47
BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Upaya peningkatan mutu kualitas Sumber Daya Manusia yang cerdas, terampil, berakhlak mulia dan mampu hidup bersaing adalah tuntutan dari perkembangan zaman pada saat ini. Oleh karena itu upaya peningkatan SDM ini harus diprogramkan secara terstruktur, berkesinambungan dan di evaluasi secara berkala. Hal ini menjadi semakin penting karena perubahan-perubahan akibat perkembangan ilmu pegetahuan dan teknologi (Iptek) serta komunkasi menjadi semakin tidak kentara. Salah satu bagian yang penting dalam upaya tersebut adalah sekolah sebagai fungsi pendidikan berkewajban untuk mengembangkan kemampuan serta membentuk watak dan kepribadian bangsa yang bermartabat, khususnya generasi muda sebagai penerus cita-cita perjuangan bangsa dan sumber insani bagi pembangunan nasional. Kompetensi penyelenggaraan pendidikan yang mengacu pada kompetensi siswa yang diarahkan pada kompetensi multiple intelegensi sangatlah diharapkan. Oleh karena itu Upaya pengembangan Potensi Diri Siswa sangatlah diperlukan dalam mewujudkan tujuan pendidikan nasional. B. TUJUAN 1. Mengembangkan seluruh potensi siswa secara maksimal, baik potensi akademik maupun non akademik. 2. Menyiapakan warga negara menuju masyarakat belajar yang cerdas dan memahami nilai-nilai masyarakat yang beradab. 3. Menemukan dan memunculkan potensi-potensi yang ada pada diri siswa sehingga timbul kecakapan hdup (life skiill) yang bermanfaat bagi dirinya dan masyarakat. 4. Memberikan kemampuan minimal untuk melanjutkan ke Sekolah Menengah Pertama dan hidup bermasyarakat 5. Menumbuhkan daya tangkal pada diri siswa terhadap pengaruh negatif yang datang dari luar maupun dari dalam lingkungan sekolah Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 1

62881282 proker-kesiswaan-2011

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: 62881282 proker-kesiswaan-2011

BAB I

PENDAHULUAN

A.  LATAR BELAKANG

Upaya peningkatan mutu kualitas Sumber Daya Manusia yang cerdas, terampil, berakhlak mulia dan mampu hidup bersaing  adalah tuntutan dari perkembangan zaman pada saat ini. Oleh karena itu upaya peningkatan SDM ini harus diprogramkan secara terstruktur, berkesinambungan dan di evaluasi secara berkala. Hal ini menjadi semakin penting karena perubahan-perubahan akibat perkembangan ilmu pegetahuan dan teknologi (Iptek) serta komunkasi menjadi semakin tidak kentara.

Salah satu bagian yang penting dalam upaya tersebut adalah sekolah sebagai fungsi pendidikan berkewajban untuk mengembangkan kemampuan serta membentuk watak dan kepribadian bangsa yang bermartabat, khususnya generasi muda sebagai penerus cita-cita perjuangan bangsa dan sumber insani bagi pembangunan nasional. Kompetensi penyelenggaraan pendidikan yang mengacu pada kompetensi siswa yang diarahkan pada kompetensi multiple intelegensi sangatlah diharapkan. Oleh karena itu Upaya pengembangan Potensi Diri Siswa sangatlah diperlukan dalam mewujudkan tujuan pendidikan nasional.

B. TUJUAN

1. Mengembangkan seluruh potensi siswa secara maksimal, baik potensi akademik maupun non akademik.

2. Menyiapakan warga negara menuju masyarakat belajar yang cerdas dan memahami nilai-nilai masyarakat yang beradab.

3. Menemukan dan memunculkan potensi-potensi yang ada pada diri siswa sehingga timbul kecakapan hdup (life skiill) yang bermanfaat bagi dirinya dan masyarakat.

4. Memberikan kemampuan minimal untuk melanjutkan ke Sekolah Menengah Pertama dan hidup bermasyarakat

5. Menumbuhkan daya tangkal pada diri siswa terhadap pengaruh negatif yang datang dari luar maupun dari dalam lingkungan sekolah

6. Meningkatkan kemampuan siswa sebagai anggota masyarakat dalam mengadakan hubungan timbal balik dengan lingkungan sosial, budaya dan alam sekitar.

7. Meningkatan  apresiasi dan penghayatan seni.

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 1

Page 2: 62881282 proker-kesiswaan-2011

8. Menumbuhkan sikap berbangsa dan bernegara dengan berdasarkan Pancasila.

9. meningkatkan kesegaran jasmani dan daya kreasi siswa untuk memantapkan keseimbangan antara pertumbuhan jasmani dan rohani.

C.  RUANG LINGKUP PEMBINAAN KESISWAAN 1.     Program Pembinaan Kesiswaan (OSIS)2.     Program Pembinaan Ekstrakurikuler3.     Program Unggulan Akademik dan Non Akademik.

D. SASARAN PEMBINAAN

Sasaran Pembinaan adalah (a) upaya penyelamatan dan (b) pemberdayaan  Potensi diri Siswa kelas X sampai dengan XII MA Al-Azhar Kecamatan Majalaya Kabupaten Bandung dengan  jumlah sebanyak 122 orang siswa.

E. HASIL YANG DIHARAPKAN

1. Mampu melahirkan SDM yang memiliki keimanan, ketaqwaan, berkualitas, kompetitif, berdedikasi, mandiri dan profesional.

2. Mampu meningkatkan prestasi siswa sesuai bakat dan minat siswa.3. Mampu meningkatkan pelayanan pendidikan kepada siswa melalui

jalur pembinaan penyelamatan siswa dari bahaya perilaku menyimpang di kalangan siswa dan jalur pemberdayaan potensi diri.

F.  STRATEGI PEMBINAAN

1. Melakukan koordinasi dengan Departemen Agama Kabupaten Bandung.

2. Difasilitasi dan dibimbing oleh :a. Guru Mata Pelajaranb. Guru Bimbingan Karir (BK)c. Pembina OSISd. Pembina Ekstrakurikulere. Pelatih

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 2

Page 3: 62881282 proker-kesiswaan-2011

BAB II

URAIAN DAN MEKANISME PEMBINAAN KESISWAAN

Seperti dikemukakan pada bagian terdahulu bahwa upaya pembinaan kesiswaan, terbagi menjadi 3 lingkup pembinaan yaitu :

1. Program Pembinaan OSIS.2. Program Pembinaan Ekstrakurkuler.3. Program Unggulan Akademik dan Non Akademik.

A. PROGRAM PEMBINAAN  OSIS

1.  Pengertian

Satu-satunya wadah organisasi siswa di sekolah untuk mencapai tujuan pembinaan dan pengembangan kesiswaan adalah Organisasi Intra Sekolah disingkat OSIS. OSIS bersifat intra sekolah, artinya tidak ada hubungan organisatoris dengan OSIS di sekolah lain, dan tidak menjadi Bagian dari organisasi lain yang ada di luar sekolah. Karena OSIS merupakan wadah organisasi siswa di sekolah. Oleh karena itu setiap siswa secara otomatis menjadi anggota OSIS. Keanggotaan itu secara otomatis berakhir dengan keluarnya siswa dari sekolah yang bersangkutan.

2. Tujuan

Organisasi ini bertujuan mempersiapkan siswa sebagai kader penerus cita-cita perjuangan bangsa dan sumber insani pembangunan nasional, untuk :

1. Mengembangkan potensi siswa secara optimal dan terpadu yg meliputi bakat, minat, dan kreativitas;

2. Memantapkan kepribadian siswa untuk mewujudkan ketahanan sekolah sebagai lingkungan pendidikan sehingga terhindar dari usaha dan pengaruh negatif dan bertentangan dengan tujuan pendidikan;

3. Mengaktualisasikan potensi siswa dalam pencapaian prestasi unggulan sesuai bakat dan minat;

4. Menyiapkan siswa agar menjadi warga masyarakat yang berakhlak mulia, demokratis, menghormati hak-hak asasi manusia dalam rangka mewujudkan masyarakat madani (civil society).

