18
PANJI HIDAYAT, M. Pd PANJI HIDAYAT, M. Pd TEKNOLOGI TEKNOLOGI

PANJI HIDAYAT, M. Pd

  • Upload
    jenn

  • View
    96

  • Download
    0

Embed Size (px)

DESCRIPTION

TEKNOLOGI. PANJI HIDAYAT, M. Pd. Pengertian. - PowerPoint PPT Presentation

Citation preview

Page 1: PANJI HIDAYAT, M. Pd

PANJI HIDAYAT, M. PdPANJI HIDAYAT, M. Pd

TEKNOLOGITEKNOLOGI

Page 2: PANJI HIDAYAT, M. Pd

TTeknologi atau pertukangan memiliki eknologi atau pertukangan memiliki lebih dari satu definisi. Salah satunya lebih dari satu definisi. Salah satunya adalah pengembangan dan aplikasi adalah pengembangan dan aplikasi dari alat, mesin, material dan proses dari alat, mesin, material dan proses yang menolong manusia yang menolong manusia menyelesaikan masalahnya. Sebagai menyelesaikan masalahnya. Sebagai aktivitas manusia, teknologi mulai aktivitas manusia, teknologi mulai sebelum sains dan teknik.sebelum sains dan teknik.

PengertianPengertian

Page 3: PANJI HIDAYAT, M. Pd

Cabang Cabang TTeknologi eknologi MMasa asa KKiniini- - Bioteknologi - -

Teknologi permesinan- - Mikroteknologi - - Teknologi persenjataan- - Nanoteknologi - - Teknologi persenjataan- - Rekayasa biomedis - - Teknologi telekomunikasi- - Rekayasa listrik - - Teknologi tepat guna- - Rekayasa lalu lintas - - Teknologi transportasi- - Teknologi Industri - - Teknologi visual- - Teknologi Instrumentasi - - Teknologi energi- - Teknologi komputer - - Teknologi bahan- - Teknologi nuklir- - Teknologi penyimpanan energi

Page 4: PANJI HIDAYAT, M. Pd

BioteknologiBioteknologiBioteknologiBioteknologi adalah cabang ilmu yang adalah cabang ilmu yang mempelajari pemanfaatan makhluk hidup (mempelajari pemanfaatan makhluk hidup (bakteri, , fungi, , virus, dan lain-lain) maupun , dan lain-lain) maupun produk dari makhluk hidup (produk dari makhluk hidup (enzim, , alkohol) dalam proses produksi untuk ) dalam proses produksi untuk menghasilkan barang dan jasa. menghasilkan barang dan jasa. PPerkembangan bioteknologi tidak hanya erkembangan bioteknologi tidak hanya didasari pada didasari pada biologi semata, tetapi juga semata, tetapi juga pada ilmu-ilmu terapan dan murni lain, pada ilmu-ilmu terapan dan murni lain, seperti seperti biokimia, , komputer, , biologi molekular, , mikrobiologi, , genetika, , kimia, , matematika, dan lain sebagainya. , dan lain sebagainya. Dengan kata lain, bioteknologi adalah ilmu Dengan kata lain, bioteknologi adalah ilmu terapan yang menggabungkan berbagai terapan yang menggabungkan berbagai cabang ilmu dalam proses produksi barang cabang ilmu dalam proses produksi barang dan jasa.dan jasa.

