3
“Big Events For Better Future” Latihan Keterampilan dan Manajemen Mahasiswa Tingkat Dasar V atau disingkat LKMM TD V akan diselenggarakan oleh HMDM FTI-ITS. LKMM TD adalah sebuah pelatihan bagi mahasiswa dalam bidang manajemen acara atau kegiatan. Pelatihan ini merupakan kelanjutan dari LKMM Pra TD FTI-ITS yang sebelumnya telah diikuti oleh para peserta LKMM TD V FTI-ITS. Pada LKMM TD kali ini para peserta akan diajarkan bagaimana cara membuat dan memanajemen acara. Karena dipungkuri atau tidak sebagai mahasiswa tentunya kita akan dihadapi dalam suatu kondisi dimana kita harus berperan serta bahkan mengorganisir sebuah kegiatan. Oleh karena itulah diadakan sebuah pelatihan ini, tujuannya adalah agar mahasiswa khususnya mahasiswa ITS memiliki softskill dalam merancang, menata, dan juga menjalankan sebuah kegiatan. LKMM TD V HMDM FTI-ITS sendiri akan diadakan pada tanggal 1, 3, dan 4 Mei 2014 yakni bertepatan pada hari Kamis, Sabtu, dan Minggu. LKMM TD V HMDM FTI-ITS kali ini mengambil tema “Big Events For Better Future”. Tentunya tema tersebut memiliki tujuan dan harapan bagi kelangsungan acara dan Untuk itu mari kita analisis tema yang ditetapkan pada LKMM TD V HMHDM FTI-ITS ini. Dengan mengetahui makna dari suatu kegiatan maka akan lebih mudah suatu kegiatan tersebut untuk dilaksanakan. Kita mulai dengan kata Big, kata ini merupakan kata bahasa inggris yang berdasarkan kamus Inggris-Indonesia karangan John M. Echols dan Hassan Sadily memiliki arti besar. Besar di sini dapat diekspektasikan dengan berbagai macam hal. Namun bila dikaitkan dengan LKMM TD besar disini mungkin berkaitan dengan acara. Acara yang besar atau kegiatan besar, pastinya sebuah kegiatan besar memiliki suatu hal yang menjadi magnet bagi orang lain sehingga dijuluki acara atau kegiatan yang besar. Selain itu besar juga bisa diartikan sebagai besarnya kuantitas pelaksana atau berbagai elemen yang terkait dalam sebuah pembuatan acara. Kata selanjutnya yang tertera pada tema adalah kata events, events sendiri berdasarkan kamus bahasa inggris online memiliki arti peristiwa. Jika kata events yang memiliki makna peristiwa ini dapat juga dimaknai dengan kata acara atau kegiatan. Sehingga bisa diambil kesimpulan jika events adalah acara. Dimana dalam LKMM TD ini acara adalah suatu poin utama dan yang menjadi fokus dalam pelatihan. Karena diharapkan para mahasiswa khususnya mahasiswa ITS akan menghadapi berbagai macam acara, baik sebagai peserta hingga sebagai panitia penyelenggara. Tentunya besar harapan panitia bagi peserta LKMM TD V HMDM FTI-ITS untuk mengaplikasikan apa yang telah didapat setelah mengikuti pelatihan ini. Kata berikutnya adalah for yang menurut kamus bahasaInggirs-Indonesia dari John M. Echols dan Hassan Sadily adalah untuk. Kata untuk sendiri digunakan sebagai kata yang berfungsi dalam menujukan sesuatu. Sehingga kata for dapat diasumsikan tujuan atau suatu hal yang ingin dicapai dikemudain hari oleh pelatihan ini. Kita bergerak pada kata yang keempat dalam tema ini yaitu better. Better sendiri memiliki arti lebih baik dalam bahasa Indonesia. Kata lebih baik ini adalah dua buah kata yang menjadi pembanding dari hal yang mungkin lebih buruk atau kurang baik. Disini yang dimaksud dengan kata lebih baik adalah acara atau kegiatan yang akan dilakukan. Panitia mengharapkan jika Nama : Zakiyyatul Jibillah

Big Events for Better Future (Antem)

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Analisis Tema "Big Event for Better Future"

Citation preview

Page 1: Big Events for Better Future (Antem)

“Big Events For Better Future”Latihan Keterampilan dan Manajemen Mahasiswa Tingkat Dasar V atau disingkat LKMM TD V

