Rencana Alokasi Ruang Dan Pengembangan PKP

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Rencana Alokasi Ruang Untuk PKP di Kota Tanjungbalai, Provinsi Sumatera Utara

Citation preview

  • PENYUSUNAN RP3KP

    DI PROVINSI SUMATERA UTARA

    2015-2035

    Menguraikan alokasi ruang yang diarahkan untuk pengembangan PKP sesuai dengan

    arahan dalam RTRW Kota Tanjungbalai dan analisis kebutuhan PKP berdasarkan

    proyeksi pertumbuhan penduduk dan ketersediaan lahan permukiman yang ada

    dan yang mungkin untuk dikembangkan.

    BAB VI

    RENCANA ALOKASI RUANG DAN PENGEMBANGAN PKP

  • VI - 1

    PENYUSUNAN RENCANA PEMBANGUNAN DAN PENGEMBANGAN PERUMAHAN DAN KAWASAN PERMUKIMAN (RP3KP)

    DI PROVINSI SUMATERA UTARA 2015 2035

    Laporan Akhir

    BAB 6

    RRRRRRRRRRRREEEEEEEEEEEENNNNNNNNNNNNCCCCCCCCCCCCAAAAAAAAAAAANNNNNNNNNNNNAAAAAAAAAAAA AAAAAAAAAAAALLLLLLLLLLLLOOOOOOOOOOOOKKKKKKKKKKKKAAAAAAAAAAAASSSSSSSSSSSSIIIIIIIIIIII RRRRRRRRRRRRUUUUUUUUUUUUAAAAAAAAAAAANNNNNNNNNNNNGGGGGGGGGGGG DDDDDDDDDDDDAAAAAAAAAAAANNNNNNNNNNNN PPPPPPPPPPPPEEEEEEEEEEEENNNNNNNNNNNNGGGGGGGGGGGGEEEEEEEEEEEEMMMMMMMMMMMMBBBBBBBBBBBBAAAAAAAAAAAANNNNNNNNNNNNGGGGGGGGGGGGAAAAAAAAAAAANNNNNNNNNNNN PPPPPPPPPPPPKKKKKKKKKKKKPPPPPPPPPPPP

    6.1. Arahan Alokasi Ruang RTRW Kota Tanjungbalai

    Dalam menentukan kawasan yang menjadi prioritas pengembangan program-program

    pembangunan perumahan dan kawasan permukiman Kota Tanjungbalai dilandasi oleh beberapa

    pertimbangan, antara lain seperti:

    a. Pemenuhan Kebutuhan Ruang

    Alokasi sarana dan prasarana wilayah pada setiap tahapan didasarkan pada peningkatan

    jumlah penduduk di suatu wilayah, artinya alokasi ruang yang ditetapkan sesuai dengan

    pertambahan penduduk yang terjadi. Skala priotitas disesuaikan dengan kebutuhan yang

    dilakukan secara bertahap.

    b. Keterpaduan Ruang

    Seluruh program pembangunan yang dilaksanakan pada setiap tahapan harus terintegrasi baik

    secara sektoral maupun tata ruang sehingga memberikan manfaat yang optimal.

    c. Efek Ganda

    Setiap sektor/subsektor pembangunan yang dilaksanakan pada setiap tahapan harus mampu

    merangsang pembangunan pada tahap berikutnya atau pada lokasi-lokasi lainnya.

    d. Pemecahan Masalah Ruang

    Rencana alokasi ruang untuk pembangunan PKP yang diperuntukkan dilakukan secara

    bertahap, tentu dengan memberi rasa keadilan bagi setiap masyarakat berdasarakan skala

    prioritas yang dibangun secara bersama dengan memedomani ketentuan teknis dari RTRW dan

    RDTR Kota Tanjungbalai.

    Berdasarkan arahan RTRW Kota Tanjungbalai, alokasi ruang yang diperuntukkan bagi

    pengembangan PKP adalah tersebar di empat kecamatan, yaitu Datuk Bandar, Datuk Bandar Timur,

    Sei Tualang Raso, dan Teluk Nibung. Peruntukan pengembangan PKP tersebut terdiri dari

    permukiman dengan kepadatan rendah dan sedang serta sedang dan padat.

    a. Permukiman berkepadatan rendah dan sedang diarahkan di:

    - Kecamatan Datuk Bandar : Kelurahan Pahang dan Kelurahan Gading

    - Kecamatan Datuk Bandar Timur : Kelurahan Selat Tanjung Medan dan Kelurahan

    Pulau Simardan

    - Kecamatan Teluk Nibung : Kelurahan Pematang Pasir

    b. Permukiman berkepadatan sedang dan padat diarahkan di :

    - Kecamatan Datuk Bandar Timur : Kelurahan Pulau Simardan

    - Kecamatan Sei Tualang Raso : Keurahan Sei Raja

  • PEN

    YU

    SU

    NA

    N R

    EN

    CA

    NA

    PEM

    BA

    NG

    UN

    AN

    DA

    N P

    EN

    GEM

    BA

    NG

    AN

    PER

    UM

    AH

    AN

    DA

    N K

    AW

    ASA

    N P

    ER

    MU

    KIM

    AN

    (RP3K

    P)

    DI P

    RO

    VIN

    SI S

    UM

    AT

    ER

    A U

    TA

    RA

    2015 2

    035

    Laporan Akhir

    VI -2

    TABEL VI.I Alokasi Ruang Kota Tanjungbalai Dalam RTRW 20152035

    No. Program Utama Lokasi

    Waktu Pelaksanaan

    Sumber Dana Instansi

    Pelaksana 5 Tahun -1 5 Tahun -2 5 Tahun -3 5 Tahun -4

    I PERWUJUDAN RENCANA STRUKTUR RUANG KOTA TANJUNGBALAI

    a. Perencanaan Tata Ruang Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBD Prov, APBD

    Bappeda, Dinas Tata Kota & Pertm.

    b. Revitalisasi pusat - pusat pelayanan kota sebagai pusat pertumbuhan kota

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBD Prov, APBD

    Dinas PU

    c. Penyelenggaraan Penataan Ruang Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBD Prov, APBD

    Bappeda

    d. Pengembangan Wilayah Strategis dan Cepat Tumbuh

    SPPK 1,2,3,4 APBD Prov, APBD

    Bappeda & Dinas PU

    e. Pengendalian Pemanfaatan Ruang SPPK 1,2,3,4 APBD Prov, APBD

    Bappeda & Dinas PU

    1.2 Sub Pusat Pelayanan Kota (SPPK)

    a. Pembangunan infrastruktur pada sub pusat pelayanan kota

    SPPK 1,2,3,4 APBD Dinas PU

    1.3 Pusat Lingkungan

    a. Pembinaan dan Pengembangan Infrastruktur Permukiman

    SPPK 1,2,3 APBD Dinas PU

    2 Rencana Sistem Prasarana Wilayah Kota

    2.1 Rencana Pengembangan Sistem Jaringan Prasarana Transportasi

    a. Peningkatan sarana dan prasarana jaringan jalan antara pusat pelayanan kota

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBN, APBD Prov

    Dinas PU

    b. Pembangunan dan Peningkatan Jalan dan Jembatan Perkotaan

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBD Dinas PU

    c. Pembangunan jalan dan jembatan pada sub pusat pelayanan kota sebagai peningkatan aksesibilitas penghubung hirarki pusat pelayanan kota.

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,3,4

    APBD Dinas PU

  • PEN

    YU

    SU

    NA

    N R

    EN

    CA

    NA

    PEM

    BA

    NG

    UN

    AN

    DA

    N P

    EN

    GEM

    BA

    NG

    AN

    PER

    UM

    AH

    AN

    DA

    N K

    AW

    ASA

    N P

    ER

    MU

    KIM

    AN

    (RP3K

    P)

    DI P

    RO

    VIN

    SI S

    UM

    AT

    ER

    A U

    TA

    RA

    2015 2

    035

    Laporan Akhir

    VI -3

    2.2

    Rencana Pengembangan Sistem Jaringan Prasarana Energi/Kelistrikan

    2.3 Rencana Pengembangan Sistem Jaringan Prasarana Telekomunikasi

    a. Pengembangan Jaringan Telekomunikasi

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBN, APBD

    Dinas Perhubungan

    b. Pengembangan Komunikasi, Informasi dan Media Masa

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBN, APBD

    Dinas Perhubungan

    2.4 Rencana Pengembangan Sistem Jaringan Prasarana Sumber Daya Air

    a. Pengelolaan Sumber Daya Air SPPK 1,2,4 APBN, APBD Prov

    Dinas PU, PDAM Bappeda

    b. Penyedian dan pengelolaan air baku Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,3

    APBN, APBD Prov

    PDAM Tirta Kualo Dinas PU

    c. Pengembangan/Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa dan Jaringan Pengairan lainnya

    SPPK 1, 2, APBN, APBD Prov

    Dinas Pertanian Dinas PU

    2.5 Rencana Pengembangan Infrastruktur Kota

    a. Pembinaan dan Pengembangan Infrastruktur Permukiman

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBD Prov, APBD

    Dinas Tata Kota & Pertm.Dinas PU

    b. Peningkatan Pengendalian Air Limbah Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBN, APBD Prov

    Dinas PU, Dinas Keb. KLH

    c. Pengembangan Kinerja Pengelolaan Persampahan

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBN, APBD Prov

    Dinas Kebersihan

    d. Peningkatan dan Pengelolaan Drainase Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBN, APBD Prov

    Dinas PU, Dinas Keb.

    e. Pembinaan dan penataan pedagang kaki lima dan asongan

    Pusat Pelayanan Kota APBD Dinas Tata Kota & Pertm.

    II PERWUJUDAN RENCANA POLA RUANG KOTA TANJUNGBALAI

    1 Rencana Kawasan Lindung

    1.1 Kawasan Perlindungan Setempat

    a. Peningkatan ruang perlindungan setempat pada sepanjang Daerah Aliran Sungai (DAS)

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBD Prov, APBD

    Dinas PU

  • PEN

    YU

    SU

    NA

    N R

    EN

    CA

    NA

    PEM

    BA

    NG

    UN

    AN

    DA

    N P

    EN

    GEM

    BA

    NG

    AN

    PER

    UM

    AH

    AN

    DA

    N K

    AW

    ASA

    N P

    ER

    MU

    KIM

    AN

    (RP3K

    P)

    DI P

    RO

    VIN

    SI S

    UM

    AT

    ER

    A U

    TA

    RA

    2015 2

    035

    Laporan Akhir

    VI -4

    b. Penanganan permukiman kumuh sepanjang Daerah Aliran Sungai (DAS)

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 4

    APBD Prov, APBD

    Dinas PU Cipta Karya

    c. Pengendalian Banjir Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBN, APBD

    Dinas PU

    1.2 Kawasan Rawan Bencana

    a. Pembangunan Saluran Drainase/Gorong-gorong

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBD Prop & Kota

    Dinas PU

    b. Perbaikan Perumahan Akibat Bencana Alam/Sosial

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBD Prov, APBD

    Dinas PU BPBA Daerah

    1.3 Kawasan Ruang Terbuka Hijau

    a. Pengembangan sarana dan prasarana ruang publik sebagai RTH

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBD Dinas PU

    b. Penanganan terpadu perumahan dan permukiman kumuh sepanjang rel kereta api

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 4

    APBD Prov, APBD

    Dinas PU

    c. Pengelolaan Ruang Terbuka Hijau (RTH)

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBD Dinas Tata Kota & Pertm.

    d. Peningkatan Pengendalian Polusi SPPK 1,2,3,4 APBD Prov, APBD

    Dinas PU

    e. Pengelolaan Areal Pemakaman Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBD Dinas Tata Kota & Pertm.

    2 Rencana Kawasan Budidaya

    2.1 Kawasan Perumahan

    a. Pengembangan lingkungan sehat perumahan

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBD Prov, APBD

    Dinas PU

    b. Pengembangan Perumahan dan Permukiman

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBD Prov, APBD

    Dinas PU

    c. Peremajaan permukiman kumuh Pusat Pelayanan Kota, SPPK 2, 3, 4

    APBN, APBD Prov

    Dinas PU

    d. Pengendalian dan Pemanfaatan Ruang Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBN, APBD Prov

    Bappeda

    2.2 Kawasan Pariwisata

    a. Perlindungan dan Konservasi Sumber Daya Alam

    SPPK 1, 2, 4 APBD Dinas PU

  • PEN

    YU

    SU

    NA

    N R

    EN

    CA

    NA

    PEM

    BA

    NG

    UN

    AN

    DA

    N P

    EN

    GEM

    BA

    NG

    AN

    PER

    UM

    AH

    AN

    DA

    N K

    AW

    ASA

    N P

    ER

    MU

    KIM

    AN

    (RP3K

    P)

    DI P

    RO

    VIN

    SI S

    UM

    AT

    ER

    A U

    TA

    RA

    2015 2

    035

    Laporan Akhir

    VI -5

    2.3 Kawasan Ruang Terbuka Non Hijau

    a. Peningkatan Sarana dan Prasarana Olah Raga

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBN, APBD Prov

    Dinas PU

    b. Pembangunan Turap/Talud/Bronjong Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBN, APBD Prov

    Dinas PU

    2.4 Kawasan Evakuasi Bencana

    a. Peningkatan Keamanan dan Kenyamanan Lingkungan

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBD Prov, APBD

    Dinas PU

    2.4 Kawasan Sektor Informal

    a. Pengembangan Sistem Pendukung Usaha bagi UMKM

    Pusat Pelayanan Kota, SPPK 1,2,3,4

    APBN, APBD Prov

    Dinas PU

    Sumber : Hasil Modifikasi Oleh Konsultan RP3KP Tahun 2014 dari Bab IV RTRW Kota Tanjungbalai

  • VI - 6

    PENYUSUNAN RENCANA PEMBANGUNAN DAN PENGEMBANGAN PERUMAHAN DAN KAWASAN PERMUKIMAN (RP3KP)

    DI PROVINSI SUMATERA UTARA 2015 2035

    Laporan Akhir

    Peta 6.1.

    Arahan Peruntukan dan Pengembangan PKP

    Kecamatan : Datuk Bandar

    Tahun : 2015-2035

  • VI - 7

    PENYUSUNAN RENCANA PEMBANGUNAN DAN PENGEMBANGAN PERUMAHAN DAN KAWASAN PERMUKIMAN (RP3KP)

    DI PROVINSI SUMATERA UTARA 2015 2035

    Laporan Akhir

    Peta 6.2.

    Arahan Peruntukan dan Pengembangan PKP

    Kecamatan : Datuk Bandar Timur

    Tahun : 2015-2035

  • VI - 8

    PENYUSUNAN RENCANA PEMBANGUNAN DAN PENGEMBANGAN PERUMAHAN DAN KAWASAN PERMUKIMAN (RP3KP)

    DI PROVINSI SUMATERA UTARA 2015 2035

    Laporan Akhir

    Peta 6.3.

    Arahan Peruntukan dan Pengembangan PKP

    Kecamatan : Sei Tualang Raso

    Tahun : 2015-2035

  • VI - 9

    PENYUSUNAN RENCANA PEMBANGUNAN DAN PENGEMBANGAN PERUMAHAN DAN KAWASAN PERMUKIMAN (RP3KP)

    DI PROVINSI SUMATERA UTARA 2015 2035

    Laporan Akhir

    Peta 6.4.

    Arahan Peruntukan dan Pengembangan PKP

    Kecamatan : Teluk Nibung

    Tahun : 2015-2035