24
 Profil PPLH Universitas Riau 23  PROFIL PUSAT PENELITIAN LINGKUNGAN HIDUP ( P P L H ) LEMB G PENELITI N UNIVERSIT S RI U PEKANBARU 2014 

Profil Pplh 2014

Embed Size (px)

DESCRIPTION

PROFIL

Citation preview

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 23

    PROFIL

    PUSAT PENELITIAN LINGKUNGAN HIDUP

    ( P P L H )

    LEMBAGA PENELITIAN UNIVERSITAS RIAU

    PEKANBARU2014

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 1

    SEKILAS PPLH-UR

    1.1. Sejarah Singkat

    Pusat Penelitian Lingkungan Hidup (PPLH) Universitas Riau merupakan salah satu pusat penelitian struktural yang terdapat pada Lembaga Penelitian Universitas Riau. Pusat Penelitian Lingkungan Hidup (PPLH) Universitas Riau semula bernama Kelompok Studi Kependudukan dan Lingkungan Hidup (KSKLH) yang didirikan pada tahun 1990. Dengan adanya proses strukturalisasi, maka melalui Surat Keputusan Rektor Universitas Riau No. 434/PT.22.H./Q/1994 tanggal 20 September 1994 secara resmi lembaga ini diberi nama : Pusat Penelitian Lingkungan Hidup Universitas Riau (PPLH-UR).

    V i s i

    Pusat Penelitian Lingkungan Hidup (PPLH) merupakan pusat penelitian yang didirikan khusus dengan visi Mengkaji, Mengevaluasi dan Mengelola Sumberdaya Alam dan Lingkungan dalam mewujudkan pembangunan berkelanjutan.

    M i s i

    Mengemban amanat tridharma perguruan tinggi dengan memanfaatkan lingkungan yang ada dan menjaga kelestarian sumberdaya alam agar tidak mengalami kepunahan.

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 2

    1.2. Bidang Kegiatan Sesuai dengan Tri Dharma Perguruan Tinggi, maka kegiatan PPLH-UR meliputi :

    A. Bidang Pendidikan dan Layanan Masyarakat

    Pendidikan yang dilaksanakan oleh PPLH-UR, meliputi :

    Kursus Dasar-dasar AMDAL, Amdal Penilai, Kursus Penyusunan AMDAL (Amdal Penyusun).

    Kursus-kursus pemantauan berbagai limbah. Kursus-kursus teknik penanganan limbah industri. Kursus-kursus Pengelolaan Lingkungan Hidup dan SDA. Kegiatan layanan masyarakat dilaksanakan melalui pengembangan masyarakat dengan berbagai cara antara lain:

    Memberikan penyuluhan kepada masyarakat dan lembaga-lembaga dalam masyarakat yang meliputi: penanaman kesadaran berwawasan lingkungan, melaksanakan upaya pelestarian lingkungan antara lain pelestarian keanekaragaman hayati, menanamkan etika dan kearifan lingkungan.

    Membantu meningkatkan ketrampilan dan kemampuan perusahaan konsultan swasta dalam menangani kegiatan studi AMDAL.

    Ceramah-ceramah tentang lingkungan dan pembangunan berkelanjutan dan berwawasan lingkungan dalam berbagai bidang dan sektor.

    Ikut berperan aktif dalam berbagai gerakan yang berkaitan dengan konservasi lingkungan dan sumberdaya, pelestarian kemampuan lingkungan dan upaya pelaksanaan pembangunan berkelanjutan atau berwawasan lingkungan.

    Ikut aktif memberikan masukan-masukan aspek lingkungan bagi penyusunan Rencana Pembangunan Daerah.

    Menjadi anggota tetap Komisi AMDAL Daerah.

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 3

    B. Bidang Penelitian

    Kegiatan penelitian yang dilakukan PPLH-UR meliputi aspek sumberdaya alam dan lingkungan dengan penekanan pada bidang :

    Daerah Aliran Sungai Daerah Pesisir dan Kelautan Pencemaran Lingkungan Potensi Kelautan (Perikanan) Potensi Sumberdaya Alam Daerah Konservasi Lingkungan Hutan Pemanfaatan Sumberdaya Alam Sosial Ekonomi Masyarakat Sosial Budaya Masyarakat, dll

    C. Bidang Pengabdian Kepada Masyarakat

    Kegiatan pengabdian kepada masyarakat meliputi:

    Memberikan jasa dalam rangka pembangunan lingkungan yang berkelanjutan kepada swasta serta masyarakat berupa:

    Penyusunan AMDAL, UKL dan UPL Penyuluhan, ceramah dikalangan masyarakat dan kalangan

    swasta Pemberdayaan masyarakat

    Berperan aktif dalam berbagai gerak yang berkaitan dengan pelestarian sumberdaya alam dan lingkungan, antara lain pelestarian mangrove dan terumbu karang.

