9
Kepelabuhana n R. Hanna Simatupang

Kepelabuhanan Menurut UU No. 17/2008

Embed Size (px)

DESCRIPTION

All about port in Indonesian Regulation.

Citation preview

Page 1: Kepelabuhanan Menurut UU No. 17/2008

Kepelabuhanan

R. Hanna Simatupang

Page 2: Kepelabuhanan Menurut UU No. 17/2008

• MEWUJUDKAN WAWASAN NUSANTARA & KEDAULATAN NEGARA;

• TEMPAT DISTRIBUSI, PRODUKSI & KONSOLIDASI MUATAN ATAU BARANG;

• PENUNJANG KEGIATAN INDUSTRI DAN/ATAU PERDAGANGAN;

• TEMPAT KEGIATAN ALIH MODA TRANSPORTASI;• PINTU GERBANG KEGIATAN PEREKONOMIAN;• SIMPUL DALAM JARINGAN TRANSPORTASI SESUAI DENGAN HIERARKI.

• Peran Pelabuhan

Page 3: Kepelabuhanan Menurut UU No. 17/2008

•Pemerintahan;

•Pengusahaan.

• Fungsi Pelabuhan

Page 4: Kepelabuhanan Menurut UU No. 17/2008

•Pelabuhan laut;

•Pelabuhan sungai & danau;

• Jenis Pelabuhan

Page 5: Kepelabuhanan Menurut UU No. 17/2008

• Organisasi Di Pelabuhan

SYAHBANDAR

OTORITAS PELABUHAN(KOMERSIAL)

UNIT PENYELENGGARA PELABUHAN

(NON-KOMERSIAL)

IMIGRASI, BEA CUKAI, KARANTINA

BADAN USAHA

KESELAMATAN & KEAMANAN PELAYARAN

PENGATURAN, PENGENDALIAN, PENGAWASAN

PENGATURAN, PENGENDALIAN, PENGAWASAN

Page 6: Kepelabuhanan Menurut UU No. 17/2008

FUNGSI:PEMBINAAN, PENGENDALIAN & PENGAWASAN KEGIATAN KEPELABUHANAN PADA PELABUHAN YANG DIUSAHAKAN SECARA KOMERSIL

WEWENANG:1. Mengatur dan mengawasi penggunaan lahan

daratan dan perairan pelabuhan;2. Mengawasi penggunaan Daerah Lingkungan

Kerja Pelabuhan dan Daerah Lingkungan Kepentingan Pelabuhan;

3. Mengatur lalu lintas kapal keluar masuk pelabuhan melalui pemanduan kapal; dan

4. Menetapkan standar kinerja operasional pelayanan jasa kepelabuhanan

• Fungsi & Wewenang Otoritas Pelabuhan

Page 7: Kepelabuhanan Menurut UU No. 17/2008

PEMBINAAN, PENGENDALIAN DAN PENGAWASAN KEGIATAN KEPELABUHANAN PADA PELABUHAN YANG BELUM DIUSAHAKAN SECARA KOMERSIL.Tugas & Kewajibannya:1.Menyediakan & memelihara penahan gelombang, kolam pelabuhan & alur-pelayaran;

2.Menyediakan & memelihara Sarana Bantu Navigasi-Pelayaran;

3.Menjamin keamanan & ketertiban di pelabuhan;4.Memelihara kelestarian lingkungan di pelabuhan;5.Menyusun Rencana Induk Pelabuhan, serta DLKR & DLKP;

6.Menjamin kelancaran arus barang; dan7.Menyediakan fasilitas pelabuhan.

• Fungsi Unit Penyelenggara Pelabuhan

Page 8: Kepelabuhanan Menurut UU No. 17/2008

FUNGSI:

MELAKSANAKAN KEGIATAN JASA PENGUSAHAAN DI PELABUHAN TERDIRI ATAS PENYEDIAAN DAN/ATAU PELAYANAN JASA KEPELABUHANAN & JASA TERKAIT DENGAN KEPELABUHANAN.

TUGAS & KEWAJIBAN:1. Menyediakan dan memelihara kelayakan fasilitas pelabuhan;2. Memberikan pelayanan kepada pengguna jasa pelabuhan

sesuai dengan standar pelayanan yang ditetapkan oleh Pemerintah;

3. Menjaga keamanan, keselamatan, dan ketertiban pada fasilitas pelabuhan yang dioperasikan;

4. Ikut menjaga keselamatan, keamanan, dan ketertiban yang menyangkut angkutan di perairan;

5. Memelihara kelestarian lingkungan; 6. Memenuhi kewajiban sesuai dengan konsesi dalam perjanjian;

dan7. Mematuhi ketentuan peraturan perundang-undangan, baik

secara nasional maupun internasional.

• Fungsi Badan Usaha

Page 9: Kepelabuhanan Menurut UU No. 17/2008

• Jelaskan serta berikan pasal-pasal yang mengatur mengenai peran serta Pemerintah, Pemerintah Daerah & masyarakat dalam kepelabuhanan.

• Kirimkan via e-mail: [email protected]

•Tugas Mahasiswa: