kehmilan

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/19/2019 kehmilan......

    1/23

    Posts filed under ‘KEHAMILAN’

    [BLIGHTED OVUM Ke!"#il"n Koson$

    Blighted ovum adalah keadaan dimana seorang wanita merasa hamil tetapi tidak ada bayi di

    dalam kandungan. Seorang wanita yang mengalaminya juga merasakan gejala-gejala kehamilan

    seperti terlambat menstruasi, mual dan muntah pada awal kehamilan (morning sickness), payudara mengeras, serta terjadi pembesaran perut, bahkan saat dilakukan tes kehamilan baik

    test pack maupun laboratorium hasilnya pun positif.

    ada saat konsepsi, sel telur (ovum) yang matang bertemu sperma. !amun akibat berbagai faktor 

    maka sel telur yang telah dibuahi sperma tidak dapat berkembang sempurna, dan hanya terbentuk  plasenta yang berisi cairan. "eskipun demikian plasenta tersebut tetap tertanam di dalam rahim.

    lasenta menghasilkan hormon #$% (human chorionic gonadotropin) dimana hormon ini akan

    memberikan sinyal pada indung telur (ovarium) dan otak sebagai pemberitahuan bahwa sudahterdapat hasil konsepsi di dalam rahim. #ormon #$% yang menyebabkan munculnya gejala-

    gejala kehamilan seperti mual, muntah, ngidam dan menyebabkan tes kehamilan menjadi positif.&arena tes kehamilan baik test pack maupun laboratorium pada umumnya mengukur kadar

    hormon #$% (human chorionic gonadotropin) yang sering disebut juga sebagai hormonkehamilan.

    #ingga saat ini belum ada cara untuk mendeteksi dini kehamilan blighted ovum. Seorang wanita

     baru dapat diindikasikan mengalami blighted ovum bila telah melakukan pemeriksaan 'S%transvaginal. !amun tindakan tersebut baru bisa dilakukan saat kehamilan memasuki usia -

    minggu. Sebab saat itu diameter kantung kehamilan sudah lebih besar dari * milimeter sehingga

     bisa terlihat lebih jelas. +ari situ juga akan tampak, adanya kantung kehamilan yang kosong dan

    tidak berisi janin.

    &arena gejalanya yang tidak spesifik, maka biasanya blighted ovum baru ditemukan setelah akan

    tejadi keguguran spontan dimana muncul keluhan perdarahan. Selain blighted ovum, perut yang

    membesar seperti hamil, dapat disebabkan hamil anggur (mola hidatidosa), tumor rahim atau

     penyakit usus.

    Sekitar blighted ovum disebabkan kelainan kromosom dalam proses pembuahan sel telur

    dan sperma. nfeksi /01$#, rubella dan streptokokus, penyakit kencing manis (diabetes

    mellitus) yang tidak terkontrol, rendahnya kadar beta #$% serta faktor imunologis sepertiadanya antibodi terhadap janin juga dapat menyebabkan blighted ovum. 1isiko juga meningkat

     bila usia suami atau istri semakin tua karena kualitas sperma atau ovum menjadi turun.

    2ika telah didiagnosis blighted ovum, maka tindakan selanjutnya adalah mengeluarkan hasil

    konsepsi dari rahim (kuretase). #asil kuretase akan dianalisa untuk memastikan apa penyebab blighted ovum lalu mengatasi penyebabnya. 2ika karena infeksi maka dapat diobati sehingga

    kejadian ini tidak berulang. 2ika penyebabnya antibodi maka dapat dilakukan program

    imunoterapi sehingga kelak dapat hamil sungguhan.

    http://bidansherly.wordpress.com/2010/09/01/blighted-ovum-kehamilan-kosong/http://bidansherly.wordpress.com/2010/09/01/blighted-ovum-kehamilan-kosong/

  • 8/19/2019 kehmilan......

    2/23

    'ntuk mencegah terjadinya blighted ovum, maka dapat dilakukan beberapa tindakan pencegahan

    seperti pemeriksaan /01$#, imunisasi rubella pada wanita yang hendak hamil, bila menderita

     penyakit disembuhkan dulu, dikontrol gula darahnya, melakukan pemeriksaan kromosomterutama bila usia di atas 34 tahun, menghentikan kebiasaan merokok agar kualitas sperma5ovum

     baik, memeriksakan kehamilan yang rutin dan membiasakan pola hidup sehat.

    1ead more6 http655doktersehat.com57855785895:i;ang harus dilakukan adalah6

    "engukur B" (Body "ass nde;) untuk mengetahui apakah kita over atau underweight.$aranya6 bb dibagi tb7, satuannya dalam metriks (kg5m7). Bisa juga mengukur lemak, pake

    alat lebih canggih oleh ahlinya. !ormal lemak buat perempuan adalah 77-74. enghitungan

    lain lagi bagi mereka yang punya Dtulang gedeE

    &emudian bandingkan dengan tabel kenaikan bb untuk hamil6B" &las /otal naik trimester * trimester 753

    obesitas *4-7 lbs * lb5m .4 lb5w

    hamil kembar - 34-9 lbs F -

    ada kasusku, bb awal6 **.4lb, tinggi 4.3G. B"H9., klasHunderweight. Seharusnya total naik  bb6 34-9. ada bulan 4.4 sudah naik 37lbs, waw hihihi mefet banget ya

    &enapa harus diketahuiC @pa sih efeknyaC aling utama berpengaruh adalah pada kondisi

    sebelum kehamilan. #ubungannya sih dengan fertility. erempuan yang under-overweightnya

    e;trim, cenderung gak vertil. Banyak penjelasannya.