    Di dalam kegiatan Tri Dharma Perguruan Tinggi, PPLH-UR telah bekerjasama dengan :

    Kementerian Lingkungan Hidup Republik Indonesia Pemerintah Propinsi Riau Pemerintah Kabupaten/Kota di Propinsi Riau Pemerintah Propinsi Kepulauan Riau

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 4

    Pemerintah Kabupaten/Kota di Propinsi Kepulauan Riau Pusat Pengelolaan Ekoregion (PPE) Sumatera Badan Lingkungan Hidup Propinsi Riau Badan Lingkungan Hidup Kabupaten/Kota PT. Pertamina UR II Dumai dan Sei. Pakning PT. Chevron Pacifik Indonesia PT. Riau Andalan Pulp & Paper PT. Aneka Tambang PT. PLN (Persero) PT. PGN GAPKINDO GAPKI, dll

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 5

    KEGIATAN PPLH-UR

    Sehubungan dengan misi PPLH-UR tersebut, maka pada dasarnya kegiatan PPLH-UR bersifat multi dan lintas disiplin ilmu, mencerminkan hakekat masalah-masalah pengelolaan lingkungan yang kompleks. Sejak didirikan 10 tahun yang lalu, PPLH-UR telah berhasil melakukan kegiatan-kegiatan di bidang penelitian, pendidikan dan pelatihan serta pengabdian kepada masyarakat.

    Kegiatan yang telah dilaksanakan PPLH-UR selama 13 Tahun terakhir (2000 - 2013), meliputi :

    1. Bidang Penelitian 2. Bidang Pengabdian Masyarakat 3. Bidang Pendidikan dan Latihan 4. Jasa Layanan Masyarakat

    A. Bidang Penelitian

    Penelitian bidang lingkungan hidup untuk kawasan DAS (Siak, Rokan, Indragiri dan Kampar) kerjasama dengan Badan Lingkungan Hidup Propinsi Riau dan Pertamina UP II Sei. Pakning., PT. CPI dan Pemda Bengkalis dan PT. RAPP.

    Penelitian bidang lingkungan hidup untuk kawasan Pesisir dan Lautan Barelang, Pesisir Dumai, Pesisir Bintan, Pesisir Inhil, Rohil, Bengkalis kerjasama Kantor Menteri Negara Lingkungan Hidup Republik Indonesia, Pemdan Kepri, Pemda Propinsi Riau.

    Penelitian bidang lingkungan hidup untuk kawasan konservasi hutan di Propinsi Riau kerjasama dengan Departemen Kehutanan

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 6

    Sub Balai Konservasi Sumberdaya Alam Riaudan Pemda Propinsi Riau.

    Penelitian di bidang pengelolaan sampah kerjasama dengan BAPEDAL Wilayah I Sumatera.

    Penelitian di bidang penyusunan dokumen, lingkungan hidup kerjasama dengan pemerintah kabupaten/kota, propinsi dan pihak swasta.

    B. Bidang Pengabdian Masyarakat

    Kegiatan di bidang pengabdian masyarakat, meliputi kegiatan-kegiatan membantu dunia usaha/industri dalam menyusun dokumen-dokumen AMDAL, UKL, dan UPL serta penyuluhan kepada masyarakat dan usahawan dalam pengelolaan lingkungan.

    Sampai saat ini PPLH-UR telah berhasil melaksanakan kegiatan yang berkaitan dengan industri/pabrik dan peningkatan kesadaran lingkungan, antara lain berupa penyelesaian: dokumen lingkungan AMDAL (RKL dan RPL, Monitoring RKL dan RPL) berbagai kegiatan industri/pabrik.

    C. Bidang Pendidikan dan Latihan

    Kursus Penyusunan Dokumen AMDAL. Kursus Penilaian Dokumen AMDAL. Penyusunan Dokumen UKL dan Dokumen UPL. Pengenalan Sistem Manajemen Lingkungan ISO 14001. Audit Lingkungan. Pengelolaan Limbah Cair. Pengelolaan Lingkungan Terpadu. Pelatihan Pengelolaan Wilayah Pesisir Secara Terpadu bekerjsama

    dengan Bapedal Pusat Jakarta.

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 7

    D. Jasa Layanan Masyarakat

    PPLH-UR ditunjang oleh laboratorium dalam bidang keilmuan dasar, hayati dan sosial yang berada dalam lingkungan Universitas Riau. Selain itu, PPLH-UR juga telah didukung oleh beberapa laboratorium, seperti Laboratorium Instrumentasi, Laboratorium Biokimia, Laboratorium Biologi, Laboratorium Tanah, Laboratorium Pengujian Kualitas Air, Laboratorium Ekologi Perairan, Laboratorium Biologi Laut dan Laboratorium Kimia Laut. Dengan demikian PPLH-UR juga membuka layanan jasa analisis dan pemeriksaan kualitas air, biologi dan tanah.

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 8

    RENCANA PENGEMBANGAN

    3.1. Rencana Pengembangan PPLH-UR

    Sesuai dengan rencana strategis pengembangan PPLH-UR, maka PPLH-UR dikembangkan antara lain ke arah :

    A. Pengembangan Jasa Layanan

    Klien yang dijangkau, yaitu instansi pemerintah, kalangan swasta dan masyarakat dan Perguruan Tinggi

    Wilayah kerja, yaitu di seluruh wilayah kabupaten/kota se Propinsi Riau.