Page 5: PANJI HIDAYAT, M. Pd

Bayi tabungBayi tabung atau atau pembuahan in vitropembuahan in vitro ( (bahasa Inggris: : in vitro fertilisationin vitro fertilisation) ) adalah sebuah teknik pembuahan dimana adalah sebuah teknik pembuahan dimana sel telur (ovum) dibuahi di luar tubuh sel telur (ovum) dibuahi di luar tubuh wanita. Bayi tabung adalah salah satu wanita. Bayi tabung adalah salah satu metode untuk mengatasi masalah metode untuk mengatasi masalah kesuburan ketika metode lainnya tidak kesuburan ketika metode lainnya tidak berhasil. Prosesnya terdiri dari berhasil. Prosesnya terdiri dari mengendalikan proses ovulasi secara mengendalikan proses ovulasi secara hormonal, pemindahan sel telur dari hormonal, pemindahan sel telur dari ovarium dan pembuahan oleh sel sperma ovarium dan pembuahan oleh sel sperma dalam sebuah medium cairdalam sebuah medium cair Istilah Bayi Tabung ( tube baby) dalam Istilah Bayi Tabung ( tube baby) dalam bahasa kedokteran dikenal dengan bahasa kedokteran dikenal dengan sebutan “In Vitro Fertilization and Embryo sebutan “In Vitro Fertilization and Embryo Transfer” (IVF-ET) atau dalam khazanah Transfer” (IVF-ET) atau dalam khazanah hukum Islam dikenal dengan “Thifl al-hukum Islam dikenal dengan “Thifl al-Anâbîb” atau “Athfâl al-Anbûbah”. Anâbîb” atau “Athfâl al-Anbûbah”.

Page 6: PANJI HIDAYAT, M. Pd

Bayi Tabung Pertama di Bayi Tabung Pertama di

DuniaDunia Tahun 1978 dunia digemparkan dengan berita Tahun 1978 dunia digemparkan dengan berita keberhasilan proses bayi tabung. Program bayi keberhasilan proses bayi tabung. Program bayi tabung yang diprakarsai oleh Dr.Robert Edwards tabung yang diprakarsai oleh Dr.Robert Edwards dan Dr.Partrick Steptoe telah berhasil dengan dan Dr.Partrick Steptoe telah berhasil dengan lahirnya bayi perempuan bernama Louise Brown lahirnya bayi perempuan bernama Louise Brown yang merupakan bayi tabung pertama di dunia yang merupakan bayi tabung pertama di dunia pada tanggal 25 Juli 1978 di rumah sakit Oldham pada tanggal 25 Juli 1978 di rumah sakit Oldham General Hospital Inggris. Sekarang anak dari bayi General Hospital Inggris. Sekarang anak dari bayi tabung itu, telah menikah dan telah tabung itu, telah menikah dan telah mempunyai anak perempuan.mempunyai anak perempuan.Setelah kejadian bayi tabung pertama ini banyak Setelah kejadian bayi tabung pertama ini banyak pasangan yang punya masalah kesuburan melirik pasangan yang punya masalah kesuburan melirik untuk mengikuti program bayi tabung. Pada untuk mengikuti program bayi tabung. Pada awalnya tingkat keberhasilan sekitar 4%, yang awalnya tingkat keberhasilan sekitar 4%, yang artinya dari 100 pasangan hanya 4 yang berhasil artinya dari 100 pasangan hanya 4 yang berhasil melahirkan bayi dengan proses bayi tabung. melahirkan bayi dengan proses bayi tabung. Dengan tekhnologi yang semakin maju tingkat Dengan tekhnologi yang semakin maju tingkat keberhasilannya sekarang menjadi lebih baik keberhasilannya sekarang menjadi lebih baik sekitar 25%.sekitar 25%.

Page 7: PANJI HIDAYAT, M. Pd

Bayi Tabung Pertama di Bayi Tabung Pertama di

IndonesiaIndonesia Di Indonesia, bayi tabung pertama Di Indonesia, bayi tabung pertama bernama Nugroho Karyanto lahir pada bernama Nugroho Karyanto lahir pada tanggal 2 Mei 1988 di Rumah Sakit Anak tanggal 2 Mei 1988 di Rumah Sakit Anak dan Bersalin Harapan Kita Jakarta oleh tim dan Bersalin Harapan Kita Jakarta oleh tim dokter yang dipimpin oleh Prof Dr dr dokter yang dipimpin oleh Prof Dr dr Sudraji Sumapraja SpOG.Sudraji Sumapraja SpOG.

