5
DISKUSI BIOLOGI 1. Alasan orang mengkonsumsi narkoba dan mengapa sulit menghentikan ? 2. Pemakaian obat-obatan yang tidak terkendali dan akibatnya terhadap sistem saraf 3. Bahan-bahan kimia apa saja yang menimbulkan efek adiksi / kecanduan dan pengaruhnya terhadapa kesehatan tubuh secara umum 4. Cara-cara untuk mengurangi penggunaan narkoba Bagaimanakah pendapat anda tentang soal soal di atas ? JAWAB 1. Alasan orang mengkonsumsi narkoba : a. Memakai karena ingin merasa 'ada'. b. Memakai untuk melarikan diri dari masalah atau ingin relaks. c. Memakai karena sedang bosan. d. Memakai karena media (secara tidak langsung) masih menganggap narkoba itu keren. e. Memakai karena merasa tambah terlihat 'dewasa' f. Memakai karena ingin memberontak. g. Memakai karena ingin mencoba Pengguna sulit menghentikan pemakaian narkoba karena narkoba mengandung zat adiktif yang membuat kecanduan si pengguna. 2. Pemakaian obat-obatan yang tidak terkendali dan akibatnya terhadap sistem saraf : a. Narkotika , penggunaannya dapat menghilangkan rasa sakit dan membuat sensasi , pemakaian berlebihan dapat menyebabkan kematian

DISKUSI BIOLOGI

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: DISKUSI BIOLOGI

DISKUSI BIOLOGI

1. Alasan orang mengkonsumsi narkoba dan mengapa sulit menghentikan ?

2. Pemakaian obat-obatan yang tidak terkendali dan akibatnya terhadap sistem saraf

3. Bahan-bahan kimia apa saja yang menimbulkan efek adiksi / kecanduan dan pengaruhnya

terhadapa kesehatan tubuh secara umum

4. Cara-cara untuk mengurangi penggunaan narkoba

Bagaimanakah pendapat anda tentang soal soal di atas ?

JAWAB

1. Alasan orang mengkonsumsi narkoba :

a. Memakai karena ingin merasa 'ada'.

b. Memakai untuk melarikan diri dari masalah atau ingin relaks.

c. Memakai karena sedang bosan.

d. Memakai karena media (secara tidak langsung) masih menganggap narkoba itu keren.

e. Memakai karena merasa tambah terlihat 'dewasa'

f. Memakai karena ingin memberontak.

g. Memakai karena ingin mencoba

Pengguna sulit menghentikan pemakaian narkoba karena narkoba mengandung zat adiktif yang

membuat kecanduan si pengguna.

2. Pemakaian obat-obatan yang tidak terkendali dan akibatnya terhadap sistem saraf :

a. Narkotika, penggunaannya dapat menghilangkan rasa sakit dan membuat sensasi ,

pemakaian berlebihan dapat menyebabkan kematian

b. Kokain, bersifat stimulan terhadapa sistem saraf, dapat meningkatkan stamina , sifatnya

sementara lali diikuti dengan perasaan tertekan dan takut, pemakain berlebihan dapat

menyebabkan pingsan dan kematian., apabila penggunannya tiba tiba dihentikan pecandu

akan menderita kejang kejang, muntah, diare, berkeringat, sukar tidur.

c. Morfin, dapat menghilangkan rasa sakit, namun juga dapat menyebabkan rasa lesu, ngantuk,

kebingungan, euforia, gangguan pada sistem pernapasan

Page 2: DISKUSI BIOLOGI

d. Ekstasi, dapat menimbulkan perasaan segar dan oenuh energi, namun daoat menyebabkan

dehidrasi, pemakaian dalam waktu lama dapat menyebabkan kehilangan daya ingat dan

kemampuan badan.

e. Zat psikotropika, dapat menurunkan aktivitas otak atau merangsang susunan syaraf pusat

dan menimbulkan kelainan perilaku, disertai dengan timbulnya halusinasi (mengkhayal), ilusi,

gangguan cara berpikir, perubahan alam perasaan dan dapat menyebabkan ketergantungan

serta mempunyai efek stimulasi(merangsang) bagi para pemakainya.

