13
HASIL DISKUSI KELOMPOK 8 MODUL ORGAN MATA DAN THT (MO-23/M-THT) 030.06.332 Nur Hafilah binti Rusli 030.06.334 Nur Syamila binti Sharri 030.06.336 Nuraini binti Sharkawi 030.06.337 Nurul Aima binti Hussin 030.06.338 Nurul Akhmal binti Zulkifli 030.06.257 Theresia Karina 030.06.258 Tiara Anggianisa 030.06.259 Titi Anjasmoro 030.06.261 Tyas Cempaka Sari 030.06.262 Tyas Natasya Citrawati 030.06.263 Umar Syarif 030.06.264 Ursula Kristiani 030.06.265 Ursula Tania 030 06 266 Utami Widijanto 030 06 267 Vashty Amanda Hosfiar 030.06.260 Tommy Alexander Phua 030.05.

Diskusi 2 Kelompok 8

Embed Size (px)

Citation preview

HASIL DISKUSI KELOMPOK 8

HASIL DISKUSI KELOMPOK 8

MODUL ORGAN MATA DAN THT (MO-23/M-THT)

030.06.332

Nur Hafilah binti Rusli

030.06.334

Nur Syamila binti Sharri

030.06.336

Nuraini binti Sharkawi

030.06.337

Nurul Aima binti Hussin

030.06.338

Nurul Akhmal binti Zulkifli

030.06.257

Theresia Karina

030.06.258

Tiara Anggianisa

030.06.259

Titi Anjasmoro

030.06.261

Tyas Cempaka Sari

030.06.262

Tyas Natasya Citrawati030.06.263

Umar Syarif

030.06.264

Ursula Kristiani

030.06.265

Ursula Tania

030 06 266

Utami Widijanto

030 06 267

Vashty Amanda Hosfiar030.06.260

Tommy Alexander Phua

030.05.

JAKARTA, 01 APRIL 2009FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS TRISAKTIDAFTAR ISI

Daftar Isi . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 2

Bab I Pendahuluan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 3

Bab II Laporan Kasus . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 4

Bab III Pembahasan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . Bab IV Daftar Pustaka . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . Bab V Penutup . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

BAB I

PENDAHULUAN

Pada diskusi kali ini, kami mendapatkan kasus seorang wanita datang dengan keluhan kepala sering sakit..

Diskusi ini dilaksanakan dalam 2 kali pertemuan yaitu pada hari Selasa, 24 Maret 2009 (sesi I) dan Jumat, 27 Maret 2009 (sesi II), dimana tiap pertemuan berdurasi 2 jam. Diskusi dipimpin oleh Umar Syarif dibantu sebagai sekretaris.

Walaupun terdapat banyak adu pendapat antar anggota, pada akhirnya kelompok kami dapat mengambil kesimpulan terbaik dalam membahas dan menangani masalah-masalah pada pasien kasus ini.

Dr. Noviani yang mengawasi jalanya diskusi kami sebagai tutor, sangat membantu dan bersedia membimbing kami saat diskusi berlangsung.

BAB I

LAPORAN KASUS

KASUS

Ny. Wati, perempuan beumur 56 tahun datang ke poli mata tempat Anda bertugas dengan keluhan sering merasa sakit kepala. Telah berobat ke bagian penyakit dalam, ternyata Ny. Wati menderita hipertensi, telah diberikan obat selama beberapa bulan tetapi sakit kepalanya tidak berkurang, sehingga dokter penyakit dalam, merujuk ke bagian mata dengan kemungkinan ukuran kacamata Ny. Wati sudah berubah. Ny. Wati adalah seorang ibu rumah tangga dengan 2 anak yang telah menginjak usia remaja.Sakit kepala telah dirasakan oleh Ny. Wati sejak setahun yang lalu. Sakit kepalanya bersifat hilang timbul dan terutama muncul bila pasien sedang menghadapi masalah. Kacamata tersebut telah dipakainya sejak 3 tahun yang lalu dengan ukuran pada mata kanan S 3.00 D dan mata kiri S 3.50 D. Menurut Ny. Wati, penglihatannya masih cukup bagus dan tidak pernah sakit mata. Walaupun demikian, Ny. Wati kadang-kadang menabrak sesuatu atau terperosok bila sedang berjalan. Riwayat trauma dan penyakit DM disangkal oleh Ny. Wati, begitu juga riwayat penyakit yang sama yang diderita oleh orang tua Ny. Wati juga disangkalnya.

