10

Click here to load reader

Ranah Psikomotor

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Berisi tentang pengartian ranah psikomotor menurut ahli, disertai contohnya, tujuannya, serta kata kerja operasional berkaitan dengan ranah psikomotor.

Citation preview

Page 1: Ranah Psikomotor

Abu Rouf Nur REka Nurul Wijayanti

Puput Wahyu Adi

PSIKOMOTOR

Page 2: Ranah Psikomotor

Ranah psikomotor adalah ranah yang berkaitan dengan ketrampilan (skill) atau kemampuan bertindak setelah seseorang menerima pengalaman belajar tertentu.

Ranah Psikomotor

Page 3: Ranah Psikomotor

1. Gerakan Awal

2. Gerakan Semi Rutin

3. Gerakan Rutin

PSIKOMOTOR

Page 4: Ranah Psikomotor

Gerakan Awal

Kesiapan siswa untuk melakukan/ meniru suatu gerakan (mental, fisik, maupun emosional)

Gerakan Semi Rutin

Kemampuan meniru gerakan tertentu

Gerakan Rutin

Kemamapuan melakukan gerakan secara menyeluruh dengan sempurna hingga tingkatan otomatis

Page 5: Ranah Psikomotor

1. Persepsi

2. Menyiapkan

3. Menanggapi respon

4. Mekanis

5. Mengembangkan respon kompleks

6. Adaptasi

7. Orisinalitas

Psikomotor menurut Simpson

Page 6: Ranah Psikomotor

1. Meniru

2. Manipulasi

3. Ketetapan

4. Artikulasi

5. Pengalamiahan

Tujuan Psikomotor

Page 7: Ranah Psikomotor

1. MeniruTerjadi ketika siswa mengamati suatu gerakan. Mulai memberi respons serupa dengan yang diamati. Mengurangi koordinasi dan kontrol otot-otot saraf. Peniruan ini pada umumnya dalam bentuk global dan tidak sempuma.

2. ManipulasiMenekankan perkembangan kemampuan mengikuti pengarahan, penampilan, gerakan-gerakan pilihan yang menetapkan suatu penampilan melalui latihan. Pada tingkat ini siswa menampilkan sesuatu menurut petunjuk-petunjuk tidak hanya meniru tingkali laku saja.

3. KetetapanMemerlukan kecermatan, proporsi, dan kepastian yang lebih tinggi dalam penampilan. Respons-respons lebih terkoreksi dan kesalahan-kesalahan dibatasi sampai pada tingkat minimum.

Page 8: Ranah Psikomotor

4. ArtikulasiMenekankan koordinasi suatu rangkaian gerakan dengan membuat urutan yang tepat dan mencapai yang diharapkan atau konsistensi internal di antara gerakan-gerakan yang berbeda.

5. PengalamiahanMenuntut tingkah laku yang ditampilkan dengan paling sedikit mengeluarkan energi fisik maupun psikis. Gerakannya dilakukan secara rutin. Pengalamiahan merupakan tingkat kemampuan tertinggi dalam domain psikomotorik.

Page 9: Ranah Psikomotor

Kata Kerja Opersional

Page 10: Ranah Psikomotor

TERIMA KASIH