    +alam kehamilan, usahakan agar6&eep on track. BB naik seperlunya. &enapaC >a kan kita hamil, ada bayi yang berkembang

    ditubuh kita, masa bb kita ga naik.&ebanyakan naik bb ketika hamil bisa berakibat gestational diabet dan preeclampsia, m5c dan birth deffect. 2angan diet ketika hamil, bisa menyebabkan hormon tidak stabil. Syerem yaC ya,

    yang syerem7 harus diketahui agar kita waspada. /anggung jawab orang hamil gede ya

    &ebanyakan naik bb ketika hamil, berpotensi obesitas beberapa tahun sesudahnya.

    http://bidansherly.wordpress.com/2010/09/01/blighted-ovum-kehamilan-kosong/#respondhttp://bidansherly.wordpress.com/2010/09/01/blighted-ovum-kehamilan-kosong/#respondhttp://bidansherly.wordpress.com/2009/07/28/kenaikan-berat-badan-selama-hamil/http://bidansherly.wordpress.com/2010/09/01/blighted-ovum-kehamilan-kosong/#respondhttp://bidansherly.wordpress.com/2009/07/28/kenaikan-berat-badan-selama-hamil/

  • 8/19/2019 kehmilan......

    3/23

     !amun namun yaaa &alo semuanya sudah normal. ola makan teratur dan rapi, kita juga ga

    lupa e;ercise, trus kok masih gitu aja sih, tetep aja bb ga naik7 atau bbnya naik banyak.

    &embalikan pada diri kita sendiri6- +o we feel fineC &alo kita merasa nyaman, ya oke7 saja.

    - /alk to doctor. "akanya kita harus check-up rutin. +ia ahlinya dan bisa membaca data kita

    secara ilmiah. 0nce s5he said you both fine, so itEs fine. &adang ada juga sih dokternya kalongomong nyebelin, kadang juga mereka nakut7in Djangan begini, ntar begitu, harus begini, biar

     begituE. /api tetep pasti keluar kata76 Dnormal5baik7 sajaE, itu yang kita pegang.

    Sesimple itu kahC %a. "asih ada faktor lain yang ga kalah penting, hihihi

    &omentar orang lain, pertanyaan, tanggapan, tatapan DkekagumanE atau bahkah memelas )

    Iajar ya. &atanya orang hamil itu sensi habis, pengaruh hormon. Sementara urusan bb itu, jangan kata yang hamil, yang ga hamil aja suka tengsin kalo dikomentari penampakannya.

    &asian ya, kecil amat, bayinya kurang makan ntar 

    %ede amaaaat >akin ga kembarC %imana ntar J bulannyaCBbnya ga bole berkurang lohBbnya ga bole kebanyakan naik loh

    Sometime people doesnEt know how rude they words for our moment. Stranger, beloved

    husband, parents, closefriend, or even another pregnant women. /hey could do that. Bikin

     bingung, panik, dan empet juga kadang ya.

    =ha terus aku sendiriC Iaktu hamil pertama, emang gede banget. adahal susah makan, tapi

    emang ga bisa gerak banyak gara7 lower back pain itu. &aki bengkak segede bayi gajah. "uka

    tembem. Iah payah. /api test ini test itu, dokter berkesimpulan aku baik7, ya udah mo gimana

    lagi.#amil kedua ini, baru 4 bulan udah kayak mo melahirkan, hihhi ya, banyak pertanyaan dan

    komentar juga. "inggu 7 udah naik 37 (seharusnya 7lbs saja). #uhu andai hamil bisa si

  • 8/19/2019 kehmilan......

    4/23

    H"l'H"l ("n$ H"rus Di)er!"ti%"n &el"#" H"#il

    #al- hal >ang erlu +iperhatikan dalam "asa &ehamilan 6

    M "akan *-7 piring lebih banyak makanan bergi

  • 8/19/2019 kehmilan......

    5/23

    M endarahan 6 Berbaring diam dan panggil petugas kesehatan.2ika pendarahan terjadi di masa

    akhir kehamilan- setelah bulan, segera pergi ke 1umah Sakit

    M @nemia @kut6 "erasa makin lemah, cepat capek, dan terlihat pucatN harus minta kapsul

  • 8/19/2019 kehmilan......

    6/23

    dalam jumlah besar. P+@ rekomendasi ikan tuna dan ikan ukuran besar ini sebatas *7 ons

     perminggu

    O &eju lunak seperti brie dan camembert, blueveined cheese juga keju dari susu kambing dandomba, serta jangan minum susu yang tidak di pasteurisasi. Semua produk ini mempunyai resiko

    membawa listeria. =isteria tipe bakteri yang mampu menembus plasenta dan menyebabkaninfeksi janin, pada dewasa tidak ada gejala atau seperti flu. =isteria dapat menyebabkan

    keguguran,kelahiran premature, dan keracunan dalam darah. Sebaiknya hindari makanan jenisini sampai melahirkan bayi anda.

    O 2angan minum yang mengandung alcohol dapat menyebabkan kelainan perkembangan pada

     janin ada juga problem emosional pada bayi.

    O "inuman yang mengandung cafein seperti kopi, teh sebaiknya di hindari atau dibatasi karenakopi dapat memperngaruhi berat badan rendah pada bayi, keguguran dan juga cafein mengurangi

     penyerapan

  • 8/19/2019 kehmilan......

    7/23

    60 Minu# Min("% #e#)erl"n-"r )ers"lin"n %el"% 

    Ialau pun Bunda minum sebanyak-banyaknya, minyak tidak akan sampai ke vagina. &arena apa

    yang Bunda minum diserap oleh darah. /idak ada pengaruhnya dengan persalinan.

    70 Hind"ri 2ont$en %"ren" #e#,"!"("%"n )er%e#,"n$"n ."nin

    Benar, rontgen sangat berbahaya terutama pada trimester pertama. /etapi dr. Baga

  • 8/19/2019 kehmilan......

    8/23

    +engan meminum air putih sebanyak delapan gelas per hari, tubuh akan mendapatkan banyak

    keuntungan. /api ingat, minumlah air mineral atau air yang sudah matang untuk menghindari

    hal-hal yang tak diinginkan.

