24
BAB V ANALISA DAN INTERPRETASI DATA 5.1 Interpretasi Data 5.1.1 Antropometri Antropometri adalah suatu bidang pelajaran yang khusus mempelajari tentang dimensi tubuh manusia. Antropometri digunakan untuk sebagai pertimbangan ergonomis dalam suatu perancangan (desain) produk atau pun sistem kerja yang memerlukan manusia. Dalam praktikum ergonomi modul 1 ini kita melakukan pengukuran terhadap beberapa antropometri manusia, yaitu antropometri tubuh, tangan, kaki, kepala, dan antropometri dinamis. Dari hasil praktikum diperoleh data sebanyak 92 data yang berasal dari mahasiswa Teknik Industri 2011 Universitas Trunojoyo Madura. Data-data antropometri tersebut mempunyai beberapa perbedaan dalam segi ukuran untuk dimensi- dimensi yang diukur. Hal tersebut disebabkan karena beberapa faktor, antara lain: 1. Perbedaan usia Data yang diambil adalah data dari mahasiswa TI UTM yang mempunyai perbedaan usia, perbedaan umur tersebut dapat menyebabkan perbedaan ukuran dari dimensi-dimensi yang diukur. 2. Jenis kelamin Data yang dipakai adalah data dari mahasiswa (pria) dan mahasiswi (wanita) yang mempunyai perbedaan ukuran yang cukup signifikan yang disebabkan karena perbedaan jenis kelamin.

BAB V

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: BAB V

BAB V

ANALISA DAN INTERPRETASI DATA

5.1 Interpretasi Data

5.1.1 Antropometri

Antropometri adalah suatu bidang pelajaran yang khusus

mempelajari tentang dimensi tubuh manusia. Antropometri digunakan

untuk sebagai pertimbangan ergonomis dalam suatu perancangan

(desain) produk atau pun sistem kerja yang memerlukan manusia.

Dalam praktikum ergonomi modul 1 ini kita melakukan pengukuran

terhadap beberapa antropometri manusia, yaitu antropometri tubuh,

tangan, kaki, kepala, dan antropometri dinamis. Dari hasil praktikum

diperoleh data sebanyak 92 data yang berasal dari mahasiswa Teknik

Industri 2011 Universitas Trunojoyo Madura. Data-data antropometri

tersebut mempunyai beberapa perbedaan dalam segi ukuran untuk

dimensi-dimensi yang diukur. Hal tersebut disebabkan karena beberapa

faktor, antara lain:

1. Perbedaan usia

Data yang diambil adalah data dari mahasiswa TI UTM yang

mempunyai perbedaan usia, perbedaan umur tersebut dapat

menyebabkan perbedaan ukuran dari dimensi-dimensi yang diukur.

2. Jenis kelamin

Data yang dipakai adalah data dari mahasiswa (pria) dan mahasiswi

(wanita) yang mempunyai perbedaan ukuran yang cukup signifikan

yang disebabkan karena perbedaan jenis kelamin.

3. Suku bangsa

Mahasiswa/i UTM berasal dari banyak suku bangsa misalkan Madura

dan Jawa. Hal ini juga menyebabkan adanya perbedaan ukuran

dimensi tubuh.

4. Pakaian

Cara berpakaian antara yang berpakaian rapi dan yang tidak rapi akan

menyebabkan perbedaan pada saat pengukuran.

Page 2: BAB V

5. Cara pengukuran

Ketelitian saat melakukan pengukuran antara orang yang 1 dengan

yang lainnya berbeda sehingga mempengaruhi hasil pengukuran.

5.1.1.1 Data Antropometri Tubuh

Jumlah terbesar terletak pada dimensi ke 24 yaitu sebesar 183493

Rata-rata terbesar terletak pada dimensi ke 24 yaitu sebesar 2016,4

Standart deviasi terbesar terletak pada dimensi ke 25 yaitu sebesar

324,07

a. Anthropometri tubuh pada pria

Jumlah terbesar terletak pada dimensi ke 24 yaitu sebesar 139548

Rata-rata terbesar terletak pada dimensi ke 24 yaitu sebesar 2022,4.

Standart deviasi terbesar terletak pada dimensi ke 25 yaitu sebesar

342,03.

b. Anthropometri tubuh pada wanita

Jumlah terbesar terletak pada dimensi ke 24 yaitu sebesar 46085

Rata-rata terbesar terletak pada dimensi ke 24 yaitu sebesar 1920

Standart deviasi terbesar terletak pada dimensi ke 7 yaitu sebesar

264,19

5.1.1.2 Data Antropometri Tangan

Jumlah terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar 17447

Rata-rata terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar 191,7

Standart deviasi terbesar terletak pada dimensi ke 18 yaitu sebesar

148,06

Anthropometri tangan pada pria

Jumlah terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar 13317.

Rata-rata terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar 193

Standart deviasi terbesar terletak pada dimensi ke 18 yaitu sebesar

171,41

Anthropomerti tangan pada wanita

Jumlah terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar 4130

Rata-rata terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar 172.

