42
Penanganan Obat Sitostatika

Obat sitostatika

Embed Size (px)

DESCRIPTION

farmasi

Citation preview

Page 1: Obat sitostatika

Penanganan Obat Sitostatika

Page 2: Obat sitostatika

PENDAHULUAN

• Pemberian obat sitostatika disebut Kemoterapi• Kanker dapat diobati atau tidak dapat diobati,

tergantung kondisi pasien, penyebaran penyakit• Management pengobatan kanker - Bedah - Radioterapi - Kemoterapi - Kombinasi dari 3 pengobatan diatas• Kemoterapi menggunakan1 obat, 2 atau 5 - 6 kombinasi obat

Page 3: Obat sitostatika

ASAL OBAT SITOSTATIKA

• Alam ( Vinka alkaloid )

• Sintetis / kimia (Alkylating, antimetabolites)

Page 4: Obat sitostatika

Obat Sitostatika Sintetis/ Kimia

• Golongan Antibiotik

• Golongan Hormon

• Golongan alkylating agent

• Golongan antimetabolit

Page 5: Obat sitostatika

Vinkristin

• Hanya diberikan secara IV

• Pemberian IT dapat menyebabkan kematian

• Jangan diberikan juga secara SC atau IM dapat menyebabkan iritasi

Page 6: Obat sitostatika

Obat Sitostatika

Page 7: Obat sitostatika

Efek Samping Vinkristin

• Neurotoksik• Kekakuan dan lemah otot dapat

menyebabkan kelumpuhan• Kram perut• Okular toksisitas menyebabkan kebutaan• Lekopenia, trombositopenia, anemia• Gangguan Gastrointestinal, anemia• Konstipasi, perdarahan, sesak napas

Page 8: Obat sitostatika

Golongan Antibiotika

• Doxorubicin

- ESO : Gangguan jantung, eritema,

pruritis, urtikaria, hiperpigmentasi,

stomatitis, alopesia

- Berat ringan ESO tergantung dari : dosis,

pemberian, terapi yang sedang dijalani,

riwayat penyakit, usia pasien

Page 9: Obat sitostatika

DOXORUBICIN

• Pemberian : hanya IV

• Sering menyebabkan rasa sakit pada tempat suntikan

• Konseling obat :

- urin warna oranye

- hindari sinar matahari langsung

- interaksi dengan obat2 jantung

Page 10: Obat sitostatika

Alkylating Agent

• Cyclophosphamide

- Metabolisme : hati

- ESO : nefrotoksik

- Dosis tinggi ditambah dengan antitoksin

- Stabilitas : 24 jam

Page 11: Obat sitostatika

Antimetabolit

• Methotrexate

- Dosis tinggi harus bersama dengan anti

toksin folinic acid

- Metabolisme : hati

- Stabilitas : 24 jam

Page 12: Obat sitostatika

Hormon

• Estrogen,Progesteron, Tamoxifen

- Digunakan untuk kanker payudara,

prostate, serviks

- ESO : osteoporosis, gangguan

pertumbuhan

Page 13: Obat sitostatika

Merencanakan Regimen Obat Sitostatika

• Menghitung dosis obat kemoterapi

• Menyesuaikan dengan kondisi pasien

Page 14: Obat sitostatika

Intepretasi Protokol Pengobatan

3 Fase protokol pengobatan kanker

• Fase Induksi

• Fase Konsolidasi

• Fase Maintenance

Yang harus diperhatika :

• Lama pemberian

• Jadwal pemberian obat

Page 15: Obat sitostatika

MONITORING PASIEN KEMOTERAPI

• Menilai efek terapi• Monitoring komplikasi• Merencanakan regimen obat sitostatika• Test lab : - pemeriksaan darah lengkap• Transfusi darah (sel darah

merah/trombosit)• Pemeriksaan sum-sum tulang belakang

Page 16: Obat sitostatika

Monitoring Komplikasi

• Kerontokan rambut

• Mual

• Anemia

• Sariawan

• Diare

• Demam

Page 17: Obat sitostatika

Antiemetik

• Ondansetron

• Metoklopramid

• Dexametason

• Lorazepam

• Prometazine

Page 18: Obat sitostatika

Evaluasi Pasien Kemoterapi

• Darah lengkap• Kultur darah• Fungsi hati• Fungsi ginjal• Asam urat• EKG• Chest X ray

Page 19: Obat sitostatika

Penyiapan Obat Sitostatika

Page 20: Obat sitostatika

Menghindari Bahaya Penanganan Obat Sitostatika

• Menyiapkan obat sitostatika dalam ruangan khusus

• Dilakukan oleh petugas yang terlatih

• Mengikuti SOP

Page 21: Obat sitostatika

Faktor yang harus Diperhatikan

• Ruangan

• Sumber Daya Manusia

• Teknik Aseptik

• Kontrol Kualitas

Page 22: Obat sitostatika

Fasilitas Pelayanan Obat Sitosatika

• Fasilitas

* Ruang sentralisasi penanganan obat

kanker :

- ruang administrasi

- ruang ganti pakaian

- ruang antara

Page 23: Obat sitostatika

Alat Pelindung Diri• Sarung tangan steril

- latex, bebas powder• Baju pelindung

- disposable, tak mudah tembus/ menyerap, lengan panjang bermanset• Head cover• Shoes cover• Kaca mata google• Masker

• Bahan tanpa serat• Dapat disterilkan

Page 24: Obat sitostatika

Perlengkapan Penyiapan Obat Sitostatika

• Spuit berbagai ukuran• Needle berbagai ukuran• Kantong infus• Kain kassa besar dan kecil• Aluminium foil• Alas kemoterapi• Chemotherapy disposible bag• Chemotherapy waste container• Chemotherapy spill kit• Chemocheck

