6
Socio-technical theory

Presentasi socio technical theory

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Presentasi socio technical theory

Socio-technical theory

Page 2: Presentasi socio technical theory

Socio-Technic TheorySociotechnic dikemukakan Oleh Jenkins pada Juli 2012. Sosio-teknikal sistem ( STS ) dalam pengembangan organisasi adalah suatu pendekatan untuk desain kerja organisasi yang kompleks yang mengakui interaksi antara manusia dan teknologi di tempat kerja . Istilah ini juga mengacu pada interaksi antara infrastruktur kompleks masyarakat dan perilaku manusia .

Page 3: Presentasi socio technical theory

Socio-Technic System• sosiotechnical System adalah sebuah sistem yang mencari solusi untuk mengoptimalkan dua

sistem secara bersama-sama, yaitu :

• 1. sistem teknik (the technical system), sasarannya adalah untuk memaksimalkan pemenuhan tugas (organisasi/institusi).

• 2. sistem social (the social system), sasarannya adalah untuk memaksimalkan kualitas kerja si pemakai sistem.

Dari kedua komponen tersebut munculah optimasi Kerja antara Sistem dan User.

Page 4: Presentasi socio technical theory

Object Socio-Technical System

Jika kita amati mengapa dibuat sistem absensi? Alasan paling mudah adalah sistem ini dapat memantau kultur disiplin suatu organisasi/institusi. Dengan begitu kita dapat menilai seberapa optimalkah kinerja organisasi bekerja untuk mencapai tujuannya.

Page 5: Presentasi socio technical theory

Prinsip-Prinsip Socio-technical System

• Kompatibilitas (compatibility)• Spesifikasi Kritis (Critical Specification) • Kriteria Sosio-Teknis (The Socio-Technical Criterion)• Men-support Harmonisasi (Support Congruence)• Disain dan Nilai Kemanusiaan (Design and Human Values)

Page 6: Presentasi socio technical theory

Kesimpulan

Pada intinya Teori sistem tekno-sosial adalah teori yang mengedepankan prinsip optimatisasi bersama (joint optimization) sehingga sebuah organisasi dapat secara optimum berunjuk kerja, dan ini hanya dapat dicapai jika dimensi sosial maupun teknisnya dirancang untuk saling melengkapi.