gula tepung 175 g tepung terigu protein rendah 15 g susu bubuk 1/4 sendok teh baking powder 1/2 sendok teh coklat pasta 5 putih telur 1/4 sednok teh garam 75 gram gula tepung 30 g keping almon untuk taburan

Cara Membuat Kue Lidah Coklat :

1. Kocok margarin 5 menit. Tambahkan gula tepung. Kocok rata.2. Masukkan tepung terigu, susu bubuk dan baking powder sambil

diayak dan diaduk rata. Tambahkan coklat pasta. Aduk rata.3. Kocok putih telur dengan garam sampai setengah mengembang.

Tambahk gula tepung sedikit sedikit sambil di kocok sampai mengembang.

4. Tuang ke campuran tepung terigu sedikit sedikit sambil diaduk rata.

5. Masukkan dalam kantung plastik segitiga. Semprot di loyang lidah kucing yang dioles margarin. Tabur kepingalmond.

6. Oven 15 menit dengan api bawah suhu 140 derajat Celcius sampai matang.

Untuk 300 gram

Page 8: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

Kue kering Gula Palem

bahan

150 g margarin 50 g gula tepung 50 g gula palem, dihaluskan 1 butir telur 1 kuningtelur 225 g tepung terigu protein rendah 1 sendok teh kayumanis bubuk 1 sendok teh jahe bubuk 1/2 sendok teh baking powder 50 g keping almon

Cara Membuat Kue kering Gula Palem :

1. Kocok margarin, gula tepung, dan gula palem 1 menit. Tambahkan telur satu persatu sambil dikocok rata.

2. Masukkan tepung terigu, kayumanis bubuk, jahe bubuk, dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata.

3. Sendokkan diloyang yang dioles margarin. tata keping almondd diatasnya.

4. Oven 30 menit dengan api dibawah suhu 150 derajat celcius sampai matang.

Untuk 474 gram

Page 9: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

Kue Kering Kacang Bersantan

bahan

200 g margarin 100 g gula tepung 1/4 sendok teh garam 100 gram selai kacang krimi 2 sendok makan santan kental insan 1 kuning telur 375 gram tepung terigu protein sedang 25 gram maizena 1 sendok teh baking powder 200 gram cokelat masak pekat, dilelehkan untuk pencelup 100 gram kacang madu, dicincang halus untuk taburan

Cara Membuat Kue Kering Kacang Bersantan :

1. Kocok margarin, gula tepung, dan garam 1 menit. Masukkan selai kacang. Kocok rata.

2. Tambahkan santan dan kuning telur. kocok rata.3. Masukkan tepung terigu, maizena dan baking powder

sambil diayak dan diaduk rata.4. Pulung adonan. Bentuk oval. Letakkan di loyang yang

dioles margarin.5. Oven 25 menit dengan api bawah suhu 150 derajat celcius

sampai matang.6. Celupkan sebagian kue kering dengan coklat masak pekat

leleh. Tabur kacang madu.

Untuk 750 gram

Page 10: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

Kue Kering Bermahkota

bahan

150 gram margarin 100 gram gula tepung 2 kuning telur 250 gram tepung terigu protein rendah 1/4 sendok teh baking powder 80 gram kacang mede, dioven dan dihaluskan 2 putih telur 100 gram wijen

Bahan Glusir Kue Kering Bermahkota :

1 putih telur 200 gram gula tepung 1 sendok makan selai kacang chuncky

Cara Membuat Kue Kering Bermahkota :

Kocok margarin dan gula tepung 30 detik. Tambahkan kuning telur. Kocok rata.

Masukkan tepung terigu dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata. Tambahkan kacang mede. Aduk rata.

Bentuk bulat. Celup di putih telur. Gulingkan di wijen. Lubangi tengahnya. Letakkan di loyang yang dioles margarin.

Oven 25 menit dengan api dibawah suhu 150 derajat celcius sampai matang.

Cara Membuat Glasur :kocok putih telur sampai setengah mengembang. Tambahkan gula tepung sedikitsedikit sambil di kocok rata.

Tambahkan selai kacang, aduk rata. Setelah kue dingin, Semprotkan gula glasur di tengah kue. Oven

lagi sebentar asal kering.Untuk 600 gram

Page 11: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

KUE KERING KEJU BAWANG PEDAS

bahan-bahan/bumbu-bumbu :125 gram margarin 1 kuning telur 1/4 sendok teh garam 200 gram tepung terigu protein rendah 50 gram keju cheddar parut 1 sendok teh bawang putih bubuk 1 kuning telur untuk olesan 1 1/2 sendok teh cabai bubuk untuk taburan

Cara Pengolahan :

1. Kocok margarin 30 detik. Tambahkan kuning telur dan garam. Kocok rata.

2. Masukkan tepung terigu sambil diayak dan diaduk rata.3. Tambahkan keju cheddar parut dan bawang putih bubuk.

Aduk rata.4. Giling tipis adonan. Cetak. Letakkan di loyang yang dioles

margarin.5. Oles kuning telur. Tabur cabai bubuk sambil diayak.6. Oven 30 menit dengan suhu 150 derajat Celsius.