    @ir yang masuk ke dalam tubuh dalam jumlah cukup, akan membantu menghilangkan sodium

    yang tak dibutuhkan dan mencegah infeksi urin atau 'rinary /ract nfections ('/s). nfeksi inidapat menyebabkan tubuh menjadi dehidrasi, apalagi hormon kehamilan menyebabkan @nda

    sangat membutuhkan banyak air. Sehingga meminum air yang cukup akan sangat membantu.

    @ir juga dibutuhkan untuk membawa nutrisi dari darah ke janin dalam kandungan, sehingga

    dibutuhkan sekitar satu gelas air setiap jamnya. /ak heran bila kecukupan minum juga mampu

    menghindarkan @nda dari kemungkinan lahir prematur di semester ketiga kehamilan.

    Saat hamil, volume darah di dalam tubuh berlipat ganda dan saat usia kehamilan mencapaidelapan minggu pembuluh darah @nda menipis. !ah, air dapat membantu mencegah terjadi

    hipertensi dan penyakit kardiovaskular.

    Afek lainnya, dengan banyak minum @nda tak hanya terhindar dari morning sickness, tapi kulit

     pun semakin terlihat sehat dan tidak mudah berjerawat. Selain itu, konsumsi air putih yang cukupmembantu mencegah terjadinya konstipasi (sembelit) dan penyakit hemorrhoids. 2adi jangan

    lupa untuk terus minum ya BuQ

    @dd comment  April 28, 2009 

    &ENAM HAMIL

    Bagi anda calon ibu tentu sangat mendambakan kehadiran si kecil dengan sehat dan tentu saja

    sempurna. ada saat anda hamil tidak harus berdiam diri saja tanpa melakukan sesuatu, selainmenjaga pola makan yang sehat dan seimbang dengan asupan gi

  • 8/19/2019 kehmilan......

    9/23

     bertambah banyak, serta dapat mengurangi kemungkinan terjadinya kejang5luka karena telah

    disiapkan sebelumnya untuk melakukan gerakan yang lebih aktif.

    erempuan mengandung yang mengikuti senam hamil diharapkan dapat menjalani persalinandengan lancar, dapat memanfaatkan tenaga dan kemampuan sebaik-baiknya sehingga proses

     persalinan normal berlangsung relatif cepat.

    &apan dianjurkan mengikuti senam hamilC 2ika kandungan mencapai bulan ke atas, lakukan

    senam hamil, kecuali ada kelainan tertentu pada kehamilan. Sebelum memutuskan mengikutisenam hamil, diskusikan kondisi kehamilan dengan dokter atau bidan.

    Bagaimana gerakan dasar senam hamilC Berikut langkah-langkah yang dapat @nda ikuti di

    rumah6

    a. +uduk bersila dan tegak, kedua lengan mengarah ke depan dan santai. =akukan sebanyak

    mungkin dalam posisi sehari-hari

     b. Sikap merangkak, jarak antara kedua tangan sama dengan jarak antara kedua bahu. &eempat

    anggota tubuh tegak lurus pada lantai dengan badan sejajar lantai. =akukan gerakan ini6

    /undukkan kepala, lihat perut bagian bawah dan pinggang diangkat sambil mengempiskan perutdan mengerutkan lubang anus. Selanjutnya turunkan pinggang dengan mengangkat kepala

    sambil melemaskan otot-otot dinding perut dan otot dasar panggul. =akukan gerakan ini

    sebanyak 8 kali

    c. =akukan sikap merangkak dengan meletakkan kepala di antara kedua tangan lalu menoleh kesamping kanan5kiri, selanjutnya turunkan badan hingga dada menyentuh kasur dengan

    menggeser siku sejauh mungkin ke samping. Bertahanlah pada posisi tersebut selama * menit,

    kemudian tingkatkan menjadi 4-* menit atau sesuai kekuatan ibu hamil

    d. Berbaring miring ke kiri (lebih baik ke arah punggung bayi), lutu kanan diletakkan di depanlutut kiri (ganjal dengan bantal). =engan kanan ditekuk di depan dan lengan kiri letakkkan di

     belakang

    e. Bernaring miring, kedua lutut dan kedua lengan ditekuk, bawah kepala diberi bantal, demikian

     juga bawah perut agar perut tidak menggantung. /utup mata, tenang, atur nafas dengan berirama.

    f. Berbaring telentang, pegang kedua lutut dengan kedua tangan dan rileks.

    =akukan kegiatan berikut6

    Buka mulut secukupnya, tarik nafas dalam semaksimal mungkin, ketupkan. "engejanlah seperti

     buang air besar, gerakan badan ke bawah dan ke depan. Setelah tak dapat menahan lelah,

    kembali ke posisi awal. 'langi gerakan ini 3-9 kali dengan interval 7 menit.

    @dd comment  April 28, 2009 

    http://bidansherly.wordpress.com/2009/04/28/senam-hamil/#respondhttp://bidansherly.wordpress.com/2009/04/28/senam-hamil/#respondhttp://bidansherly.wordpress.com/2009/04/28/senam-hamil/#respond

  • 8/19/2019 kehmilan......

    10/23

    Tent"n$ Pl"-ent" Pre?i"

    Sinonimlasenta previa, placenta previa, placenta praevia.

    +efinisi*. mplantasi plasenta di bagian bawah sehingga menutupi ostium uteri internum, serta

    menimbulkan perdarahan saat pembentukan segmen bawah rahim.7. &ondisi dimana telur yang telah dibuahi (the fertili

  • 8/19/2019 kehmilan......

    11/23

    eclampsia, hipertensi kronis, penggunaan kokain, dll) dan penyebab trauma lainnya (seperti6

    trauma postcoital).