(Permendiknas No 39 Tahun 2008, Bab I pasal 1)

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 3

Page 4: 62881282 proker-kesiswaan-2011

3. Materi Pembinaan

Materi pembinaan kesiswaan (OSIS) mencakup :

1. Pembinaan ketaqwaan terhadap Tuhan yang Maha Esa.2. Pembinaan Budi Luhur atau Akhlak Mulia.3. Pembinaan Kepribadian Unggul, wawasan kebangsaan, dan bela

negara4. Pembinaan Prestasi akademik,seni, dan/atau olahraga sesuai bakat

dan minat.5. Pembinaan Demokrasi, hak asasi manusia, pendidikan politik,

lingkungan hidup, kepekaan dan toleransi sosial dalam konteks masyarakat plural.

6. Pembinaan kreativitas keterampilan dan kewiraswastaan.7. Pembinaan kualitas  jasmani ,kesehatan dan gizi berbasis sumber

gizi yang terdiversifikasi.8. Pembinaan sastra dan budaya.9. Pembinaan teknologi informasi dan komunikasi (TIK).10. Pembinaan komunikasi dalam bahasa inggris.

4. Perangkat OSIS

Perangkat OSIS terdiri dari :

1) Pembina OSIS2) Perwakilan kelas3) Pengurus OSIS4) Anggota OSIS

5. Rincian dan tugas Perangkat OSIS

a.  Pembina OSIS

Pembina OSIS bertanggung jawab atas seluruh pengelolaan, pembinaan dan pengembangan OSIS di Madrasah.

Rincian tugas pembinan OSIS adalah :

a) Bertanggung jawab atas seluruh pembinaan dan pengembangan OSIS di Madrasah;

b) Memberikan nasihat kepada perwakilan kelas dan pengurus.c) Mengesahkan keanggotaan perwakilan kelas dengan surat

keputusan Kepala Madrasah;d) Mengesahkan dan melantik pengurus OSIS denga surat keputusan

Kepala Madrasah;e) Mengarahkan penyusunan Anggaran Rumah Tangga dan Program

Kerja OSIS;Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011

4

Page 5: 62881282 proker-kesiswaan-2011

f) Menghadiri rapat-rapat OSIS;g) Mengadakan evaluasi terhadap pelaksanaan tugas OSIS;

b. Perwakilan Kelas

a) Perwakilan kelas terdiri atas wakil-wakil kelas. Setiap kelas diwakili oleh 2 (dua) orang siswa;

b) Perwakilan kelas bertugas memilih pengurus OSIS, mengajukan usul-usul untuk dijadikan program kerja OSIS dan menilai laporan pertanggungjawaban pengurus OSIS pada akhir masa jabatannya;

c) Perwakilan kelas bertanggung jawab langsung kepada Pembina OSIS;d) Masa jabatan perwakilan kelas selama 1 Tahun Ajaran;e) Rincian tugas perwakilan kelas adalah :

1) mewakili kelasnya dalam rapat perwakilan kelas.2) mengajukan usul kegiatan untuk dijadikan program kerja OSIS.3) mengajukan calon pengurus OSIS berdasarkan hasil-hasil rapat

kelas.4) Memilih pengurus OSIS dan daftar calon yang telah disiapkan.5) Menilai laporan pertanggungjawaban dan segala tugas pengurus

Osis pada akhir masa jabatannya.6) Menyusun Anggaran Rumah Tangga.

c. Pengurus OSIS

Pengurus OSIS terdiri atas :

a) Seorang ketua dan satu orang wakil ketuab) Seorang sekretaris dan satu orang wakil sekretarisc) Seorang bendahara dan satu orang wakil bendaharad) Sepuluh orang ketua seksi yaitu :

1. Pembinaan ketaqwaan terhadap Tuhan yang Maha Esa2. Pembinaan Budi Luhur atau Akhlak Mulia3. Pembinaan Kepribadian Unggul, wawasan kebangsaan, dan

bela negara4. Pembinaan Prestasi akademik,seni, dan/atau olahraga sesuai

bakat dan minat5. Pembinaan Demokrasi, hak asasi manusia, pendidikan politik,

lingkungan hidup,kepekaan dan toleransi sosial dalam konteks masyarakat plural.

6. Pembinaan kreativitas keterampilan dan kewiraswastaan7. Pembinaan kualitas  jasmani ,kesehatan dan gizi berbasis

sumber gizi yang terdiversifikasi.8. Pembinaan sastra dan budaya.9. Pembinaan teknologi informasi dan komunikasi (TIK)10. Pembinaan komunikasi dalam bahasa inggris.

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 5

Page 6: 62881282 proker-kesiswaan-2011

d. Pembinaan Seksi :

 Seksi I :

Pembinaan keimanan dan ketaqwaan terhadap Tuhan YME, antara lain:

1. Melaksanakan peribadatan sesuai dengan ketentuan agama masing-masing;

2. Memperingati hari-hari besar keagamaan;3. Melaksanakan perbuatan amaliah sesuai dengan norma agama;4. Membina toleransi kehidupan antar umat beragama;5. Mengadakan kegiatan lomba yang bernuansa keagamaan;6. Mengembangkan dan memberdayakan kegiatan keagamaan di

sekolah;

Seksi II :

    Pembinaan budi pekerti luhur atau akhlak mulia, antara lain:

1. Melaksanakan tata tertib dan kultur sekolah;2. Melaksanakan gotong royong dan kerja bakti (bakti sosial);3. Melaksanakan norma-norma yang berlaku dan tata krama

pergaulan;4. Menumbuhkembangkan kesadaran untuk rela berkorban terhadap

sesame;5. Menumbuhkembangkan sikap hormat dan menghargai warga

sekolah;6. Melaksanakan kegiatan 7K (Keamanan, Kebersihan, Ketertiban,  

Keindahan, Kekeluargaan, Kedamaian, dan Kerindangan);

Seksi III : Pembinaan kepribadian unggul, wawasan kebangsaan, dan bela negara

1. Melaksanakan upacara bendera pd hari senin dan atau sabtu, serta hari-hari Besar Nasional;

2. Menyanyikan lagu-lagu Nasional (Mars & Hymne);3. Melaksanakan kegiatan Kepramukaan;4. Mengunjungi dan mempelajari tempat-tempat bernilai sejarah;5. Mempelajari dan meneruskan nilai-nilai luhur, kepeloporan, dan

semangat perjuangan para pahlawan;6. Melaksanakan kegiatan bela Negara;

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 6

Page 7: 62881282 proker-kesiswaan-2011

7. Menjaga dam menghormati symbol-simbol dan lambing-lambang Negara;

8. Melakukan pertukaran siswa antar daerah dan antar Negara;

Seksi IV : Pembinaan prestasi akademik, seni, olahraga sesuai dengan bakat dan minata. Mengadakan lomba mata pelajaran/program keahlian;b. Menyelenggarakan kegiatan ilmiah;c. Mengikuti kegiatan workshop, seminar, diskusi panel yang bernuansa

iptek;d. Mengadakan studi banding dan kunjungan (studi wisata) ke tempat-

tempat sumber belajar;e. Mendesain dan memproduksi media pembelajaran;f. Mengadakan pameran karya inovatif dan hasil penelitian;g. Mengoptimalkan pemanfaatan perpustakaan sekolah;h. Membentuk klub sains, seni, dan olahraga;i. Menyelenggarakan festival dan lomba seni;j. Menyelenggarakan lomba dan pertandingan olahraga;

Seksi V : Pembinaan demokrasi, hak asasi manusia, pendidikan politik, lingkungan hidup, kepekaan dan toleransi sosial dalam konteks masyarakat plural, antara lain:1. Memantapkan dan mengembangkan peran siswa di dalam OSIS

sesuai dengan tugasnya masing-masing;2. Melaksanakan latihan kepemimpinan siswa;3. Melaksanakan kegiatan dengan prinsip kejujuran, transparan, dan

profesional;4. Melaksanakan kewajiban dan hak diri dan orang lain dalam

pergaulan masyarakat;5. Melaksanakan kegiatan kelompok belajar, diskusi, debat dan pidato;6. Melaksanakan kegiatan orientasi siswa baru yang bersifat akademik

dan pengenalan lingkungan tanpa kekerasan;7. Melaksanakan penghijauan dan perindangan lingkungan sekolah.