Untuk 300 gram

Page 12: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

Resep Kue Kering Sagu Keju:

Bahan

* 1 kg tp tapioka* 100 gr tp terigu* 5 lbr daun pandan* 3/4 kg margarine* (kalau mau ditambah mentega, tinggal kurangi margarine sebanyak mentega* yang dipakai)* 6 btr kuning telur* 500 gr gula pasir* 300 gr keju parut

Cara membuat Kue Sagu Keju:

* Sangrai tepung terigu, tepung sagu dan pandan sampai wangi dan warna tepungnya jadi kekuningan.* Dinginkan. Mentega & gula dikocok sampai putih, lalu masukkan telur 1 per 1, sambil terus dikocok.* Masukkan tepung sedikit demi sedikit sambil diaduk sampai rata.* Masukkan keju parut, masukkan ke spuit bentuk bintang.. cetak (bentuk bulat, S, atau apa aja suka2) diatas loyang yg sudah dioles margarine panggang sampai matang.

Page 13: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

Kue Kering Sagu Keju

Bahan:300 gram sagu100 gram margarin125 gram gula halus1 butir telur25 ml susu cair100 gram keju cheddar, diparut halus

Cara Membuat :1. Sangrai sagu dengan api kecil selama 5 menit, dinginkan.2. Kocok mentega dan gula halus sampai lembut3. Masukkan telur sambil terus dikocok4. Tuang susu, aduk perlahan5. Masukkan sagu, aduk rata.6. Taburkan keju cheddar. Aduk rata7. Masukkan adonan dalam kantong segitiga. Ambil kantung segitiga lainnya lalu masukkan spuit bintang. Masukkan kantung segitiga berisi adonan ke dalam kantong berisi spuit.8. Semprotkan adonan ke loyang yang sudah dioles margarin.9. Oven hingga kering dan matang.

Page 14: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

Kelapa Cokelat

Bahan :200 gr kelapa parut kering siap pakai4 butir putih telur200 gr gula pasir1/2 sdt cream of tartar30 gr cokelat bubuk50 gr cokelat chip

Hiasan:

150 gr cokelat putih, tim hingga lumer

Cara Membuat :Kocok putih telur, gula pasir dan cream of tartar hingga kaku.Masukkan kelapa, cokelat bubuk, cokelat chip aduk hingga rata.Masukkan adonan dalam piping bag, sisihkan.Oles loyang dengan margarine, alasi dengan kertas roti, bentuk adonan bulat.Panggang kue dengan suhu 1800 C hingga matang.Setelah dingin, hias atasnya dengan cokelat putih yang telah ditim.Simpan kue dalam toples.

Page 15: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

KUE KERING WIJEN COKELAT

Bahan :

200 gr mentega 100 gr margarin 175 gr gula halus 2 kuning telur 1 putih telur 650 gr tepung terigu 40 gr cokelat bubuk 15 gr tepung maizena 10 gr susu bubuk 1 sdm bumbu spekuk 100 gr wijen untuk taburan 50 gr dark compound chocolate, lelehkan untuk hiasan

Cara membuat:

1. Kocok mentega, margarin, dan gula halus hingga rata.2. Masukkan telur sambil dikocok rata.3. Tambahkan tepung maizena, cokelat bubuk, bumbu

spekuk, dan susu bubuk, sambil diaduk perlahan dengan spatula.

4. Tambahkan tepung terigu sedikit-sedikit sambil diaduk rata.

5. Bulatkan adonan sebesar kelereng kecil, tekan bagian tengahnya dengan ujung sumpit hingga membentuk cekungan.

6. Gulingkan di wijen lalu panggang sampai matang dengan suhu 140 derajat Celsius selama 30 menit. Angkat. Setelah dingin, semprotkan lubang tadi dengan cokelat leleh, bekukan lalu masukkan dalam toples.

Page 16: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

Semprit Kelapa Pandan

Bahan :• 75 gram tepung terigu berprotein rendah• 25 gram tepung maizena• 15 gram kelapa parut kering, siap pakai• 100 gram mentega• 75 gram gula bubuk• 15 gram susu bubuk• 15 gram santan bubuk• ¼ sdt garam halus• ¼ sdt vanili bubuk• 1 kuning telur• 1 sdt pasta pandan• 5 buah ceri merah, potong daduCara Membuat :1. Ayak terigu meizena, tambah kelapa parut, aduk rata, sisihkan.2. Kocok mentega, gula bubuk, susu bubuk, santan bubuk vanili, dan garam hingga mengembang dan putih.3. Masukkan kuning telur, kocok hingga rata. Masukkan tepung terigu campur, aduk rata.4. Ambil sedikit adonan, aduk rata dengan pasta pandan, masukkan kembali ke dalam adonan kuning, aduk rata.5. Masukkan adonan kedalam cetakan kue semprit, semprotkan membentuk bunga sebanyak 3 buah untuk setiap potong kue. Hiasi tengah kue dengan ceri merah, tekan sedikit agar melekat.6. Panggang dalam oven panas hingga matang. Angkat, dinginkan. Simpan dalam wadah kedap udara.