    Jasa yang dipasarkan meliputi: pendidikan, penelitian dan pengembangan masyarakat.

    B. Pengembangan Sumberdaya Manusia (SDM)

    Sasaran pengembangan adalah peningkatan kemampuan pada staf PPLH-UR di bidang lingkungan hidup, melalui pendidikan S2 dan S3 serta pelatihan-pelatihan dan magang pada berbagai perguruan tinggi dan institusi lain.

    3.2. Laboratorium Lingkungan Hidup Mengingat PPLH-UR belum memeliki peralatan laboratorium dan laboratorium sendiri, maka rencana ke depan adalah pengadaan peralatan dan laboratorium sendiri. Kegiatan selama ini adalah dengan memanfaatkan peralatan-peralatan dan laboratorium yang ada di lingkungan fakultas yang tersebar di Universitas Riau.

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 9

    ORGANISASI PPLH-UR

    Peningkatan dan pengembangan PPLH-UR dalam menangani kegiatan pengelolaan organisasi, PPLH-UR telah terbentuk organisasi sebagai berikut:

    STRUKTUR ORGANISASI PUSAT PENELITIAN LINGKUNGAN HIDUP

    Kepala PPLH Universitas Riau

    Sekretaris Staf Peneliti

    Pelaksana ADM

    Labor Lingkungan

    Staf ADM Perkantoran

    Staf ADM Keuangan

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 10

    pimpinan PPLH-UR

    Kepala Pusat Penelitian Lingkungan Hidup Lembaga Penelitian Universitas Riau diangkat oleh Rektor melalui rekomendasi Senat Universitas Riau. Berdasarkan Surat Keputusan Rektor Universitas Riau Nomor : 974/UN.19/KP/2014 tentang Pemberhentian dan Pengang-katan Kepala Pusat Penelitian Lingkungan Hidup Lembaga Penelitian Universitas Riau Periode 2013-2017, maka terhitung mulai tanggal 8 Maret 2014, Kepala Pusat Penelitian Lingkungan Hidup Universitas Riau adalah:

    N a m a : Dr. Suwondo, M.Si.

    Tempat/tanggal lahir : Payakumbuh/13 Januari 1968

    N I P : 19680113 199103 1 004

    Pangkat/golongan : Pembina Tingkat I / IVb

    Alamat Kantor : Lantai I Gedung Lembaga Penelitian Universitas Riau, Kampus Bina Widya Simpang Baru, Pekanbaru, 28293

    Telepon Kantor : 0761 - 63266

    Faks. Kantor : 0761 - 63279

    Mobile : 08127512108

    E-mail : [email protected]

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 11

    STAF AHLI PPLH-UR

    Pusat Penelitian Lingkungan Hidup (PPLH) Lembaga Penelitian Universitas Riau mempunyai staf ahli atau peneliti dari berbagai displin ilmu sesuai dengan kebutuhan dalam menjalankan visi dan misi pusat penelitian ini, antara lain:

    Konservasi dan Pengelolaan Sumberdaya Alam, Statistik Lingkungan, Biologi Lingkungan, Pencemaran Lingkungan, Ekologi Manusia, Pemetaan dan Sistem Informasi Geografis, Plannologi, Sosial Ekonomi, Sosial Budaya, Ekologi dan Ekosistem, Fisika, Kimia, Biologi & Mikrobiologi Perairan dan Daratan, Coastal Management, Coral Reef (Terumbu Karang), Coastal Engenering, Sedimentologi dan Geologi Geolistrik, Budidaya Perairan dan Daratan, Perikanan Tangkap, Tekhnik Lingkungan, Tekhnik Sipil, Tekhnik Elektro, Teknik Industri, Tekhnik Kimia, Perminyakan,

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 12

    Pertambangan dan Energi, Kehutanan, Perkebunan, Peternakan, dan sektor lainnya Peneliti/Staf Ahli yang dimiliki oleh PPLH-UR bidang ilmu-ilmu non eksakta dan bidang ilmu eksakta antara lain sebagai berikut :

    1. Prof. Dr. Ir. Aras Mulyadi, DEA (Biologi Eko.& Pop./Lingkungan) 2. Prof. Dr. Ir. Rifardi, M.Sc. (Sedimentologi Laut) 3. Prof. Dr. Syaiful Bahri, M.Si (Teknik Kimia) 4. Prof. Dr. Almasdi Syahza, MP (Ekonomi Pedesaan) 5. Dr. Suwondo, M.Si (Pengelolaan SDA & Lingkungan) 6. Dr. Syahril Nedi, M. Si (Kimia Lingkungan Laut) 7. Dr. Imam Prayogi, MT (Teknik Hidrooseanografi) 8. Dr. Ir. Efriyeldi, M.Si (Ilmu Kelautan) 9. Drs. Nurhamlin, MS (Sosiologi Lingkungan) 10. Dr. Ir. Syafruddin Nasution, M.Sc. (Biologi Laut) 11. Iskandar Romey, ST, M.Sc (Teknik Sipil) 12. Drs. Jonyanis, M.Si (Sosial Budaya) 13. Ir. Arman Efendi, M.Si (Ilmu Pertanian) 14. Ir. Sukemi Indra, MBA (Agribisnis)