Seksi VI : Pembinaan kreativitas, keterampilan dan kewirausahaan, antara lain:

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 7

Page 8: 62881282 proker-kesiswaan-2011

1. Meningkatkan kreativitas dan keterampilan dalam menciptakan suatu barang menjadi lebih berguna;

2. Meningkatkan kreativitas dan keterampilan di bidang barang dan jasa;

3. Meningkatkan usaha koperasi siswa dan unit produksi;4. Melaksanakan Program Pengabdian Kepada Masyarakat ( PPM )5. Mengadakan wajib madding6. Menerbitkan madding.7. Mengontrol kelengkapan administrasi kelas

Seksi VII : Pembinaan kualitas jasmani, kesehatan dan gizi berbasis sumber gizi yang terdiversifikasi, antara lain:

1. Melaksanakan perilaku hidup bersih dan sehat;2. Melaksanakan usaha kesehatan sekolah (UKS);3. Melaksanakan pencegahan penyalahgunaan narkotika, psikotropika,

dan zat adiktif (narkoba), minuman keras, merokok, dan HIV/AIDS;4. Meningkatkan kesehatan reproduksi remaja;5. Melaksanakan hidup aktif;6. Melakukan diversifikasi pangan;7. Melaksanakan pengamanan jajan anak sekolah;

Seksi VIIIPembinaan sastra dan budaya, antara lain:

1. Mengembangkan wawasan dan keterampilan siswa di bidang sastra;2. Menyelenggarakan festival/lomba, sastra dan budaya;3. Meningkatkan daya cipta sastra;4. Meningkatkan apresiasi budaya;

e.  Syarat Pengurus OSIS

1. Taqwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa;2. Mermiliki budi pekerti luhur dan sopan santun terhadap orang

tua, guru, dan teman;3. Memiliki bakat sebagai pemimpin siswa;

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 8

Page 9: 62881282 proker-kesiswaan-2011

4. Memiliki  kemauan, kemampuan, dan pengetahuan yang memadai

5. Dapat mengatur waktu dengan sebaik-baiknya, sehingga pelajarannnya tidak terganggu karena menjadi pengurus OSIS;

6. Pengurus dicalonkan oleh perwakilan kelas;7. Khusus untuk ketua OSIS , ditambah persyaratan :

- mempunyai kemampuan berpikir yang jernih- memiliki wawasan mengenai kondisi yang sedang dihadapi

bangsanya.- tidak duduk di kelas terakhir, karena akan menghadapi ujian

Nasional.

f.   Rincian Tugas Pengurus OSIS

a. Bertugas menyusun dan melaksanakan Program Kerja OSIS sesuai dengan AD/ART;

b. Menyampaikan laporan pertangungjawaban kepada rapat perwakilan kelas pada akhir masa jabatannya;

c. Bertanggung jawab langsung kepada perwakilan kelas dan pembina OSIS;

d. Mempunyai masa kerja selama satu Tahun Pelajaran;

g. Anggota OSIS

b. Anggota OSIS secara otomatis adalah siswa yang masih aktif belajar pada sekolah yang bersangkutan;

c. Anggota OSIS tidak memerlukan kartu anggota;d. Keanggotan berakhir apabila siswa yang bersangklutan tidak

menjadi siswa lagi di sekolah tersebut, ata meninggal dunia;e. Setiap anggota mempunyai hak :

(1) mendapat perlakuan yang sama sesuai bakat, minat dan kemampuannya;

(2) memilih dan dipilih sebagai perwakilan kelas atau pengurus;(3) Bicara secara lisa maupun tertulis;

6.  Keuangan

Keuangan OSIS diperloleh dari dana yang disediakan oleh Madrasah, dan sumbangan yang tidak mengikat serta usaha lain yang sah.

7.  Forum Organisasi

a. Rapat-rapatProgram Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011

9

Page 10: 62881282 proker-kesiswaan-2011

1. Rapat Pleno perwakilan kelas adalah rapat yang dihadiri seluruh anggota perwakilan kelas. Rapat ini diadakan untuk :a. persiapan tatacara pemilihan ketua, seorang wakil ketua dan

seorang sekretaris;b. pencalonan pengurus OSIS;c. pemilihan pengurus OSIS;d. penilaian laporan peranggungjawaban pemgurus OSIS pada

akhir masa jabatan;e. Acara, waktu dan tempat rapat dikonsultasikan dengan pembina

OSIS;

2. Rapat pengurus

a) Rapat pleno pengurus adalah rapat yang dihadiri seluruh anggota pleno pengurus OSIS;

b) Rapat pengurus harian adalah rapat pengurus yang dihadiri oleh ketua, wakil ketua, sekretaris, bendahara dan wakil ketua, sekretaris, bendahara dan wakil bendahara untuk membicarakan dan mengkoordinasikan pelaksanaan pekerjaan sehari-hari;

c) Rapat koordinasi adalah rapat yang dihadiri oleh sah seorang wakil ketua I, sekretaris, wakil sekretaris I, bendahara dan seksi I sampai dengan seksi VIII;

8.  Sasaran/Target Pembinaan.

1. Meningkatkan peran serta siswa dalam membina Madrasah sebagai wawasan wiyata mandala sehingga terhindar dari usaha dan pengaruh yang bertentangan dengan kebudayaan nasional;

2. Menumbuhkan daya tangkal pada diri siswa terhadap pengaruh negatf yang datang dari luar maupun dari dalam lingkungan Madrasah.

B.  PROGRAM PEMBINAAN EKSTRAKURIKULER

1. Pengertian Kegiatan Ekstra Kurikuler

Kegiatan Ekstra Kurikuler adalah kegiatan pendidikan di luar jam pelajaran biasa yang dilakukan di Madrasah / luar Madrasah  untuk membantu pengembangan peserta didik sesuai dengan kebutuhan, potensi, bakat, dan minat mereka melalui kegiatan yang secara khusus diselenggarakan oleh pendidik dan atau tenaga kependidikan yang berkemampuan dan berkewenangan di madrasah secara berkala dan terprogram.

2. Visi dan Misi

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 10

Page 11: 62881282 proker-kesiswaan-2011

a.  Visi

    Visi kegiatan ekstra kurikuler adalah berkembangnya potensi, bakat dan minat secara optimal, serta tumbuhnya kemandirian dan kebahagiaan peserta didik yang berguna untuk diri sendiri, keluarga dan masyarakat.

b.  Misi

1) Menyediakan sejumlah kegiatan yang dapat dipilih oleh peserta didik sesuai dengan kebutuhan, potensi, bakat, dan minat mereka.

2) Menyelenggarakan kegiatan yang memberikan kesempatan peserta didik mengespresikan  diri secara bebas melalui kegiatan mandiri dan atau kelompok.      

3.  Tujuan Umum

Menunjang pencapaian tujuan institusional dalam upaya pembentukan manusia Indonesia seutuhnya berdasarkan Pancasila, yaitu :

(1)Manusia yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berbudi pekerti luhur;

(2)  Memiliki pengetahuan dan keterampilan;

(3)  Sehat jasmani dan rohani;

(4)  Kepribadian yang mantap dan mandiri;

(5)  Rasa tanggung jawab kemasyarakatan dan kebangsaan;

4. Tujuan Khusus

a. Memberikan pengayaan kepada siswa yang menyangkut aspek pengetahuan, keterampilan dan sikap untuk menjadi manusia seutuhnya;

b. Menambah pengetahuan dan keterampilan kepada siswa untuk memanfaatkan potensi lingkungan alam, lingkungan sosial dan lingkungan budaya;

c. Mengembangkan kemampuan siswa untuk memanfaatkan kegiatan industri dan dunia usaha (kewiraswastaan);

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 11

Page 12: 62881282 proker-kesiswaan-2011

d. Mengembangkan keterampilan dan nilai-nilai kemanusiaan, ketekunan, kerja keras dan disiplin melalui kegiatan ekstrakurikuler;

e. Menanamkan kemampuan dan keterampilan melakukan tindakan dan perilaku hidup sehat secara jasmani dan rohani;

f. Menanamkan kemampuan meneliti dan mengembangkan daya cipta untuk menemukan hal baru;

g. Menanamkan nilai-nilai gotong royong, kerjasama, tanggungjawab dan disiplin melalui kegiatan koperasi sekolah;

h. Memberikan bekal kemampuan berorganisasi melalui kegiatan di sekolah dan di luar Madrasah;

i. Memberikan bekal keterampilan praktis yang diperlukan siswa untuk hidup di masyarakat, mencukupi kebutuhannya sendiri maupun membantu kebutuhan  orangtuanya;

j. Menanamkan rasa cinta dan tanggung jawab dalam upaya melestarikan lingkungan alam dan budaya;

k. Menanamkan budaya kerja dan etos kerja yang diperlukan untuk pembangunan berkelanjutan;

l. Menanamkan dan menambah wawasan kerohanian, mental dan agama untuk hidup dalam masyarakat, bangsa dan Negara;

m. Memberikan bekal kemampuan berbakti dan berpartisipasi dalam pembangunan daerah;