    Paktor redisposisi*. "elebarkan pertumbuhan plasenta

    a. &ehamilan kembar (gemelli) b. /umbuh kembang plasenta tipis

    7. &urang suburnya endometriuma. "alnutrisi ibu hamil

     b. "elebarnya plasenta karena gemelli

    c. Sering dijumpai pada grandemultipara3. /erlambat implantasi

    a. Andometrium fundus kurang subur 

     b. /erlambatnya tumbuh kembang hasil konsepsi dalam bentuk blastula yang siap untuk nidasi.

    atofisiologimplantasi plasenta diprakarsai (initiated) oleh embrio (embryonic plate) menempel di uterus

    (cauda) bagian bawah. +engan pertumbuhan dan penambahan plasenta, perkembangan plasentadapat menutupi mulut plasenta (cervical os). Bagaimanapun juga, diperkirakan bahwa suatu

    vaskularisasi decidua (jaringan epitel endometrium) defective terjadi di atas (over) serviks,

    mungkin ini sekunder terhadap inflamasi atau perubahan atrofik. er se, bagian plasenta yangsedang mengalami perubahan atrofik dapat berlanjut sebagai vasa previa.

    Sebagai penyebab penting perdarahan pada trimester ketiga, placenta previa memberikan

    gambaran sebagai perdarahan tanpa disertai rasa nyeri (painless bleeding). erdarahan ini

    dipercaya memiliki hubungan dengan perkembangan segmen bawah rahim (the lower uterine

    segmen) pada trimester ketiga. /ambahan (attachment) plasenta terganggu (disrupted) karenadaerah ini (segmen bawah rahim) menipis secara bertahap dalam rangka persiapan untuk

     permulaan kelahiran (the onset of labor). Saat ini berlangsung, maka perdarahan terjadi padadaerah implantasi5nidasi karena uterus tidak dapat berkontraksi dengan cukup kuat dan

    menghentikan aliran darah dari pembuluh darah yang terbuka. /hrombin yang dilepaskan dari

    area perdarahan memacu (promotes) kontraksi uterus dan timbulnya lingkaran setan (vicious

    cycle)6 perdarahan-kontraksi-pemisahan plasenta-perdarahan.

    Apidemiologi

    +i @merika Serikat

    lasenta previa terjadi pada ,3-,4 dari semua kelahiran. @da peningkatan risiko sebesar *,4

    sampai 4 kali lipat jika disertai riwayat seksio sesarea (cesarean delivery). +engan peningkatan jumlah kelahiran secara seksio sesarea, risiko ini dapat menjadi sebesar *. enelitian terbaru

    menunjukkan bahwa kelahiran secara seksio sesarea sebelumnya tidak meningkatkan jumlah

     plasenta previa yang terdeteksi dengan ultrasonography pada trimester kedua.

  • 8/19/2019 kehmilan......

    12/23

    Bagaimanapun juga, rata-rata perpindahan plasenta yang diamati (observed) pada 78-3 minggu

    masa gestation (perkembangan embrio) dapat mengidentifikasi pasien yang lebih mungkin untuk 

    melahirkan per vagina dengan resolution previa.

    +ari semua plasenta previa, frekuensi plasenta previa total (complete) sebesar 7-94, plasenta

     previa parsial sekitar 3, dan plasenta previa marginal sebesar 74-4."ortalitas5"orbiditas

    Paktor-faktor yang memengaruhi morbiditas dan risiko relatifnya6*. erdarahan antepartum6 *

    7. &ebutuhan akan histerektomi6 33

    3. /ransfusi darah6 *9. Septikemia6 4,4

    4. /romboflebitis6 4

    1ata-rata mortalitas perinatal yang berhubungan dengan plasenta previa sebesar 7-3.

    "ortalitas maternal sebesar ,3 di @merika Serikat.

    1aslasenta previa tidak memiliki predileksi untuk ras tertentu.

    2enis &elamin

    lasenta previa hanya terjadi pada wanita hamil.

    'sia

    1isiko plasenta previa berhubungan dengan usia adalah sebagai berikut6

    *. 'sia *7-*J tahun F *7. 'sia 7-7J tahun F ,33

    3. 'sia 3-3J tahun F *9. 'sia di atas 9 tahun F 7

    %ejala &linis

    *. erdarahan tanpa disertai rasa sakit, yang terjadi pada

    trimester ketiga.

    7. Sering terjadi pada malam hari saat pembentukansegmen bawah rahim.

    3. Bagian terendah masih tinggi di atas pintu atas panggul(kelainan letak).9. erdarahan dapat sedikit atau banyak sehingga timbul gejala.

    1iwayat enyakit (#istory of +isease)

    %ambaran klasik plasenta previa adalah perdarahan vagina tanpa disertai rasa sakit atau nyeri

    (painless vaginal bleeding).M Sekitar dua pertiga pasien menunjukkan gejala sebelum

  • 8/19/2019 kehmilan......

    13/23

    3 minggu gestation, dengan setengah dari pasien ini

    menampakkan gejala sebelum 3 minggu gestation.

    M erdarahan ini seringkali berhenti spontan dan kemudianterjadi lagi dengan kehamilan (labor).

    emeriksaan Pisik *. Semua wanita hamil diluar trimester pertama yang mengalami perdarahan vagina memerlukan

     pemeriksaan speculum diikuti oleh diagnostic ultrasound, jika sebelumnya tidak ada konfirmasiriwayat plasenta previa.

    7. &arena risiko perdarahan yang membahayakan kehidupan (provoking life-threatening

    hemorrhage), maka pemeriksaan dengan jari (a digital e;amination) mutlak dikontraindikasikansampai plasenta previa di-e;clude, dengan kata lain, terbukti tidak ada plasenta previa.

    3. "onitoring aktivitas uterus mengungkapkan bahwa sekitar 7 pasien memiliki kontraksi

    yang bersamaan (concurrent5simultaneous) dengan perdarahan.