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 13

    PENGALAMAN PPLH-UR

    A. Bidang Masyarakat dan Layanan Masyarakat

    No. Judul Penelitian Tahun Keterangan

    1. Evaluasi Pengelolaan Sampah Kota Rengat dan Tembilahan

    2000 Kerjasama PPLH-UR dengan Kantor Menteri Negara Lingkungan Hidup

    2. Kualitas Air Sungai Siak di Kodya Pekanbaru

    2000 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedalda Tk. I Riau

    3. Review Studi Lokasi Pengembangan Agribisnis Budaya Rumput Laut di Kepri

    2000 Kerjasama PPLH-UR dengan Dinas Perikanan Tk. I Riau

    4. Rencana Pengelolaan Kawasan Konservasi Cagar Alam Bukit Bungkuk

    2000 Kerjasama PPLH-UR dengan Sub. Balai Konservasi Sumberdaya Alam Propinsi Riau

    5. Rencana Pengelolaan Kawasan Konservasi Hutan Wisata Sungai Dumai

    2000 Kerjasama PPLH-UR dengan Sub. Balai Konservasi Sumberdaya Alam Propinsi Riau

    6. Rencana Pengelolaan Kawasan Konservasi Tahura Sultan Syarif Hasyim Minas

    2000 Kerjasama PPLH-UR dengan Sub. Balai Konservasi Sumberdaya Alam Propinsi Riau

    7. Kajian Kelayakan Kualitas Sungai Siak Wilayah Kabupaten Bengkalis

    2000 Kerjasama PPLH-UR dengan Bagian LH Kantor Bupati Bengkalis

    8. Profil Lingkungan Hidup Wilayah Indragiri Hulu

    2000 Kerjasama PPLH-UR dengan Bagian LH Kantor Bupati Inhu

    9. Studi Eksploratif DAS Siak 2000 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedalda Tk. I Riau

    10. Studi Ekologis DAS Siak Kecil 2000 Kerjasama PPLH-UR dengan Pertamina UP II Sei.

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 14

    No. Judul Penelitian Tahun Keterangan

    Pakning 11. Monitoring RKL dan RPL Pertamina

    UP II Dumai dan Sei. Pakning 2000 Kerjasama PPLH-UR

    dengan Pertamina UP II Dumai dan Sei. Pakning

    12. Monitoring Aspek Biologi dan Sosial Ekonomi dan Budaya Kegiatan Eksplorasi PT. CPI

    2000 Kerjasama PPLH-UR dengan PT. CPI

    13. Survey dan Inventarisasi Potensi Kelautan Kabupaten Kepulauan Riau

    2000 Kerjasama PPLH-UR dengan Bappeda Kab. Kepri

    14. Penyusunan Neraca Kulaitas Lingkungan Hidup Daerah (NKLD) Kabupaten Rokan Hulu

    2000 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedalda Kab. Rokan Hulu

    15. Penyusunan Data Base Kabupaten Siak

    2000 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedalda Kabupaten Siak

    16. Penyusunan Neraca Kualitas Lingkungan Hidup Daerah (NKLD) Kabupaten Siak

    2000 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedalda Kabupaten Siak

    17. Kualitas dan Distribusi Spasial Karakteristik Fisika-Kimia Perairan Sungai Siak sekitar Kota Pekanbaru

    2000 Dana Rutin Universitas Riau Tahun 2000

    18. Pemantauan Lingkungan Kilang Pertamina UP II Dumai

    2001 Kerjasama PPLH-UR dengan Pertamina UP II Dumai

    19. Pemantauan Lingkungan Kilang Pertamina UP II Sei. Pakning

    2001 Kerjasama PPLH-UR dengan Pertamina UP II Sei. Pakning

    20. Studi AMDAL Penambangan dan Pencucian Bauksit PT. ANTAM, Tbk di Pulau Kelong Kijang Kepri

    2001 Kerjasama PPLH-UR dengan PT. ANTAM, Tbk UPBP Kijang

    21. Manajemen Kebakaran Hutan dan Lahan di Propinsi Riau

    2001 Kerjasama PPLH-UR, Bapedalda Propinsi Riau, Dinas Kehutanan, Sekretariat ASEAN, ADB

    22. Studi Pemantauan Lingkungan Pertamina UP II Dumai dan Sei. Pakning

    2001 Kerjasama PPLH-UR dengan Pertamina UP II Dumai dan Sei. Pakning

    23. Penyusunan Profil Lingkungan Hidup Kota Pekanbaru

    2001 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedal Kota Pekanbaru

    24. Penyusunan NKLD dan Inventarisasi Kegiatan Wajib AMDAL di Kabupaten Rokan Hulu

    2001 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedal Rokan Hulu

    25. Penyusunan Peta Profil Lingkungan 2001 Kerjasama PPLH-UR

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 15

    No. Judul Penelitian Tahun Keterangan

    Kabupaten Indragiri Hulu dengan Bapedal Indragiri Hulu

    26. Studi Audit Lingkungan Penangkaran Burung Walet di Kabupaten Bengkalis

    2001 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedal Bengkalis

    27. Studi UKL/UPL Catchment Area Rumbai Camp

    2001 Kerjasama PPLH-UR dengan PT. CPI

    28. Monitoring RKL/RPL PLTA Koto Panjang

    2001 Kerjasama PPLH-UR dengan PT. PLN