Page 8: PANJI HIDAYAT, M. Pd

Proses Bayi Tabung Proses Bayi Tabung Berikut ini adalah tahap-tahap proses bayi Berikut ini adalah tahap-tahap proses bayi

tabung, yaitu :tabung, yaitu :1.1. Persiapan mental diwajibkan bagi Persiapan mental diwajibkan bagi pasangan lewat konseling yang diberikan pasangan lewat konseling yang diberikan oleh pekerja sosial yang disediakan oleh oleh pekerja sosial yang disediakan oleh rumah sakit. rumah sakit. 2.2. Perkembangan hormon yang terkontrol Perkembangan hormon yang terkontrol dimulai sesaat setelah mendapatkan mens, dimulai sesaat setelah mendapatkan mens, tepatnya pada hari ke dua lewat suntikan tepatnya pada hari ke dua lewat suntikan yang diberikan setiap hari selama kurang yang diberikan setiap hari selama kurang lebih tiga minggu, sampai mencapai lebih tiga minggu, sampai mencapai ukuran telur yang diharapkan.ukuran telur yang diharapkan.3.3. Tahap pematangan telur melalui injeksi Tahap pematangan telur melalui injeksi obat hormon satu hari sebelum sel telur obat hormon satu hari sebelum sel telur yang matang dikeluarkan.yang matang dikeluarkan.

Page 9: PANJI HIDAYAT, M. Pd

4.4. Pengeluaran telur melalui proses Pengeluaran telur melalui proses operasi kecil, telur diambil sebanyak-operasi kecil, telur diambil sebanyak-banyaknya. banyaknya. 5.5. Tahapan proses pembuahan sel telur Tahapan proses pembuahan sel telur dengan sperma menjadi embrio, dilakukan dengan sperma menjadi embrio, dilakukan oleh embriologist di rumah sakit oleh embriologist di rumah sakit 6.6. Setelah dua hari pembuahan, embrio Setelah dua hari pembuahan, embrio yang terbaik dipilih dan dimasukkan yang terbaik dipilih dan dimasukkan kedalam rahim. Kali ini prosesnya mudah, kedalam rahim. Kali ini prosesnya mudah, hanya memerlukan waktu sekitar 10 hanya memerlukan waktu sekitar 10 menit.menit.7.7. Agar emrio dalam rahim dapat bertahan Agar emrio dalam rahim dapat bertahan & berkembang dengan baik, maka harus & berkembang dengan baik, maka harus mengalami suntikan hormon setiap hari mengalami suntikan hormon setiap hari selama 17 hari. Setelah itu barulah selama 17 hari. Setelah itu barulah didapatkan kepastian hamil atau tidak. didapatkan kepastian hamil atau tidak.

Page 10: PANJI HIDAYAT, M. Pd

Biasanya medium yang digunakan Biasanya medium yang digunakan adalah tabung khusus. Setelah beberapa adalah tabung khusus. Setelah beberapa hari, hasil pembuahan yang berupa embrio hari, hasil pembuahan yang berupa embrio atau zygote itu dipindahkan ke dalam atau zygote itu dipindahkan ke dalam rahim. Teknik Bayi Tabung diperuntukkan rahim. Teknik Bayi Tabung diperuntukkan bagi pasangan suami isteri yang mengalami bagi pasangan suami isteri yang mengalami masalah infertilitas. masalah infertilitas. Pasien Bayi Tabung umumnya wanita yang Pasien Bayi Tabung umumnya wanita yang menderita kelainan sebagai berikut :menderita kelainan sebagai berikut :1.1. Kerusakan pada saluran telurnya Kerusakan pada saluran telurnya2.2. Lendir rahim isteri yang tidak normal Lendir rahim isteri yang tidak normal3.3. Adanya gangguan kekebalan dimana Adanya gangguan kekebalan dimana terdapat zat anti terhadap sperma di tubuh terdapat zat anti terhadap sperma di tubuh isteri isteri 4.4. Tidak hamil juga setelah dilakukan bedah Tidak hamil juga setelah dilakukan bedah saluran telur atau seteleh dilakukan saluran telur atau seteleh dilakukan pengobatan endometriosis pengobatan endometriosis