akan diselenggarakan oleh HMDM FTI-ITS. LKMM TD adalah sebuah pelatihan bagi mahasiswa dalam bidang manajemen acara atau kegiatan. Pelatihan ini merupakan kelanjutan dari LKMM Pra TD FTI-ITS yang sebelumnya telah diikuti oleh para peserta LKMM TD V FTI-ITS. Pada LKMM TD kali ini para peserta akan diajarkan bagaimana cara membuat dan memanajemen acara. Karena dipungkuri atau tidak sebagai mahasiswa tentunya kita akan dihadapi dalam suatu kondisi dimana kita harus berperan serta bahkan mengorganisir sebuah kegiatan. Oleh karena itulah diadakan sebuah pelatihan ini, tujuannya adalah agar mahasiswa khususnya mahasiswa ITS memiliki softskill dalam merancang, menata, dan juga menjalankan sebuah kegiatan. LKMM TD V HMDM FTI-ITS sendiri akan diadakan pada tanggal 1, 3, dan 4 Mei 2014 yakni bertepatan pada hari Kamis, Sabtu, dan Minggu. LKMM TD V HMDM FTI-ITS kali ini mengambil tema “Big Events For Better Future”. Tentunya tema tersebut memiliki tujuan dan harapan bagi kelangsungan acara dan Untuk itu mari kita analisis tema yang ditetapkan pada LKMM TD V HMHDM FTI-ITS ini. Dengan mengetahui makna dari suatu kegiatan maka akan lebih mudah suatu kegiatan tersebut untuk dilaksanakan. Kita mulai dengan kata Big, kata ini merupakan kata bahasa inggris yang berdasarkan kamus Inggris-Indonesia karangan John M. Echols dan Hassan Sadily memiliki arti besar. Besar di sini dapat diekspektasikan dengan berbagai macam hal. Namun bila dikaitkan dengan LKMM TD besar disini mungkin berkaitan dengan acara. Acara yang besar atau kegiatan besar, pastinya sebuah kegiatan besar memiliki suatu hal yang menjadi magnet bagi orang lain sehingga dijuluki acara atau kegiatan yang besar. Selain itu besar juga bisa diartikan sebagai besarnya kuantitas pelaksana atau berbagai elemen yang terkait dalam sebuah pembuatan acara. Kata selanjutnya yang tertera pada tema adalah kata events, events sendiri berdasarkan kamus bahasa inggris online memiliki arti peristiwa. Jika kata events yang memiliki makna peristiwa ini dapat juga dimaknai dengan kata acara atau kegiatan. Sehingga bisa diambil kesimpulan jika events adalah acara. Dimana dalam LKMM TD ini acara adalah suatu poin utama dan yang menjadi fokus dalam pelatihan. Karena diharapkan para mahasiswa khususnya mahasiswa ITS akan menghadapi berbagai macam acara, baik sebagai peserta hingga sebagai panitia penyelenggara. Tentunya besar harapan panitia bagi peserta LKMM TD V HMDM FTI-ITS untuk mengaplikasikan apa yang telah didapat setelah mengikuti pelatihan ini. Kata berikutnya adalah for yang menurut kamus bahasaInggirs-Indonesia dari John M. Echols dan Hassan Sadily adalah untuk. Kata untuk sendiri digunakan sebagai kata yang berfungsi dalam menujukan sesuatu. Sehingga kata for dapat diasumsikan tujuan atau suatu hal yang ingin dicapai dikemudain hari oleh pelatihan ini. Kita bergerak pada kata yang keempat dalam tema ini yaitu better. Better sendiri memiliki arti lebih baik dalam bahasa Indonesia. Kata lebih baik ini adalah dua buah kata yang menjadi pembanding dari hal yang mungkin lebih buruk atau kurang baik. Disini yang dimaksud dengan kata lebih baik adalah acara atau kegiatan yang akan dilakukan. Panitia mengharapkan jika akan ada sebuah acara yang lebih baik dari acara-acara atau kegiatan-kegatan sebelumnya. Sementara kata yang terakhir adalah future yang berarti masa depan jika dilihat dalam kamus bahasaInggirs-Indonesia dari John M. Echols dan Hassan Sadily. Masa depan adalah hal yang akan terjadi dikemudian hari. Hal-hal yang akan tercipta dikemudian hari karena adanya perbuatan yang kita lakukan di saat ini. Tentunya semua orang menginginkan masa depan yang lebih baik. Tak ada seorangpun yang memiliki keinginan agar masa depannya leih buruk dari imasa sekarang. Begitu pula dengan peserta dan panitia LKMM TD V HMDM FTI-ITS yang berharap suatu hal kedepannya lebih baik.

Tema LKMM TD V HMDM FTI-ITS jelas menarik “Big Events For Betsebuater Future”. Big yang memiliki arti besar, lalu events yang berarti peristiwa atau acara, for yang berarti untuk, better yang dapat diartikan sebagai lebih baik, dan future yang bermakan masa depan. Jika tema itu diartikan maka akan dihasilkan kalimat yang berbunyi “Acara atau peristiwa besar untuk masa depan yang lebih baik”. Dari arti yang dijadikan tema LKMM TD V ini kita dapat menemukan apa yang menjadi harapan para penyelenggara pelatihan ini. Harapannya adalah peserta LKMM TD V HMDM FTI-ITS yang nantinya selama tiga hari akan mendapatkan materi-materi dalam memanajemen acara dengan baik dapat mengimplementasikan apa yang telah diberikan selama tiga hari pelatihan ke dalam keadaan nyata. Serta mewujudkan sebuah acara yang dapat dikategorikan sebagai acara besar untuk menciptakan masa depan khususnya masa depan Himpunan Mahasiswa D3 Teknik Mesin FTI-ITS dan juga Keluarga Mahasiswa ITS agar lebih baik kedepan. Sehingga dapat diambil kesimpulan jika “Big Events For Better Future” disini merupakan suatu upaya untuk memperbaiki kualitas manusia khususnya mahasiswa D3 Teknik Mesin FTI-ITS. Namun di sisi lain adanya “Big Events For Better Future” yang diharapkan adalah sebagai faktor pemicu agar lahirnya generasi-generasi hebat bangsa yang nantinya dapat mengimplementasikan apa yang telah diberi pada masyarakat Indonesia. Dari semua yang telah dipaparkan dapat diambil suatu kesimpulan jika pelatihan ini (LKMM TD V HMDM FTI-ITS) dengan tema yang diangkat yakni “Big Events For Better Future” adalah sebuah sarana yang telah disediakan bagi kita agar menjadi manusia bermanfaat bagi masyarakat indonesia.

Nama : Zakiyyatul JibillahNRP :2113030056

Page 2: Big Events for Better Future (Antem)