Page 17: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

Kue Kacang Jahe

Bahan :• 125 gram margarine• 125 gram gula bubuk• 1 butir telur• ½ sdt vanili bubuk• 150 gram tepung terigu• 1 sdm susu bubuk• 100 gram selai kacang• 2 sdm jahe bubuk• Kuning telur• 50 gram kacang mete sangria tumbuk kasar dan gula pasir, untuk taburan

Cara Membuat :1. Siap Loyang pipih. Olesi dengan mentega, lalu cetak kue kering bentuk menurut selera.2. Kocok margarine dengan gula bubuk hingga lembut, masukkan telur, sambil dikocok hingga mengembang, masukkan vanili bubuk, tepung terigu, dan susu bubuk, aduk rata. Tambahkan selai kacang dan jahe bubuk. Aduk rata.3. Pipihkan adonan setebal 1 cm, cetak, tata di Loyang, beri jarak, olesi dengan kuning telur, taburi kacang mete dan gula pasir. Panggang dalam oven selama 15 menit hingga matang. Dinginkan.4. Simpan dalam wadah kedap udara.

Page 18: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

Resep Nastar Durian Roll

Resep Bahan Nastar Durian Roll :

mentega 150 gram margarin 150 gram gula halus 150 gram kuning telur 4 butir putih telur 2 butir tepung terigu 450 gram susu bubuk 50 gram baking powder 1 sendok teh

Resep Bahan Olesan Nastar Durian Roll :

kuning telur 2 butir madu 25 ml

Resep Bahan Isi Nastar Durian Roll :

daging durian 750 gram gula pasir 150 gram air 75 ml

Cara Membuat Nastar Durian Roll :

1. Isi : Campur gula dan air, masak hingga mengental. Masukkan durian, aduk perlahan di atas api sedang hingga adonan menjadi selai. Angkat dan dinginkan. Masukkan dalam plastik segitiga.

2. Campur mentega, margarin dan gula halus, aduk dengan sendok kayu hingga lembut dan rata.

3. Masukkan kuning telur dan putih telur satu persatu sambil terus diaduk hingga rata. Tambahkan tepung terigu, susu bubuk dan baking powder sedikit demi sedikit sambil diaduk dengan sendok kayu hingga rata. Diamkan adonan dalam lemari pedingin selamaa 1 jam.

4. Tipiskan adonan setebal 2 mm memanjang, semprotkan selai di salah satu sisi adonan. Gulung dan padatkan.

5. Potong gulungan sepanjang 3 cm, atur di atas loyang bersemir margarin.6. Gulung di atas bambu untuk menggulung Sushi atau papan bergerigi.7. Panggang dalam oven bersuhu 170 derajat Celcius hingga matang selama

kurang lebih 25-40 menit. Angkat dan dinginkan.8. Atur dalam wadah kedap udara, sajikan.

Page 19: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

Bintik Sagu

Bahan300 gr sagu tani (yang sudah disanggrai dengan daun pandan)125 gr gula halus100 gr margarine50 gr butter1 kuning telur1sdm selasih50 – 65 ml susu cair rasa vanilacara membuat:1. kocok margarine dan butter sampai mengembang dan putih (kurang lebih 5-6 menit)2. tambahkan gula kocok rata3. tambahkan kuning telur dan selasih kocok rata.4. tambahkan sagu aduk rata pakai sendok kayu, tambahkan susu, aduk sampai rata5. masukan adonan ke plastik segitiga dengan spuit sesuai selera dan semprotkan ke loyang6. panggang hingga matang

Page 20: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

Belajar Membuat Kue Kering Green Tea

Bahan: 150 gr mentega / margarin 125 gr tepung gula 1 butir telur 1 kuning telur 290 gr tepung terigu 1 sdt baking powder 10 gr green tea powder ½ sdt soda kue 1 tetes esen mint

Cara Membuat: Kocok mentega & tepung gula 30 detik dgn

kecepatan 2 Tambahkan telur. Kocok lagi sampai rata Masukkan tepung terigu, baking powder &

soda kue sambil diayak & diaduk rata Masukkan grren tea & esen mint. Aduk rata Spuit adonan ke atas loyang yg dioleskan

margarin. Oven 20 menit dgn suhu 160º C

Page 21: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

KUMPULAN

RESEP KUE

KERING

Page 22: elhubeyyublog.files.wordpress.com€¦ · Web viewKue Kering Cokelat Chip. Bahan : • 160 gram mentega tawar, biarkan dalam suhu ruangan hingga lembek.• 80 gram gula halus• 1

^ _ ^