Page 11: PANJI HIDAYAT, M. Pd

Setelah sperma dan sel telur Setelah sperma dan sel telur dicampur didalam tabung di luar rahim (in dicampur didalam tabung di luar rahim (in vitro), kemudian hasil campuran yang vitro), kemudian hasil campuran yang berupa zygote atau embrio yang berupa zygote atau embrio yang dinyatakan baik dan sehat itu dinyatakan baik dan sehat itu ditransplantasikan ke rahim isteri atau ditransplantasikan ke rahim isteri atau rahim orang lain.. Secara medis, zigot itu rahim orang lain.. Secara medis, zigot itu dapat dipindahkan ke rahim orang lain. dapat dipindahkan ke rahim orang lain. Hal ini disebabkan karena rahim isteri Hal ini disebabkan karena rahim isteri mengalami gangguan antara lain :mengalami gangguan antara lain :1.1. Kelainan bawaan rahim (syndrome Kelainan bawaan rahim (syndrome rokytansky)rokytansky)2.2. Infeksi alat kandungan Infeksi alat kandungan3.3. Tumor rahim Tumor rahim4.4. Sebab operasi atau pengangkatan rahim Sebab operasi atau pengangkatan rahim yang pernah dijalani. yang pernah dijalani.

Page 12: PANJI HIDAYAT, M. Pd

Proses Bayi TabungProses Bayi TabungMenerobos KesuburanMenerobos Kesuburan1. 1. Sel sperma berada di Sel sperma berada di sekitar sel telur-siap untuk sekitar sel telur-siap untuk membuahimembuahi

Perkembangan Sel telurPerkembangan Sel telur2. 2. Sel telur hampir siap Sel telur hampir siap untuk dilepaskan dari untuk dilepaskan dari ovarium si wanita. Selama ovarium si wanita. Selama masa subur, wanita akan masa subur, wanita akan melepaskan satu atau dua melepaskan satu atau dua sel telur yang akan sel telur yang akan berpindah ke bawah yang berpindah ke bawah yang lalu akan bertemu sel lalu akan bertemu sel sperma yang akan sperma yang akan mengakibatkan terjadinya mengakibatkan terjadinya pembuahan.pembuahan.

Page 13: PANJI HIDAYAT, M. Pd

InjeksiInjeksi3. 3. Dalam IVF, dokter akan Dalam IVF, dokter akan mengumpulkan sel telur mengumpulkan sel telur sebanyak- banyaknya untuk sebanyak- banyaknya untuk memilih yang terbaik memilih yang terbaik diantaranya. Untuk diantaranya. Untuk melakukannya, si pasien akan melakukannya, si pasien akan diberikan hormon untuk diberikan hormon untuk menambah jumlah produksi sel menambah jumlah produksi sel telur.telur.

Pelepasan Sel telurPelepasan Sel telur4. 4. Setelah hormon bekerja Setelah hormon bekerja sepenuhnya maka sel-sel telur sepenuhnya maka sel-sel telur siap untuk dikumpulkan. siap untuk dikumpulkan. Dokter bedah akan Dokter bedah akan menggunakan laparoskop menggunakan laparoskop untuk memindahkan sel-sel untuk memindahkan sel-sel telur tersebut telur tersebut

Page 14: PANJI HIDAYAT, M. Pd

Sperma bekuSperma beku5. 5. Sperma yang dibekukan Sperma yang dibekukan disimpan dalam nitrogen disimpan dalam nitrogen cair yang dicairkan secara cair yang dicairkan secara sangat hati-hati oleh para sangat hati-hati oleh para teknisi teknisi