Pemakaian Psikotropika yang berlangsung lama tanpa pengawasan dan pembatasan pejabat

kesehatan dapat menimbulkan dampak yang lebih buruk, tidak saja menyebabkan

ketergantungan bahkan juga menimbulkan berbagai macam penyakit serta kelainan fisik

maupun psikis si pemakai, tidak jarang bahkan menimbulkan kematian.

3. Bahan-bahan kimia apa saja yang menimbulkan efek adiksi / kecanduan dan pengaruhnya

terhadapa kesehatan tubuh secara umum :

a. Nikotin, racun yang dapat menyebabkan ketagihan, peningkatan tekanan darah dan detak

jantung, dan kerusakabn otot jantung

b. Alkohol (etanol), dapat menyebabkan kecanduan dan akibat lainnya seperti :

- mabuk

- memepengaruhi sistem saraf pusat (napas tiba tiba berhenti, kerusakan otak kematian)

- penyakit jantung

- pelebaran pembuluh darah pada kulit

- kinerja hati menjadi tidak optimal ketika melawan racun

- dehidrasi

- kanker lidah dan kerongkongan

- menghambat perkembangan sarap janin

- iritasi usus

- menghambat kerja alat-alat tubuh dan sistem saraf pusat.

Page 3: DISKUSI BIOLOGI

4. Cara-cara untuk mengurangi penggunaan narkobaa. Berdoa dan Perdalaman Ilmu Agama

Tuhan telah menyuruh kita untuk tetap dalam bimbingannya ketika itu pula Allah menjadikan kita

seorang manusia yang sempurna. Tapi, semua mahkluk ciptaannya itu tidaklah sesempurna itu

pasti selalu ada kelemahan dibalik kesempurnaan itu. Berdoa lah selalu berharap perlindungan

darinya agar dijauhkan dari barang haram tersebut. Perdalam ilmu agama dan sebarkan.

b. Harus pandai memilih teman

Memilih teman haruslah pandai-pandai ketika memilih teman yang salah kita pun akan ikut

terjerumus jurang yang dalam. Jauhkan diri dari teman yang mengajak kita pada jurang narkoba.

Ketika memilih teman usahakan memiliki latar belakang yang baik walaupun teman anda culun

dan katro itu pun lebih baik dari pada teman yang kaya raya tapi hobi makan narkoba. Teman yang

berada dalam lingkungan pengajian / pesantren lebih baik didekati otomatis nantinya kita pun

akan terbawa arus baik dari dirinya tersebut.

c. Berlajarlah Konsisten Terhadap Sesuatu yang benar

Konsisten dalam hal apa pun di dunia ini menjadikan kita pribadi yang sukses dan dispilin. Jika kita

tidak mampu mengambil sikap yang terbaik bagi kita sendiri, maka setan-setan yang ada di sekitar

kitalah yang akan menentukan nasib kita selanjutnya. Jika sudah jelas itu narkoba dan teman kita

ajak kita pakai itu, ya tolak ajakannya, segera tinggalkan dia dan blacklist dia dari kehidupan kita

agar kita bisa terhindar dari yang namanya narkoba. Ambil keputusan dengan cepat dan tepat

sebelum dia menguasai pikiran kita dan akhirnya berani coba-coba.

d. Sibukanlah diri

Sibukanlah diri dengan hal-hal yang positif. Ikutilah kegiatan-kegiatan yang positif namun jangan

lupa pada point ke 2 memilih teman yang baik. Sibukanlah diri dengan kegiatan yang memotivasi

dengan hal-hal yang positif.

e. Terus Ikuti Informasi

Terus Ikuti Informasi yang menjadikan kita tau modus-modus baru narkoba.

f. Berusahalah untuk selalu berkomunikasi dengan keluarga

g. Ikut aktif mengawasi peredaran narkoba

h. Jangan sekali kali mencoba mencicipi narkoba