48
Agung Maulana © 2012 AGUNG MAULANA Aktifitas : Guru matematika SMP Assalaam Bandung Anggota Komunitas myteacher Dompet Dhuafa Jawa Barat Penulis Buku

Model Pembelajaran TANDUR

Embed Size (px)

DESCRIPTION

berisi model pembelajaran TANDUR

Citation preview

  • 1. Agung Maulana 2012 AGUNG MAULANA Aktifitas : Guru matematika SMP Assalaam Bandung Anggota Komunitas myteacher Dompet Dhuafa Jawa Barat Penulis Buku

2. Agung Maulana 2011 3. Pembelajaran yang dikemas denganbaik dan menarik memberikan dampak yang positif dalammemajukan potensi siswa. 4. Pembelajaran yang berpusat padaguru menjadikan prosespembelajaran kaku, membosankandan kurang memberikan kesempatansiswa dalam mengembangkan kemampuannya 5. Agung Maulana 2011 6. Bukan Tanam Mundur 7. Model pembelajaran TANDUR adalah suaturancangan model yang diharapkan dapatsepenuhnya membuat siswa tertarik dan berminatpada pelajaran, memberikan pengalaman yang langsung kepada siswa dan berusaha menjadikanisi pelajaran nyata bagi mereka (De Porter, 2005:4) 8. KunciTANDUR 9. 6 KunciTANDUR1. Menciptakan kesenangan dalam belajar 10. 6 KunciTANDUR 2. Menjalin hubungan yang baik 11. 6 KunciTANDUR3. Menumbuhkan minat dan rasa ingin tahu 12. 6 KunciTANDUR4. Menyingkirkan segala hambatan baru 13. 6 KunciTANDUR 5. Menyajikan konsep di dalamnya 14. 6 KunciTANDUR 6. Penguatan dan motivasi 15. Tumbuhkan (Enroll)Tumbuhkan minat dengan memuaskan AMBAKPada awal pembelajaran guru harus menumbuhkan minatbelajar siswa, sehingga siswa akan sadar manfaatpembelajaran bagi kehidupannyaMenumbuhkan perhatian atau minat siswa merupakanlangkah awal dalam kegiatan pembelajaran (Keller 1987) Strategi : Sertakan pertanyaan, lakon pendek dan lucu, drama, video, cerita atau pertanyaan yangmenantang, menyanyikan lagu tema, afirmasi 16. Alami (Experience)Proses pembelajaran akan lebih bermakna jika siswamengalami secara langsung materi yang diajarkan. Gurubertugas membina rangkaian pengalaman yang dapatmenjadi sumbu pengetahuan dan keterampilan siswaDalam pembelajaran teknik pemberian pengalamanlangsung akan meningkatkan dan mempermudahpemahaman siswa terhadap isi pembelajaran. (Wankat &oreovocz, 1993)Strategi : Gunakan permainan dansimulasi, pertanyaan yang menantang 17. Namai (Label)Setelah minat tumbuh, maka pertanyaan akan munculdalam pikiran siswa setelah mengalami. Maka pada saatitulah guru memberikan informasi atau konsep yangdiinginkan (penamaan)Langkah penamaan memuaskan hasrat alami otak untukmemberikan identitas, mengurutkan, dan mengidentifikasi.(Deporter, 2000)Strategi : Gunakan susunan gambar,warna, alat bantu, kertas tulis, poster didinding, diskusi bersama. 18. Demonstrasikan (Demonstrate)Sediakan kesempatan untuk siswa menunjukanbahwa mereka tahu, dalam hal ini guru dansiswa memperlihatkan bagaimana suatu prosesseharusnya terjadi.Strategi : Permainan, sandiwara, lagu,penjabaran dalam grafik - tabel, kerja kelompok presentasi,dll 19. Ulangi (Review) Guru memberikan penguatan terhadap konsep yang telah siswa dapatkan. Proses pengulangan dalam pembelajaran dapat memperkuat koneksi saraf dan keyakinan terhadap kemampuan diri siswa.Strategi : Menyebutkan kembali konsep,mengisi daftar