    29. Revisi RKL & RPL Kilang Minyak UP II Dumai dan Sei. Pakning

    2002 Kerjasama PPLH-UR dengan Pertamina UP II Dumai dan Sei. Pakning.

    30. Studi Sensitivitas Perairan Sungai Siak, Rokan dan Pesisir Dumai

    2002 Kerjasama PPLH-UR dengan PT. CPI

    31. Monitoring RKL & RPL PLTA Koto Panjang

    2002 Kerjasama PPLH-UR dengan PT. PLN (Persero) Sektor Pekanbaru

    32. Penyusunan Dokumen UKL & UPL Kompresor Gas PT. PGN (Persero) di Pangkalan Kasai Inhu

    2002 Kerjasama PPLH-UR dengan PT. PGN (Persero)

    33. Studi Daerah Aliran Sungai (DAS) Suir di Kecamatan Tebing Tinggi Kabupaten Bengkalis

    2002 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedal Bengkalis

    34. Studi Kualitas Perairan Daerah Aliran Sungai (DAS) Indragiri di Kabupaten Indragiri Hulu

    2002 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedal Inhu

    35. Penyusunan Profil Lingkungan Kabupaten Kepulauan Riau

    2002 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedal Kepri

    36. Penyusunan Buku Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Kepulauan Riau

    2002 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedal Kepri

    37. Penyusunan Buku Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Indragiri Hulu

    2002 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedal Inhu

    38. Studi UKL/UPL Landfill Rockwool PT. CPI Duri

    2002 Kerjasama PPLH-UR dengan PT. CPI

    39. Revisi RKL & RPL Kilang Minyak UP II Dumai dan Sei. Pakning

    2003 Kerjasama PPLH-UR dengan Pertamina UP II Dumai dan Sei. Pakning

    40. Monitoring RKL & RPL PLTA Koto Panjang

    2003 Kerjasama PPLH-UR dengan PT. PLN (Persero) Sektor Pekanbaru

    41. Profil Lingkungan Pesisir dan Laut Kabupaten Inhil, Rohil, Pelalawan, Bengkalis dan Kota Dumai

    2003 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedal Prop. Riau

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 16

    No. Judul Penelitian Tahun Keterangan

    42. Profil Kawasan Konservasi Prop. Riau

    2003 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedal Prop. Riau

    43. Studi terhadap Aspek Biologi, Sosial Ekonomi dan Budaya dalam Pelaksanaan RKL/RPL pada Kegiatan Eksplorasi dan Produksi dan Migas di Propinsi Riau

    2003 Kerjasama PPLH-UR dengan PT. CPI

    44. Studi AMDAL HTI PT. Seraya Sumber Lestari di Kabupaten Siak

    2003 Kerjasama PPLH-UR dengan PT. Seraya Sumber Lestari

    45. Studi AMDAL Pembangunan Rumah Sakit Awal Bross di Batam.

    2003 Kerjasama PPLH-UR dengan PT. Awal Bros

    46. Studi Pemantauan Lingkungan Kilang Produksi BBM Sei. Pakning

    2003 Kerjasama PPLH-UR dengan Pertamina

    47. Studi AMDAL Pembangunan Kanal HPHTI Sektor Mandau, PT. RAPP

    2003 Kerjasama PPLH-UR dengan PT. RAPP

    48. Studi AMDAL Pembangunan Dermaga Roro Buatan-Olak, PT. RAPP

    2003 Kerjasama PPLH-UR dengan PT. RAPP

    49. Studi Kualitas Perairan Selat Kijang 2003 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedal Kepri

    50. Studi kelayakan Suaka Margasatwa Danau Pulau Besar sebagai Taman Nasional

    2003 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedal Siak

    51. Profil Kawasan Konservasi Provinsi Riau

    2003 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedal Provinsi Riau

    52. Profil Lingkungan Pesisir dan Laut Kabupaten Indragiri Hilir, Kabupaten Rokan Hilir, Kabupaten Pelalawan, Kabupaten Bengkalis dan Kota Dumai

    2003 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedal Provinsi Riau

    53. Penyusunan Buku Bacaan Lingkungan Hidup Kabupaten Siak

    2003 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedal Siak

    54. AMDAL Pembangunan Jaringan Transmisi T/L 150 kV Teluk Lembu-Kulim Pekanbaru

    2004 Kerjasama PPLH dengan PT. PLN (Persero)

    55. Implementasi Pelaksanaan RKL/RPL PT. CPI

    2004 Kerjasama PPLH dengan PT. CPI

    56. Qualitatif Risk Assessment (Human Health and Ecological) of Caltex Waste Handling/Disposal

    2004 Kerjasama PPLH dengan PT. CPI

    57. Pemantauan Lingkungan Kilang Pertamina Unit Pengolahan II

    2004 Kerjasama PPLH dengan Pertamina

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 17

    No. Judul Penelitian Tahun Keterangan

    Dumai 58. Pemantauan Lingkungan Kilang

    Pertamina Unit Pengolahan Sungai Pakning.