    +iagnosis Banding

    *. @bruptio placentae (solusio plasenta)7. $ervicitis (radang serviks)

    3. remature rupture of membranes9. reterm =abor (kehamilan preterm)

    4. ?aginitis (radang vagina)

    . ?ulvovaginitis (radang vulva dan vagina)

    roblem =ain yang erlu +ipertimbangkan*. ?asa previa

    7. =aserasi (robekan) serviks atau vagina

    3. =aserasi dinding samping vagina (vaginal sidewall laceration)

    9. "iscarriage (spontaneous abortion)

    emeriksaan =aboratorium dan enunjang

    *. "eskipun kejadian coagulopathy jarang ditemukan, hitung darah lengkap dan trombosit (a

    complete blood count with platelets) dapat bermanfaat.7. rofil disseminated intravascular coagulopathy (+$) dengan prothrombin time (/),

    activated partial thromboplastin time (a//), fibrinogen, dan fibrin split products dapat juga

    membantu.

    maging Studies*. Studi yang paling bermanfaat dan paling murah adalah menggunakan transvaginal

    ultrasonography yang akurasinya (ketepatannya) mencapai * dalam mengidentifikasi

     plasenta previa.7. Sebagai alternatif dapat dipakai transabdominal ultrasonography yang akurasinya mencapai

    J4N meskipun demikian, false-positive dan false-negative dapat berkisar antara 7 sampai

    74. /ranslabial sonography juga merupakan alternatif lainnya3. "1 dapat digunakan untuk mengidentifikasi kehamilan yang disertai dengan plasenta akreta,

     plasenta inkreta, atau plasenta perkreta. Semua abnormalitas plasenta invasif ini lebih umum

    terjadi (misalnya, plasenta akreta terjadi pada ,7 dari kehamilan) karena peningkatan pada

  • 8/19/2019 kehmilan......

    14/23

     persalinan sesarea, peningkatan usia ibu (advancing maternal age), hypertensive disease,

    merokok, dan kasus plasenta previa. "eskipun dalam banyak situasi, "1 tidak lagi lebih

    sensitif dalam mendiagnosis plasenta akreta dibandingkan dengan ultrasonography, "1 masihlebih unggul (superior) dalam menegakkan diagnosis posterior placenta accreta atau lebih invasif 

    untuk plasenta inkreta dan plasenta perkreta. 'ntuk wanita dengan risiko tinggi untuk plasenta

    akreta, suatu protokol 7 tahap (7-step) yang pertama menggunakan ultrasonography dankemudian "1 untuk kasus-kasus dengan inconclusive ultrasonographic features dapat

    menegakkan diagnosis dengan optimal dan akurat.

    /es =ainnya

    *. Avaluasi ultrasonografi janin (fetus) bermanfaat untuk mengidentifikasi usia dan berat perkembangan embrio terakhir (current gestational), kelainan kongenital potensial (potential

    congenital anomalies), malpresentation, dan bukti terjadinya fetal growth restriction. Avaluasi

    ultrasonografi juga direkomendasikan untuk mengidentifikasi insersi tali pusat (umbilical cordinsertion) dan mengeluarkan5mengeksklusi (e;cluding) insersi velamentous.

    7. emeriksaan dengan spekulum yang steril sebaiknya dilakukan untuk mengevaluasi ruptur

    membran pada fetus.

    enatalaksanaan

    "edikamentosaBelum ada medikasi yang spesifik dan bermanfaat untuk pasien dengan plasenta previa.

    /ocolysis dapat dipertimbangkan secara hati-hati pada keadaan tertentu. +ukunglah, besarkanlah

    hati, dan berilah semangat pada pasien dengan plasenta previa untuk mempertahankan asupan(intake)

  • 8/19/2019 kehmilan......

    15/23

    fosfat per hari sangatlah penting untuk respon metabolik yang

    optimum. Berilah secara intravena (?) atau intramuskular (")

    untuk profilaksis kejang pada preeklamsia. %unakanlah jalur ?untuk onset kerja yang lebih cepat pada eklamsia sejati

    (true eclampsia).

    #entikanlah pengobatan jika terjadi efek desired.

    engulangan dosis tergantung dari adanya reflek patela yang berlanjut dan fungsi pernafasan yang cukup (adeRuate).

    +. +osis +ewasa

    =oading dose6 g ? di atas5lebih dari 7 menitN lalu 7-9 g5jamditeruskan infusionN aturlah untuk mengurangi kontraksiN

     jangan melebihi 9 g5jam.

    A. &ontraindikasi

    *. #ypersensitivity7. #eart block 

    3. @ddison disease

    9. "yocardial damage (kerusakan otot jantung)

    4. "yasthenia gravis. mpaired renal function

    . Severe hepatitis (hepatitis berat)

    P. erhatianQ*. "onitoring janin amat penting, karena dapat terjadi

     penurunan rata-rata jantung janin (fetal heart rate).

    7. &eracunan (to;icity) magnesium pada ibu (maternal) dapatterjadi baik pada ekstrak (infusion) kadar tinggi maupun rendah.3. "agnesium dapat merubah konduksi jantung, memicu terjadinya

    heart block pada pasien yang diberi obat digitalis5stimulan

     jantung yang kuat.9. "onitorlah rata-rata pernafasan (respiratory rate), refleks tendon

    dalam (deep tendon refle;), dan fungsi ginjal (renal function)

    saat elektrolit diberikan5diresepkan parenteral.4. Berhati-hatilah saat memberikan magnesium karena dapat

    menimbulkan hipertensi yang signifikan atau asistol.