Standart terbesar terletak pada dimensi ke 17 yaitu sebesar 51,4

5.1.1.3 Data Antropometri Kaki

Jumlah terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar 21577

Page 3: BAB V

Rata-rata terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar 17,226

Standart deviasi terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar

237,11

a. Anthropometri Kaki pada pria

Jumlah terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar 16196

Rata-rata terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar 234,7

Standart deviasi terbesar terletak pada dimensi ke 2 yaitu sebesar 15,72

b. Anthropomerti Kaki pada wanita

Jumlah terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar 5381

Rata-rata terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar 224,21

Standart deviasi terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar 14,7

5.1.1.4 Data Antropometri Kepala

Jumlah terbesar terletak pada dimensi ke 3 yaitu sebesar 22663

Rata-rata terbesar terletak pada dimensi ke 3 yaitu sebesar 251,81

Standart deviasi terbesar terletak pada dimensi ke 12 yaitu sebesar

251,81

a. Anthropometri Kepala pada pria

Jumlah terbesar terletak pada dimensi ke 3 yaitu sebesar 16986

Rata-rata terbesar terletak pada dimensi ke 3 yaitu sebesar 246,2

Standart deviasi terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar

33,332

b. Anthropomerti Kepala pada wanita

Jumlah terbesar terletak pada dimensi ke 3 yaitu sebesar 6002

Rata-rata terbesar terletak pada dimensi ke 3 yaitu sebesar 250

Standart deviasi terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar

32,17.

5.1.1.5 Data Antropometri Dinamis

Jumlah terbesar tereletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar 13775

Rata-rata terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar 151,4

Standart deviasi terbesar terletak pada dimensi ke 3 yaitu sebesar 17,04

a. Anthropometri Dinamis pada pria

Jumlah terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar 10095

Rata-rata terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar 146,3

Standart deviasi terbesar terletak pada dimensi ke 3 yaitu sebesar 16,04

Page 4: BAB V

b. Anthropomerti Dinamis pada wanita

Jumlah terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar 3680.

Rata-rata terbesar terletak pada dimensi ke 1 yaitu sebesar 153,3

Standart deviasi terbesar terletak pada dimensi ke 3 yaitu sebesar

18,53.

5.1.2 Uji Keseragaman Data Antropometri

Uji keseragaman adalah suatu pengujian yang dilakukan untuk

mengetahui bahwa tidak ada data yang terlalu besar atau terlalu kecil dan

jauh menyimpang dari garis normal data (nilai rata-rata).

Asumsi :

a. Jika data tidak berada diatas garis UCL atau tidak berada dibawah garis

LCL atau tidak sama dengan garis UCL dan LCL, maka diasumsikan

bahwa data tersebut seragam.

b. Jika data berada diatas garis UCL atau berada dibawah garis LCL atau

sama dengan garis UCL dan LCL, maka diasumsikan bahwa data

tersebut tidak seragam.

5.1.2.2 Uji Keseragaman Data Antropometri Tubuh

Tabel 1.5.47 Tabel Keseragaman Data Antropometri Tubuh

No Dimensi UCL LCL Average Kesimpulan Keterangan (data out layer)

1 D1 1,799.8028 1423.497 1611.65 data seragam

2 D2 1698.6395 1289.203 1493.921 data tidak seragam 1,2

3 D3 1536.2836 1146.616 1341.45 data seragam

4 D4 1123.2821 855.4021 989.3421 data tidak seragam 10,36

5 D5 782.565 549.7508 666.1579 data tidak seragam 17,18

6 D6 1257.8246 574.4754 916.15 seragam

7 D7 1162.0236 437.2264 799.625 seragam

8 D8 443.9045 0 135.8947 data tidak seragam 16

9 D9 295.679 128.9417 212.3103 data tidak seragam 5,6,15,16,17,18,21,32,33,38,39

10 D10 217.1572 52.9968 135.075 seragam

11 D11 653.1007 418.2506 535.6757 data tidak seragam 12,19,32

12 D12 537.345 320.3392 428.8421 data tidak seragam 19,32

13 D13 584.068 422.2478 503.1579 data tidak seragam 8,22

14 D14 479.3805 367.564 423.4722 data tidak seragam 3,15,18,20,31

15 D15 485.0598 320.9402 403 data tidak seragam 13,15

16 D16 395.9804 224.9386 310.4595 data tidak seragam 15,16,18

17 D17 323.9408 95.854 209.8974 data tidak seragam 9

18 D18 270.8857 106.5032 188.6944 data tidak seragam 15,16,22,28

19 D19 529.1788 354.137 441.6579 data tidak seragam 15,16

20 D20 210.6721 133.4304 172.0513 data tidak seragam 22

21 D21 208.0257 154.5198 181.2727 data tidak seragam 11,15,16,19,20,21,25

22 D22 107.0903 59.234 83.1622 data tidak seragam 15,16,35

23 D23 2009.3416 1329.869 1669.605 data tidak seragam 9,16

24 D24 2233.7829 1759.947 1996.865 data tidak seragam 15,16,28

25 D25 1892.6241 1034.098 1463.361 data tidak seragam 1,2,15,16

26 D26 825.3951 500.6049 663 data tidak seragam 7,8

Page 5: BAB V

Analisa Uji Keseragaman Data Anthropometri Tubuh

1. Dimensi yang seragam adalah dimensi yang data di out layernya tidak

ada (kosong). D1, D3, D6 dst.

2. Dimensi yang tidak seragam adalah dimensi yang data di out layernya

ada. D2, D4, D5 dst.