5. Fungsi Kegiatan Ekstra Kurikuler

a. Pengembangan, yaitu fungsi kegiatan ekstra kurikuler untuk mengembangkan kemampuan dan kreativitas peserta didik sesuai dengan potensi, bakat dan minat mereka;

b. Sosial, yaitu fungsi kegiatan ekstra kurikuler untuk mengembangkan kemampuan dan rasa tanggung jawab sosial peserta didik;

c. Rekreatif, yaitu fungsi kegiatan ekstra kurikuler untuk mengembangkan suasana rileks, mengembirakan dan menyenangkan bagi peserta didik yang menunjang proses perkembangan;

d. Persiapan karir, yaitu fungsi kegiatan ekstra kurikuler untuk mengembangkan kesiapan karir peserta didik;

6.  Prinsip Kegiatan Ekstra Kurikulera. Individual, yaitu prinsip kegiatan ekstra kurikuler yang sesuai

dengan potensi, bakat dan minat peserta didik masing-masing;b. Pilihan, yaitu prinsip kegiatan ekstra kurikuler yang sesuai

dengan keinginan dan diikuti secara sukarela peserta didik;c. Keterlibatan aktif, yaitu prinsip kegiatan ekstra kurikuler yang

menuntut keikutsertaan peserta didik secara penuh;d. Menyenangkan, yaitu prinsip kegiatan ekstra kurikuler dalam

suasana yang disukai dan mengembirakan peserta didik;

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 12

Page 13: 62881282 proker-kesiswaan-2011

e. Etos kerja, yaitu prinsip kegiatan ekstra kurikuler yang membangun semangat peserta didik untuk bekerja dengan baik dan berhasil;

f. Kemanfaatan sosial, yaitu prinsip kegiatan ekstra kurikuler yang dilaksanakan untuk kepentingan masyarakat;

7. Bidang dan Jenis Kegiatan Pembinaan

a.  Bidang Olah raga

1. Futsal2. Volly Ball3. Olah raga prestasi lainnya

b. Bidang Seni

1) Seni Teater2) Seni Baca Qur’an

c.  Bidang  wawasan Kebangsaan

1) Pecinta Alam (Napak Rimba)2) English Club3) Sains

d. Pembinaan Ketaqwaan Terhadap Tuhan Yang Maha Esa

a. Dewan Kemakmuran Masjid Madrasah.

e.  Pembinaan  keterampilan dan  Kewirausahaan

1) Jurnalistik/Mading & Multimedia

8. Peranan dan Tugas Guru/Kepala Sekolah

Dalam kegiatan ekstrakurikuler tugas guru antara lain memberikan rangsangan dan motivasi serta arahan-arahan/pembinaan mulai dari persiapan, pelaksanaan, penilaian dan upaya pengembangan. Selama kegiatan ekstrakurikuler berlangsung, peranan guru/kepala Madrasah adalah sebagai berikut :

a.  Sebagai Motivator

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 13

Page 14: 62881282 proker-kesiswaan-2011

Memberikan rangsangan dan dorongan bagi siswa agar dapat mau melakukan sesuatu secara perorangan, berpasangan, kelompok maupun menurut rombongan belajar (klasikal);

b.  Sebagai fasilitator/tutor

Berperan memberikan materi dan membantu kesulitan-kesulitan yang dihadapi siswa dalam melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler;

c.   Sebagai Dinamisator/akselelator

Mendorong aktifitas siswa agar dapat melakukan kegiatan yang lebih banyak dan lebih bervariasi dari segi kualitas dan kreatifitas siswa.

d.   Sebagai konselor

Memberikan bimbingan dan menjadi nara sumber, tempat berkonsultasi untuk kegiatan dari tahap persiapan, pelaksanaan, penilaian, tidak lanjut dan pengembangannya.

9. Penyusunan Program Bimbingan Kegiatan Ekstrakurikuler

Untuk menunjang kelancaran, efisiensi dan efektifitas bimbingan kegiatan ekstrakurikuler perlu disusun program kegiatan bimbingan siswa. Komponen yang perlu dimasukan dalam program ini meliputi kegiatan yang dilaksanakan pada tahap persiapan, pelaksanaan, penilaian dan tindak lanjut kegiatan ekstrakurikuler

 

10. PEMBINA EKSTRAKURIKULER

No.

Nama Jabatan Ket

1. Lutfi Hakim Waka Ur. Kesiswaan  2 Arry Rullyawan, S.Sn Pembina Multimedia  3 Haris Latif Pembina Seni Baca

Qur’an 

4 Dani Sutiawan, S.Pd Pembina English Course  5 Rikrik Abdurrozaq Pembina DKM Madrasah  6 Rahadian Ramadhan Pembina Teater  7 Memet Isa Bahrudin, S.Ifil.I Koordinator Teater  8 Zaenuddin Pembina Futsal  9 Asep Riki Pembina Volley Ball  

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 14

Page 15: 62881282 proker-kesiswaan-2011

C.  PROGRAM UNGGULAN AKADEMIK DAN NON AKADEMIK

1. Pengertian

Program Unggulan adalah program kegiatan kesiswaan yang merupakan program prioritas sekolah dengan fokus :

a. Tercapainya sumber daya manusia yang kreatif, inovatif dengan ketangguhan intelektual dan kekuatan moral.

b. Adanya perubahan dari siswa pasif menjadi siswa aktif.c. Memiliki keunggulan prestasi akademik dan atau non akademik

untuk bidang tertentu sebagai bukti pertanggungjawaban keberhasilan pendidikan kepada masyarakat.

d. Mampu berprestasi dalam kegiatan Olimpiade/Lomba Cepat Tepat/Porseni/Porpelajar di tingkat Kota/Provinsi dan Tingkat Nasional.

2. Sasaran Pembinaan 

Sasaran pembinaan adalah seluruh siswa kelas X s.d Kelas XII yang memiliki potensi dan prestasi yang dapat dikembangkan. Program Unggulan Akademik yaitu Matematika, Sains, TIK, Bahasa Inggris dan Bahasa Sunda.

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 15

Page 16: 62881282 proker-kesiswaan-2011

BAB III

PENUTUP

 

Demikian Program Kerja Pembinaan Kesiswaan yang merupakan upaya program Pengembangan Potensi Diri Siswa di MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010/2011 dengan harapan dapat terlaksana sesuai dengan tujuan dan target yang diharapkan.

Program Kerja ini tidak mungkin bisa terlaksana tanpa adanya dukungan dari semua pihak. Oleh karena itu upaya pemahaman terhadap program kerja ini dapat diupayakan secara maksimal demi terwujudnya Visi dan Misi MA Al-Azhar Majalaya.

Majalaya, Juli 2010Mengetahui, Waka. KesiswaanKepala Madrasah MA Al-Azhar Majalaya

Drs. Koko Komarudin, M.Ag Lutfi Hakim

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 16

Page 17: 62881282 proker-kesiswaan-2011

ANGGARAN DASAR

 BAB 1UMUM

Pasal 1Nama, Waktu, dan Tempat Kedudukan

1. Organisasi ini bernama Organisasi Siswa/i Intra Sekolah (OSIS).2. Organisasi ini untuk waktu yang tidak ditentukan.3. OSIS MA Al-Azhar Kecamatan Majalaya Kabupaten Bandung Jl.

Rancajigang Blk. 75 Kp. Ciwalengke Kidul RT.04 RW. 10 Ds. Sukamaju Kec. Majalaya Kab. Bandung 40385

Pasal 2 Dasar dan Azas

1. Organisasi ini berdasarkan atas Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945.

2. Organisasi ini berazaskan rasa kekeluargaan dan Gotong Royong.

Pasal 3 Tujuan

1. Mempersiapkan siswa/i sebagai kader penerus bangsa dan pembangunan nasional dengan memberikan bekal kedisiplinan, keterampilan, kepemimpinan, kesegaran jasmani, daya kreasi, patriotisme, kepribadian, dan budi pekerti luhur.

