Model Komunikasi

Preview:

Citation preview

Pengantar Ilmu Pengantar Ilmu KomunikasiKomunikasi

Pengantar Ilmu Pengantar Ilmu KomunikasiKomunikasi

Model – Model Komunikasi

• Model AristotelesModel klasik ini mengajukan 3 unsur utama yaitu sender, message, receiver.

• Model LasswellModel ini masih sederhana dan umumnya digunakan untuk mengkaji masalah komunikasi massa.

• Model shannon – WeaverModel ini disebut juga model teori informasi karena mengenai kecermatan penyampaian pesan melalui telepon.

• Model SchrammDalam model ini setiap pelaku komunikasi bertindak sebagai encoder (alat penyandi) dan decoder (alat penyandi balik).

• Model DanceModel ini menjelaskan bahwa komunikasi tidak berlangsung dalam 1 lingkaran penuh, melainkan bergerak maju.

• Model Noelle – NewmanModel spiral keheningan ini menurut newman merupakan jawaban atas masalah hubungan antara komunikasi mass, antarpribadi, dan persepsi individu tentang opininya sendiri, mempelajari pandangan – pandangan sekitar.

model komunikasi intrapribadi

model komunikasi antarpribadi

model komunikasi newcomb

model komunikasi Defleur

model komunikasi Rilay & Riley

Model Dasar Komunikasi

• 1. Model komunikasi linear satu arahModel ini di dasari paradigma stimulus – respons. Komunikan akan memberikan respons sesuai stimulus yang diterima.Komunikator aktif menyampaikan pesan, komunikan pasif menerima pesan, pesan berlangsung satu arah dan relatif tanpa umpan balik, dan karenanya di sebut linear.

• 2. Model komunikasi sirkuler (dua arah)Model ini menyatakan adanya umpan balik dengan intensitas yang lebih tinggi, di mana kedudukan antara komunikator dan komunikan relatif setara.

• 3. Model komunikasi spiralModel spiral menggambarkan bagaimana aspek-aspek yang berbeda dari suatu proses komunikasi terus berubah dan berkembang dari waktu ke waktu.

Pengertian dan Fungsi Model

• Pengertian model - Model komunikasi adalah representasi fenomena

komunikasi, baik nyata ataupun abstrak, dengan menonjolkan unsur-unsur terpenting guna memahami suatu proses komunikasi.

- Model sebagai cara menunjukkan sebuah objek, yang didalamnya dijelaskan kompleksitas suatu proses, pemikiran dan hubungan antara unsur-unsur yang mendukungnya.

- Model sebagai penyederhanaan teori yang disajikan dalam bentuk gambar. Sebagi alat bantu, mempermudah penjelasan fenomena komunikasi dengan merepresentasikan secara abstrak.

• Fungsi model - Melukiskan proses komunikasi.

- Menunjukkan hubungan visual. - Membantu dalam menemukan dan memperbaiki

kemacetan komunikasi. - Mengetahui suatu hal secara keseluruhan

menunjukkan fakta metode baru yang tidak diketahui

- Memperkirakan tentang hasil atau akibat yang akan dicapai.

- Menjelaskan tentang suatu hal melalui penyajian informasi yang sederhana.

Model – Model Pengaruh

Komunuikasi - Model Aristoteles - Model schramm - Model Dance

Menurut saya model – model inilah yang mempengaruhi komunikasi.

model pengaruh psikologi tv dari cosmock

Recommended