8
Kelompok 6: Nissa Rachmawati Novela Tri Lestari R. Dian Nur R. Septiani Khaerunnisa Siti Nur Aeni M. Cucumis sativus

Cucumis sativus

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Cucumis sativus

Kelompok 6:

Nissa Rachmawati

Novela Tri Lestari

R. Dian Nur R.

Septiani Khaerunnisa

Siti Nur Aeni M.

Cucumis sativus

Page 2: Cucumis sativus

Klasifikasi

Kingdom : Plantae (Tumbuhan)

Divisi : Magnoliophyta (Tumbuhan

berbunga)

Kelas : Magnoliopsida (berkeping

dua / dikotil)

Ordo : Violales/Cucurbitales

Famili : Cucurbitaceae (suku labu-

labuan)

Genus : Cucumis

Spesies : Cucumis sativus

Page 3: Cucumis sativus

Batang

Tanaman ini merupakan

tanaman merambat, arah

tumbuh batang menjalar

(rapens) stipula termodifikasi

menjadi sulur, berbulu kasar,

basah (herbaceus).

Page 4: Cucumis sativus

Daun

Daunnya merupakan daun tunggal,

letaknya berseling, bertangkai

panjang dan bentuknya bulat telur

lebar.

Daun tanaman ketimun memiliki

pangkal berlekuk (emerginatus),

ujungnya runcing (acutus)dan

tepinya bergerigi, menjari dan

warnanya hijau.

Page 5: Cucumis sativus

Sistem Perakaran

Mentimun (Cucumis sativus) memiki sistem

perakaran akar tunggang dengan bulu akar,

tetapi daya tembusnya relatif dangkal dangan

kedalaman sekitar 30 - 60 cm.

Page 6: Cucumis sativus

Sistem Perbungaan

Bunga mentimunberwarna kuning danberbentuk terompet,tanaman ini berumahsatu (unisexualis ataumonoecious) artinya,bunga jantan (flosmasculus) dan bungabetina (flos femieus)terpisah, tetapi masihdalam satu pohon. Bungabetina mempunyai bakalbuah berbentuk lonjongyang membengkak,sedangkan bunga jantan

Page 7: Cucumis sativus

Identifikasi bunga:

Memiliki simetri aktinomorf

Jumlah calyx 5

Jumlah corolla 5 dalam satu lingkaran yang salingberlekatan

Jumlah stamen 5 dengan filamen lepas

Jumlah stilus 1 stigma 3

Bakal buah sinkarp

Letak bakal buah (ovarium) inferum dengan 3 carpellum dan 3 ruang (trilocularis)

Letak plasenta parietalis

Rumus bunga :

* K(5), C5, A5, G3

Page 8: Cucumis sativus

Buah

Buah mentimun tumbuh di ketiak daun, berbentuk

lonjong dan termasuk ke dalam buah sejati tunggal

yang merupakan perkembangan dari ovarium.

Selain itu buah ini memiliki biji yang pipih sehingga

tergolong ke dalam buah bacca atau biji tidak

memiliki endosperm.