5.1.2.2 Uji Keseragaman Data Antropometri Tangan

Tabel 1.5.48 Tabel Data Antropometri Tangan

No Dimensi UCL LCL Average Kesimpulan Keterangan (data out layer)

1 D1 203.679 152.3736 178.0263 data tidak seragam 36,372 D2 116.4363 86.878 101.6571 data tidak seragam 9,27,28,37,393 D3 73.7929 53.6429 63.7179 data tidak seragam 194 D4 87.1113 37.3887 72.25 data seragam5 D5 92.4729 65.4771 78.975 data seragam6 D6 89.4815 55.6685 72.575 data seragam7 D7 75.186 40.964 58.075 data seragam8 D8 28.3068 13.3342 20.8205 data tidak seragam 79 D9 26.2145 7.3239 16.7692 data tidak seragam 1310 D10 25.0383 11.8848 18.4615 data tidak seragam 1511 D11 20.7419 8.8478 14.7949 data tidak seragam 3512 D12 99.3786 57.5214 78.45 data seragam13 D13 127.4771 66.1229 96.8 data seragam14 D14 37.2212 10.3216 23.7714 data tidak seragam 15,30,31,32,3315 D15 62.5698 13.8513 38.2105 data tidak seragam 30,3116 D16 66.3681 29.2985 47.8333 data tidak seragam 27,30,34,3617 D17 232.8861 166.6764 199.7813 data tidak seragam 7,8,12,15,16,32,33,3718 D18 236.2117 63.7383 149.975 data seragam19 D19 92.9368 45.9382 69.4375 data tidak seragam 13,14,15,16,19,20,32,33

Analisa Uji Keseragaman Data Anthropometri Tangan

1. Dimensi yang seragam adalah dimensi yang data di out layernya

kosong. D4, D5, D6 dst.

2. Dimensi yang tidak seragam adalah dimensi yang data din out

layernya ada. D1,D2,D3 dst.

.

Page 6: BAB V

5.1.2.3 Uji Keseragaman Data Antropometri Kaki

Tabel 1.5..49 Tabel Data Antropometri Kaki

No Dimensi UCL LCL Average Kesimpulan Keterangan (data out layer)

1 D1 280.3916 196.993 238.6923 data tidak seragam 392 D2 209.7531 132.4469 171.1 data seragam3 D3 233.0809 162.3191 197.7 data seragam4 D4 111.5702 68.8914 90.2308 data tidak seragam 195 D5 81.2464 34.7536 58 data seragam6 D6 88.7361 44.2382 66.4872 data tidak seragam 197 D7 94.7085 27.4915 61.1 data seragam8 D8 81.9155 17.8345 49.875 data seragam

Analisa Uji Keseragaman Data Anthropometri Kaki

1. Dimensi yang seragam adalah dimensi yang data di out layernya

kosong. D2, D3, D5 dst.

2. Dimensi yang tidak seragam adalah dimensi yang data di out layernya

ada. D1, D4, D6.

5.1.2.4 Uji Keseragaman Data Antropometri Kepala

Tabel 1.5.50 Tabel Data Antropometri Kepala

No Dimensi UCL LCL Average Kesimpulan Keterangan (data out layer)

1 D1 247.5973 124.7527 186.175 data seragam2 D2 214.6291 123.1145 168.8718 data tidak seragam 203 D3 338.9301 169.3199 254.125 data seragam4 D4 286.1157 166.1343 226.125 data seragam5 D5 194.166 77.184 135.675 data seragam6 D6 121.9261 49.495 85.7105 data tidak seragam 17,187 D7 230.2083 106.5097 168.359 data tidak seragam 58 D8 170.3193 68.4499 119.8346 data tidak seragam 189 D9 225.8052 110.5025 168.1538 data tidak seragam 12

10 D10 99.6435 47.6196 73.6316 data tidak seragam 12,1711 D11 215.2645 109.1971 162.2308 data tidak seragam 1212 D12 269.9384 119.9616 194.95 data seragam13 D13 252.0491 122.2509 187.15 data seragam14 D14 79.1625 34.9875 57.075 data seragam

Analisa Uji Keseragaman Data Anthropometri Kepala

1. Dimensi yang seragam adalah dimensi data di out layernya kosong

D1, D3,D4, dst.

2. Dimensi yang tidak seragam adalah dimensi data di out layernya ada.

D2, D6, D8, dst.

5.1.2.5 Uji Keseragaman Data Antropometri Dinamis

Tabel 1.5.51 Tabel Data Antropometri Dinamis

No Dimensi UCL LCL Average Kesimpulan Keterangan (data out layer)

1 D1 177.0996 123.926 150.5128 data tidak seragam 382 D2 70.8819 13.6181 42.25 data seragam3 D3 121.0348 12.9152 66.975 data seragam

Page 7: BAB V

Analisa Uji Keseragaman Data Anthropometri Kepala

1. Dimensi yang seragam adalah dimensi D2 dan D3.

2. Dimensi yang tidak seragam adalah dimensi D1.

5.1.3 Uji Kenormalan Data Antropometri

Bertujuan untuk menguji apakah variabel terikat mempunyai

distribudi normal.

