6
Konsep Pengembangan IPTEK Nadhifa Varania

Konsep pengembangan iptek (ppt)

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Konsep pengembangan iptek (ppt)

Konsep Pengembangan IPTEK

Nadhifa Varania

Page 2: Konsep pengembangan iptek (ppt)

PENDAHULUAN

• Agama Islam agama yang sangat memperhatikan ilmu pengetahuan

• Allah swt memperintahkan hamba-Nya melalui Al-Quran untuk terus meningkatkan kemampuan ilmiahnya

• Ilmu pengetahuan menyediakan berbagai cara untuk meneliti seluruh alam semesta dan menyingkap kebesaran Allah swt.

Page 3: Konsep pengembangan iptek (ppt)

PENDAHULUAN

• Islam mengajarkan hidup yg dinamis yaitu menghargai akal pikiran melalui pengembangan IPTEK

• Oleh karena itu, agama mendorong terbentuknya ilmu pengetahuan, yang bertujuan mempelajari dalam-dalam kebesaran ciptaan Tuhan.

Page 4: Konsep pengembangan iptek (ppt)

Perkembangan IPTEK

Pada era globalisasi seperti sekarang ini, IPTEK semakin berkembang

Perkembangan IPTEK dapat memperbaiki kualitas hidup manusia

Manfaat IPTEK dapat dirasakan hingga berbagai bidang seperti industri,

komunikasi, transportasi dan lain-lain

Namun disisi lain IPTEK tak jarang juga memberikan dampak negatif karena

merugikan dan membahayakan manusia

Page 5: Konsep pengembangan iptek (ppt)

Peran Al-Quran terhadap IPTEK

Menjadi pedoman hidup agar tidak terjerumus pada hal-hal negatif

Tuntunan dalam menjalani kehidupan

Konsep IPTEK wajib berstandar pada Al-Quran dan Hadits. IPTEK tidak boleh bertentangan dengan Al-Quran

Page 6: Konsep pengembangan iptek (ppt)

Kondisi Umat Islam dalam Perkembangan Iptek saat ini

Terhambatnya kemajuan umat Islam di bidang IPTEK, dapat disebabkan karena manusia tidak memahami konsep dan

mengoptimalkan fungsinya sebagai khalifah di bumi dengan baik. Sehingga marak terjadi penyalahgunaan fungsi dari

kemajuan IPTEK itu sendiri.