12
Panduan Penggunaan Jurnal KOMTEKINFO Universitas Putra Indonesia YPTK Padang ©2019 LPPM Universitas Putra Indonesia YPTK Padang

Panduan Penggunaan Jurnal KOMTEKINFOlppm.upiyptk.ac.id/download/komtekinfo.pdfC. Tata Cara Proses Review Pada Jurnal KomtekInfo 1. Setiap perkembangan dari status artikel anda akan

  • Upload
    others

  • View
    8

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Panduan Penggunaan Jurnal KOMTEKINFOlppm.upiyptk.ac.id/download/komtekinfo.pdfC. Tata Cara Proses Review Pada Jurnal KomtekInfo 1. Setiap perkembangan dari status artikel anda akan

Panduan Penggunaan Jurnal

KOMTEKINFO

Universitas Putra Indonesia YPTK Padang

©2019 LPPM Universitas Putra Indonesia YPTK Padang

Page 2: Panduan Penggunaan Jurnal KOMTEKINFOlppm.upiyptk.ac.id/download/komtekinfo.pdfC. Tata Cara Proses Review Pada Jurnal KomtekInfo 1. Setiap perkembangan dari status artikel anda akan

Panduan Jurnal KomtekInfo

Lppm Universitas Putra Indonesia YPTK Padang 2

A. Tentang Jurnal

(KomtekInfo) Jurnal Komputer dan Teknologi Informasi merupakan jurnalistik yang

bersifat peer-reviewed dan diakses terbuka yang dikelola oleh Lppm Universitas Putra

Indonesia YPTK Padang. KomtekInfo termasuk artikel yangdiangkat dari hasil penelitian,

konsep, teori, dan studi analitis di bidang ilmu komputer dan teknologi informasi. Mulai

tahun 2016 KOMTEKINFO siaran enam bulanan, yaitu bulan Juni dan Desember dalam

bentuk online dengan e-ISSN 2502-8758 , setelah sebelumnya dalam bentuk cetak tiga

bulanan dengan p-ISSN 2356-0010.

Jurnal Komtekinfo telah memiliki DOi dengan nomor 10.29165. dan telah terindeks oleh

garuda ristekdikti.

B. Tatacara Pengajuan Jurnal KomtekInfo

1. Silahkan buka alamat situs http://lppm.upiyptk.ac.id/ojsupi/index.php/KOMTEKINFO

2. Akan tampil halaman seperti berikut

3. Jika belum memiliki username dan password, silahkan mendaftar melalui menu yang ada

di sudut kanan atas yaitu menu daftar.

Page 3: Panduan Penggunaan Jurnal KOMTEKINFOlppm.upiyptk.ac.id/download/komtekinfo.pdfC. Tata Cara Proses Review Pada Jurnal KomtekInfo 1. Setiap perkembangan dari status artikel anda akan

Panduan Jurnal KomtekInfo

Lppm Universitas Putra Indonesia YPTK Padang 3

4. Silahkan isi data diri yang dibutuhkan.

5. Yang bertanda bintang merupakan data yang wajib dimiliki.

6. Would you be willing to review submissions to this journal?

Bagian ini merupakan persetujuan jika anda ingin mendaftar menjadi reviewer

komtekinfo. Jika anda tidak bersedia, biarkan tanpa tanda ceklis.

7. Setelah berhasil akan tampil tampilan seperti dibawah ini

8.

Page 4: Panduan Penggunaan Jurnal KOMTEKINFOlppm.upiyptk.ac.id/download/komtekinfo.pdfC. Tata Cara Proses Review Pada Jurnal KomtekInfo 1. Setiap perkembangan dari status artikel anda akan

Panduan Jurnal KomtekInfo

Lppm Universitas Putra Indonesia YPTK Padang 4

9. Untuk mengajukan artikel ilmiah, silahkan klik menu make a submission

10. Selanjutnya akan tampil seperti dibawah ini :

11. Ada beberapa jenis section yang tampil. Silahkan pilih sesuai dengan scope artikel

anda.

12. Silahkan anda isi comments for the editor jika anda ingin mengirimkan pesan kepada

editor kami.

13. Pastikan submission requirements sudah anda ceklis. Dan selanjutnya silahkan klik

save and continue.