Pada Uji Kenormalan maka yang perlu menjadi point utama adalah :

a. Uji Hipotesa

- H0 = Jika Data rata-rata dimensi antropometri berdistribusi Normal

- H1 = Jika Data rata-rata dimensi antropometri Tidak berdistribusi Normal

b. Cara Pengambilan Keputusan

- Jika Probabilitas (Sig) > 0,05 maka Terima H0

- Jika Probabilitas (Sig) < 0,05 maka Tolak H0

Page 8: BAB V

5.1.3.1 Uji Kenormalan Data Antropometri Tubuh

Tabel 1.5.52 Uji Kenormalan Data Antropometri Tubuh

No Dimensi Sig α Keputusan Kesimpulan1 D1 0.175 0.05 Diterima Ho Berdistribusi Normal2 D2 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal3 D3 0.185 0.05 Diterima Ho Berdistribusi Normal4 D4 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal5 D5 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal6 D6 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal7 D7 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal8 D8 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal9 D9 0.012 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal

10 D10 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal11 D11 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal12 D12 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal13 D13 0.014 0.05 Diterima Ho Tidak Berdistribusi Normal14 D14 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal15 D15 0.026 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal16 D16 0.200 0.05 Diterima Ho Berdistribusi Normal17 D17 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal18 D18 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal19 D19 0.000 0.05 Diterima Ho Tidak Berdistribusi Normal20 D20 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal21 D21 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal22 D22 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal23 D23 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal24 D24 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal25 D25 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal

Analisa Uji Kenormalan Data Anthropometri Tubuh

1. Dimensi yang mempunyai nilai sig > 0,05 (berdistribusi normal) adalah

D1,D3 Dan d16

2. Dimensi yang mempunyai nilai sig < 0,05 (tidak berdistribusi normal)

adalah

D2,D4,D5,D6,D7,D8,D9,D10,D11,D12,D13,D14,D15,D17,D18,D19,

D20,D21,D22,D23,D24,D25, dan D26

Page 9: BAB V

5.1.3.2 Uji Kenormalan Data Antropometri Tangan

Tabel 1.5.53 Uji Kenormalan Data Antropometri Tangan

No

Dimensi Sig α Keputusan Kesimpulan

1 D1 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal2 D2 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal3 D3 0.000 0.05 Ditolak Ho TidakBerdistribusi Normal4 D4 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal5 D5 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal6 D6 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal7 D7 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal8 D8 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal9 D9 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal

10 D10 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal11 D11 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal12 D12 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal13 D13 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal14 D14 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal15 D15 0.001 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal16 D16 0.050 0.05 Ditolak Ho Berdistribusi Normal17 D17 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal18 D18 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal19 D19 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal

Analisa Uji Kenormalan Data Anthropometri Tangan

1. Dimensi yang mempunyai nilai sig > 0,05 (berdistribusi normal) adalah

D16.

2. Dimensi yang mempunyai nilai sig < 0,05 (tidak berdistribusi normal)

adalah D1,D2,D3, D4, D5, D6, D7, D8,D9, D10, D11,

D12,D13,D14,D15,D17,D18 dan D19.

5.1.3.3 Uji Kenormalan Data Antropometri Kaki

Tabel 1.5.54 Uji Kenormalan Data Antropometri Kaki

No Dimensi1 D12 D2 No Dimensi Sig α3 D3 1 D1 0.015 0.054 D4 2 D2 0.041 0.055 D5 3 D3 0.005 0.056 D6 4 D4 0.000 0.057 D7 5 D5 0.000 0.058 D8 6 D6 0.000 0.05

Page 10: BAB V

Analisa Uji Kenormalan Data Anthropometri Kaki

1. Dimensi yang mempunyai nilai sig > 0,05 (berdistribusi normal) adalah

Tidak ada (kosong).

2. Dimensi yang mempunyai nilai sig < 0,05 (tidak berdistribusi normal)

adalah D1, D2, D3,D4, D5, D6, D7, dan D8.

5.1.3.4 Uji Kenormalan Data Antropometri Kepala

Tabel 1.5.55 Uji Kenormalan Data Antropometri Kepala

No Dimensi Sig α Keputusan Kesimpulan1 D1 0.001 0.05 Diterima Ho Tidak Berdistribusi Normal2 D2 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal3 D3 0.003 0.05 Diterima Ho Tidak Berdistribusi Normal4 D4 0.039 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal5 D5 0.003 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal6 D6 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal7 D7 0.002 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal8 D8 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal9 D9 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal

10 D10 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal11 D11 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal12 D12 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal13 D13 0.005 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal14 D14 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi Normal

Analisa Uji Kenormalan Data Anthropometri Kepala

1. Dimensi yang mempunyai nilai sig > 0,05 (berdistribusi normal) adalah

Tidak ada (kosong).

2. Dimensi yang mempunyai nilai sig < 0,05 (tidak berdistribusi normal)

adalah D1,D2, D3, D4, D5, D6, D7 D8, D9, D10, D11 D12, D13 dan

D14.

5.1.3.5 Uji Kenormalan Data Antropometri Dinamis

Tabel 1.5.55 Uji Kenormalan Data Antropometri Dinamis

Dimensi Sig α Keputusan KesimpulanD1 0.002 0.05 Diterima Ho Tidak Berdistribusi NormalD2 0.000 0.05 Ditolak Ho Tidak Berdistribusi NormalD3 0.006 0.05 Diterima Ho Tidak Berdistribusi Normal

Analisa Uji Kenormalan Data Anthropometri Tubuh

1. Dimensi yang mempunyai nilai sig > 0,05 (berdistribusi normal) adalah

Tidak ada (kosong)

2. Dimensi yang mempunyai nilai sig < 0,05 (tidak berdistribusi normal)

adalah D1, D2 dan D3

5.1.4 Perbandingan Data Antropometri

Page 11: BAB V

Data yang dibandingkan adalah data dimensi tubuh pria Indonesia

dengan dimensi tubuh pria Eropa, dan dimensi tubuh wanita Indonesia

dengan dimensi tubuh wanita Eropa. Hal ini bertujuan untuk mengetahui

perbedaan dimensi antara orang Indonesia dan orang Eropa.