    2004 Kerjasama PPLH dengan Pertamina

    59. Penyusunan Dokumen Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Natuna Tahun 2004.

    2004 Kerjasama PPLH dengan Pertamina

    60. Studi Kualitas Lingkungan Sekitar Kawasan Industri PT. RAPP

    2004 Kerjasama PPLH dengan PT. RAPP

    61. Penerapan 4 R Dalam Pengelolaan Limbah Rumah Tangga Di Kota Padang Panjang.

    2004 Kerjasama PPLH dengan Kementrian Lingkungan Hidup RI Wilayah Sumatera

    62. Adipura di Kabupaten/Kota se Propinsi Riau

    2004 Kerjasama PPLH-UR dengan Bapedal Provinsi Riau

    63. Penyusunan Rencana Induk Bandar Udara Pasir Pangaraian

    2004 Kerjasama PPLH dengan Dinas Perhubungan Kabupaten Rokan Hulu.

    64. Study of The Waste Risk Assessment on the human and environmental. PT. Caltex Pacific Indonesia, Rumbai Pekanbaru.

    2004 Kerjasama PPLH dengan PT. CPI

    65. Implementasi Rencana Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan di daerah operasional PT. Caltex Pacific Indonesia, Rumbai Pekanbaru Tahap I

    2004 Kerjasama PPLH dengan PT. CPI

    66. Penyusunan Rencana Induk Bandar Udara Pasir Pangaraian

    2004 Kerjasama PPLH dengan Dinas Perhubungan Kabupaten Rokan Hulu.

    67. Study of The Waste Risk Assessment on the human and environmental. PT. Caltex Pacific Indonesia, Rumbai Pekanbaru.

    2004 Kerjasama PPLH dengan PT. CPI.

    68. Studi ronal awal ekologi dasar perairan Sungai Kampar sekitar industri pulp and paper (PT. RAPP)

    2004 Kerjasama PPLH dengan PT. RAPP

    69. Penyusunan Dokumen Analinis Mengenai Dampak Lingkungan (AMDAL) Perkebunan dan Pabrik Kelapa Sawit Kab. Kampar-Prop Riau PT. Bina Pitri Jaya.

    2005 Kerjasama PPLH dengan PT. Bina Pitri Jaya

    70. Penyusunan Upaya Pengelolaan Lingkungan (UKL) dan Upaya Pemantauan Lingkungan (UPL) Perkebunan Kelapa Sawit Kab. Siak-

    2005 Kerjasama PPLH dengan PT. Bina Pitri Jaya

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 18

    No. Judul Penelitian Tahun Keterangan

    Prop. Riau PT. Bina Pitri Jaya 71. Penyusunan Dokumen Analinis

    Mengenai Dampak Lingkungan (AMDAL) Terpadu Kawasan Industri Dumai (KID) Kota Dumai-Prop Riau PT. Kawasan Industri Dumai (KID)

    2005 Kerjasama PPLH dengan PT. Kawasan Industri Dumai

    72. Implementasi Rencana Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan di daerah operasional PT. Caltex Pacific Indonesia, Rumbai Pekanbaru Tahap II.

    2005 Kerjasama PPLH dengan PT. CPI

    73. Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan Unit Pengelolaan II Pertamina Sei Pakning. Pertamina Unit II Sei Pakning.

    2005 Kerjasama PPLH dengan Pertamina

    74. Persepsi Masyarakat dan Karyawan PT. RAPP sekitar Kawasan Industri PT. RAPP

    2005 Kerjasama PPLH dengan PT. RAPP

    75. Hubungan antara Kualitas Air Effluent dan Biota Air effluent PT. RAPP

    2005 Kerjasama PPLH dengan PT. RAPP

    76. Pelatihan Landfill Operational Training PT. Caltex Pacific Indonesia, Pekanbaru

    2005 Kerjasama PPLH dengan PT. CPI

    77. Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan Unit Pengelolaan II Pertamina Dumai. Pertamina Unit II Dumai.

    2005 Kerjasama PPLH dengan Pertamina

    78. Penyusunan Dokumen Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup (AMDAL) Perkebunan Kelapa Sawit PT. Triomas Forestry Development Indonesia di Kec. Sungai Apit Kab. Siak-Prop Riau.

