1
UKL-UPL Budidaya Tanaman Perkebunan Tahunan Kelapa Sawit dan Unit Pengolahannya PT. Sandika Darma Abadi 69 D. Jumlah dan Jenis Izin Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan Hidup (PPLH) Dari kegiatan yang rencana akan dilakukan oleh PT Sandika Darma Abadi pada tahap konstruksi dan operasi yaitu akan menghasilkan limbah padat dan cair yang merupakan kategori limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (B3), Dimana dalam pengelolaan limbah B3 tersebut harus sesuai dengan pedoman dan petunjuk berdasarkan Peraturan Menteri Lingkungan Hidup No. 18 tahun 2009 tentang Pengelolaan Limbah Bahan Berbahaya Dan Beracun, sehingga dalam kegiatan Budidaya Tanaman Perkebunan Tahunan Kelapa Sawit dan Unit Pengolahannya PT. Sandika Darma Abadi memerlukan izin pengelolaan limbah B3 tersebut seperti : 1. Izin penyimpanan sementara; 2. Izin pengumpulan; Selain izin tersebut di atas izin PPLH yang lain adalah : 1. Izin Pemanfaatan air limbah untuk aplikasi ke tanah Izin PPLH tersebut terkait dengan kegiatan penanganan limbah cair dan padat yang dihasilkan oleh unit pengolah atau pabrik. Dalam penanganan limbah tersebut PT. Sandika Darma Abadi akan membangun Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) dan Land Application.

Jumlah Dan Jenis Izin PPLH UKL - UPL Kebun Dan Pabrik PT. Sandika Darma Abadi

Embed Size (px)

DESCRIPTION

izin PPLH

Citation preview

Page 1: Jumlah Dan Jenis Izin PPLH UKL - UPL Kebun Dan Pabrik PT. Sandika Darma Abadi

UKL-UPL Budidaya Tanaman Perkebunan Tahunan Kelapa Sawit dan Unit Pengolahannya PT. Sandika Darma Abadi 69

D. Jumlah dan Jenis Izin Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan Hidup (PPLH)

Dari kegiatan yang rencana akan dilakukan oleh PT Sandika Darma Abadi pada

tahap konstruksi dan operasi yaitu akan menghasilkan limbah padat dan cair

yang merupakan kategori limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (B3), Dimana

dalam pengelolaan limbah B3 tersebut harus sesuai dengan pedoman dan

petunjuk berdasarkan Peraturan Menteri Lingkungan Hidup No. 18 tahun 2009

tentang Pengelolaan Limbah Bahan Berbahaya Dan Beracun, sehingga dalam

kegiatan Budidaya Tanaman Perkebunan Tahunan Kelapa Sawit dan Unit

Pengolahannya PT. Sandika Darma Abadi memerlukan izin pengelolaan limbah

B3 tersebut seperti :

1. Izin penyimpanan sementara;

2. Izin pengumpulan;

Selain izin tersebut di atas izin PPLH yang lain adalah :

1. Izin Pemanfaatan air limbah untuk aplikasi ke tanah

Izin PPLH tersebut terkait dengan kegiatan penanganan limbah cair dan padat

yang dihasilkan oleh unit pengolah atau pabrik. Dalam penanganan limbah

tersebut PT. Sandika Darma Abadi akan membangun Instalasi Pengolahan Air

Limbah (IPAL) dan Land Application.