5.1.4.1 Perbandingan Dimensi Tubuh Pria

Tabel 1.5.56 Perbandingan Dimensi Tubuh Pria

No DIMENSI TUBUHOrang Eropa Hasil pengukuran

KeteranganX X

1 Tinggi tubuh pada posisi 1740 1616.38 Lebih tinggi orang Eropaberdiri tegak

2 Tinggi mata 1630 1494.30 Lebih tinggi orang Eropa3 Tinggi bahu 1425 1346.30 Lebih tinggi orang Eropa4 Tinggi siku 1090 998.59 Lebih tinggi orang Eropa5 Tinggi genggaman tangan 755 669.60 Lebih tinggi orang Eropa

pada posisi relax kebawah6 Tinggi badan pada 910 889.90 Lebih tinggi orang Indonesia

posisi duduk7 Tinggi mata pada 790 770.87 Lebih tinggi orang Eropa

posisi duduk8 Tinggi bahu pada 595 629.19 Lebih tinggi orang Indonesia

posisi duduk9 Tinggi siku pada 245 302.20 Lebih tinggi orang Indonesia

posisi duduk10 Tebal paha 160 135.00 Lebih tebal orang Eropa11 Jarak dari pantat ke lutut 595 521.30 Lebih panjang orang Eropa12 Jarak dari lipat lutut ke pantat 495 419.60 Lebih panjang orang Eropa13 Tinggi lutut 495 499.60 Lebih tinggi orang Indonesia14 Tinggi lipat lutut 440 420.00 Lebih tinggi orang Eropa15 Lebar bahu 465 410.50 Lebih lebar orang Eropa16 Lebar panggul 360 303.80 Lebih lebar orang Eropa17 Tebal dada 250 204.70 Lebih tebal orang Eropa18 Tebal perut 270 226.60 Lebih tebal orang Eropa19 Jarak dari siku ke ujung jari 475 430.00 Lebih panjang orang Eropa20 Lebar kepala 155 171.60 Lebih lebar orang Indonesia21 Panjang tangan 190 210.59 Lebih panjang orang Indonesia22 Lebar tangan 85 135.87 Lebih lebar orang Indonesia23 Tinggi bentang dari ujung 1790 1669.50 Lebih tinggi orang Eropa

jari tangan kanan ke kiri24 Tinggi pegangan tangan pada

2060 2022.40 Lebih tinggi orang Indonesiaposisi tangan vertikal ke atasdan berdiri tegak

25 Tinggi pegangan tangan pada1245 1408.70 Lebih tinggi orang Indonesiaposisi tangan vertikal ke atas

dan duduk26 Jarak genggaman tangan ke

780 678.90 Lebih tinggi orang Eropa

Dari tabel diatas dapat diketahui bahwa hampir semua dimensi

tubuh pria Eropa lebih dominan dibandingkan dengan pria Indonesia,

sehingga dapat disimpulkan bahwa pria Eropa mempunyai tubuh yang

lebih besar dibandingkan dengan pria Indonesia.

Page 12: BAB V

5.1.4.2 Perbandingan Dimensi Tubuh Wanita

Tabel 1.5.57 Perbandingan Dimensi Tubuh Wanita

No DIMENSI TUBUHOrang Eropa Hasil pengukuran

KeteranganX X

1 Tinggi tubuh pada posisi 1610 1550.60 Lebih tinggi orang Eropaberdiri tegak

2 Tinggi mata 1505 1442.90 Lebih tinggi orang Eropa3 Tinggi bahu 1310 1296.00 Lebih tinggi orang Eropa4 Tinggi siku 1005 965.40 Lebih tinggi orang Eropa5 Tinggi genggaman tangan 720 681.20 Lebih tinggi orang Eropa

pada posisi relax kebawah6 Tinggi badan pada 850 877.13 Lebih tinggi orang Eropa

posisi duduk7 Tinggi mata pada 740 782.30 Lebih tinggi orang Indonesia

posisi duduk8 Tinggi bahu pada 555 623.50 Lebih tinggi orang Indonesia

posisi duduk9 Tinggi siku pada 235 330.50 Lebih tinggi orang Indonesia

posisi duduk10 Tebal paha 155 130.40 Lebih tebal orang Eropa11 Jarak dari pantat ke lutut 570 533.80 Lebih panjang orang Eropa12 Jarak dari lipat lutut ke pantat 480 433.90 Lebih panjang orang Eropa13 Tinggi lutut 500 489.90 Orang Indonesia & Eropa sama14 Tinggi lipat lutut 400 403.42 Lebih tinggi orang Indonesia15 Lebar bahu 395 391.00 Lebih lebar orang Eropa16 Lebar panggul 370 307.80 Lebih lebar orang Eropa17 Tebal dada 250 236.10 Lebih tebal orang Eropa18 Tebal perut 255 207.20 Lebih tebal orang Eropa19 Jarak dari siku ke ujung jari 430 427.50 Lebih panjang orang Eropa20 Lebar kepala 145 176.30 Lebih lebar orang Indonesia21 Panjang tangan 175 175.00 Lebih panjang orang Eropa22 Lebar tangan 75 81.30 Lebih lebar orang Indonesia23 Tinggi bentang dari ujung 1605 1488.00 Lebih tinggi orang Eropa

jari tangan kanan ke kiri24 Tinggi pegangan tangan pada

1905 1920.00 Lebih tinggi orang Eropaposisi tangan vertikal ke atasdan berdiri tegak

25 Tinggi pegangan tangan pada1150 1400.00 Lebih tinggi orang Indonesiaposisi tangan vertikal ke atas

dan duduk26 Jarak genggaman tangan ke

705 645.40 Lebih tinggi orang EropaDari tabel diatas dapat diketahui bahwa hampir semua dimensi

tubuh wanita Eropa lebih dominan dibandingkan dengan wanita

Indonesia, sehingga dapat disimpulkan bahwa wanita Eropa mempunyai

tubuh yang lebih besar dibandingkan dengan wanita Indonesia.

