20
ANATOMI ANATOMI EKSTREMITAS SUPERIOR EKSTREMITAS SUPERIOR Humaryanto Humaryanto

anatomi-ext-sup1.ppt

Embed Size (px)

Citation preview

  • ANATOMI

    EKSTREMITAS SUPERIORHumaryanto

  • Pendahuluan Bagian-bagian:Shoulder : regio scapula, regio axilla, regio pectoraleBrachium

    Cubitus AntebrachiumManus

    CarpusMetacarpusDigiti (phalanges)

  • Antebrachium: antara siku (cubitus) dan pergelangan (carpus). Tulang-tulangnya: radius dan ulnaeArticulatio cubitiArticulatio radioulnare proximal dan distal. Posisi anatomi (cubitus supinasio), posisi paralel radius di lateral ulnae.Cubitus pronasio: distal radius menyilang ulnaeradius oblique (miring)

  • Manus: carpus, metacarpus (the proper hand ), dan jari-jari (digiti). Ossa carpalia: 2 baris (proximal dan distal) masing-masing terdapat 4 tulang. Ossa carpalia bersendi dengan:

    a) satu sama lain pada articulationes intercarpales; b) di proximal dengan radius (art. radiocarpalis)c) dengan tulang-tulang metacarpalia pada articulationes carpometacarpales. Ossa carpalia di posteriorbawah kulit, di anteriorthenar, hypothenar, tendo-tendo

  • The proper hand (metacarpus),

    Art. carpometacarpales Art. intermetacarpales (ke-2 sd. 5), Art. metacarpophalangealeDigiti :

    primus/pollex, secundus/index, digitus medius/tertius, anularis/quartus dan minimus/quintus. phalanges: proximalis, medius, distalis kecuali pollexArticulationes metacarpophalangeales. Articulationes interphalangeales.

  • SURFACE ANATOMYClavicula:

    Teraba, berkelok, konkaf 1/3 lateral, konveks 2/3 medial. Ujung lateral-acromion scapulaUjung medial-manubrium sterniPapilla mammaria

    Posisinya bervariasi, SIC IV dekat art. costochondralis, medial linea midclavicularis

  • Surface anatomycontdFossa infraclavicularis 1/3 lateral clavicula.

    M. pectoralis major di medial fossaM. deltoideus di lateralProcessus coracoideus scapula sedikit lateral tertutup m. deltoideus, kira-kira 2-3 cm di bawah clavicula. Art. acromioclavicularis

    Subcutaneus, datar, di ujung bahuLateral claviculaTeraba cekungan sebelum ada acromion (acron=puncak; omos=bahu).

  • Surface anatomycontdAxilla:

    Abduksi brachium Lipatan anterior m. pectoralis major Lipatan posterior latissimus dorsi dan m. teres major tebal, roundedM. latissimus dorsilengan atas melawan suatu tahanan.Margo lateral scapula dapat diraba pada dinding posteriorMedial costae & m. serratus anteriorLateralm. biceps brachii & m. coracobrachialis Beberapa saraf-saraf besar dapat dirasakan (rolled)A. axillaris dapat dirasakan denyutnya

  • Surface anatomycontdHumerus

    Caput humeri bagian atas axillalateral Batas lateral costa I medialEpicondylus medialis lebih menonjolSupinasiepycondylus lateral di anterior, caput posteromedialAnterior, lateral, dan posterior ditutupi m. deltoideusAnterior bawah-m. biceps brachii dan m. brachialis

  • Surface anatomycontdFossa cubiti

    Tendo m. biceps brachiiDenyutan a. brachialis di medialN. medianus teraba di posteromedialMunculkan vena-vena superficialis, catatlah beberapa variasi posisi v. basilica dan v. cephalicaFleksi penuh art. cubiti

    Proc. coronoideusfossa coronoidea Ekstensi penuh

    Olecranonfossa olecrani

  • Surface anatomycontdOlecranon

    TriangularMargo posterior ulnaproc.styloideusgaris yang membatasi anteromedial dan posterolateral. Fraktur ulna ?Caput radii teraba sedikit distal dr epicondylus lateralis humeriPronasi-supinasi-kan antebrachiumterasa rotasi lig. anulare radiiProc. styloideus radiidistal lateral

  • Surface anatomycontdTabatiere anatomicum

    Latero-posterior carpus Tendo extensor pollicis longus di medialTendo m. extensor pollicis brevis di lateral Proc. styloideus radii di proximalOs scaphoideum dan os trapezium terabaDenyutan a. radialis di atas os trapezium Proc. styloideus radii lebih distalpetunjuk fraktur radius

  • Surface anatomycontdRadius distal bersendi:

    Di medial dengan ulna (incisura ulnaris), Ujung distal dengan 2 tulang carpalia lateral baris proximal (os scaphoideum dan os lunatum)persendian langsung antebrachium dengan carpusfrakturDorsum manus-metacarpalia & phalanges terabaPalmar manus os pisiforme (medial) & tuberculum ossis scaphoidei (lateral) terlihat dan teraba terutama saat ekstensi penuh art.carpi

  • Surface anatomycontdTendo m. flexor carpi ulnaris dapat dirasakan pada permukaan proximal os pisiformeHamulus ossis hamati teraba dalam-di proximal hypothenar Tuberculum ossis trapezii teraba di proximal thenar Empat tulang yang dapat teraba pada dua baris carpalia permukaan palmaris (os trapezium, os scaphoideum, dan os pisiforme, os hamatum) merupakan tempat melekatnya retinaculum flexorum

  • Surface anatomycontdRetinaculum flexorum

    lapisan tebal pada fascia profunda sbg katrol/tali penghalangmemelihara cekungan palmaris (sulcus carpi)menjadi tunnel dilewati tendo-tendo flexores dan n. medianus menuju manusKulit tengah palmaris terikat kuat pada lapisan tebal fascia profunda di bawahnya (aponeurosis palmaris)Di distal dengan fascia phalanges, dan di proximal dengan retinaculum flexorum dan tendo m. palmaris longus. Tendo m. palmaris longus masuk palmar manus di superficial retinaculum flexorum

  • Surface anatomycontdLipatan kulit palmar distal terletak sedikit proximal dari art. metacarpophalangeale. Ketika mengepal, ujung distal caput metacarpalia akan terlihat jelas pada permukaan posteriorPollex:

    hanya memiliki dua phalangeskukunya menghadap lateral flexi arahnya ke medialextensi arahnya ke lateraladduksi arahnya mendekati index, abduksi arahnya ke anterior. Os metacarpale I dapat bergerak bebas dengan bagian dasar art. carpometacarpalis pollicis

  • Surface anatomycontdSudut flexi:

    art. metacarpophalangealis pollicis < 90index dan digitus medius 90digitus anularis & minimus > 90art. interphalangealis pollicis 90 art. interphalangealis proximalis jari lain > 90, distalis-nya < 90. Ujung-ujung phalanges II-V akan menyentuh palmar manus secara bersama-sama walaupun panjangnya berbeda-beda.

  • Surface anatomycontdBuka lebar-lebar jari dan lekukkan palmar manus seolah-olah sedang memegang bola besar

    Tampak cekungan antara bagian proximal thenar dan hypothenar adalah tanda posisi retinaculum flexorum. Kerutan kulit di bagian medial hypothenar adalah hasil kontraksi m. palmaris brevis yang mengerutkan kulit di atas hypothenar sehingga menjadi bantalan saat menggenggam