    . 2ika overdosis, berikanlah calcium gluconate (*-7 m= ?

    dari * solution) sebagai antidotum untuk hypermagnesemiayang signifikan secara klinis.

    embedahan (Surgical $are)

    Saju 2oy, "+, "S, seorang asisten rofesor, +ivision of "aternal-Petal "edicine, +epartmentof 0bstetrics and %ynecology, Iake Porest 'niversity School of "edicine bersama dengan

    +eborah =yon, "+, +irector, +ivision of Benign %ynecology, @ssociate rofessor, +epartment

    of 0bstetrics and %ynecology, 'niversity of Plorida #ealth Science $enter at 2acksonville

  • 8/19/2019 kehmilan......

    16/23

    menjelaskan teknik pembedahan pada plasenta previa sebagai berikut di bawah ini. (Sengaja

    kami kutip dalam bahasa nggris untuk menghindari salah dalam interpretasi5penerjemahannya)

    /he distance between the placental edge and internal cervical os on transvaginal ultrasonographyafter 34 weeksE gestation is valuable in planning route of delivery. Ihen the placental edge is

    greater than 7 cm from the internal cervical os, women can be offered a trial of labour with ahigh e;pectation of success. #owever, a distance of less than 7 cm from the os is associated with

    a higher cesarean rate, although vaginal delivery is still possible depending on the clinicalcircumstances.

    /he timing of delivery is often driven by the patients history and an increased risk for bleeding

    with advancing gestation. "ost authorities recommend delivery at 3-3 weeksE gestation afterconfirming fetal lung maturity via amniocentesis. #owever, if the fetal lung maturity testing is

    immature or is not available, then delivery is often scheduled for 38 weeksE gestation.

    "ost often a low transverse uterine incision is usedN however, a vertical uterine incision may be

    considered secondary to an anterior placenta and risk of fetal bleeding. f the patient is atincreased risk for invasive placentation (accreta, increta, or percreta), then the patient and

    surgical team must be prepared prior to delivery. /hese invasive placentations carry a high

    mortality rate ( with placenta accreta) as well as a high morbidity rate (blood transfusion,

    infection, adjacent organ damage).

    $ara untuk mengontrol perdarahan (hemorrhage)6

    *. +engan teknik Kpredelivery placement of balloon catheters for 

    angiographic emboli

  • 8/19/2019 kehmilan......

    17/23

    3. "enyiapkan referal (rujukan) bila di uskesmas.

    c. +iagnosis pasti6

    *. emeriksaan ultrasonografi.7. emeriksaan dalam di meja operasi.

    d. Bila dijumpai di uskesmas, sebaiknya direferal (dirujuk)

    ke rumah sakit umum tipe $.e. &ejadian plasenta previa makin berkurang seiring dengan

    semakin diterimanya konsep Iell Born Baby dan

    Iell #ealth "other.

    &omplikasi*. erdarahan (hemorrhage) diharapkan sekunder pada lemahnya kemampuan kontraksi (poor

    contractibility) pada segmen bawah rahim (lower uterine segment). erencanaan persalinan dan

     pengendalian perdarahan sangatlah penting pada kasus plasenta previa seperti halnya pada placenta accreta, increta, dan percreta.

    7. &ehamilan preterm (preterm delivery)

    3. $ongenital malformations9. =etak janin abnormal (abnormal fetal presentation)

    4. Solusio plasenta (placental abruption)

    . #emostasis dapat ditentukan (established) dengan adanya6

    a. 0versewing the placental implantation site b. =igasi bilateral uterine artery

    c. =igasi arteri iliaka interna

    d. $ircular interrupted ligation di sekitar segmen bawah rahim baik di atas dan dibawah insisi transverse

    e. acking dengan kain kasa (gau

  • 8/19/2019 kehmilan......

    18/23

    terjadi kontraksi atau perdarahan.

    9. 2angan bekerja terlalu keras (terlalu memaksakan diri).

    4. 2angan lupa berdoa kepada /uhan >"A.

    /ahukah @ndaC

    eriode perinatal (perinatal period) yaitu6

    *. Iaktu sebelum dan sesudah proses bersalin

    (dari minggu ke-78 setelah konsepsi5pembuahansampai minggu pertama setelah melahirkan).

    7. /erjadi selama periode melhirkan (4 bulan sebelum

    dan * bulan sesudah).

    @dd comment  April 27, 2009 

    Posisi Tidur ("n$ B"i% sel"#" Ke!"#il"n

    ada kehamilan trimester awal ibu hamil dapat tidur dan beristirahat dengan berbagai posisi

    apapun yang penting dapat memberikan rasa nyaman untuk ibu.

    bu hamil sebaiknya tidak perlu kuatir bayi dalam kandungan anda merasa tak nyaman atau

     berbahaya, karena tubuh ibu di ciptakan begitu unik sehingga dapat memberikan perlindungan,

     juga janin dalam kandungan anda tidak pernah merasa tak nyaman karena janin dalam

    kandungan mengapung dalam cairan ketuban dan mempunyai ruang sendiri untuk bergerak bebas.

    TIDU2 DENGAN PO&I&I TENGKU2AP aman saja buat ibu hamil tapi biasanya pasa

    kehamilan trimester pertama, adanya pembesaran payudara dan juga payudara lebih sensitiveakan menimbulkan ketidaknyamanan untuk tidur tengkurap, dan pada saat dimana perut andasudah mulai membesar (awal *9 minggu) tidur dengan posisi tengkurap menjadi sangat tidak

    nyaman karena anda harus menyokong paha dengan bantal untuk dapat tidur tengkurap karena

     perut yang mulai membesar. +ari suatu survey ibu hamil yang tidur dengan posisi tengkurapsebelum * minggu * tapi setelah lebih * minggu menjadi .