Dari perbandingan dua tabel diatas (pria dan wanita) maka dapat

disimpulkan bahwa dimensi tubuh orang Eropa cenderung lebih besar

dibandingkan dengan dimensi tubuh orang Indonesia.

Page 13: BAB V

5.1.5 Persentil

Persentil merupakan suatu nilai yang menunjukkan persentase tertentu

dari orang yang memiliki ukuran pada atau dibawah nilai tersebut.

Sebagai contoh, persentil ke-95 akan menunjukkan 95% populasi akan

berada pada atau dibawah ukuran tersebut, sedangkan persentil ke-5

akan menunjukkan 5% populasi akan berada pada atau dibawah ukuran

itu. Dalam antropometri, angka persentil ke-95 akan menggambarkan

ukuran manusia yang “terbesar” dan persentil ke-5 sebaliknya akan

menunjukkan ukuran “terkecil”. Bilamana diharapkan ukuran yang mampu

mengakomodasikan 95% dari populasi yang ada, maka diambil rentang

2.5-th dan 97.5-th persentil sebagai batas-batasnya.

.

Page 14: BAB V

5.1.5.1 Persentil Antropometri Tubuh Pria

Tabel 1.5.58 Persentil Antropometri Tubuh Pria

PersentilDimensi (mm)

D1 D2 D3 D4 D5 D6 D7 D8 D9 D10 D11 D12 D13 D14 D15 D16 D17 D18 D19 D20 D21 D22 D23 D24 D25

1%ile 104927 301999 94122 118045 64907 143863 128379 104704 56077 3876 44009 30421 20332 14268 20035 14822 11630 48455 28689 2998 25392 41389 176820 514320 4810112,5%ile 104951 302073 94147 118089 64943 143922 128440 104765 56145 3887 44040 30448 20347 14280 20053 14840 11651 48534 28713 3004 25437 41502 176858 514413 4811355%ile 104972 302137 94169 118126 64973 143973 128492 104817 56204 3896 44066 30471 20360 14291 20068 14855 11669 48602 28735 3010 25475 41600 176892 514493 481243

10%ile 104995 302211 94195 118169 65009 144032 128553 104878 56272 3907 44097 30498 20375 14304 20086 14873 11690 48681 28759 3016 25520 41713 176930 514586 48136850%ile 1616.38 1494.29 1346.3 998.594 669.62 889.841 770.87 629.188 302.2 135 521.3 419.62 499.57 420 410.48 303.8 204.72 226.64 430 171.6 210.59 135.87 1669.52 2022.43 1408.6890%ile 105162 302729 94374 118473 65258 144447 128981 105306 56751 3981 44314 30684 20479 14391 20212 14999 11838 49234 28931 3062 25832 42506 177202 515238 48224495%ile 105185 302803 94400 118516 65293 144506 129042 105367 56819 3992 44345 30711 20494 14404 20230 15017 11859 49313 28955 3068 25876 42619 177241 515331 482368

97,5%ile 105206 302867 94422 118553 65324 144557 129095 105419 56878 4001 44372 30734 20507 14414 20245 15033 11877 49381 28976 3074 25915 42717 177274 515411 482476

5.1.5.2 Persentil Antropometri Tubuh Wanita

Tabel 1.5.59 Persentil Antropometri Tubuh Wanita

PersentilDimensi (mm)

D1 D2 D3 D4 D5 D6 D7 D8 D9 D10 D11 D12 D13 D14 D15 D16 D17 D18 D19 D20 D21 D22 D23 D24 D25 D26

1%ile 127519 112552 97479 54824 80747 253527 2E+05 1E+05 63526 3819 44039 15217 22844 27923 16988 13692 16216 24443 15381 4978 1914 860 7E+05 2E+05 4E+05 391862,5%ile 127549 112581 97507 54845 80791 253633 2E+05 1E+05 63596 3830 44069 15230 22861 27949 17004 13709 16241 24487 15394 4989 1918 864 7E+05 2E+05 4E+05 392085%ile 127575 112605 97531 54863 80828 253724 2E+05 1E+05 63657 3839 44096 15241 22876 27971 17018 13723 16263 24525 15406 4998 1922 867 7E+05 2E+05 4E+05 39227

10%ile 127605 112634 97558 54884 80872 253830 2E+05 1E+05 63728 3850 44126 15254 22893 27996 17034 13739 16288 24568 15419 5008 1926 871 7E+05 2E+05 4E+05 3924950%ile 1550.6 1442.9 1296 965.4 681.2 877.13 782.3 623.46 330.46 130.42 533.8 433.88 489.92 403.42 391 307.8 236.13 207.2 427.5 176.33 174.7 81.33 1488 1920 1400 645.490%ile 127816 112834 97751 55029 81176 254572 2E+05 1E+05 64224 3927 44338 15344 23013 28174 17146 13854 16466 24874 15512 5081 1954 899 7E+05 2E+05 4E+05 3940595%ile 127846 112862 97778 55050 81219 254678 2E+05 1E+05 64294 3937 44368 15357 23030 28200 17161 13870 16491 24917 15525 5092 1958 903 7E+05 2E+05 4E+05 39428

