11
BERBUAT BAIK KEPADA ORANG TUA

BIRRUL_WALIDAIN_OK1.ppt

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: BIRRUL_WALIDAIN_OK1.ppt

BERBUAT BAIK KEPADA ORANG TUABERBUAT BAIK KEPADA ORANG TUA

Page 2: BIRRUL_WALIDAIN_OK1.ppt

“Kami perintahkan kepada manusia (berbuat baik) kepada dua orang ibu bapaknya; ibu telah

mengandungnya dalam keadaan lemah yang bertambah-tambah, dan menyapihnya dalam dua tahun. Bersyukurlah kepadaKu dan kepada dua

orang ibu bapakmu, hanya kepadaKulah kembalimu“ (Luqman : 14)

Page 3: BIRRUL_WALIDAIN_OK1.ppt

Dan jika keduanya memaksamu untuk mempersekutukan dengan Aku sesuatu yang tidak ada pengetahuanmu tentang itu, maka janganlah

kamu mengikuti keduanya, dan pergaulilah keduanya di dunia dengan baik, dan ikutilah jalan orang yang kembali kepadaKu, kemudian hanya kepadaKulah

kembalimu, maka Kuberitakan kepadamu apa yang telah kamu kerjakan"(Luqman : 15)

Page 4: BIRRUL_WALIDAIN_OK1.ppt

Dan Tuhanmu telah memerintahkan supaya

kamu jangan menyembah selain Dia dan hendaklah kamu berbuat pada ibu

bapakmu dengan sebaik-baiknya. Jika salah seorang

diantara keduanya atau kedua-duanya sampai berumur lanjut dalam

pemeliharaanmu, maka sekali-kali janganlah kamu

mengatakan kepada keduanya perkataan "ah"

dan janganlah kamu membentak mereka dan

ucapkanlah kepada mereka perkataan yang mulia“

(Al Israa’ 23)

Page 5: BIRRUL_WALIDAIN_OK1.ppt

"Dan rendahkanlah dirimu terhadap mereka berdua dengan penuh kesayangan dan ucapkanlah : "Wahai Tuhanku, kasihilah mereka keduanya, sebagaimana

mereka berdua telah mendidik aku waktu kecil".(Al Israa’ 24)

Page 6: BIRRUL_WALIDAIN_OK1.ppt

Dari Abi Hurairah berkata : Ada seorang lelaki datang

kepada Nabi SAW dan bertanya :"Ya Rasul Allah,

apakah perintahmu padaku? Nabi bersabda:"Berbaktilah kepada ibumu", kemudian

orang tadi kembali bertanya kepada Nabi sepeti tadi, Nabi

bersabda: "Berbaktilah kepada ibumu"; kemudian orang tadi bertanya lagi,

Nabi bersabda : "Berbaktilah kepada ibumu". Kemudian orang tadi bertanya yang keempat kalinya dan Nabi bersabda : "Berbaktilah

kepada ayahmu" (Hadits Riwayat Bukhori dan

Muslim

Page 7: BIRRUL_WALIDAIN_OK1.ppt

Dari Abi Usaid Malik bin Rabii'ah Assaidi, ia berkata :"Pada suatu

ketika kami sedang bersama disisi Rasulullah SAW datanglah

seorang lelaki dari Bani Salamah seraya bertanya :"Ya

Rasulullah masih adakah sesuatu kebaikan yang boleh

saya kerjakan untuk ibu bapak saya sesudah matinya?".

Rasulullah bersabda : "Ya, ada yaitu sembahyang atas

(jenazah) nya, memintakan ampun baginya, melaksanakan

janjinya, menghormati sahabatnya dan menyambung

famili yang dikenal karena kedua orang tuanya"

(HR Abu Dawud)

Page 8: BIRRUL_WALIDAIN_OK1.ppt

Dari Abi Bakrah r.a berkata :"Nabi

Muhammad SAW bersabda :"Maukah

aku tunjukkan kepadamu tentang dosa yang paling

besar?, Nabi bersabda sampai tiga kali.

Sahabat menjawab :"Mau ya Rasulullah". Nabi bersabda :"Ialah

menyekutukan Allah dan menyakiti kepada

kedua orang tua".

Page 9: BIRRUL_WALIDAIN_OK1.ppt

"Setiap dosa mungkin ditangguhkan siksanya

sesuai dengan kehendak Allah SWT sampai hari

kiamat kecuali dosa terhadap ibu bapak.

Maka sesungguhnya Allah SWT akan menyegerakan

siksa atas orang yang berdosa terhadap orang

tua pada waktu hidupnya sebelum mati".

(HR Ath-Thabrani)

Page 10: BIRRUL_WALIDAIN_OK1.ppt

"Jika seorang pemuda memuliakan/menghormati orang tua karena usianya, maka Allah telah menentukan

baginya orang yang akan menghormati kepadanya pada hari tuanya". (HR Tirmidzi)

Page 11: BIRRUL_WALIDAIN_OK1.ppt

Ridho Tuhan (tergantung) ridho

kedua orang tua dan kemurkaanNya (tergantung)

kemurkaan keduanya". (HR Ath-Thabrani)

"Berbaktilah kepada orang tuamu, maka akan berbakti anak-anakmu kepadamu".

(HR Thabrani)