LBM 5 BLOK 19

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/31/2019 LBM 5 BLOK 19

    1/3

    LBM 5 BLOK 19

    STEP 1

    1. Maintainance protesa : Pemeliharaan protesa.

    STEP 2

    1. Instruksi pasca penggunaaan GT lepasan ?2. Waktu ideal pemakaian protesa ?3. Akibat bila gigi tiruan tidak dijaga kebersihannya ?4. Cara perawatan GT lepasan dan GT cekat ?5. Mengapa mulutnya bau dan komponen apa yang menyebabkan bau ?6. Bagaimana cara menanggulangi halitosis pada pasien dengan GT lepasan ?7. Akibat dari pemakaian protesa yang terlalu lama ?8. Hubungan kebersihan GT dengan kesehatan jaringan rongga mulut sebagai jaringan

    pendukung ?

    9.STEP 3

    1. Instruksi pasca insersi GT lepasan ?- Pasien diminta untuk sebisa mungkin menahan protesa agar tidak lepas- Control minimal 24 jam setelah insersi , saat control dokter menanyakan pasien tentang

    pengalamannya menggunakan GT 24 jam , dan diinstruksikan untuk tidak melepas GT

    pada waktu itu , agar kita tahu mastikasi nya dan agar pasien terbiasa dengan GT nya.

    - Bila pasien tidak bisa control dalam kurun waktu 24 jam , maka untuk control berikutnyasebelumnya GT dipakai 6-8 jam

    - Saat control , GT dilepas , jaringan mulut di observasi , untuk melihat bila pasien adakeluhan

    - Makan makanan yang lunak- Latihan fonetik- Untuk kenyamanan dilakukan pemakaian protesa berkala- Untuk mengembalikan oklusi semula di instruksikan untuk menelan ludah- Tidak boleh merokok

    2. Waktu ideal pemakaian protesa dalam sehari ?- Kurang lebih 16 jam

    JUMAT :

    - Dan diberi waktu istirahat (pelepasan GT) kurang lebih 8 jam agar jaringan pendukungrelaks

    3. Akibat bila gigi tiruan tidak dijaga kebersihannya ?- Perubahan warna- Halitosis- Radang gusi

  • 7/31/2019 LBM 5 BLOK 19

    2/3

    - Candidiasis- Denture Stomatitis- Sisa makanan melekat pada GT

    4. Cara perawatan GT lepasan dan GT cekat ?A. GT LEPASAN

    Bila ada iritasi pada jaringan di rongga mulut , GT jangan dipakai dulu Menjaga OH Harus melepas protesa pada malam hari , agar jaringan mulut dapat istirahat Saat menggosok gigi , basis nya di bilas dahulu kemudian disikat dengan sikat

    yang lembut pada setiap permukaan. (jangan menggunakan pasta gigi , lebih

    baik menggunakan sabun cair )

    Sebelum di sikat bisa di rendam dulu selama 4-8 jam. Jangan memakai pemutih gigi Jangan merendam dengan air panas karena akan merubah bentuk

    B. GT CEKAT Menggosok gigi dari arah gusi ke gigi satu arah Memakai mouthwash Control ke drg minimal 6 bulan sekali , tapi bila penggunaan GT cekat lebih dari

    1 / banyak , control ke dokter harus kurang dari 6 bulan sekali , selain itu dapat

    menggunakan dental floss.

    5. Mengapa mulutnya bau dan komponen apa yang menyebabkan bau ?- GT yang lama tidak dilepas menyebabkan akumulasi sisa makanan dan bakteri

    dirubah menjadi volatile sulfur compound (hasil dari mikroorganisme yang ada di lidah)

    - Bila menggunakan bahan cold curing yang sudah bau (apakah ada interaksi denganbakteri yang bisa menyebabkan bau???) cold curing itu berpori dan menyerap saliva

    (hidroskopis)

    JUMAT :

    - Protesa yang dari bahan vulkanit dapat menyebabkan bau ,ulut karena terdapat porushalus di permukaan protesa ,di porus tersebut sisa makanan akan tertinggal dan

    membusuk , tidak seperti protesa yang yang terbuat dari akrilik , walau sudah dipakai

    lama

    6. Bagaimana cara menanggulangi halitosis pada pasien dengan GT lepasan ?- Menjaga OH- Menjaga kebersihan GT- Setiap malam GT dilepasJUMAT :

    - Penggunaan obat kumur non alcohol yang mengandung sodium saccharine dan atau gelyang dapat mengubah VSC menjadi tidak berbau

  • 7/31/2019 LBM 5 BLOK 19

    3/3