Page 15: BAB V

5.1.5.3 Persentil Antropometri Tangan Pria

Tabel 1.5.50 Persentil Antropometri Tangan Pria

PersentilDimensi (mm)

D1 D2 D3 D4 D5 D6 D7 D8 D9 D10 D11 D12 D13 D14 D15 D16 D17 D18

1%ile 19851.39 843.89 373.585 6536 451.04 406 275 47.5 120.9 40.86 43.16 1925 1734.7 320 703 543 9649.5 279212,5%ile 19889.39 847.09 375.813 6566 453.19 408 277 48.4 123.7 41.82 44.43 1933 1741.3 324 710 547 9670.1 279845%ile 19922.18 849.86 377.735 6593 455.05 410 278 49.2 126.2 42.64 45.51 1941 1746.9 328 715 551 9687.8 28038

10%ile 19960.18 853.07 379.963 6623 457.2 412 280 50.2 129 43.6 46.78 1950 1753.5 333 721 555 9708.4 2810050%ile 193 98.362 63.5362 81.159 78.87 71.51 58 20.5 17.83 17.93 14.81 81.13 98.623 28 42.77 47.17 173.72 165.2290%ile 20226.71 875.56 395.587 6835 472.28 427 293 56.9 149 50.3 55.63 2013 1799.6 365 766 586 9852.5 2853995%ile 20264.71 878.77 397.815 6865 474.43 429 295 57.8 151.8 51.26 56.89 2021 1806.2 369 772 591 9873 28601

97,5%ile 20297.5 881.54 399.737 6891 476.29 431 296 58.6 154.3 52.08 58 2029 1811.9 373 778 595 9890.8 2865599%ile 20335.5 884.75 401.965 6922 478.44 433 298 59.6 157.1 53 59.24 2038 1818.4 378 784 599 9911.3 28718

5.1.5.4 Persentil Antropometri Tangan Wanita

Tabel 1.5.51 Persentil Antropometri Tangan Wanita

PersentilDimensi (mm)

D1 D2 D3 D4 D5 D6 D7 D8 D9 D10 D11 D12 D13 D14 D15 D16 D17 D18

1%ile 1382 1118 328 366 522 296 307.1 51.88 61.5 121 53 503 1395 327 532 760 8767 30832,5%ile 1385 1122 330 368 524 297 309.2 52.98 63.2 123 55 506 1400 332 537 766 8786 30915%ile 1387 1126 332 369 526 299 311 53.92 64.6 126 56 508 1405 336 541 771 8802 3098

10%ile 1390 1130 334 371 529 300 313.1 55.02 66.3 128 57 511 1411 341 547 777 8821 310750%ile 172 93 61.3 70.58 78.5 70.1 55.71 19.58 15.8 18.9 16 73.5 91.4 27 40 50.6 173 13590%ile 1411 1162 348 385 546 311 327.8 62.72 78 147 68 529 1451 375 583 817 8952 316695%ile 1414 1167 350 387 549 313 329.9 63.81 79.7 150 69 531 1457 380 588 823 8971 3175

97,5%ile 1417 1170 352 389 551 314 331.7 64.76 81.1 152 70 533 1462 384 592 828 8987 3182

5.1.5.5 Persentil Antropometri Kaki Pria

Tabel 1.5.52 Persentil Antropometri Kaki Pria

PersentilDimensi (mm)

D1 D2 D3 D4 D5 D6 D7 D8

1%ile 3653 2506 2512 681.5 403 836 721 8352,5%ile 3659 2512 2517 684.3 406 840 726 8415%ile 3664 2516 2521 686.8 408 844 730 846

10%ile 3670 2522 2526 689.7 411 849 734 85350%ile 234.7 166.71 194.2 89.1 55.1 70 62.25 50.690%ile 3710 2561 2560 709.8 431 880 765 89795%ile 3716 2567 2564 712.6 433 885 769 903

97,5%ile 3721 2571 2568 715.1 436 889 773 909

Page 16: BAB V

5.1.5.6 Persentil Antropometri Kaki Wanita

Tabel 1.5.53 Persentil Antropometri Kaki Wanita

PersentilDimensi (mm)

D1 D2 D3 D4 D5 D6 D7 D8

1%ile 3262 2175 2436 2009 429 648 581 4512,5%ile 3267 2180 2441 2017 432 652 585 4555%ile 3272 2185 2445 2024 434 656 589 459

10%ile 3277 2190 2449 2033 437 660 593 46350%ile 224.21 161 187 89.08 53.46 60.21 57 44.3890%ile 3315 2225 2483 2092 459 688 620 49095%ile 3320 2230 2488 2101 462 692 624 494

97,5%ile 3325 2234 2492 2108 465 696 627 497

5.1.5.7 Persentil Antropometri Kepala Pria

Tabel 1.5.54 Persentil Antropometri Kepala Pria

PersentilDimensi (mm)

D1 D2 D3 D4 D5 D6 D7 D8 D9 D10 D11 D12 D13 D14

1%ile 3373 2699 5671 4685 2513 1668 4292 1874 5112.6 1215 3009 4895 3589 13242,5%ile 3380 2705 5680 4692 2520 1676 4301 1880 5124.7 1221 3016 4904 3596 13325%ile 3386 2711 5687 4699 2526 1682 4309 1885 5135.2 1226 3022 4912 3602 1339

10%ile 3393 2717 5695 4707 2533 1690 4318 1891 5147.4 1232 3029 4922 3609 134750%ile 179 161.67 246.2 221.23 134 83.36 170.9 116 155.71 73.7 157.8 191.2 184.3 6090%ile 3441 2760 5755 4762 2582 1742 4383 1933 5232.7 1276 3079 4988 3660 140695%ile 3448 2766 5763 4770 2589 1750 4393 1939 5244.9 1282 3086 4997 3667 1415

97,5%ile 3454 2772 5771 4776 2595 1756 4401 1944 5255.4 1288 3092 5006 3673 1422

5.1.5.8 Persentil Antropometri Kepala Wanita

Tabel 1.5.55 Persentil Antropometri Kepala Wanita

PersentilDimensi (mm)

D1 D2 D3 D4 D5 D6 D7 D8 D9 D10 D11 D12 D13

1%ile 5670 5019 5562 3881 2841 2607 3567 3379 4184 1810 4391 4865 33252,5%ile 5681 5030 5570 3888 2849 2617 3575 3389 4193 1818 4402 4874 33325%ile 5692 5040 5577 3893 2855 2625 3582 3399 4201 1826 4412 4882 3337

10%ile 5703 5051 5585 3900 2863 2635 3590 3410 4210 1834 4422 4891 334450%ile 178.5 164.54 250 216 134 99.3 163 117 169 78.58 151 200 18490%ile 5786 5130 5643 3946 2919 2704 3647 3485 4275 1895 4498 4954 339195%ile 5797 5141 5651 3953 2927 2714 3655 3496 4284 1904 4509 4963 3397

97,5%ile 5808 5151 5658 3959 2933 2722 3662 3505 4292 1911 4518 4971 3403

Page 17: BAB V

5.1.5.9 Persentil Antropometri Dinamis Pria

Tabel 1.5.56 Persentil Antropometri Dinamis Pria

PersentilDimensi (mm)

D1 D2 D3

1%ile 1555 453 9052,5%ile 1559 458 9105%ile 1562 462 916

10%ile 1566 466 92150%ile 146 40.67 58.7490%ile 1594 496 96295%ile 1597 500 968

97,5%ile 1601 504 973

5.1.5.10 Persentil Antropometri Dinamis Wanita

Tabel1.5.57 Persentil Antropometri Dinamis Wanita

PersentilDimensi (mm)

D1 D2 D3

1%ile 1505 619 12352,5%ile 1508 624.24 12425%ile 1511 628.76 1247

10%ile 1515 634 125450%ile 153.33 45.417 68.9690%ile 1541 670.78 130295%ile 1544 676 1308

97,5%ile 1547 680.54 1314

Page 18: BAB V

5.1.6 Determining Sample Size

Tabel 1.5.58 Perhitungan sample

Segmen Tubuh (digunakan dalam

contoh kerja)

Segmen Panjang Segmen Berat

(Fraksi H ) (Fraksi W)

Kepala Dan Leher (D1 – D3) 0,17 0,08

Lengan Bawah (D19 – D21) 0,2 0,02

Lengan atas (D8 – D9) 0.2 0,03

Tangan (D21) 0,4 0,05

Kepala, Leher dan Kedua Tangan 0,18

Thorax Dan Perut (D3 – (D12 + D14) 0,3 0,36

Panggul 0,16

Kaki Dan Betis (D14) 0,23 0,05

Paha (D11) 0,24 0,1

Kaki (D12 + D14) 0,33 0,15

Kepala,Leher,Kedua Lengan, Thorax,Perut, dan

Panggul tiga perdelapan

0,6

Satu Kaki dan Panggul Lima Perdelapan 0,25

5.1.7 Perbandingan Segmen Panjang Pengukuran dengan Fraksi

Pengukuran dan Fraksi H Pheasant

Tabel 1.5.59 Perbandingan panjang segmen dengan tabel pheasant

No Nama Segmen μ μ0 Δ δ2 N'

1 Kepala dan Leher (D1-D3) 265.300 0.170 265.130 34.715 1.008

2 Lengan Bawah (D19-D21) 214.600 0.200 214.400 3164.063 2.101

3 Lengan Atas (D3-D9) 1027.200 0.200 1027.000 13868.124 1.210

4 Tangan (D21) 207.700 0.400 207.300 15087.208 6.617

5 Kepala, Leher dan Kedua Lengan

6 Thorax dan Perut (D3-(D12+D14)) 499.900 0.300 499.600 1,367.000 1.088

7 Panggul

8 Kaki dan Betis (D14) 413.300 0.230 413.070 1166.905 1.109

9 Paha (D11) 512.400 0.240 512.160 7199.522 1.439

10 Kaki (D12+D14) 826.1 0.330 825.770 11536.908 1.271

Kepala, Leher, Kedua Lengan,

Thorax , Perut, dan Panggul tiga perdelapan12 Satu Kaki dan Panggul Lima Perdelan

11

Page 19: BAB V

Dalam membandingkan panjang segmen dengan tabel pheasant, yang

diperlukan yaitu standar deviasi dan rata-rata dari setiap dimensi yang

digunakan.