19
TUMBUHAN MONOKOTIL & DIKOTIL

TUMBUHAN MONOKOTIL & DIKOTIL

  • Upload
    zita

  • View
    593

  • Download
    12

Embed Size (px)

DESCRIPTION

TUMBUHAN MONOKOTIL & DIKOTIL. PENDAHULUAN. Tanaman berbiji mendominasi lansekap modern. Mereka termasuk tidak hanya pohon – pohon yang menghasilkan cone (gymnosperma) seperti cycads, pines, cedars dan spruces, tapi juga tanaman yang menghasilkan buah, tanaman berbunga (angiosperma). - PowerPoint PPT Presentation

Citation preview

Page 1: TUMBUHAN  MONOKOTIL & DIKOTIL

TUMBUHAN MONOKOTIL & DIKOTIL

Page 2: TUMBUHAN  MONOKOTIL & DIKOTIL

PENDAHULUANTanaman berbiji mendominasi lansekap modern. Mereka termasuk tidak hanya pohon – pohon yang menghasilkan cone (gymnosperma) seperti cycads, pines, cedars dan spruces, tapi juga tanaman yang menghasilkan buah, tanaman berbunga (angiosperma).

Page 3: TUMBUHAN  MONOKOTIL & DIKOTIL

Angiospermae terdiri atas satu divisi yaitu Anthophyta (tumbuhan berbunga) yang merupakan 80% tumbuhan saat ini. Divisi ini dibedakan atas 2 kelas yaitu tumbuhan monokotil (sekitar 65.000 spesies) dan tumbuhan dikotil (sekitar 170.000 spesies).

Page 4: TUMBUHAN  MONOKOTIL & DIKOTIL

Disebut monokotil karena kotiledonnya (keping atau daun biji) hanya ada satu dan disebut dikotil karena memiliki dua kotiledon.monokotil dan dikotil memiliki perbedaan morfologi (bentuk luar) maupun anatomi (struktur internal).

Page 5: TUMBUHAN  MONOKOTIL & DIKOTIL

PERBEDAAN STRUKTUR MONOKOTIL DAN DIKOTIL

Perbedaan struktur dapat dilihat berdasarkan :- Kotiledon- Bentuk akar- Pola tulang daun- Kaliptrogen- Kandungan akar dan batang- Jumlah kelopak bunga- Berkas vaskuler

Page 6: TUMBUHAN  MONOKOTIL & DIKOTIL

KOTILEDON ( KEPING BIJI )

Perbedaan utama dikotil dan monokotil terletak pada kotiledon :- Monokotil jumlah keping bijinya satu.- Dikotil jumlah keping bijinya dua.

Page 7: TUMBUHAN  MONOKOTIL & DIKOTIL

AKARStruktur akar telah diadaptasikan sesuai

dengan fungsinya.-Sistem akar tumbuhan dikotil adalah sistem akar tunggang (taproot).-Sistem akar tumbuhan monokotil adalah akar serabut (fibrous root).

Page 8: TUMBUHAN  MONOKOTIL & DIKOTIL

DAUNTumbuhan monokotil dan dikotil berbeda

dalam hal susunan tulang daun utamanya.- Tumbuhan monokotil tulang daunnya sejajar.- Tumbuhan dikotil tulang daunnya menyirip dan memiliki banyak percabangan.

Page 9: TUMBUHAN  MONOKOTIL & DIKOTIL

Kaliptrogen ( tudung akar )

Tumbuhan monokotil dan dikotil dapat dibedakan berdasarkan ada tidaknya kaliptrogen - Tumbuhan monokotil memiliki kaliptrogen.- Tumbuhan dikotil tidak memiliki kaliptrogen.

Page 10: TUMBUHAN  MONOKOTIL & DIKOTIL

KANDUNGAN AKAR DAN BATANG

Tumbuhan monokotil dan dikotil dapat dibedakan berdasar ada tidaknya kambium:- Tumbuhan monokotil tidak memiliki kambium.- Tumbuhan dikotil memiliki kambium.

Page 11: TUMBUHAN  MONOKOTIL & DIKOTIL

JUMLAH KELOPAK BUNGA

• Jumlah kelopak bunga tumbuhan monokotil dan dikotil berbeda yaitu :- Tumbuhan monokotil jumlah kelopak bunga kelipatan tiga.- Tumbuhan dikotil jumlah kelopak bunga kelipatan empat atau lima.

Page 12: TUMBUHAN  MONOKOTIL & DIKOTIL

SUSUNAN BERKAS VASKULERSusunan berkas vaskuler tumbuhan monokotil

dan dikotil dapat menjadi indikator perbedaan struktur , yaitu :- Tumbuhan monokotil berkas vaskuler tersusun secara kompleks.- Tumbuhan dikotil berkas vaskuler tersusun dalam bentuk lingkaran.

Page 13: TUMBUHAN  MONOKOTIL & DIKOTIL

PERBEDAAN TUMBUHAN MONOKOTIL DAN MONOKOTIL

Page 14: TUMBUHAN  MONOKOTIL & DIKOTIL

Bentuk -Bentuk Monokotil DikotilBentuk akar Memiliki sistem akar

serabutMemilliki sistem akar tunggang

Bentuk sumsum atau pola tulang daun

Melengkung atau sejajar

Menyirip atau menjari

Kaliptrogen atau tudung akar

Ada tudung akar atau kaliptra

Tidak terdapat tudung akar

Jumlah keping biji atau kotiledon

Satu buah keping biji saja

Ada dua keping biji

Kandungan akar dan batang

Tida terdapat kambium Terdapat kambium

Jumlah kelopak bunga Umumnya adalah kelipatan tiga

Biasanya kelipatan atau empat atau lima

Pelindung akar dan batang lembaga

Ditemukan batang lembaga atau koleoptil dan akar lembaga atau keleorhiza

Tidak ada pelindung koleorhiza maupun koleoptil

Pertumbuhan akar dan batang

Tidak bisa tumbuh berkembang menjadi besar

Bisa tumbuh berkembang menjadi besar

Page 15: TUMBUHAN  MONOKOTIL & DIKOTIL

Perbedaan morfologi dan anatomi tumbuhan dikotil dan monokotil

Page 19: TUMBUHAN  MONOKOTIL & DIKOTIL

Mangga Jambu air Mlinjo