Page 5: Panduan Penggunaan Jurnal KOMTEKINFOlppm.upiyptk.ac.id/download/komtekinfo.pdfC. Tata Cara Proses Review Pada Jurnal KomtekInfo 1. Setiap perkembangan dari status artikel anda akan

Panduan Jurnal KomtekInfo

Lppm Universitas Putra Indonesia YPTK Padang 5

14. Akan tampil tampilan seperti berikut ini

15. Setelah anda memilih Source Texts akan tampil menu upload file

Page 6: Panduan Penggunaan Jurnal KOMTEKINFOlppm.upiyptk.ac.id/download/komtekinfo.pdfC. Tata Cara Proses Review Pada Jurnal KomtekInfo 1. Setiap perkembangan dari status artikel anda akan

Panduan Jurnal KomtekInfo

Lppm Universitas Putra Indonesia YPTK Padang 6

16. Setelah itu silahkan klik continue

17. Untuk form selanjutnya bisa di kosongkan saja

18. Lalu klik complete dan klik save and continue

Page 7: Panduan Penggunaan Jurnal KOMTEKINFOlppm.upiyptk.ac.id/download/komtekinfo.pdfC. Tata Cara Proses Review Pada Jurnal KomtekInfo 1. Setiap perkembangan dari status artikel anda akan

Panduan Jurnal KomtekInfo

Lppm Universitas Putra Indonesia YPTK Padang 7

19. Selanjutnya tahap isian metadata

20. Silahkan isi bagian yang bertanda bintang

21. Untuk list of contributors, silahkan daftarkan semua nama contributors yang terdaftar

pada artikel anda. Dengan cara klik add contributors

Page 8: Panduan Penggunaan Jurnal KOMTEKINFOlppm.upiyptk.ac.id/download/komtekinfo.pdfC. Tata Cara Proses Review Pada Jurnal KomtekInfo 1. Setiap perkembangan dari status artikel anda akan

Panduan Jurnal KomtekInfo

Lppm Universitas Putra Indonesia YPTK Padang 8

22. Silahkan isikan semua data yang di minta. Terutama bagian yang bertanda bintang

23. Untuk contributors list silahkan di pilih author

24. Untuk selanjutnya, bagi author utama silahkan ceklis bagian principal contact untuk

mendapatkan semua notifasi tentang perkembangan artikel anda.

25. Setelah itu silahkan kik save and continue

Page 9: Panduan Penggunaan Jurnal KOMTEKINFOlppm.upiyptk.ac.id/download/komtekinfo.pdfC. Tata Cara Proses Review Pada Jurnal KomtekInfo 1. Setiap perkembangan dari status artikel anda akan

Panduan Jurnal KomtekInfo

Lppm Universitas Putra Indonesia YPTK Padang 9

26. Lalu klik finish submission

27.

Page 10: Panduan Penggunaan Jurnal KOMTEKINFOlppm.upiyptk.ac.id/download/komtekinfo.pdfC. Tata Cara Proses Review Pada Jurnal KomtekInfo 1. Setiap perkembangan dari status artikel anda akan

Panduan Jurnal KomtekInfo

Lppm Universitas Putra Indonesia YPTK Padang 10

28. 29. Untuk melihat kemajuan jurnal silahkan klik menu Review This Submission

30. Untuk mengajukan artikel baru klik create a new submission

31. Setiap informasi perkembangan akan dikirimkan kepada email masing masing author

yang telah mengirimkan artikel.

C. Tata Cara Proses Review Pada Jurnal KomtekInfo

1. Setiap perkembangan dari status artikel anda akan dikirimi oleh system kepada email

masing-masing author yang telah mendaftarkan artikelnya pada jurnal komtekinfo.

Page 11: Panduan Penggunaan Jurnal KOMTEKINFOlppm.upiyptk.ac.id/download/komtekinfo.pdfC. Tata Cara Proses Review Pada Jurnal KomtekInfo 1. Setiap perkembangan dari status artikel anda akan

Panduan Jurnal KomtekInfo

Lppm Universitas Putra Indonesia YPTK Padang 11

2. Perhatikan menu discussion block nya

3. 4. Untuk membalas pesan dari editor silahkan klik add message

Page 12: Panduan Penggunaan Jurnal KOMTEKINFOlppm.upiyptk.ac.id/download/komtekinfo.pdfC. Tata Cara Proses Review Pada Jurnal KomtekInfo 1. Setiap perkembangan dari status artikel anda akan

Panduan Jurnal KomtekInfo

Lppm Universitas Putra Indonesia YPTK Padang 12

5. Jika anda ingin mengupload perbaikan artikel silahkan upload di menu upload file

6. Lakukan cara yang sama setiap anda mendapatkan notifikasi untuk perbaikan.