isian, test Tertulis dan/atau lisan dan sejenisnya 20. Agung Maulana 2012Pindahkan 1 batang korek api sehingga pernyataanbilangannya menjadi benar 21. Rayakan (celebrate)Ketika sebuah program talah dilaksanakan dan tujuantercapai dengan baik, maka layaklah hal itu dihargai dandirayakan. Atau dengan kata lain pemberian umpan baikyang positif pada siswa atas keberhasilannya baikpemberian pujian atau hadiah.Umpan balik sangat penting artinya bagi proses penguatanterhadap prestasi yang telah dicapai oleh siswa (Gagne1977)Strategi : Pujian, bernyanyi bersama, meneriakkan yel, pantun, bersyukur kepada Allah dll. 22. Chinese ProverbTell me,Show me, Involve me,And AndAndIll forget I mayIllremember understand 23. RANCANGAN PEMBELAJARAN Tumbuhkan Alami Namai Demonstrasikan Ulangi Rayakan 24. RPP TEMATIK2. Kegiatan Inti SEKOLAH ________________ TEMA : KELAS /SEMESTER: WAKTU: I. KOMPETENSI DASAR Bahasa Indonesia : IPS: IPA: SILABUS & RPP YANG MATEMATIKA : PKn: SBK: II. INDIKATORBahasa Indonesia :IPS :3. Kegiatan Akhir/PenutupIPA :MATEMATIKA:PKn :BERBICARASBK : III. LANGKAH PEMBELAJARAN 1. Kegiatan Awal/PendahuluanIV. PROYEK TEMATIKV. ALAT DAN SUMBER BELAJARV. PENILAIAN Bahasa Indonesia : IPS: IPA: MATEMATIKA: PKn: SBK:Tematik 25. Kegiatan Guru Kegiatan siswa Menumbuhkan atau Memperlihatkan penjelasanmengembangkan minat siswa yang diberikan guruuntuk belajar Mendiskusikan dengan siswa Menjawab pertanyaan yangmanfaat yang akan diperoleh diberikan guruTumbuhkan Menyampaikan tujuan dari Mengungkapkanpembelajaran yang akanpengetahuan awal yangdilaksanakandimiliki olehnya Mengajukan beberapapertanyaan awal kepadasiswa 26. Kegiatan Guru Kegiatan siswa Guru membagi beberapa Siswa mengatur tempatsiswa ke dalam kelompok duduk mereka sesuaikecil dengan kelompok Guru membagikan LKS Melakukan persiapankepada setiap kelompoksebelum melakukanAlami sebagai panduan percobaan Guru menjelaskan atau Mendengarkan penjalasanmemberi intruksi secara garis atau intruksi gurubesarnya Mengkondisikan selama Melakukan percobaankegiatan percobaan dansesuai dengan petunjuk dipengamatan berlangsungLKS 27. Kegiatan GuruKegiatan siswa Guru memberikan konsep Menjawab pertanyaan yangatau informasi yang diinginkan ada di LKSNamai dengan metode yangdirencanakan Mengajukan pertanyaan tentang konsep atau materi yang belum dimengerti 28. Kegiatan GuruKegiatan siswa Guru memberikan waktu yang Setiap kelompok diberikancukup luas untuk kesempatan untukDemonstrasi mengaplikasikan pengetahuanmenampilkan proses kerjadan keterampilannyadari sebuah praktikum Memberikan saran atau pendapat kepada kelompok yang sedang presentasi 29. Kegiatan GuruKegiatan siswa Guru memberikan penguatan Memperhatikan penjelasan konsep yang telah siswa guru dan menyimpulkannyaUlangi dapatkandengan bahasa sendiri Mengajukan pertanyaan atas hal yang tidak dimengerti 30. Kegiatan GuruKegiatan siswa Memberikan penghargaan Saling mendukung dankepada siswa atas usaha, memberikan pujian atasRayakan ketekunan danpenghargaan yangkesuksesannyadiberikan 31. Agung Maulana 2012Pilih angka 1 9Kalikan dengan 6Tambahkan dengan angkapilihanDibagi dengan angka pilihan 32. Agung [email protected]://agungmaul.blogspot.com