    2006 Kerjasama PPLH dengan PT. Triomas Forestry Development Indonesia

    79. Penyusunan Dokumen Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup (AMDAL) Perkebunan Sagu PT. Uniseraya di Kec. Sungai Apit Kab. Siak-Prop Riau.

    2006 Kerjasama PPLH dengan PT. Uniseraya

    80. Penyusunan Dokumen Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup (AMDAL) Pembangunan dan Pengoperasian Jalan Teluk Lanus dan Buffer Zone PT di Kec. Sungai Apit Kab. Siak-Prop Riau

    2007 Kerjasama PPLH dengan PT Arara Abadi dan Dinas Kehutanan Kabupaten Siak.

    81. Studi Pengkajian Pemanfaatan Air 2008 Kerjasama PPLH dengan PT

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 19

    No. Judul Penelitian Tahun Keterangan

    Limbah (Land Application) Industri Minyak Sawit Pada Lahan Perkebunanan Kelapa Sawit PT Bina Pitri Jaya

    Bina Pitri Jaya.

    82. Penyusunan Dokumen Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan Hidup (DPPL) Kebun Kelapa Sawit PT. Surya Intisari Raya.

    2008 Kerjasama PPLH dengan PT Surya Intisari Raya.

    83. Penyusunan Dokumen Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup (AMDAL) Kawasan Industri Terpadu Bangsal Aceh PT. Meridan Sejatisurya Plantation.

    2008 Kerjasama PPLH dengan PT. Meridan Sejatisurya Plantation

    84. Penyusunan Dokumen Revisi AMDAL PT. Panca Surya Agrindo

    2010 Kerjasama PPLH dengan AMDAL PT. Panca Surya Agrindo

    85. Penyusunan dokumen UKL-UPL PT. Panca Surya Garden

    2010 Kerjasama PPLH dengan PT. Panca Surya Garden

    86. Studi Transportasi (Kendaraan Overload) di Lintas Timur sekitar Kawasan Industri RAPP

    2010 Kerjasama PPLH dengan PT. RAPP

    87. Implementasi UKU-UPL kegiatan HTI PT. Satria Perkasa Agung

    2010 Kerjasama PPLH dengan PT. Satria Perkasa Agung

    88. Jasa Konsultasi Amdal di Batam 2010 PPLH89. UKL UPL Pusat Engineering

    Ketenagalistrikan 2010 Kerjasama PPLH dengan

    90. Amdal pengembangan lapangan minyak blok natuna PT. Genting Oil Natuna, Ltd

    2010 Kerjasama PPLH dengan PT. Genting Oil Natuna, Ltd

    91. Kegiatan revisi amdal PT. Perdana Inti Perkasa

    2010 Kerjasama PPLH dengan PT. Perdana Inti Perkasa

    92. Kerjasama PPLH dengan KLH 2010 Kerjasama PPLH dengan KLH

    93. Penyusunan Dukomen UKL/UPL Pengembangan Lapangan Migas terbatas Kab. Pelalawan Distrik II PT. Pertamina UBEP Lirik

    2011 Kerjasama PPLH dengan PT. Pertamina UBEP Lirik

    94. Penyusunan Dukomen Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan Hidup (DPPL) "Workshop" PT. Boromindo Nusantara

    2011 Kerjasama PPLH dengan PT. Boromindo Nusantara

    95. Environmental Baseline Assessment (EBA) PT Ranhil Taluk Pamai Hongkong

    2011 Kerjasama PPLH-Lemlit dengan PT Ranhil Taluk Pamai Hongkong

    96. Monitoring air sungai dan kualitas 2011 Kerjasama PPLH-Lemlit

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 20

    No. Judul Penelitian Tahun Keterangan

    ikan di sekitar hutan tanaman industri PT. RAPP

    dengan PT. RAPP

    97. Pengembangan Lapangan Minyak Ande-Ande lumut Blok Northwest Natuna Genting Oil Natuna Ltd

    2011 Kerjasama PPLH dengan PT. Genting Oil

    98. Penyusunan Dokumen Amdal Kebun dan PKS PT. Subur Arum Makmur

    2011 Kerjasama PPLH dengan PT. Subur Arum Makmur

    99. UKL UPL Rencana Kegiatan Pengeboran Sumur Eksplorasi Langgai deep 1# dan Barokah 1# di Blok West Kampar Kabupaten Kampar.