2. Mengikutsertakan siswa/i dalam proses kehidupan berbangsa dan bernegara serta pelaksanaan pembangunan nasional.

3. Membina siswa/i berorganisasi untuk pengembangan kepemimpinan.

Pasal 4 Sifat Organisasi

Organisasi ini bersifat intra sekolah dan merupakan satu-satunya wadah yang menampung kegiatan ekstrakurikuler sekolah yang menunjung kurikulum yang sah mewakili dari sekolah tersebut.

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 17

Page 18: 62881282 proker-kesiswaan-2011

Pasal 5 Bentuk Organisasi

Organisasi ini berbentuk kesatuan.

Pasal 6 Lambang

Lambang OSIS bersifat Nasional dan digunakan bersama-sama dengan lembaga Madrasah lainnya.

Pasal 7 Keanggotaan

1. Anggota Organisasi ini adalah para siswa/i MA Al-Azhar Majalaya . 2. Keanggotaan berakhir bila siswa/i tidak menjadi siswa/i MA Al-Azhar

kecamatan Majalaya Kabupaten Bandung atau meninggal dunia.

Pasal 8 Hak dan Kewajiban Anggota

Setiap anggota mempunyai hak dan kewajiban yang sama dalam OSIS.

Pasal 9 Keuangan

Keuangan organisasi ini diperoleh dari iuran anggota dari iuran anggota yang besarnya ditentukan melalui Rapat Pengurus OSIS lengkap dan

sumbangan-sumbangan yang tidak mengikat serta usaha-usaha lain yang sah.

BAB 2 PERANGKAT ORGANISASI

Pasal 10Perangkat Organisasi

1. Majelis Permusyawaratan Kelas (MPK)2. Pengurus Organisasi Siswa/i Intra Sekolah3. Majelis Pembimbing OSIS (Kamad, Wakamad, Pembina OSIS dan

guru-guru)

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 18

Page 19: 62881282 proker-kesiswaan-2011

BAB 3 MAJELIS PERMUSYAWARATAN KELAS

Pasal 11

1. Anggota-anggota MPK merupakan perwakilan kelas, sehingga dapat menampung dan mewujudkan seluruh aspirasi siswa/i.

2. Sebelum sah menjadi anggota-anggota MPK, setiap anggota harus mengucapkan janji secara sungguh-sungguh dihadapan Kepala Madrasah untuk mengambil janji.

3. Perumusan bunyi diatur sendiri secara rasional. 4. MPK bertanggung jawab kepada sekolah.

Pasal 12

MPK menetapkan Anggaran Rumah Tangga serta garis besar Program Kegiatan OSIS di Madrasah dan disahkan oleh Kepala

Madrasah.

BAB 4PENGURUS OSIS

Pasal 13

1. Susunan Pengurus OSIS ditetapkan oleh MPK dan Dewan Pimpinan OSIS dengan berdasarkan pertimbangan Majelis Pembimbing OSIS dalam suatu musyawarah.

2. OSIS dipimpin oleh Ketua Umum dengan dibantu oleh Kasekda (Ketua 1, Ketua 2, Sekertaris 1, Sekertaris 2 dan Bendahara). Selanjutnya mereka semua disebut sebagai Dewan Pimpinan OSIS.

3. Dewan Pimpinan OSIS harus siswa/i MA Al-Azhar yang berkewarganergaraan WNI (Warga Negara Indonesia) yang duduk di kelas X dan XI dan bukan di kelas terakhir (berencana pindah sekolah).

4. Pengurus OSIS bertanggung jawab kepada Kepala Sekolah dan Ketua MPK dalam suatu musyawarah yang dilakukan oleh MPK.

Pasal 14

1. Kepengurusan OSIS bekerja menurut Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga.

2. Dalam melakukan kewajiban, Dewan Pimpinan OSIS dibantu oleh perangkat kerjanya.

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 19

Page 20: 62881282 proker-kesiswaan-2011

3. Dewan Pimpinan OSIS memegang jabatan selama 1 periode.4. Di dalam melaksanakan tugasnya, Pengurus OSIS dibimbing oleh

pembimbingnya.

Pasal 15

1. Dewan Pimpinan OSIS menetapkan petunjuk pelaksanaan untuk melaksanakan program kerja OSIS.

2. Dewan Pimpinan OSISdalam melaksanakan tugas dan kewajibannya dipimpin oleh Majelis Pembimbing

Pasal 16

Jika salah seorang pengurus inti OSIS meninggal dunia, berhenti atau tidak dapat melaksanakan kewajiban dalam masa jabatannya, maka ia

digantikan oleh anggota pengurus yang lainnya yang ditetapkan oleh MPK dengan persetujan Kepala Madrasah.

Pasal 17

Sebelum memangku jabatannya, ketua dan wakil ketua mengucap janji dengan sungguh-sungguh dengan tuntunan kepala Madrasah selaku ketua majelis pembimbing dihadapan sidang lengkap MPK sebagai

berikut:

JANJI PENGURUS MPK DAN PENGURUS OSIS

Atas dasar kehormatan, kami berjanji:

1. Akan menjalankan kewajiban kami selaku pengurus MPK/OSIS dengan mendahulukan kepentingan organisasi di atas kepentingan pribadi kami.

2. Akan menjalankan tugas kami dengan dilandasi oleh jiwa persatuan dan kekeluargaan demi tercapainya tujuan organisasi kami.

3. Akan menjalankan semua ketentuan sesuai dengan Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga dengan penuh tanggungjawab sebagai bakti kami kepada Madrasah, bangsa dan negara.Semoga Allah Yang Maha Esa memberkati upaya kami dalam memenuhi janji yang telah kami ucapkan ini.

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 20

Page 21: 62881282 proker-kesiswaan-2011

Pasal 18Pencalonan dan Pengangkatan Pengurus OSIS

1. Calon ketua OSIS namanya diajukan melalui voting Majelis Pembimbing OSIS dan MPK.

2. Enam nama tertinggi dari voting calon ketua OSIS akan diajukan ke pemilihan umum ketua OSIS lalu dipilih oleh seluruh anggota.

3. Bagi calon ketua OSIS yang mengundurkan diri oleh karena suatu hal, wajib menyatakan pengunduran diri di hadapan seluruh anggota OSIS dan mengusulkan penggantinya.

4. Pengganti calon ketua OSIS yang mengundurkan diri boleh mengajukan diri jika mendapat persetujuan dari Majelis Pembimbing OSIS dan MPK.

5. Pengangkatan Pengurus OSIS dinyatakan resmi setelah dilantik.6. Ketua OSIS mengangkat dan memberhentikan perangkatnya atas

persetujuan kepala Madrasah.

BAB 5 MAJELIS PEMBIMBING OSIS

Pasal 19

1. Majelis pembimbing OSIS merupakan badan pembimbing OSIS yang beranggotakan guru-guru yang ditetapkan oleh Kepala Madrasah.

2. Majelis pembimbing OSIS dipimpin/diketuai Kepala Madrasah.

Pasal 20

Majelis pembimbing wajib memberikan bimbingan secara terus-menerus kepada pengurus OSIS dalam melaksanakan tugasnya.

ATURAN TAMBAHANPasal 21

Hal yang belum diatur dalam anggaran ini, diatur dalam Anggaran Rumah Tangga dan peraturan lainnya yang sah.

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 21

Page 22: 62881282 proker-kesiswaan-2011

Majalaya, Juli 2010 Mengetahui, Wakil Kepala Bagian KesiswaanKepala Madrasah MA Al-Azhar Majalaya

Drs. Koko Komarudin, M.Ag Lutfi Hakim

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 22

Page 23: 62881282 proker-kesiswaan-2011

ANGGARAN RUMAH TANGGA

BAB 1PENGERTIAN DASAR

Pasal 1

1. OSIS adalah singkatan dari Organisasi Siswa/i Intra Sekolah. 2. OSIS adalah organisasi yang berada di lingkungan sekolah yang

beranggotakan peserta didik yang mengikuti pendidikan di sekolah dan keanggotaan tidak terkait dengan kegiatan luar sekolah.