Pemeriksaan fisik: Status generalis:

Kesadaran : compos mentis Konjungtiva : tidak pucat Tekanan darah: 160 / 110 mmHg

Nadi

: 72 x/menit

Suhu

: 36,50 C

Pernapasan: 16 x/menit Pemeriksaan oftalmologis VOD 6/60 S 3.00 D ( 6/6 VOS 6/60 S 3.50 D ( 6/6add. S +3.00 D TIO OD 4/7,5(N : 7/7,5) TIO OS 5/7,5

(N : 7/7,5) Gerak bola mata baik pada semua arah

Segmen anterior ODS

Konjungtiva tenang

Kornea jernih

Pupil bulat

Isokor

C.O.A. dalam

Lensa jernih

Segmen posterior ODS

Papil N. II berbatas tegas CDR

: 0,6/0,6

Cupping: +

Nasalisasi: +

(N: ) aa/vv

: 2/3

Retina baik

Refleks macula : +

Lapang pandangan cara konfrontasi: terlihat menyempit pada kedua mata.Laboratorium:

Hb

: 13 g/dl

(N: 11-16 g/dl)

Lekosit

: 8.000 /mm3

(N: 5.000-10.000 /mm3) Trombosit

: 320.000 /mm3(N : 150.000 400.000/ mm3) LED

: 10 mm/jam

(N : )

Gula darah sewaktu : 140 mg/dl

(N : < 160 mg/dl)ANALISIS KASUS

Anamnesis

1. Identitas Lengkap

Nama

: Ny. Wati Jenis kelamin : Perempuan

Umur

: 56 tahun

Status

: menikah

Jumlah anak : 2 orang

Alamat

: -

Pekerjaan

: ibu rumah tangga2. Riwayat Penyakit Sekarang

Keluhan Utama

Sering sakit kepala HipertensiPerlu ditanyakan: Bagaimana sifat, intensitas, dan lokasi sakit kepala?

Apa faktor yang memperburuk dan memperingan sakit kepala? Keluhan Tambahan

Perlu ditanyakan:

Apakah ada keluhan lain? (mual, muntah)

Apakah ada gangguan penglihatan? Apakah ada gangguan keseimbangan? Apakah ada trauma sebelumnya?

3. Riwayat Penyakit Dahulu

4. Riwayat Penyakit Keluarga Tidak ada Diabetes Mellitus pada orang tua5. Riwayat Kebiasaan

Pemeriksaan Fisik

Status generalis:

Kesadaran : compos mentis Konjungtiva : tidak pucat

Tekanan darah: 160 / 110 mmHg Nadi

: 72 x/menit

Suhu

: 36,50 C

Pernapasan: 16 x/menit Pemeriksaan oftalmologis VOD 6/60 S 3.00 D ( 6/6 VOS 6/60 S 3.50 D ( 6/6

menunjukkan adanya presbiopiaadd. S +3.00 D TIO OD 4/7,5 TIO OS 5/7,5

Gerak bola mata baik pada semua arah

Segmen anterior ODS

Konjungtiva tenang

Kornea jernih

Pupil bulat

Isokor

C.O.A. dalam

Lensa jernih

Segmen posterior ODS

Papil N. II berbatas tegas

CDR

: 0,6/0,6 Cupping: +

Nasalisasi: +

(tidak normal) aa/vv

: 2/3

Retina baik

Refleks macula : +

Lapang pandangan cara konfrontasi: terlihat menyempit pada kedua mata.Pemeriksaan Laboratorium

Hb

: 13 g/dl

normal Lekosit

: 8.000 /mm3

normal

Trombosit

: 320.000 /mm3normal

LED

: 10 mm/jam

normal

Gula darah sewaktu : 140 mg/dl

normal

Pemeriksaan yang Masih Diperlukan Refleks cahaya (pupil) dan akomodasiHipotesisMenurut keterangan yang ada dan pemeriksaan yang telah dilakukan, kelompok kami mengambil hipotesis sebagai berikut:

Sakit kepala akibat penyakit mata

Peningkatan tekanan intra okuler ( glaukoma

Uveitis

Kelainan refraksi yang tidak dikoreksi

Anisometropia

Sakit kepala akibat lainnya

Hipertensi

Peningkatan tekanan intra kranial ( tumor mata / otak

Neuralgia trigeminus

Pemakaian obat miotika

MigrainDiagnosis KerjaPatofisiologiPenatalaksanaan

Prognosis Ad vitam

: bonam

Ad fungsionam : bonam

Ad sanationam : bonam

BAB III

PEMBAHASAN

BAB IV

DAFTAR PUSTAKA

BAB V

PENUTUP

Kesimpulan

Penutup

Melalui kasus seperti ini, dapat kita pelajari keprofesionalan seorang dokter dalam menangani pasiennya dengan melakukan anamnesis, pemeriksaan fisik, pemeriksaan penunjang yang diperlukan dengan lengkap, komprehensif, kontekstual, dan lege artis, serta menyusun suatu diagnosis yang tepat berdasarkan informasi yang didapat sehingga dapat menentukan penatalaksanaan dan prognosis bagi pasien.

Ucapan Terima Kasih

Kami panjatkan puji dan syukur kepada Tuhan YME yang telah memberikan kemudahan atas terselesaikannya makalah ini. Kami juga mengucapkan terima kasih pada dosen pembimbing kami yang telah membantu kami dalam proses belajar mengajar. Terima kasih juga kami ucapkan kepada teman-teman yang sudah ikut berpartisipasi dalam menyelesaikan makalah ini.

PAGE 2