    2011 Kerjasama PPLH dengan PT. Sumatera Persada Energi

    100. Pembuatan Dokumen Laporan Analisis mengenai dampak Lingkungan di Lubuk Gaung Dumai (UKL-UPL)

    2012 Kerjasama PPLH dengan PT Ranhil Taluk Pamai Hongkong

    101. Survey Investigasi dan Study Kelayakan Kebun KKPA Sei Pagar Seluas 300 HA di PT. Perkebunan Nusantara V (Persero)

    2012 Kerjasama PPLH dengan PTPN V

    102. Kerjasama Penelitian dengan PT. Hexindo Gemilang Jaya

    2012 Kerjasama PPLH dengan Hexindo Gemilang

    103. Monitoring biota perairan jetty 2013 Kerjasama PPLH dengan PT. RAPP

    104. Studi upaya pengelola lingkungan (UKL) dan upaya pemantauan lingkungan (UPL) kegiatan seismik 2D & 3D

    2013 Kerjasama PPLH dengan PT. Shintar Marquisa

    105. Upaya pengelolaan lingkungan (UKL-UPL) Rencana kegiatan pemboran sumur eksplorasi anugerah-1 blok Marquisa Sumatera Utara lokasi Kab. Rokan Hilir-Riau

    2013 Kerjasama PPLH dengan PT. Shintar Marquisa

    106. Jasa environmental baselina study/ assesment (EBA) untuk lapangan mahato

    2013 Kerjasama PPLH dengan But. Central sumatera energy mahatol LTD

    107. Penyusunan upaya pengelolaan lingkungan dan pemantauan lingkungan (UKL-UPL) untuk proyek pamasangan pipa transmisi dan distribusi Dumai

    2013 Kerjasama PPLH dengan PT. PGN

    108. Penyusunan Dokumen Analisis mengenai Dampak Lingkungan (AMDAL) Kegiatan Pengembangan

    2013 Kerjasama PPLH dengan Genting Oil Natuna PTE. LTD

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 21

    No. Judul Penelitian Tahun Keterangan

    Lapangan Minyak Blok North West Natuna

    109. Power Of Attorney To Perform The Self Management (Swakelola) In Star Energy

    2013 Kerjasama PPLH dengan PT. Star Energy

    110. Penyusunan Dokumen UKL-UPL Sumur Wajik Wilayah Kabupaten Indragiri Hilir, Propinsi Riau

    2013 Kerjasama PPLH dengan PT. Hexindo Gemilang Jaya Lemang PSC

    B. Bidang Pendidikan dan Pelatihan

    No. Jenis Kegiatan Tahun Jumlah Peserta (orang)

    Pelaksana

    1. AMDAL A Angkatan I 1998 25 PPLH-UR 2. AMDAL A Angkatan II 1998 30 PPLH-UR 3. AMDAL A Angkatan III 1999 35 PPLH-UR 4. AMDAL A Angkatan IV 1999 40 PPLH-UR kerjasam

    DISHUB Prop. Riau 5. AMDAL A Angkatan V 2000 40 PPLH-UR 6. AMDAL A Angkatan VI 2000 14 PPLH-UR 7. AMDAL A Angkatan VII 2001 21 PPLH-UR 8. AMDAL A Angkatan VIII 2001 14 PPLH-UR 9. AMDAL A Angkatan IX 2001 18 PPLH-UR kerjasama

    Bapedalda Kab. Inhil 10. AMDAL A Angkatan X 2001 30 PPLH-UR 11. AMDAL A Angkatan XI 2002 19 PPLH-UR 12. AMDAL A Angkatan XII 2002 34 PPLH-UR kerjasama

    Bapedalda Kab. Kepri 13. AMDAL A Angkatan XIII 2002 30 PPLH-UR 14. AMDAL A Angkatan XIV 2002 29 PPLH-UR kerjasama

    Bapedalda Kab. Rohul 15. AMDAL A Angkatan XV 2002 12 PPLH-UR 16. AMDAL A Angkatan XVI 2003 11 PPLH-UR 17. AMDAL A Angkatan XVII 2003 16 PPLH-UR 18. AMDAL A Angkatan XVIII 2003 30 PPLH-UR kerjasama

    Bapedalda Kab. Kampar 19. AMDAL A Angkatan XIX 2004 25 PPLH-UR 20. AMDAL A Angkatan XX 2004 12 PPLH-UR 21. AMDAL B Angkatan I 2001 20 PPLH-UR 22. AMDAL B Angkatan II 2002 19 PPLH-UR 23. AMDAL C Angkatan I 2002 36 PPLH-UR 24. Environmental Pollution

    Control and Management 2003 17 PPLH-UR kerjasama

    MENLH RI

  • Profil PPLH

    Universitas Riau 22

    No. Jenis Kegiatan Tahun Jumlah Peserta (orang)

    Pelaksana

    Training 25. AMDAL C Angkatan II 2004 35 PPLH-UR kerjasama

    Bapedalda Kab. Kampar. 26. Pengendalian Pencemaran

    Pesisir dan Laut 2006 40 PPLH-UR kerjasama

    Bapedalda Kab. Bengklais

    27. Pengendalian Pencemaran Lingkungan

    2006 40 PPLH-UR kerjasama Bapedalda Kab. rohil

    28. Dasar-Dasar Pengelolaan Lingkungan Hidup

    2007 40 PPLH-UR kerjasama Bapedalda Kota Dumai

    29. Penyusun Dokumen AMDAL

    2008 23 PPLH-UR

    30. Diklat Penilai Amdal Pusat Penelitian Lingkungan Hidup

    2011 22 PPLH

    Pekanbaru, 10 April 2014 Kepala,

    D r. S U W O N D O , M . S i NIP. 19680113 199103 1 004