BAB 2KEPENGERUSAN OSIS MA AL-AZHAR

Pasal 2

1. Kepengurusan OSIS mengacu pada Anggaran Dasar Bab 5 pasal 13 sampai dengan pasal 18.

2. Adapun syarat-syarat umum calon pengurus OSIS adalah : a. Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.b. Berjiwa pemimpin dan disiplin.d. Cakap, terampil, dan mempunyai inisiatif.e. Mempunyai kesadaran berbangsa dan bernegara.f.  Mempunyai wawasan yang luas.g. Sanggup bekerja keras dan bekerja sama.h. Bertanggung jawab dan mampu menjaga nama baik sekolah.i.  Rela berkorban demi kemajuan sekolah.j.  Telah malakukan Latihan Dasar Kepemimpinan, kecuali

dengan izin sekolah.

Pasal 3Pengurus OSIS dan MPK berkewajiban untuk :

1. Memperhatikan saran anggota.2. Melakukan program berdasarkan Anggaran Dasar dan Anggaran

Rumah Tangga. 3. Setiap anggota OSIS dan MPK wajib memakai tanda pengenal yang

telah disepakati setiap kegiatan OSIS atau MPK.4. Memberi laporan tertulis kepada Majelis Permusyawaratan Kelas

dan Majelis Pembimbingan OSIS.

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 23

Page 24: 62881282 proker-kesiswaan-2011

Pasal 4

Pengurus OSIS yang pindah dan tidak aktif dapat diganti oleh pengurus OSIS lainnya dengan persetujuan Majelis Permusyawaratan Kelas,

Pembina OSIS dan Kepala Madrasah.

Pasal 5

Pengurus periode sebelumnya berakhir kepengurusannya pada saat serah terima jabatan dan pengurus baru diambil janji pelantikan.

BAB 3 KEANGGOTAAN OSIS MA AL-AZHAR MAJALAYA

Pasal 6

Seluruh siswa/i-siswi MI Salafiyah Mahbubiyah Bandungrejo yang telah mengikuti MOS langsung diresmikan menjadi anggota OSIS MA Al-Azhar

Majalaya oleh Kepala Madrasah secara formal.

Pasal 7Hak Anggota

1. Hak mendapat perlakuan yang sama. 2. Hak mendapat perlindungan, pembebanan, pengkaderan, dan

penataran dari organisasi.3. Hak mengeluarkan pendapat.4. Hak untuk mengikuti kegiatan organisasi.

Pasal 8Kewajiban Anggota

1. Membantu kerja perangkat OSIS.2. Melaksanakan dan mentaati keputusan, peraturan dan ketentuan

yang telah ditetapkan oleh organisasi maupun Madrasah. 3. Menentang setiap usaha dan tindakan yang merugikan kepentigan

organisasi dan Madrasah dengan ketentuan yang ada. 4. Menghadiri rapat organisasi yang disetujui oleh Madrasah apabila

diperlukan atau diundang. 5. Bekerja dengan jujur, tertib, cermat dan bersemangat untuk

kepentingan Madrasah.6. Berpartisipasi secara aktif dalam kegiatan yang telah direncanakan

atau yang sedang dilaksanakan.

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 24

Page 25: 62881282 proker-kesiswaan-2011

BAB 4LARANGAN

Pasal 9

1. Setiap Pengurus Dilarang Untuk : a. Melakukan hal-hal yang dapat menurunkan kehormatan atau

martabat organisasi dan sekolah.b. Mendahulukan kepentingan pribadi yang dapat merugikan

kepentingan bersama.c. Bertindak sewenang-wenang terutama dalam lingkungan

sekolah. 2. Bagi yang melanggar ketentuan di atas akan diberikan :

a. Teguran lisan dari ketua OSIS.b. Teguran tertulis dari Majelis Permusyawaratan Kelas.c. Pemberhentian dari kepengurusan MPK atau OSIS atas

persetujuan Pembina dan Ketua OSIS. d. Tindakan selanjutnya merupakan tindakan dari pihak sekolah.

BAB 6PENYUSUNAN PROGRAM KERJA OSIS

Pasal 10

1. Program kerja menyangkut masalah pengembangan dan pembinaan warga MI Salafiyah Mahbubiyah Bandungrejo

2. Penyusunan program diserahkan pada kebijakan pengurus OSIS dan Pembina.

3. Penyusunan selambat-lambatnya 21 hari setelah pelantikan.4. Jika laporan program kerja melewati masa waktu yang telah

ditetapkan akan diberi sanksi oleh MPK.5. Program kerja disahkan oleh Majelis Permusyawaratan Kelas

selambat- lambatnya 7 hari setelah diterima oleh Majelis Permusyawaratan Kelas.

6. Program kerja diteruskan kepada Kepala Pembina OSIS selambat-lambatnya 7 hari setelah disahkan oleh Majelis Permusyawaratan Kelas.

7. Program kerja diteruskan kepada Kepala Sekolah untuk mendapat pengesahan selambat-lambatnya 7 hari setelah persetujuan Pembina OSIS.

Pasal 11

Majelis Permusyawaratan Kelas berhak mengadakan perubahan dan pembatasan serta pembekuan terhadap program kerja OSIS jika perlu

dengan sepengetahuan Pengurus OSIS dan Pembina.

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 25

Page 26: 62881282 proker-kesiswaan-2011

BAB 7PELAKSANAAN PROGRAM KERJA OSIS

Pasal 12

Seluruh warga sekolah berpartisipasi secara aktif dalam kegiatan yang telah direncanakan.

Pasal 13

1. OSIS harus bisa melaksanakan program tepat waktu. 2. Jika ada penundaan, pelaksanaan program paling lambat 1 bulan

setelah pengajuan waktu pelaksanaan dan diwajibkan untuk memberikan keterangan tertulis kepada MPK.

3. Penundaan pelaksanaan harus dilakukan dengan persetujuan dan pembinaan.

Pasal 14

1. Ketua Umum OSIS berkewajiban mengkoordinasi pelaksanaan program kerja OSIS.

2. Dalam pelaksanaan program kerja, pengurus inti (Dewan Pimpinan OSIS) dibantu oleh beberapa ketua bidang yaitu : a. Kabid.BKK (Bakat, Kreatifitas dan Kecerdasan)b. Kabid.Kerohanian c. Kabid.Cisata (Cinta Bangsa dan Tanah Air) d. Kabid. Humas (Hubungan Masyarakat) e. Kabid. DSP (Dokumentasi, Surat, dan Pengarsipan)                      f. Kabid. Arkas (Arus

Kas)                                                                             g. Kabid. Kewirausahaan

3. Perubahan terhadap formasi di level ketua bidang harus disetujui MPK dan Pembina OSIS.

4. Ketua Bidang mengkoordinasi anggota-anggota koordinator bidang yang berada di bawah tanggung jawabnya.

5. Koordinator bidang yang melakukan program kerja pada bidangnya masing-masing harus menjalankan tugas secara sungguh-sungguh dengan penuh tanggung jawab.

6. OSIS bertanggung jawab atas kelangsungan program-program ekskul yang berada di bawah pengawasan bidangnya.

BAB 8PENGENDALIAN DAN PENGAWASAN OSIS

Pasal 15Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011

26

Page 27: 62881282 proker-kesiswaan-2011

Pengawasan kegiatan OSIS diserahkan dan dilaksanakan oleh MPK.

Pasal 16

Pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan program kerja OSIS dilakukan oleh Pembina OSIS.

BAB 9 PELAPORAN

Pasal 17

Pelaksanaan program OSIS setelah dilaksanakan harus dilaporkan kepada MPK, Pembina OSIS dan Kepala Madrasah secara tertulis paling lambat 21

hari setelah pelaksanaan program.

BAB 10RAPAT DAN TATA TERTIB

Pasal 18

Rapat OSIS terdiri dari:

1. Rapat Pimpinan OSIS dengan Majelis Permusyawaratan Kelas.2. Rapat Pengurus OSIS dengan Majelis Permusyawaratan Kelas.3. Rapat Pimpinan OSIS dengan bidang-bidangnya.4. Rapat Ketua Bidang dengan Koordinator Bidangnya.5. Rapat Pleno Pengurus.6. Rapat Pengurus Harian (Kasekda)  OSIS.7. Rapat Koordinasi. 8. Rapat Luar Biasa.