    TIDU2 DENGAN PO&I&I TELENTANG5 dianjurkan setelah kehamilan * minggu ibu hamil

    untuk tidak tidur telentang, karena dengan tidur posisi telentang anda meletakan seluruh berat

    rahim ke bagian belakang, usus, dan vena cava inferior. /idur posisi telentang juga dapatmeningkatkan resiko sakit pinggang, wasir, dan gangguan pencernaan, dan menganggu

     pernafasan dan sirkulasi. osisi tidur telentang pada trimester ke dua dan tiga juga dapatmempengaruhi tekanan darah. 'ntuk beberapa wanita, menyebabkan penurunan tekanan darahyang membuat mereka merasa pusing, untuk yang lain, malah meningkatkan tekanan darah. ada

    kasus kehamilan dengan tekanan darah tinggi tidur dengan posisi telentang sangat /+@&

    dianjurkan.

    &e,en"rn(" )osisi tidur ("n$ ,"$"i#"n"%"! ("n$ ter,"i%@

    http://bidansherly.wordpress.com/2009/04/27/tentang-placenta-previa/#respondhttp://bidansherly.wordpress.com/2009/04/27/tentang-placenta-previa/#respondhttp://bidansherly.wordpress.com/2009/04/15/posisi-tidur-yang-baik-selama-kehamilan/http://bidansherly.wordpress.com/2009/04/27/tentang-placenta-previa/#respondhttp://bidansherly.wordpress.com/2009/04/15/posisi-tidur-yang-baik-selama-kehamilan/

  • 8/19/2019 kehmilan......

    19/23

    Belu# "d" )eneliti"n le,i! l"n.ut tent"n$ )osisi tidur ("n$ "#"n untu% "nit" !"#il5 t")i

    s"n$"t di"n.ur%"n setel"! %e!"#il"n 39 #in$$u5 se,"i%n(" i,u !"#il tidur den$"n PO&I&I

    MI2ING KE &I&I KI2I5 karena posisi ini memberi keuntungan untuk bayi anda untukmendapatkan aliran darah dan nutrisi yang maksimal ke plasenta karena adanya vena besar (vena

    cava inferior) di bagian belakang sebelah kanan spina yang mengembalikan darah dari tubuh

     bagian bawah ke jantung. 2uga dapat membantu ginjal untuk membuang sisa produk dan cairandari tubuh ibu sehingga mengurangi pembengkakan pada kaki, pegelangan kaki dan tangan.

    /idur PO&I&I MI2ING KE KANAN5 juga baik, anda dapat menganti posisi miring kekanan-

    kiri untuk membuat anda tidur lebih nyaman.

    2ika anda terbangun malam dan menemukan anda tidur telentang, jangan kuatir,anda tidakmelakukan seseuatu yang mencelakai bayi anda. &embalikan saja ke posisi miring. =agipula

     pada kehamilan lanjut, dimana perut sudah membesar, disertai kondisi lain seperti kram, sering

    kencing, kontraksi palsu, bayi anda yang menendang perut, rasa asam lambung yang meningkat

    yang akan menyebabkan ibu akan terbangun beberapa kali di malam hari sehingga ibu sudah

     pasti akan berubah posisi tidur beberapa kali karenanya dan otomatis tidak seterusnya tidurdengan posisi telentang.

    /ips6 Untu% tidur den$"n )osisi #irin$ ("n$ le,i! n("#"n t"ru!l"! ,"nt"l di"nt"r"

    den$%ul "nd" d"n s"tu di)un$$un$ "nd"0 At"u "nd" d")"t #e#,eli ,"nt"l %!usus i,u

    !"#il0 

    sumber6 .6infoibu6.

    @dd comment  April 15, 2009 

    Pree%l"#si"

    embengkakan kaki yang dialami ibu hamil, menjelang kelahiran, sudah biasa. !amun jika

    kondisi tersebut disertai pusing atau sakit kepala, mual, muntah dan nyeri di perut, sebaiknya

    segera waspada. eriksa kondisi ini ke dokter, karena siapa tahu @nda mengidap preeklampsia.

    reeklampsia adalah keracunan kehamilan. reeklampsia cenderung terjadi pada trimester ketiga

    kehamilan atau bisa juga muncul pada trimester kedua. Setiap ibu hamil memiliki kemungkinan

    untuk mengalami preeklampsia.

    /api ada beberapa kondisi yang meningkatkan risiko preeklamsia, yaitu kehamilan pertama,

    kehamilan bayi kembar, ibu hamil pengidap diabetes, memiliki riwayat hipertensi, memilikimasalah ginjal, dan hamil pertama di bawah usia 7 tahun atau di atas 34 tahun. 1isiko

     preeklamsia juga meningkat jika pada kehamilan sebelumnya si ibu mengalami preeklampsia.

    Sayangnya saat ini belum diketahui secara pasti faktor penyebab preeklamsia. !amun jika tidakditangani secara tepat dan cepat, preeklamsia akan segera berubah menjadi eklamsia yang

     berakibat fatal pada bayi dan ibu, yaitu infeksi dan perdarahan yang menyebabkan kematian.

    http://www.infoibu.com/http://bidansherly.wordpress.com/2009/04/15/posisi-tidur-yang-baik-selama-kehamilan/#respondhttp://bidansherly.wordpress.com/2009/04/15/posisi-tidur-yang-baik-selama-kehamilan/#respondhttp://bidansherly.wordpress.com/2009/04/14/preeklamsia/http://www.infoibu.com/http://bidansherly.wordpress.com/2009/04/15/posisi-tidur-yang-baik-selama-kehamilan/#respondhttp://bidansherly.wordpress.com/2009/04/14/preeklamsia/

  • 8/19/2019 kehmilan......

    20/23

    Ge."l"

    Secara klinis, gejala-gejala preeklamsia adalah6

    *. eningkatan tekanan darah. Sebagai patokan digunakan batasan tekanan darah lebih dari*35J mm#g.

    7. /erjadi pembengkakan di daerah kaki dan tungkai. ada kondisi yang lebih berat pembengkakan terjadi di seluruh tubuh. embengkakan ini terjadi akibat pembuluh kapiler

     bocor, sehingga air yang merupakan bagian sel merembes dan masuk ke dalam jaringan tubuh

    dan tertimbun di bagian tertentu.