Page 15: PANJI HIDAYAT, M. Pd

HUKUM BAYI TABUNG DALAM HUKUM BAYI TABUNG DALAM PANDANGAN ISLAMPANDANGAN ISLAM

Ajaran syariat Islam mengajarkan kita untuk tidak boleh berputus asa dan

menganjurkan untuk senantiasa berikhtiar (usaha) dalam menggapai karunia Allah SWT. Demikian halnya di antara panca

maslahat yang diayomi oleh maqashid asy-syari’ah (tujuan filosofis syariah Islam)

adalah hifdz an-nasl (memelihara fungsi dan kesucian reproduksi) bagi

kelangsungan dan kesinambungan generasi umat manusia. Allah telah

menjanjikan setiap kesulitan ada solusi (QS.Al-Insyirah:5-6) termasuk kesulitan

reproduksi manusia dengan adanya kemajuan teknologi kedokteran dan ilmu

biologi modern yang Allah karuniakan kepada umat manusia agar mereka

bersyukur dengan menggunakannya sesuai kaedah ajaran-Nya.

Page 16: PANJI HIDAYAT, M. Pd

Teknologi bayi tabung dan inseminasi buatan merupakan hasil terapan sains modern yang pada prinsipnya bersifat netral sebagai bentuk kemajuan ilmu kedokteran dan biologi. Sehingga meskipun memiliki daya guna tinggi, namun juga sangat rentan terhadap penyalahgunaan dan kesalahan etika bila dilakukan oleh orang yang tidak beragama, beriman dan beretika sehingga sangat potensial berdampak negatif dan fatal. Oleh karena itu kaedah dan ketentuan syariah merupakan pemandu etika dalam penggunaan teknologi ini sebab penggunaan dan penerapan teknologi belum tentu sesuai menurut agama, etika dan hukum yang berlaku di masyarakat.

Page 17: PANJI HIDAYAT, M. Pd

Masalah inseminasi buatan ini menurut pandangan Islam termasuk masalah kontemporer ijtihadiah, karena tidak terdapat hukumnya seara spesifik di dalam Al-Qur’an dan As-Sunnah bahkan dalam kajian fiqih klasik sekalipun. Karena itu, kalau masalah ini hendak dikaji menurut Hukum Islam, maka harus dikaji dengan memakai metode ijtihad yang lazimnya dipakai oleh para ahli ijtihad (mujtahidin), agar dapat ditemukan hukumnya yang sesuai dengan prinsip dan jiwa Al-Qur’an dan As-Sunnah yang merupakan sumber pokok hukum Islam. Namun, kajian masalah inseminasi buatan ini seyogyanya menggunakan pendekatan multi disipliner oleh para ulama dan cendikiawan muslim dari berbagai disiplin ilmu yang relevan, agar dapat diperoleh kesimpulan hukum yang benar-benar proporsional dan mendasar. Misalnya ahli kedokteran, peternakan, biologi, hukum, agama dan etika.

Page 18: PANJI HIDAYAT, M. Pd

Dengan demikian, mengenai hukum inseminasi buatan dan bayi tabung pada manusia harus diklasifikasikan persoalannya secara jelas. Bila dilakukan dengan sperma atau ovum suami isteri sendiri, baik dengan cara mengambil sperma suami kemudian disuntikkan ke dalam vagina, tuba palupi atau uterus isteri, maupun dengan cara pembuahannya di luar rahim, kemudian buahnya (vertilized ovum) ditanam di dalam rahim istri; maka hal ini dibolehkan, asal keadaan suami isteri tersebut benar-benar memerlukan inseminasi buatan untuk membantu pasangan suami isteri tersebut memperoleh keturunan. Hal ini sesuai dengan kaidah ‘al hajatu tanzilu manzilah al dharurat’ (hajat atau kebutuhan yang sangat mendesak diperlakukan seperti keadaan darurat).