Pasal 19

1. Rapat Pimpinan OSIS dengan MPK membicarakan tentang : a. Penilaian Umum b. Keorganisasian c. Laporan pendanaan d. Mengesahkan program kerja organisasie. Melaporkan semua kegiatan secara lisan dan tertulisf. Melaporkan kembali semua kegiatan yang dilaksanakan secara

lisan dan tertulis 2. Rapat pengurus OSIS dengan MPK dilaksanakan dalam rangka

tugas-tugas menyusun laporan kepada MPK. Rapat ini dilaksanakan oleh MPK,Pengurus Inti OSIS dan bidang-bidangnya yang dihadiri oleh pembina.

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 27

Page 28: 62881282 proker-kesiswaan-2011

3. Rapat pimpinan OSIS dengan bidang-bidangnya membahas tentang masalah-masalah yang mungkin dan akan dihadapi.

4. Rapat Pimpinan Sekretariat Bidang dengan anggota-anggota membicarakan program kerja sekretariat bidang. 5.Rapat Pleno OSIS dihadiri seluruh pengurus OSIS dan membahas hal-hal yang dianggap perlu.

5. Rapat Pengurus harian OSIS adalah rapat seluruh pengurus inti OSIS untuk membicarakan tentang kelangsungan organisasi.

6. Rapat Koordinasi adalah rapat yang membahas langkah-langkah strategis dalam mewujudkan satu tujuan menurut koordinasi yang dibidangi.

7. Rapat Luar Biasa dilakukan karena :a. Keadaan yang mendesak.b. Usulan Majelis Permusyawaratan Kelas.c. Telah mendapatkan persetujuan dari Pembina OSIS.

Pasal 20

1. Untuk rapat, laporan yang dibuatkan harus berisikan :a. Tempat,hari/tanggal,jam dibuka, dan jam ditutupnya rapatb. Masalah yang dibahas dan hasil yang dicapaic. Ketua dan Sekretaris Rapatd. Nama-nama anggota yang hadir dan tidak hadir.

2. Setelah rapat selesai,hasil rapat secepatnya dikirimkan kepada pimpinan MPK, dan Pembina OSIS sebagai bahan pertanggungjawaban.

Pasal 21

1. Rapat yang akan diadakanharus dikonsultasikan dengan Pimpinan MPK, Pembina OSIS, Wakil Kepala Sekolah serta Kepala Sekolah dan harus dihadiri oleh perangkat diatas.

2. Semua undangan dan bahan-bahan rapat harus sudah dipersiapkanselambat- lambatnya 7 hari sebelum rapat.

3. Dalam setiap rapat setiap minggu harus menandatangani daftar hadir.

4. OSIS boleh meminta saran, nasehat dan pertimbangan dari MPK atas program yang dijalankan.

Pasal 22Tata Tertib Rapat

1. Tata tertib rapat harus ditaati oleh semua peserta rapat. 2. Tata tertib rapat OSIS:

a. Rapat dibuka oleh Pemimpin RapatProgram Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011

28

Page 29: 62881282 proker-kesiswaan-2011

b. Selama rapat berlangsung, peserta rapat tidak dibenarkan meninggalkan ruangan rapat tanpa izin Pimpinan Rapat

c. Peserta rapat berhak berbicara, mengajukan usul dan bertanya seizin Pimpinan Rapat.

d. Peserta Rapat berhak mengemukakan aspirasi tanpa paksaan dari pihak lain.

e. Bila peserta tidak hadir dan tidak mengirimkan wakilnya,dianggap menyetujui hasil rapat.

3. Tata tertib dibicarakan pada setiap pembukaan rapat .4. Apabila tata tertib dilanggar tanpa alasan yang tepat, maka

dikenakan sanksi-sanksi sebagai berikut :

a. Peringatan pertama dari Pimpinan Rapat.b. Jika peringatan pertama tidak diindahkan, maka Pimpinan Rapat

akan memberikan peringatan kedua sebagai peringatan terakhir. c. Jika peringatan kedua masih tidak diperhatikan, maka kebijakan

selanjutnya diserahkan kepada Guru Pembina tau guru yang berwenang.

Pasal 23

Majelis Permusyawaratan Kelas, Pembina OSIS, Guru Pembimbing, atau Kepala Sekolah berhak melakukan interupsi dalam rapat OSIS jika dirasa

perlu.

BAB 11 PENGAMBILAN KEPUTUSAN

Pasal 24

1. Pengambilan keputusan diusahakan dengan musyawarah untuk mencapai mufakat, jika tidak memungkinkan, keputusan diambil dengan suara terbanyak.

2. Keputusan dinyatakan sah apabila disetujui 51 persen anggota yang hadir.

3. Jika terjadi pengambilan suara terbanyak namun suara yang setuju dengan yang tidak setuju seimbang, maka pemungutan suara diulang sampai menghasilkan keputusan.

4. Keputusan yang diambil harus:a. Tidak menyinggung pihak lain.b. Dipertimbangkan dengan memperhatikan persatuan, kesatuan,

dan kepentingan organisasi/sekolah.c. Mencerminkan aspirasi seluruh siswa/i.d. Bermanfaat bagi semua pihake. Tdak bertentangan dengan peraturan dan tata tertib sekolahf. Dapat dipertanggung jawabkan kepada Tuhan Yang Maha Esa,

MPK, Pembina OSIS dan Kepala Sekolah.

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 29

Page 30: 62881282 proker-kesiswaan-2011

5. Semua keputusan harus diterima dan dilaksanakan dengan penuh kesungguhan, keikhlasan hati, kejujuran, dan penuh tanggung jawab.

BAB12KEUANGAN

Pasal 25

1. Dana OSIS berasal dari :a. Iuran rutin anggota setiap bulan/tahun.b. Iuran yang tidak mengikat dan sahc. Sumber lain dengan persetujuan sekolah

2. Anggaran OSIS berasal dari : a. Anggaran rutin b. Anggaran operasional

3. OSIS mempertanggungjawabkan pemasukan dan pengeluaran pada rapat pertanggungjawaban dihadapan MPK, Pembina OSIS, dan Kepala Sekolah.

BAB 13KEGIATAN EKSTRAKURIKULER

Pasal 26

1. Kegiatan ekstrakurikuler berada dibawah koordinasi OSIS. 2. Kegiatan-kegiatan ekstrakurikuler harus diketahui dan mendapat

persetujuan sekolah, MPK, Pembina OSIS, dan Kepala Sekolah.

BAB 14MAJELIS PERMUSYAWARATAN KELAS

Pasal 27

Majelis Permusyawaratan Kelas disingkat MPK, berada langsung di bawah Kepala Madrasah.

Pasal 28

OSIS merupakan mitra kerja MPK yang terikat secara keseluruhan dengan hak-hak yang dimiliki secara sah oleh MPK, antara lain :

1. Menerima dan menolak rancangan program kerja yang diajukanOSIS.

2. Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadap kinerja OSIS serta tata cara pelaksanaannya.

3. Meminta laporan pertanggung jawaban kepada OSIS atas program yang telah dijalankan sesuai watu tentatif yang telah ditetapkan.

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 30

Page 31: 62881282 proker-kesiswaan-2011

4. Penegasan dan peringatan oleh MPK atas keterlambatan penyerahan laporan program kerja OSIS.

5. Penetepan Panitia Khusus penyeleksi calon-calon pengururs baru MPK dan OSIS.

Pasal 29

1. MPK beranggotakan perwakilan kelas X dan XI yang telah melalui seleksi oleh Majelis Pembimbingan OSIS.

2. Anggota yang terpilih 1 periode dapat dipilih kembali oleh panitia.3. Langkah-langkah yang berhubungan dengan hal itu nantinya diatur

dan ditetapkan oleh MPK dan OSIS.