    3. &adar protein tinggi dalam urin karena gangguan ginjal. %ejala preeklampsia ringanmenunjukkan angka kadar protein urin yang tinggi, yaitu lebih dari 4 mg per 79 jam.

    9. &enaikan berat badan lebih dari *,3 kg setiap minggu selama trimester kedua, dan lebih dari,94 kg setiap minggu pada trimester ketiga.

    Bisakah reeklamsia dicegahC

    &erena penyebab preeklamsia belum diketahui, maka pencegahan yang bisa dilakukan adalahmemastikan pemeriksaan rutin setiap bulan agar perkembangan berat badan serta tekanan darah

    ibu dapat terpantau secara baik.

    @dd comment  April 14, 2009 

    0lder osts 

    http://bidansherly.wordpress.com/2009/04/14/preeklamsia/#respondhttp://bidansherly.wordpress.com/2009/04/14/preeklamsia/#respondhttp://bidansherly.wordpress.com/category/kehamilan/page/2/http://bidansherly.wordpress.com/2009/04/14/preeklamsia/#respondhttp://bidansherly.wordpress.com/category/kehamilan/page/2/

  • 8/19/2019 kehmilan......

    21/23

     Blog Ayahnya Anak2

     

    http://ekojuli.wordpress.com/http://tinyurl.com/yg5kp3c/

  • 8/19/2019 kehmilan......

    22/23

    2anuary 7**

    M T > T & &

    T 0ct  

    * 7

    3 9 4 8 J

    * ** *7 *3 *9 *4 *

    * *8 *J 7 7* 77 73

    79 74 7 7 78 7J 3

    3*

     Archives

    • 0ctober 7* (*)

    • September 7* (*)

    • 2uly 7J (4)

    • "ay 7J (7)

    • @pril 7J (4)

    • "arch 7J (3)

    • Pebruary 7J (9)

    • 2anuary 7J (9)

     Blogroll 

    •  blognya suami

    • Iordress.com

    • Iordress.org

    Tulisan Teratas

    • U?+A0V roses "elahirkan !ormal

    • erkembangan 2anin +alam &andungan U@da Potonya lohhh...QQV

    • "engenali enyakit /ifus (&enali gejala tipus (thypus abdominal atau typhoid fever)

    • &eluar Plek Saat #amil

    • &@=&'=@/01 "@S@ S'B'1, &A#@"=@!, +@! &A=@#1@!

    • Siklus "enstruasi dan "asa Subur Ianita

    https://bidansherly.wordpress.com/2010/10/http://bidansherly.wordpress.com/2010/10/http://bidansherly.wordpress.com/2010/09/http://bidansherly.wordpress.com/2010/09/http://bidansherly.wordpress.com/2009/07/http://bidansherly.wordpress.com/2009/05/http://bidansherly.wordpress.com/2009/04/http://bidansherly.wordpress.com/2009/03/http://bidansherly.wordpress.com/2009/03/http://bidansherly.wordpress.com/2009/02/http://bidansherly.wordpress.com/2009/01/http://bidansherly.wordpress.com/2009/01/http://ekojuli.wordpress.com/http://wordpress.com/http://wordpress.org/http://bidansherly.wordpress.com/2009/05/13/video-proses-melahirkan-normal/http://bidansherly.wordpress.com/2009/04/06/perkembangan-janin-dalam-kandungan-ada-fotonya-lohhh/http://bidansherly.wordpress.com/2009/04/09/mengenali-penyakit-tifus-kenali-gejala-tipus-thypus-abdominal-atau-typhoid-fever/http://bidansherly.wordpress.com/2009/04/13/keluar-flek-saat-hamil/http://bidansherly.wordpress.com/2009/04/08/kalkulator-masa-subur-kehamilan-dan-kelahiran/http://bidansherly.wordpress.com/2009/04/07/siklus-menstruasi-dan-masa-subur-wanita/https://bidansherly.wordpress.com/2010/10/http://bidansherly.wordpress.com/2010/10/http://bidansherly.wordpress.com/2010/09/http://bidansherly.wordpress.com/2009/07/http://bidansherly.wordpress.com/2009/05/http://bidansherly.wordpress.com/2009/04/http://bidansherly.wordpress.com/2009/03/http://bidansherly.wordpress.com/2009/02/http://bidansherly.wordpress.com/2009/01/http://ekojuli.wordpress.com/http://wordpress.com/http://wordpress.org/http://bidansherly.wordpress.com/2009/05/13/video-proses-melahirkan-normal/http://bidansherly.wordpress.com/2009/04/06/perkembangan-janin-dalam-kandungan-ada-fotonya-lohhh/http://bidansherly.wordpress.com/2009/04/09/mengenali-penyakit-tifus-kenali-gejala-tipus-thypus-abdominal-atau-typhoid-fever/http://bidansherly.wordpress.com/2009/04/13/keluar-flek-saat-hamil/http://bidansherly.wordpress.com/2009/04/08/kalkulator-masa-subur-kehamilan-dan-kelahiran/http://bidansherly.wordpress.com/2009/04/07/siklus-menstruasi-dan-masa-subur-wanita/

  • 8/19/2019 kehmilan......

    23/23

    • '+ &B S1@=

    • "engatasi &eluhan pada bu #amil

    • Bagaimana $aranya @gar $epat #amilC

    • Segala #al tentang Bayi &uning (2aundice)

    • diriku

    • #al-#al yang #arus +iperhatikan Selama #amil

    Categories

    • @!@& S@&/ (J)

    • awas penyakit (4)

    B@=/@ (*)

    • &B (9)

    • &A#@"=@! (74)

    • &A=@#1@! ()

    • "A!>'S' (9)

    •  parenting (*)

    • Seputar Ianita ()

    • 'ncategori