Page 25: Obat sitostatika
Page 26: Obat sitostatika

Laminar Air Flow Vertikal

• Perlindungan pernapasan

- Class II atau III vertikal Biological Safety

Cabinet (BSC )

- Horizontal kabinet dikontraindikasikan

untuk obat sitostatika

Page 27: Obat sitostatika

Tipe Lain Laminar Air Flow

Isolator Aseptik Still Air Box

Page 28: Obat sitostatika

Paparan obat sitostatika

• Pada saat ini RS umumnya menyiapkan obat sitostatika di ruang rawat oleh perawat atau dokter

• Terekspose obat sitostatika dapat terjadi pada saat :

- Penerimaan dan penyimpanan

- Penyiapan

- Dispensing dan pemberian obat

Page 29: Obat sitostatika

Rute terekspose sitostatika

• Inhalasi ( umumnya )

• Injeksi

• Tertelan ( makanan )

• Absorpsi ( sarung tangan )

• Kontak langsung ( tidak sengaja )

Page 30: Obat sitostatika

Akibat paparan obat sitostatika

• Efek lansung :

- Efek toksik pada kulit

- Toksisitas pada mata

- Efek sistemik

- Reaksi alergi • Karsinogenik• Mutagenik • Teratogenik dan spermatotoksik

Page 31: Obat sitostatika

Tumpahan Obat Sitostatika

• Tumpahan > 5 ml , daerah sekelilingnya diisolasi• Pembersihan sama dengan tumpahan < 5 ml• Setelah dibersihkan, area dicuci dengan

detergent dan dibilas dengan air

Page 32: Obat sitostatika

Penanganan Tumpahan Obat Kanker di luar BSC

• Jangan tinggalkan ruangan• Pasang pakaian pelindung + kaca mata• Angkat pecahan kaca dengan sendok khusus• Serap tumpahan cair dengan bantal penyerap• Serbuk dengan handuk basah• Cuci area dengan deterjen• Bilas dengan aquadest• Tanggalkan sarung tangan luar & alas kaki• Tutup kantong,masukkan ke kantong sekunder• Lepaskan pakaian pelindung• Cuci tangan dengan benar• Buat laporan kecelakaan

Page 33: Obat sitostatika

Penanganan Tumpahan Obat Kanker didalam BSC

• Lap dengan kassa atau handuk basah (serbuk )

• Ganti sarung tangan

• Angkat pecahan kaca,masukkan ke kantong buangan

• Cuci permukaan,dinding, bagian atas BSC dengan aquadest dan deterjen dengan kassa

• Bilas dengan kassa basah,masukkan kantong buangan

• Ulangi 3 kali

• Keringkan dengan kassa baru

• Lepaskan sarung tangan & buang

• Tutup kantong buangan,tempelkan stiker buangan “berbahaya”

• Lepaskan pakaian pelindung

• Cuci tangan dengan benar

• Buat laporan kecelakaan

Page 34: Obat sitostatika

Rute Terekspose Obat Sitostatika

• Inhalasi ( umumnya )• Injeksi• Tertelan ( kontak dengan makanan atau

wadah yang terkontaminasi )• Absorpsi obat melalui kontak langsung

( kulit dan mata )

Page 35: Obat sitostatika

Pertolongan Pertama terhadap Kontak Langsung Kulit/Mata

• Tanggalkan sarung tangan• Bilas dengan air 10m- 20 menit• Cuci dengan sabun&bilas dengan air mengalir• Mata air hangat atau NS selama 15-20 menit• Kulit terbuka Kassa steril + H2O2 3%• Catat nama obat • Tanggalkan pakaian pelindung • Buat laporan kecelakaan

Page 36: Obat sitostatika

Paparan Obat Sitostatika• Pada saat ini RS umumnya menyiapkan obat sitostatika di ruang

rawat oleh perawat atau dokter• Aktifitas yang Meningkatkan Risiko Paparan Obat Sitostatika

terhadap Petugas :

- Penerimaan

- Persiapan

- Penyiapan

- Pemberian

- Transportasi

- Penyimpanan

- Pembersihan tumpahan obat sitostatika

Page 37: Obat sitostatika

Aktifitas Penyiapan Obat Sitostatika yang Memapari Petugas

• Mencabut jarum dari vial• Memindahkan obat dengan syringe • Mematahkan ampul• Mengeluarkan udara dari dalam syringe• Mengisi obat ke dalam syringe melewati batas

volume syringe

Page 38: Obat sitostatika

Akibat Paparan Obat Sitostatika

Efek langsung :

- Efek toksik pada kulit

- Toksisitas pada mata

- Efek sistemik

- Reaksi alergi Karsinogenik Mutagenik Teratogenik dan spermatotoksik

Page 39: Obat sitostatika

Limbah Obat Sitostatika

• Kantong / wadah khusus dengan label khusus limbah obat sitostatika

• Incinerator suhu 1000 °C

• Staff farmasi harus mengetahui pembuangan limbah obat sitostatika

Page 40: Obat sitostatika
Page 41: Obat sitostatika

Kebutuhan Minimal Untuk Penanganan Obat Sitostatika

• Gunakan LAF atau BSC untuk melarutkan• Tempatkan LAF atau BSC di cleanroom• Petugas memakai baju pelindung yang

sesuai• Gunakan teknik aseptik• Mempunyai SOP• Mempunyai petugas yang terlatih dalam

penanganan obat sitostatika

Page 42: Obat sitostatika