Pasal 30

MPK terdiri dari 3 (tiga) komisi inti dan 1 (satu) komisi khusus, yang telah melalui tahapan seleksi dan dinyatakan lulus sebagai anggota MPK yang

telah dilantik dan tugas serta tanggung jawab masing-masing komisi yaitu :

1. Pengurus Intia. Ketua MPK, bertugas dan bertanggung jawab atas seluruh

anggota dan kinerja MPK.b. Wakil Ketua, bertugas untuk membantu dan bekerja sama

dengan Ketua MPK.c. Sekretaris, bertugas untuk mengurus seluruh administrasi yang

diperlukan 2. Komisi A, Komisi B, Komisi C

a. Komisi A, terdiri dari Ketua dan Anggota yang bertugas mengesahkan program kerja OSIS, pelaksana keanggotaan MPK dan menjadi humas serta menyiapkan bahan rapat.

b. Komisi B, terdiri dari Ketua dan Anggota yang bertugas sebagai pembuat Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga (AD/ART), Pembentukan Tim Disiplin dan ketetapan MPK lainnya.

c. Komisi C, terdiri dari Ketua dan Anggota yang bertugas sebagai pengawas kegiatan-kegiatan OSIS dan menerima pertanggungjawaban OSIS

3. Komisi khusus, yaitu Komisi DTerdiri dari pengurus MPK dan OSIS yang duduk di kelas VI dan bertugassebagai Panitia Khusus penyeleksi calon-calon pengurus OSIS yang dibentuk 1 bulan sebelum seleksi dan menjadi pengawas untuk kepengurusan baru.

Pasal 31

Seluruh anggota MPK berjumlah ganjil, minimal 21 orang.

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 31

Page 32: 62881282 proker-kesiswaan-2011

Pasal 32Kegiatan- kegiatan MPK

1. Musyawarah yang dilakukan 2 (dua) kali setahun yaitu Laporan Pengesahan Program dan Laporan Pertanggungjawaban.

2. Sidang Paripurna, sidang yang dilakukan 3 (tiga) bulan sekali yang membahas.mengenai program bulanan OSIS yang dilaporkan masing-masing bidang.

3. Sidang Pleno Komisi dilakukan dalam rangka memenuhi tugas masing-masing komisi.

4. Musyawarah Luar Biasa dilakukan apabila terjadi hal yang benar-benar mendesak terhadap kinerja pengurus OSIS.

5. Dan kegiatan-kegiatan MPK lainnya diatur nantinya oleh ketetapan MPK sepengetahuan Pembina.

Pasal 33

Anggota MPK dilantik oleh Kepala Sekolah / Pembina yang ditunjuk oleh Kepala Madrasah dan pelaksanaan bersamaan dengan pengurus OSIS

dalam periode yang sama.

Pasal 34

Setiap program-program OSIS khususnya pada acara-acara besar wajib mengikutsertakan anggota MPK minimal 5 orang sebagai pengawas

kegiatan dan dapat membantu kegiatan tersebut.

Pasal 35

1. Ketetapan MPK dibuat oleh MPK atas dasar pertimbangan dan dibahas dalam Sidang Pleno Komisi B dan diajukan dalam Sidang Paripurna MPK, serta dapat disetujui oleh Majelis dan Kepala Sekolah.

2. Penambahan terhadap anggota MPK dan OSIS dibahas dalam Sidang Pleno Komisi A dan diajukan dalam Sidang Paripurna MPK.

3. Pembahasan mengenai setiap kegiatan OSIS dibahas dalam Sidang Pleno Komisi C dan diajukan dalam Sidang Paripurna MPK.

BAB 15PERUBAHAN ANGGARAN RUMAH TANGGA

Pasal 36

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 32

Page 33: 62881282 proker-kesiswaan-2011

1. Perubahan Anggaran Rumah Tangga didasarkan pada kebijakan MPK dengan pihak Madrasah.

2. Komisi yang bersangkutan akan bersidang untuk merumuskan Anggaran Rumah Tangga yang baru setelah mendapatkan persetujuan Majelis.

BAB 16PENUTUPPasal 37

1. Segala sesuatu yang belum diatur dalam ART akan disetujui kembali oleh dan perlu keputusan MPK.

2. Segala ketentuan yang bertentangan dengan ART ini dinyatakan tidak berlaku lagi.

Pasal 38

Anggaran Rumah Tangga ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan oleh MPK dan disahakan oleh Kepala Sekolah sampai disahkan AD/ART periode

selanjutnya.

Majalaya, Juli 2010 Mengetahui, Wakil Kepala Bagian KesiswaanKepala Madrasah MA Al-Azhar Majalaya

Drs. Koko Komarudin, M.Ag Lutfi Hakim

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 33

Page 34: 62881282 proker-kesiswaan-2011

Matrik Program Kerja Waka KesiswaanMadrasah Aliyah Al-Azhar Majalaya

Tahun Pelajaran 2010 / 2011

No BulanMinggu

Kegiatan Sasaran Materi Pelaksanaan Tempat Biaya1 2 3 4 5

1 Juli 2011

Pembentukan OSIS dan Dewan Galang

Siswa Kelas X Dan XII

1.Reorganisasi Pengurus OSIS dan Dewan Galang Masa Khidmad 2010 / 2011.

2. Perencanaan HUT RI Ke-65

100.000

100.000

Perencanaan pembinaan orgnisasi

Siswa Kelas X Dan XII

Peningkatan profesionalisme siswa dalam peningkatan organisasi pengimbasan nilai-nilai Imtaq reorganisasi Pengurus OSIS dan DG.

500.000

2Agustus 2011 Pondok Romadlon Seluruh siswa

Peningkatan dan pembinaan ahlaq siswa, memberikan ilmu yang terkait dengan IQ,EQ dan ESQ untuk mengaktifkan semua kecerdasan otak siswa.

500.000

3September 2011

Marching BandKetrampilan siswa dalam memainkan alat musik.

200.000

Pramuka Latihan Baris Berbaris ( LBB ) 100.000Lomba Kebersihan Kelas

Kebersihan adalah sebagian dari iman.

300.000

SBTQMembaca ayat2 Suci Al Qur'an pada Jus I

70.000

4 Oktober 2011 Pramuka

Evaluasi LBB dilanjutkan Semophore.

100.000

SBTQ Membaca ayat2 Suci Al Qur'an pada Jus I

70.000

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 34

Page 35: 62881282 proker-kesiswaan-2011

Marching BandKetrampilan siswa dalam memainkan alat musik.

100.000

Volly Mengenalkan tehnik Volly. 35.000

5Nopember 2011

PramukaKelanjutan semaphore dan dilanjutkan materi Pionering

100.000

SBTQMembaca ayat2 Suci Al Qur'an pada Jus I

70.000

Marching BandKetrampilan siswa dalam memainkan alat musik.

100.000

6Desember 2011

Volly Mengenalkan tehnik Volly. 35.000

PramukaMacam-macam Sandi dan Persiapan Lomba Tingkat 1

100.000

SBTQMembaca ayat2 Suci Al Qur'an pada Jus I

70.000

Marching BandKetrampilan siswa dalam memainkan alat musik.

100.000

Volly Mengenalkan tehnik Volly. 35.000

7Januari 2012

Pramuka Pelaksanaan Lomba Tingkat 1 3.500.000

SBTQMembaca ayat2 Suci Al Qur'an pada Jus I

35.000

Marching BandKetrampilan siswa dalam memainkan alat musik.

50.000

8Pebruari 2012

Pramuka Pelaksanaan Lomba Tingkat 1 50.000

SBTQMembaca ayat2 Suci Al Qur'an pada Jus I

35.000

Marching BandKetrampilan siswa dalam memainkan alat musik.

50.000

9 Maret

Pramuka Pelaksanaan Lomba Tingkat 1 50.000

SBTQMembaca ayat2 Suci Al Qur'an pada Jus I

35.000

Marching BandKetrampilan siswa dalam memainkan alat musik.

50.000

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 35

Page 36: 62881282 proker-kesiswaan-2011

10 April

Pramuka Pelaksanaan Lomba Tingkat 1 50.000

SBTQMembaca ayat2 Suci Al Qur'an pada Jus I

35.000

Marching BandKetrampilan siswa dalam memainkan alat musik.

50.000

11 Mei

Pramuka Pelaksanaan Lomba Tingkat 1 50.000

SBTQMembaca ayat2 Suci Al Qur'an pada Jus I

35.000

Marching BandKetrampilan siswa dalam memainkan alat musik.

50.000

12 Juni

Pramuka Pelaksanaan Lomba Tingkat 1 50.000

SBTQMembaca ayat2 Suci Al Qur'an pada Jus I

35.000

Marching BandKetrampilan siswa dalam memainkan alat musik.

50.000

Majalaya, Juli 2010 Mengetahui, Wakil Kepala Bagian KesiswaanKepala Madrasah MA Al-Azhar Majalaya

Drs. Koko Komarudin, M.Ag Lutfi Hakim

Program Kerja Kesiswaan MA Al-Azhar Majalaya Tahun Pelajaran 2010 / 2011 36